Anda di halaman 1dari 4

LK 3.

1 Menyusun Best Practices

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan,
Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran

Lokasi MAN 1 PESAWARAN


Lingkup Pendidikan MA (Madrasah Aliyah)
Tujuan yang ingin dicapai Merancang pembelajaran yang aktif, inovatif, dan
menyenangkan, & Meningkatkan motivasi siswa dalam belajar,
dan mengefektifkan pengintegrasian teknologi dalam
pembelajaran
Penulis Istiqomah Zain, S.Pd
Tanggal 07 september 2022
16 September 2022 dan 23 September 2022
Situasi:
Kondisi yang menjadi latar Kondisi yang menjadi latar belakang masalah adalah :
belakang masalah, mengapa 1. Motivasi belajar rendah
praktik ini penting untuk 2. Guru belum optimal dalam menggunakan model-model
dibagikan, apa yang menjadi pembelajaran dan teknologi dalam pembelajaran
peran dan tanggung jawab anda
dalam praktik ini. Praktik ini penting untuk dibagikan karena dapat
menimbulkan dampak yang sangat besar dan luar biasa
dalam proses pembelajaran yaitu :

• Dengan menerapkan model dan metode pembelajaran


yang bervariasi guru juga di tuntut untuk meningkatkan
kemampuan dalam hal penguasaan metode, model dan
penerapan teknologi IT dalam pembelajaran.
• Dengan menerapkan model dan metode pembelajaran
yang bervariasi, siswa menjadi antusias dalam mengikuti
proses pembelajaran
• Media dan Alat/Bahan Pembelajaran lebih inovatif
sehingga menarik perhatian siswa agar tidak
membosankan.
• Penerapan model dan metode yang bervariatif sejalan
dengan tujuan untuk mengarahkan pembelajaran yang
berpusat pada siswa.
• Dengan penggunaan media, model dan metode
pembelajaran inovatif, membantu memudahkan guru
untuk mengarahkan keaktifan dan fokus belajar siswa
serta ketercapaian tujuan pembelajaran semakin mudah
direalisasikan.
• Proses kegiatan pembelajaran menjadi lebih menarik,
menyenangkan dan memberikan tantangan baru bagi
siswa.

Yang menjadi peran tanggung jawab saya dalam praktik


ini yaitu:
• Dalam melakukan praktek pembelajaran, perangkat
pembelajaran yang dipakai adalah hasil dari proses
penyusunan yang dilakukan bersama dosen, guru pamong
serta teman-teman mahasiswa PPG dalam satu kelompok
• Membuat perangkat pembelajaran PPL aksi 1 dan 2
disesuaikan dengan keadaan serta permasalahan yang ada
di lingkungan sekolah sendiri
• Mempresentasikan dan mendiskusikan perangkat
pembelajaran bersama dosen, guru pamong serta teman-
teman mahasiswa PPG
• Mendapatkan masukan, arahan serta perbaikan setelah
presentasi
• Merevisi perangkat pembelajaran PPL aksi 1 dan 2 sesuai
dengan arahan pada saat presentasi
• Mengunggah perangkat pembelajaran PPL aksi ke-1 dan
ke-2 di LMS.
• Melaksanakan PPL Aksi Ke-1 dan ke-2 berdasarkan
perangkat pembelajaran ke- 1 dan ke-2.
• Mendokumentasikan dalam bentuk video proses
pelaksanaan PPL Aksi ke-1 dan ke-2.
• Mengunggah video yang sudah di edit durasi 30 menit di
LMS

Tantangan : Yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan yaitu:


Apa saja yang menjadi • Terbatasnya sarana dan prasarana di sekolah.
tantangan untuk mencapai • Keterbatasan sumber daya manusia yang dapat membantu
tujuan tersebut? Siapa saja kegiatan pengambilan video
yang terlibat, • Pemilihan dan penggunaan media pembelajaran yang
belum tepat dan menarik bagi siswa.
• Kemampuan siswa dalam memahami materi yang
disajikan masih rendah
• Mayoritas siswa masih cenderung pasif

Yang terlibat pada PPL Aksi Ke-1 yaitu :


• siswa sebagai objek sekaligus subjek dalam proses
pembelajaran tentang : Upaya bangsa Indonesia dalam
menghadapi ancaman disintegrasi bangsa, Konflik yang
berkait dengan kepentingan APRA, Andi Azis, RMS dan
Menjelaskan peran tokoh nasional dan daerah dalam upaya
menghadapi ancaman disintegrasi
Tokoh nasional dan daerah yang berjuang
mempertahankan keutuhan negara dan bangsa
Indonesia pada masa 1945-1965
• Guru sebagai fasilitator.
• Dosen dan guru pamong sebagai pembimbing dalam
proses melaksanakan pembelajaran PPL Aksi Ke-1.
• Rekan sejawat yang membantu terlaksananya kegiatan ini.
• Siswa kelas XII IPS 1

Yang terlibat pada PPL Aksi Ke-2 yaitu :

• Peserta didik sebagai subjek dan objek dalam proses


pembelajaran tentang : Tokoh nasional dan daerah yang
berjuang mempertahankan keutuhan negara dan bangsa
Indonesia pada masa 1945-1965
• Guru sebagai fasilitator.
• Dosen dan guru pamong sebagai pembimbing dalam
proses melaksanakan pembelajaran PPL Aksi Ke-2.
• Rekan sejawat yang membantu terlaksananya kegiatan ini.
• Siswa kelas XII IPA 2

Aksi : Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi


Langkah-langkah apa yang tantangan tersebut :
dilakukan untuk menghadapi • Mempersiapkan fasilitas yakni sarana dan prasarana yang
tantangan tersebut/ strategi apa dibutuhkan.
yang digunakan/ bagaimana • Strategi Pemilihan & Penggunaan Media yang disesuaikan
prosesnya, siapa saja yang dengan materi (menggunakan PPT/power point)
terlibat / Apa saja sumber daya didasarkan pada kebutuhan siswa dan keadaan sekolah
atau materi yang diperlukan • Penggunaan media pembelajaran yang berupa PPT (power
untuk melaksanakan strategi ini point) harus berdasarkan: materi yang sesuai, gambar dan
tulisannya harus jelas,singkat dan mudah dimengerti, serta
tampilan yang menarik untuk dibaca.
• Sumber daya atau materi yang diperlukan adalah
kemampuan guru dalam mengoprasikan alat-alat seperti
laptop, LCD, jaringan internet dan pembuatan PPT serta
penggunaannya.
• Mendapatkan dukungan dari Kepala Sekolah
• .Membutuhkan kerja sama antara siswa dan teman sejawat
yang membantu pada saat pengambilan video.
Refleksi Hasil dan dampak Dampak dari aksi dan Langkah-langkah yang dilakukan
Bagaimana dampak dari aksi yaitu :
dari Langkah-langkah yang • Penggunaan dari video pembelajaran dan presentasi slide
dilakukan? Apakah hasilnya PPT sangat membantu pemahaman siswa terkait materi
efektif? Atau tidak efektif? yang diajarkan.
Mengapa? Bagaimana respon • Pemilihan Model & Metode sangat efektif , dilihat dari
orang lain terkait dengan keaktifan siswa melakukan setiap kegiatan pembelajaran,
strategi yang dilakukan, Apa siswa mampu memberikan tanggapan dan jawaban di
yang menjadi faktor setiap diskusi kelompok.
keberhasilan atau • Proyek yang ditugaskan kepada peserta didik dapat
ketidakberhasilan dari strategi diselesaikan dan dipresentasikan tepat waktu.
yang dilakukan? Apa • Semua dapat dilaksanakan sesuai dengan apa yang telah
pembelajaran dari keseluruhan direncanakan.
proses tersebut • Tercapainya kegiatan sesuai dengan harapan.

Apakah hasilnya efektif Atau tidak efektif? Mengapa?


• Hasilnya sangat efektif, karena peserta didik sangat
antusias saat proses pembelajaran berlasung, mulai dari
pendahuluan hingga proses pembelajaran selesai.

Bagaimana respon orang lain terkait dengan strategi yang


dilakukan:
• Respon kepala sekolah positif dan mendukung
penuh atas kegiatatan pembelajaran yang dilakukan
untuk keberhasilan kami sebagai mahasiswa PPG.
• Dukungan Rekan sejawat sangat positif dan antusias,
sehingga mereka juga ingin melaksanakan model
pembelajaran yang telah saya laksanakan. Karena
berdampak terhadap motivasi belajar siswa

Yang menjadi faktor keberhasilan yaitu :


• Dukungan kepala sekolah dan rekan sejawat yang turut
membantu mempersiapkan alat dan bahan dalam proses
kegiatan pembelajaran.
• Situasi dan kondisi sangat mendukung terlaksananya
kegiatan PPL Aksi Ke-1 dan Ke-2.
• Dapat mengantisipasi atau mengatasi tantangan yang
dihadapi sebelum hari pelaksanaan PPL Aksi Ke-1dan 2.
• Berusaha melaksanakan semaksimal mungkin apa yang
telah direncanakan.

Ketidakberhasilan dari strategi yang dilakukan?


• Pengambilan video pada saat pelaksanaan proses
pembelajaran PPL Aksi Ke-1 belum maksimal karena
suasana di luar kelas yang kurang kondusif, sehingga suara
yang terekam tidak maksimal dan suara dari luar yang ikut
terekam hingga bising, ruang kelas yang relatif kecil
hingga pengambilan gambar tidak maksimal, keterbatasan
pengetahuan tentang editing video hingga tampilan video
tidak maksimal.
• Dan pada saat aksi PPL ke-2 masih belum optimal karena
keterbatasan pengetahuan dan keterbatasn sumbaer daya
yang menguasai tehnik pengambilan gambar yang
harusnya landscape malah vertikal hingga berpengaruh
terhadap tampilan unggahan video.begitupun saat
mengedit video karna keterbatasan kemampuan guru
dalam mengedit video sehingga hasil edit masih kurang
sempurna.

Apa pembelajaran dari keseluruhan proses tersebut :


• Untuk melaksanakan proses pembelajaran sehari- hari
lebih tertib dan terstruktur.
• Peserta didik lebih tertarik dan fokus.
• Pembelajaran lebih bervariasi, karena guru mendapatkan
tambahan wawasan baru hingga pembelajaran jadi
menarik dan menyenangkan serta memberiakn tantangan
baru bagi siswa
• Media dan alat/bahan pembelajaran yang di pakai lebih
variatif dan inovatif.

Anda mungkin juga menyukai