Anda di halaman 1dari 6

MEDIA

Lembar Kerja Peserta Didik


NAMA : ......................
KELAS : ......................

TEMA 2 SUBETEMA 2
PEMEBLAJARAN 2
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Setelah mendengarakan teks dogeng yang berjudul “ kisah


semut dan merpati,“ siswa dapat menemukan pesan yang
terdapat dalam dogeng yng didengar dengan tepat.
2. Setalah mendengarkan teks dogeng, siswa dapat menceritakan
kemali isi dongeng dengan bahasa sendiri secara lisan.
3. Dengan kegiatan diskusi, siswa dapat menyebutkan
keberagaman sifat individu dalam kehidupan sehari-hari di
rumah sebagai wujud pengalaman sila pancasila yang di
lambangkan dalam “ garuda pancasila “.
4. Setelah menyimak penjelasan guru, siswa dapat memeragakan
beberapa sifat individu dalam kehidupan sehari-hari di rumah
sebagai wujud pengalaman sila pancasila yang di lambangakan
dalam “ garuda pancasila “.
Petunjuk cara kerja

 Kerjakan soal ini dengan penuh tanggung jawab

 Bacalah langkah-langkah pekerjaan sebelum


mengerjakan setiap soal

Amatilah soal ini

1. Pelajaran apa yang kamu dapatkan dari dongeng kisah


semut dan merpati ?
2. Apa pesan moral pada cerita kisah semut dan merpati ?
3. Sebutkan salah satu sikap yang mencerminkan
kebanggaan menjadi bangsa indonesia ?
4. Apa pendapat kalian tentang perbedaan antara
kelompok etnis budaya daerah lainnya
JAWABAN LKPD

1. Kita harus saling tolong menolong kepada teman yang sedang mengelami
kesulitan.
2. Dengan rasa ikhlas dan tidak pamrih. Merpati menolong semut yang terbawa
arus sungai dan hampir tenggelam. Tanpa mengharapkan semut membalas
kebaikannya, siapa sangga kebaikan hati merpati ia selamat dari serangan
pemburu.
3. Sikap yang mencerminkan kebanggaan sebagai bangsa indnesia adalah sebagai
berikut :
 Kecintaan pada budaya bangsa
 Pelestarian budaya lokal
 Menyukai produk rumah tangga
 Bangga menggunakan produk nasioanal
4. Mengenai perbedaan sukun dan budaya daerah lainnya, antara lain :
 Saling pengakuan dan hormat
 Lestarikan budaya orang lain agar lain agar menjadi kekayaan bangsa
indonesia
 Jangan merendahkan perbedaan oarng lain
 Saling bertoleransi dengan berbgai perbedaan
TERMAKASIH
WASSALAMUALAIKUM
WARAHMATULLAHI WABARAKATU

Anda mungkin juga menyukai