Anda di halaman 1dari 7

TUGAS PRAKTIK KOMPONEN ELEKTRONIKA

DAN RANGKAIAN LISTRIK

NAMA : MONICCA ALLONZO


NIM : 20066028
PRODI : TEKNIK ELEKTRONIKA D3

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2021
PERCOBAAN V
TEOREMA THEVENIN

5.1 Tujuan
 Menemukan metode penyerdehanaan rangkaian untuk mencari arus yang mengalir
pada salah satu cabang rangkaian

5.2 Peralatan Yang Diperlukan


 Circuit construction deck
 Voltmeter
 Amperemeter

5.3 Referensi
 Buku “Rangkaian Listrik I” dan “Rangkaian Listrik II” oleh William Hayt atau
Budiono Mismail

5.4 Pendahuluan
Teori Thevenin
Pernyataan teorema thevenin adalah sebagai berikut:
Sepanjang perhatian tertuju pada beban, setiap jaringan satu-port yang mengandung
unsure hambatan dan sumber energi dapat diganti dengan suatu kombinasi seri sumber
tegangan ideal VT dan hambatan RT dengan VT sebagai tegangan rangkaian satu-port
terbuka dan RT sebagai rasio tegangan rangkaian-terbuka terhadap arus hubung singkat.

Gambar 5.1 Rangkaian Thevenin

Jika kedua jaringan pada gambar di atas harus setara untuk semua nilai hambtan beban,
keduanya harus setara untuk nilai-nilai ekstrem seperti RL = ~ dan RL = 0. Nilai RL = ~
bersangkutan dengan keadaan rangkaian terbuka; dan dengan membandingkan kedua
jaringan, tegangan rangkaian terbuka VRT pada jaringan asli sama dengan V pada
rangkaian ekivalen. Nilai RL = 0 berarti keadaan hubung singkat; dengan
membandingkan kedua jaringan, arus hubung singkat HIS pada jaringan asli sama
dengan VT/RT untuk rangkaian ekivalen. Maka, persamaan:
V
O
VT C
V v dan R  
T OC T I

SC I
SC
5.5 Prosedur Percobaan
Thevenin
 Hubungkan power supply ke supply line, pastikan tegangan outputnya pada keadaan
minimal!
 Rangkailah seperti gambar berikut:

Gambar 5.2 Rangkaian Thevenin mencari I dan V pada RLoad


 Set tegangan output power supply sebesar 28 V dan 7 V! Hitung arus yang melalui
RLoad dengan menggunakan multimeter ! Catat hasilnya!
 Menurut teorema thevenin rangkaian dapat disederhanakan seperti berikut!
Gambar 5.3 Rangkaian Thevenin Penyederhanaan
Terlihat bahwa rangkaian menjadi seperti sebuah sumber tegangan E dengan
tahanan dalam r yang dihubungkan ke RLoad.
 Untuk mencari EThevenin, lepaskan RLoad dan ganti dengan multimeter untuk
mendapatkan EThevenin, sehingga rangkaian seperti berikut, lengkapi isian Tabel 5.1!

Gambar 5.4 Rangkaian Thevenin Mencari EThevenin


 Untuk mencari RThevenin, matikan power supply, dan lepas terminalnya dari
rangkaian! Sambungkan kedua terminal rangkaian yang tadinya merupakan input
dari power supply dan ganti RLoad dengan multimeter dan catat besar tahanannya!
 Buat rangkaian menjadi seperti berikut!

Gambar 5.5 Rangkaian Thevenin Mencari RThevenin


 Isilah tabel 5.2
5.6 Data Hasil Percobaan

Tabel 5.1 Data Hasil Percobaan Mencari EThevenin

R1 R3 Total
E 16,8 V 4,2 V 21 V
I 4,2 A 4,2 A 4,2 A
R 4 ohm 1 ohm 5 ohm

Tabel 5.2 Data Hasil Percobaan Mencari I dan V pada RL

RThevenin RL Total
E 3,2 V 8V 11,2 V
I 4A 4A 4A
R 0,8 ohm 2 ohm 2,8 ohm

5.7 Analisa Data

Tabel 1.

 Untuk mencari nilai pada tabel 1 yang dilakukan adalah mencabut atau
menghilangkan R2 dari rangkaian sehingga mudah untuk mendapatkan nilai
yang dicari.
 Untuk E total dapat dicari terlebih dahulu dengan menggabungkan 2 sumber
tegangan tersebut, karena sumber tegangannya arah mengalirnya bertumbukan
maka dikurangi sehingga 28 V - 7V = 21 V.
 Untuk R total nya kita juga gabungkan menjadi satu, karena rangkaiannya seri
maka tinggal ditambahkan saja jadi didapati hasilnya 5 ohm.
 Untuk I total karena ranggakiannya seri maka I seluruhnya sama maka kita
tinggal cari menggunakan hukum ohm dan didapati hasilnya 4,2A.
 Untuk mencari tegangan dan arus pada R2 dan R2 kita tinggal menggunakan
hukum ohm.
 Untuk mencari E Thevenin kita menggunakan cara menggabungkan sumber
tegangan dengan tegangan hambatan, cotohnya 28V - 16,8 V = 11,2 V dikurang
karena kutubnya sama. Atau 7V + 4,2 = 11,2 V ditambah karena kutubnya
berbeda.

Tabel 2.

 Untuk mencari E Thevenin kita menggunakan cara menggabungkan sumber


tegangan dengan tegangan hambatan, cotohnya 28V - 16,8 V = 11,2 V dikurang
karena kutubnya sama. Atau 7V + 4,2 = 11,2 V ditambah karena kutubnya
berbeda.
 Untuk mencari nilai R thevenin pada tabel 2 yang dilakukan adalah mencabut
atau menghilangkan sumber tegangan dan menggantinya dengan short sirkui,
dengan itu rangkaian yg terjadi adalah paralel maka didapati R paralelnya atau R
theveninya 0,8 ohm.
 Untuk R totalnya kita tinggal menambahkan R thevenin dengan R load maka
hasilnya 2,8 ohm.
 Untuk I total karena ranggakiannya seri maka I seluruhnya sama maka kita
tinggal cari menggunakan hukum ohm dan didapati hasilnya 4 A
 Untuk mencari tegangan dan arus pada R2 dan R2 kita tinggal menggunakan
hukum ohm.

5.8 Kesimpulan

Kesimpulan pada topik kali ini adalah teorema thevenin digunakan untuk mencari nilai arus
maupun tegangan pada salah satu cabang rangkaian , agar kita mudah untuk menganalisa
suatu beban pada suatu cabang rangkain apabila beban tersebut diganti ganti.

Bonus: Tentukan I yang mengalir pada setiap beban dengan Teorema Thevenin

Tabel 5.1 Data Hasil Percobaan Mencari EThevenin

R1 R2 Total
E 36V 12V 48V
I 3mA 3mA 3mA
R 12K 4K 16K

Tabel 5.2 Data Hasil Percobaan Mencari I dan V pada RL


Untuk tegangan Theveninnya adalah tegangan pada beban yang dibuka, maka didapati
hasilnya 12 V
RThevenin RL Total
E 8,25 V 3,25 V 12V
I 750 uA 750 uA 750uA
R 11k 5k 16k

5.9 Data Hasil Perhitungan

5.10 Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai