Anda di halaman 1dari 6

 

 SOAL KREDENSIAL PERAWAT KLINIK III

1. Seorang perempuan berusia 50 tahun dibawa ke rumah sakit dengan riwayat Diabetes melitus sejak 6 tahun
yang lalu. Pasien tidak sadar saat dibawa ke rumah sakit, nafas cepat dan dalam serta berbau keton, hasil
pemeriksaan KGD didapatkan hasil GDS 412 mg/dl. Hasil pemeriksaan didaptkan PH 6.8, serum bicarbonat
12,0 mEq/L.
Komplikasi apakah yang sedang terjadi pada kasus tersebut?

Pilihan jawaban
a. Ketoasidosis
b. Hipoglikemia
c. Retinopati
d. Neuropati
e. Nefropati

2. Seorang Laki-laki berusia 60 tahun, dirawat di ruang ICCU dengan diagnosa medis Gagal Jantung Kongestif.
Pada pengkajian ditemukan adanya keluhan sesak nafas, kepala pusing dan lelah. Kedua tungkai teraba
dingin dan edema. Tekanan darah 90/70 mmHg, frekuensi nadi 110 x/mnt dan teraba lemah, suhu tubuh
36,5 C, frekuensi pernafasan 28 x/mnt. Pasien merasa sangat cemas dengan keadaannya.
 Apa penyebab timbulnya keluhan sesak nafas pada Tn. K ?

Pilihan jawaban
a. Adanya penyempitan spasme
b. Adanya penumpukan cairan di paru
c. Adanya pembengkakan pada laring
d. Adanya perlekatan paru
e. Proses alergi

3. Tn.B usia 38 tahun, dirawat di ICU dengan diagnose meningitis, sudah dirawat selama
1 minggu, dengan GCS:5, TTV stabil dalam batas normal. Pagi ini akan dilakukan
perawatan personal hygiene memandikan klien. Sebelum melakukan tindakan
perawat melakukan komunikasi terlebih dahulu
 Apakah faktor penting yang harus dilakukan perawat dalam etika pelaksanaan asuhan ?
a. Memasang sampiran
b. Salam pepembuka
mbuka dan menjelaskan tindakan yang
yang akan dilakukan.
c. Melakukan tindakan sesuai dengan SOP.
d. Inform co
concernt
ncernt yang disetujui oleh keluarga klien.
e. Menjaga privacy klien.

4. Seorang bayi perempuan usia 10 bulan dibawa ibunya ke RS dengan keluhan BAB cair 5-6 5- 6 x/hari dan
demam selama 2 hari. Hasil pengkajian : membrane mukosa kering, turgor kulit abdomen kembali dalam 2
detik, muntah 2x, nafsu makan berkurang, nadi 110x/m, RR 40x/m, suhu 37,8 0C, bokong bayi sering basah
dan oligouri.
Jawaban Soal
a. Memberikan kompres hangat
b. Memonitor intake dan output cairan
c. Mencuci tangan sebelum dan sesudah tindakan keperawatan
d. Menjaga kebersihan kulit bagian perineal agar tetap bersih dan kering
e. Menganjurkan keluarga untuk memberikan porsi makan sedikit tapi sering

5. Seorang anak perempuan berusia 1 tahun dirawat selama 4 hahari


ri di ruang perawatan anak. Diagnosis Medis
pada anak ini adalah Pneumonia Berat. Hasil pemeriksaan Analisis Gas Darah, diketahui pH = 7.05, PaO2=
82 mmHg, PaCO2 = 52 mmHg, HCO3 = 23 mEq/L. Atas dasar AGD tersebut anak diberikan terapi oksigen
menggunakan masker 6L/mnt
 Apa masalah yang terjadi pada anak tersebut diatas?
di atas?
Pilihan Jawaban
a.   Asidosis metabolik tidak terkompensasi
terkom pensasi
 b.   Asidosismetabolik terkompensasi
c.  Asidosis respiratorik tidak terkompensasi
 

d.   Asidosis respiratorik-metabolik


respiratorik-met abolik tidak terkompensasi
e.   Asidosis respiratorik-metabolik
respiratorik-met abolik terkompensasi

6. Seorang kepala ruangan / Ka Tim memberikan kebebasan kepada anggotanya untuk melakukan perubahan
atau ide untuk dijalankan dengan tidak di kontrol oleh kepala ruangan tersebut. kepala ruangan hanya
memberikan arahahan apabila diminta, karena kepala ruangan menilai bahwa bawahannya mampu dan
mempunyai motivasi dan komitmen yang tinggi Apakah gaya kepemimpinan yang di gunakan gunakan manajer rumah
sakit tersebut
a. Autocratic
b. Demokratik
c. Laisess faire
d. Transformasional
e. Spiritual

7. Seorang manajer di suatu rumah sakit swasta. selalu mengambil keputusan sendiri walaupun banyak
anggotanya yang berpendidikan sederajat dengannya, selalu memberikan beban kerja yang diluar aturan
yang sudah ada dengan harapan visi dari rumah sakit tersebut cepat tercapai, dan dia selalu menyampaikan
kalo keputusan yang di ambil adalah mewakili dari anggota walaupun tanpa ada proses musyawarah dahulu
 Apakah gaya kepemimpinan yang di gunakan manajer rrumah
umah sakit tersebut?
Pilihan Jawaban :
a. Autokratic
b. Demokratik
c. Laisess faire.
d. Transformasional
e. Partisipatif

8. Seorang kepala ruang di bangsal bedah sedang melakukanpenilaian kinerja triwulan. Hasil menunjukkan
tidak ada inisiatif, dan kurang berpikir kritis dalam menganalisis hasil pengkajian dan hanya bekerja sesuai
rutinitas.Dari kesimpulan menujukan stagnansi prestasi kerja perawat dalam memberikan asuhan
keperawatan. Apa yang prioritas kepala ruang lakukan dalam ruang tersebut?
a. Menyiapkan reward bagi perawat dengan kinerja baik
b. Merancang inovasi pelaksanaan asuhan keperawatan
c. Menyusun ulang standar operasional prosedur di ruangan
d. Menyusun standar supervisi y yang
ang ideal untuk peperawat
rawat pelaksana
pelaksana
e. Mengajukan rancangan perubahan
perubahan aturan insentif perawat kepada manajemen keperawatan RS

9. Seorang kepala ruang melihat langsung bahwa proses timbang terima berjalan tidak efektif dan berdampak
pada kinerja anggota perawat dalam memberikan asuhan keperawatan pada shift berikutnya. Perawat
cenderung melaporkan hal yang sama setiap waktu dan tidak memenuhi aspek proses keperawatan.
 Apa tindakan yang tepat untuk dilaksanakan oleh karu?
a. Mensupervisi dokumen kehadiran timbang terima
b. Mensupervisi tindakan keperawatan yang dilakukan
c. Mensupervisi jalannya timbang terima setiap shift dinas
d. Mensupervisi isi kegiatan dan
dan laporan asuhan keperawatan
e. Mensupervisi standar prosedur
prosedur kegiatan timbang terima di ruangan

10. Seorang keluarga klien mendatangi anda yang hari itu bertugas se
sebagai
bagai perawat pelaksana dan berkata “
saya kecewa dengan pelayanan disini, saya sudah bayar mahal, tapi tidak sesuai de
dengan
ngan pelayanannya
yang saya dapat “ Untuk mendapatkan gambaran yang leb ih jelas tentang keluhan diatas,
Pertanyaannya soal
Bagaimana sikap profesional yang harus dilakukan perawat tersebut?

a. “ Maaf saya kurang jelas, manakah pelayanan yang tidak berkenan dihati bapak
b. “ Maaf, pelayanan manakah yang mengecewakan bapak ?
c. “ Maaf bila ada hal yang kurang berkenan dihati bapak “  
d. “ Maaf , maksud bapak , yang tidak baik apa ya?
e. “ Maaf bila kami telah mengecewakan bapak.
 

11. Seorang klien yang dirawat dengan diabetes mellitus tipe I mendapat NPH(Netral Protamine Hagedorn),kerja
insuline menengah dan regular insulin 2 jam yang lalu pada pukul 7.30. klien memanggil perawat dan
melaporkan bahwa ia merasa lapar, gemetar dan lemas. Klien makan pagi pada pukul 08.00 dan akan makan
siang. Perawat harus membuat daftar urutan prioritas tindakan. Susunlah urutan tindakan yang harus
dilakukan. Semua pilihan harus dimasukkan. 
dimasukkan. 
1. Periksa tanda- tanda vital klien
2. Tes ulang kadar glukosa darah klien
3. Periksa kadar glukosa darah klien
4. Berikan klien setengah cangkir jus buah untuk diminum
5. Berikan klien camilan kecil yang mengandung karbohidrat dan protein
6. Dokumentasikan keluhan klien, tindakan yang diambil dan hasilnya
Pilihan jawaban:
a. 3, 4, 1, 2, 5, 6
b. 2, 1, 4, 3, 5, 6
c. 5, 2, 1, 4, 3, 6
d. 5, 4, 3, 2, 1, 6
e. 4, 3, 2, 1, 5, 6

12. Seorang perawat menerima penugasan merawat klien. Bagaimana urutan prioritas yang harus diterapkan
berdasarkan kebutuhan klien? Susun urutan klien berdasarkan urutan yang seharusnya terlihat. Semua
pilihan harus digunakan.
1. Klien terpasang gips selama 1 hari mengeluh merasa nyeri sangat menyiksa
2. Klien yang masuk rumah sakit 4 hari yang lalu karena MCI, mengeluh pusing
3. Klien 3 hari postoperasi pembedahan abdomen, mengeluh nyeri saat nafas dalam
4.Klien 1 hari postoperasi setelah operasi ORIF (open reduction and internal fixation) pada pergelangan
tangan mengeluh nyeri pada area pemasangan pin
5. Klien yang dipindahkan dari ruang ICU, 1 hari postoperasi CABG (coronary artery bypass graft), mengeluh
nyeri pada area insisi.
a. 1, 2, 4, 3, 5
b. 1, 4, 3, 5, 2
c. 1, 5, 2, 4, 3
d. 2, 4, 3, 1, 5
e. 2, 4, 1, 5, 3

13. Seorang perawat ditugaskan untuk merawat 5 orang klien dan menghabiskan waktunya untuk merawat 1
orang diantaranya yang baru kembali dari kamar bedah. Perawat tidak minta asisten dan tidak memonitor
kliennya yang lain. Pada siang hari, salah seorang kliennya turun dari tempat tidur tanpa bantuan dan jatuh
dari tempat tidur, sehingga lengannya patah. Manakah perilaku perawat yang menggambarkan
negligence/Kelalaian?
a. Perawat melakukan asuhan keperawatan kepada 4 orang klien.
b. Perawat tidak mengecek secara teratur klien lain lain 
c. Membiarkan klien turun dari tempat tidur
d. Menghabiskan sebagian besar waktunya merawat salah seorangseorang klien yang
yang baru kembali dari kamar
bedah
e. Tangan klien yang mengalami patah

14. Seorang perawat sedang merawat klien yang baru kembali dari kamar bedah untuk tindakan perbaikan
fraktur lengan. Klien mengeluh nyeri berat pada lengan dan juga terasa baal pada tangannya. Perawat
mencatat bahwa jari klien tampak pucat dan nadi pada tangan tersebut sangat lemah. Perawat berusaha
untuk menghubungi dokter bedah beberpa kali, tetapi tidak ada jawaban. Siapa yang harus dihubungi
perawat saat ini?
1. Perawat penanggung jawab Ruangan
2. Supervisor/ Pengawas
3. Administerasi rumah sakit
4. Supervisor/Pengawas dokter bedah
5. Humas

Pilihan jawaban:
a. 1, 2, 4 

Anda mungkin juga menyukai