Anda di halaman 1dari 7

1.

Pengukuran kepatuhan identifikasi pasien (sebelum pemberian pengobatan, sebelum


tindakan,sebelum pemeriksaan diagnostik, dan saat pemeriksaan pasien kondisi khusus)
Hasil :
Kepatuhan identifikasi pasien bulan Juli-September 2019 di RSUD Dolopo

102.0%
100.0%
98.0%
96.0%
94.0%
92.0%
90.0%
88.0%
86.0%
84.0%
82.0%
Juli Agustus September

Sumber :Hasil Survey Juli - September 2019

Interpretasi :
Pencapaian hasil masih belum mencapai target 100%, namun diperoleh gambaran adanya
trend peningkatan dari waktu ke waktu. Hal ini karena kurangnya disiplin petugas dalam
melaksanakan SOP identifikasi, dan terbatasnya label identitas karena alat cetaknya yang sering
mengalami gangguan.
PDSA
Plan :
- Meningkatkan presentase kepatuhan identifikasi sesuai target.
- Gelang identitas dan label identitas selalu tersedia jika diperlukan sewaktu-
waktu.

Do :
- Meningkatkan kedisiplinan petugas dalam hal identifikasi pasien dengan dibantu
supervisi dari kepala ruang untuk meminimalisir kesalahan
- Koordinasi dengan bagian pengadaan terkait dengan ketersediaan gelang identitas
dan label identitas.
Study :
- Sosialisasi ulang tentang panduan dan SOP identifikasi pasien kepada seluruh
unsur yang berkaitan dengan pasien.

Action :
- Monitoring dan evaluasi dari tim SKP berkaitan dengan identifikasi pasien
- Memberikan reward kepada ruangan yang paling disiplin dalam identifikasi
pasien
- Memberikan teguran kepada ruangan yang paling buruk dalam hal identifikasi
pasien.
Kepatuhan identifikasi pasien bulan April-Juni 2019 di RSUD Dolopo

105.0%

100.0%

95.0%

90.0%

85.0%

80.0%

75.0%
April Mei Juni

Sumber :Hasil Survey April - Juni 2019

Interpretasi :
Pencapaian hasil masih belum mencapai target 100%, namun diperoleh gambaran adanya
trend peningkatan dari waktu ke waktu. Hal ini karena kurangnya disiplin petugas dalam
melaksanakan SOP identifikasi, dan terbatasnya label identitas karena alat cetaknya yang sering
mengalami gangguan.
PDSA
Plan :
- Meningkatkan presentase kepatuhan identifikasi sesuai target.
- Gelang identitas dan label identitas selalu tersedia jika diperlukan sewaktu-
waktu.

Do :
- Meningkatkan kedisiplinan petugas dalam hal identifikasi pasien dengan dibantu
supervisi dari kepala ruang untuk meminimalisir kesalahan
- Koordinasi dengan bagian pengadaan terkait dengan ketersediaan gelang identitas
dan label identitas.
Study :
- Sosialisasi ulang tentang panduan dan SOP identifikasi pasien kepada seluruh
unsur yang berkaitan dengan pasien.

Action :
- Monitoring dan evaluasi dari tim SKP berkaitan dengan identifikasi pasien
- Memberikan reward kepada ruangan yang paling disiplin dalam identifikasi
pasien
- Memberikan teguran kepada ruangan yang paling buruk dalam hal identifikasi
pasien.
Kepatuhan identifikasi pasien bulan Januari-maret 2019 di RSUD Dolopo

120.0%

100.0%

80.0%

60.0%

40.0%

20.0%

0.0%
Januari Februari Maret

Sumber :Hasil Survey Januari - Maret 2019

Interpretasi :
Pencapaian hasil masih belum mencapai target 100%, namun diperoleh gambaran adanya
trend peningkatan dari waktu ke waktu. Hal ini karena kurangnya disiplin petugas dalam
melaksanakan SOP identifikasi, dan terbatasnya label identitas karena alat cetaknya yang sering
mengalami gangguan.
PDSA
Plan :
- Meningkatkan presentase kepatuhan identifikasi sesuai target.
- Gelang identitas dan label identitas selalu tersedia jika diperlukan sewaktu-
waktu.

Do :
- Meningkatkan kedisiplinan petugas dalam hal identifikasi pasien dengan dibantu
supervisi dari kepala ruang untuk meminimalisir kesalahan
- Koordinasi dengan bagian pengadaan terkait dengan ketersediaan gelang identitas
dan label identitas.
Study :
- Sosialisasi ulang tentang panduan dan SOP identifikasi pasien kepada seluruh
unsur yang berkaitan dengan pasien.

Action :
- Monitoring dan evaluasi dari tim SKP berkaitan dengan identifikasi pasien
- Memberikan reward kepada ruangan yang paling disiplin dalam identifikasi
pasien
- Memberikan teguran kepada ruangan yang paling buruk dalam hal identifikasi
pasien.

Anda mungkin juga menyukai