Anda di halaman 1dari 1

PENANGANAN KEUHAN PASIEN DAN KELUARGA

PASIEN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


/SPO/ / RSEH

RSAU dr EFRAM HARSANA


LANUD ISWAHJUDI

Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala RSAU dr. EframHarsana,
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL (SPO)
dr. Tjatur Budi Winarko, Sp.B
Kolonel Kes NRP 525848

Memberikan pelayanan kepada pasien dan keluarga


pasien, baik eksternal maupun internal yang sedang
PENGERTIAN
menghadapi masalah

1. Tercipta tertib administrasi dalam meningkatkan


mutu pelayanan pasien di RSAU dr. Efram
Harsana
TUJUAN 2. Tersedianya pedoman bagi petugas terkait
terhadap pelayanan kesehatan
3. Terciptanya ketertiban dan kenyaman pelayanan
pasien

Melayani pasien sesuai standar pelayanan yang berlaku


KEBIJAKAN
di RSAU dr. Efram Harsana

1.Area Pendaftaran Pasien


Resepsionis memberikan salam
Menanyakan kepada pasien tentang poli yang akan
dituju dan penjaminan yang dipakai
Memberikan kartu antrian kepada pasien
Mepersilahkan pasien duduk/menunggu panggilan
pendaftaran dari Admisi
PROSEDUR
2.Area Ruang Tunggu Poli Spesialis
Resepsionis memberikan salam
 Menjawab pertanyaan pasien/keluarga yang
bertanya
 Mengantar pasien/keluarga ke tempat yang dituju
apabila dibutuhkan

Anda mungkin juga menyukai