Anda di halaman 1dari 6

Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)

di Universitas Tanjungpura

“Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)


di Universitas Tanjungpura”

Linda Rahmawati, Desti Priandiani, Helnika

Jurusan PMIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Tanjungpura

E-Mail: F1071201047@student.untan.ac.id

Abstract
Palem Putri is an ornamental plant that is cosmopolitan, its presence is found in
tropical and subtropical areas, in the lowlands and highlands, in the mountains and
beaches, in fertile and arid lands. The purpose of this study was to determine the
morphology and benefits of the female palm plant. This research uses descriptive
qualitative research with data obtained through observation and literature study. This
research was conducted in the Tanjungpura University area of Pontianak on
September 9, 2022. The morphology of the female palm plant is that it has fibrous
roots, the shape of the stem is round with the direction of growing upright, the leaves
are pinnate and compound with a fan-like shape, the shape of the flower petals is oval-
ovoid. inverted with pink-orange color and numbering 3, monocot seeds and black.
There are several benefits of palm tribal plants, including as a source of
carbohydrates, ornamental plants, a source of building materials, a source of woven
materials, a source of fresheners, and a source of oil.
Keywords: Palm Putri, Morphology
Abstrak
Palem Putri adalah tanaman hias yang bersifat kosmopolitan, keberadaannya
ditermukan di daerah tropis dan subtropis, di dataran rendah dan tinggi, di pegunungan
dan pantai, di tanah subur dan gersang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
mengetahui morfologi dan manfaat dari tumbuhan palem putri. Penelitian ini
menggunakan penelitian deskriptif kualitatif dengan data yang diperoleh melalui
observasi dan studi literatur. Penelitian ini dilakukan di wilayah Universitas
Tanjungpura Pontianak pada tanggal 9 September 2022. Morfologi dari tumbuhan
palem putri yaitu memiliki akar serabut, bentuk batang yang bulat dengan arah tumbuh
tegak, daunnya bertulang menyirip dan majemuk dengan bentuk seperti kipas, bentuk
kelopak bunga jorong-bulat telur terbalik dengan warna merah muda-jingga dan
berjumlah 3, bijinya monokotil dan bewarna hitam. Ada beberapa manfaat dari
tumbuhan suku palem, diantaranya yaitu sebagai sumber karbohidrat, tanaman hias,
sumber bahan bangunan,sumber bahan anyaman, sumber bahan penyegar, dan sumber
minyak.
Kata Kunci: Palem Putri, Morfologi
Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)
di Universitas Tanjungpura

Pendahuluan ruangan. Sekilas tanaman ini


merupakan tanaman tropis dan
Tumbuhan merupakan salah
subtropis sehingga selama
satu anggota dari kingdom plantae yang
pertumbuhannya memerlukan
memiliki peran sangat penting di dunia
penyinaran matahari penuh. Disamping
ini. Tumbuhan merupakan salah satu
itu palem tergolong tanaman yang
penyumbang terbesar oksigen yang ada
efisien memanfaatkan air untuk
di bumi ini, bahkan tumbuhan juga
memenuhi kebutuhan hidupnya
disebut sebagai paru-parunya dunia.
sehingga saat banyak hujan ataupun
Tumbuhan memiliki ciri khas yaitu
kering kerontang dimusim kemarau,
melakukan fotosintesis karena memiliki
palem akan selalu tetap segar akibatnya
klorofil serta dapat membuat
daun palem jarang mengotori tanah di
makanannya sendiri.
sekitarnya (Nazaruddin dan Syah
Morfologi tumbuhan digunakan
Angkasa, 1997 dalam Purba, 2000).
untuk mengidentifikasi tumbuhan
Palem Putri adalah tanaman hias
melalui visual atau penglihatan mata
yang bersifat kosmopolitan,
telanjang manusia. Mengetahui
keberadaannya ditemukan di daerah
morfologi dari suatu tumbuhan tidak
tropis dan subtropis, di dataran rendah
hanya dari menguraikan bentuk dan
dan tinggi, di pegunungan dan pantai,
susunan tubuhnya, namun juga dapat
di tanah subur dan gersang. Palem Putri
menentukan fungsi dari masing-masing
(Adonidia merrilli) sudah dikenal
bagian pada tumbuhan. Struktur dari
umum di kalangan masyarakat luas
morfologi tumbuhan tingkat tinggi yang
bahkan seluruh dunia. Palem Putri
sering dilihat atau dipelajari terdiri atas
sering digunakan sebagai hiasan di
akar, batang, daun, bunga, buah, biji.
pekarangan rumah ataupun difungsikan
Di Indonesia sendiri banyak
sebagai tanaman penyearah jalan,
sekali flora yang tersebar diberbagai
peneduh sekaligus untuk memperindah
tempat. Tumbuhan di setiap daerah juga
penampilan tanam kota.
seperti memiliki keunikannya masing-
Bentuk Palem Putri sekilas
masing. Keragaman tumbuhan yang
seperti palem raja, daunnya lebih lebar
banyak membuat beberapa masyarakat
dan warna lebih hijau. Tanaman ini
masih belum mengenal morfologi serta
berasal dari Madagaskar, banyak
fungsi dari suatu tumbuhan. Salah
dimanfaatkan sebagai penghias pinggir
satunya yaitu tumbuhan palem,
jalan dan juga tanaman hias daun dalam
beberapa masyarakat masih belum
pot. Selama pertumbuhannya, Palem
mengenal pasti morfologi tumbuhan
Putri memerlukan penyinaran matahari
palem serta manfaatnya. Oleh karena
penuh. Pada waktu perkecambahan dan
itu, makalah ini kami buat untuk
pembibitan sebaiknya jangan terkena
mengenalkan morfologi tumbuhan
sinar matahari yang langsung. Suhu
palem pada masyarakat luas.
udara yang diperlukan adalah 25-33ºC,
Tumbuhan palem sendiri
dan masih tumbuh baik di luar kisaran
merupakan tanaman hias daun yang
suhu udara tropis tersebut.
banyak digemari masyarakat karena
relative tahan terhadap kondisi di dalam Metode Penelitian
Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)
di Universitas Tanjungpura

Penelitian ini menggunakan Morfologi batang dari


penelitian deskriptif kualitatif dengan tanaman palem ini umumnya
data yang diperoleh melalui observasi tidak bercabang, tidak beruas,
dan studi literatur. Penelitian ini dan tumbuh tegak ke atas.
dilakukan di wilayah Universitas Batang palem biasanya tumbuh
Tanjungpura Pontianak pada tanggal 9 sebagai batang tunggal seperti
September 2022. Alat yang digunakan pohon kelapa. Tinggi dari
alat tulis dan smartphone. Sedangkan batang bisa mencapai 15 hingga
bahannya berupa sampel tumbuhan 20 meter. Batang palem
Palem Putri (Adonidia merrilli). membesar pada bagian bawah
Adapun prosedur kerja dari penelitian dan meramping pada bagian
ini, sebagai berikut: atas.
1. Melakukan penelitian di
Bentuk Bulat
Universitas Tanjungpura tempat
Arah Tumbuh Tegak
tumbuhan Palem Putri
Permukaan Halus
(Adonidia merrilli)
2. Mengidentifikasi morfologi Warna Abu-abu
tumbuhan Palem Putri Kusam
(Adonidia merrilli) Percabangan Monopodial
3. Mencari data pelengkap dari
berbagai literatur tentang 3. Daun (folium)
karakter morfologi tumbuhan Daun-daunnya bertulang
Palem Putri (Adonidia merrilli) menyirip (penninervis) atau
bentuknya seperti kipas, dengan
Hasil dan Pembahasan pelepah daun (vagina) atau
tangkai daun (petiolus) yang
A. Morfologi Tumbuhan Palem Putri melebar. Palem Putri (Adonidia
(Adonidia merrilli) merrilli) berdaun majemuk.
1. Akar (radix) Daun palmately dan pinnately,
Akar dari tanaman membentuk tajuk dari batang
palem tumbuh secara mendalam kokoh yang tidak bercabang,
ke dalam tanah dan jumlahnya dasar petiole luas, berpelepah
terus bertambah, padat, dan dan berserat.
sistem akarnya yang sangat
rapat sehingga dapat menjadi Macam Majemuk
penopang dari batang palem. Menyirip
Bentuk akar palem adalah Tipe Tidak
silinder, tidak berserabut, tidak Lengkap
tunggang dan tidak terlalu Sesil
bercabang. Filotaksis Berhadapan
Helaian Jorong
Sistem Serabut Pangkal Tumpul
Tepi Rata
2. Batang (caulis) Ujung Runcing
Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)
di Universitas Tanjungpura

Warna Hijau muda


Pertulangan Sejajar

4. Bunga (flos)
Tanaman palem
memiliki bunga yang muda dan
telindung oleh seludung muda
dan ada dalam karangan yang Buah pada tanaman
disebut mayang. Pada tangkai palem memiliki ukuran yang
mayang tersimpan cairan manis cukup besar dengan variasi
dikenal dengan nira. diameter berkisar sebesar 4 cm.
Penyerbukan pada bunga palem Tandan dari buah palem ini
terjadi di dalam karangan di umumnya bergelantung ke
mana proses penyerbukan ini bawah dengan warna
dibantu oleh serangga kecil. kecokelatan untuk buah yang
Perbungaan Tandan muda dan berwarna merah
Letak Di Ketiak terang untuk yang sudah
Bentuk Jorong-Bulat matang. Kulit luar dari buah
Kelopak Telur sangat tebal hingga menutup
Terbalik mesokarpium yang berserat dan
Jumlah 3 serat ini biasanya disebut
Kelopak sebagai sabut.
Warna Merah muda- Macam Buah Batu
Kelopak jingga Bentuk Bulat
Jumlah 3 Warna Orange
Mahkota
Warna Putih 6. Biji (semen)
Tangkai Sari
Jumlah Bakal 1
Buah
Letak Bakal Menumpang
Buah
Bentuk Bulat
Kepala Putik
Warna putih
Endokarpium atau
Kepala Putik
disebut dengan lapisan buah
bagian dalam melindung biji
5. Buah (fructus)
dari buah palem. Lapisan ini
cukup keras dan berbentuk
seperti batok kelapa. Dalam
lapisan batok ini, terdapat biji
cair yang menandakan buah
Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)
di Universitas Tanjungpura

masih muda dan akan mengeras lebih lebar dan warna yang lebih hijau.
perlahan membentuk endapan. Morfologi dari tumbuhan palem putri
yaitu memiliki akar serabut, bentuk
Tipe Monokotil
batang yang bulat dengan arah tumbuh
Warna Hitam
tegak, daunnya bertulang menyirip dan
majemuk dengan bentuk seperti kipas,
A. Manfaat Tumbuhan Palem
bentuk kelopak bunga jorong-bulat
Beberapa palem termasuk jenis
telur terbalik dengan warna merah
yang serbaguna. Kelapa misalnya,
muda-jingga dan berjumlah 3, bijinya
hampir semua bagian tubuhnya
monokotil dan bewarna hitam. Ada
dapat dimanfaatkan untuk berbagai
beberapa manfaat dari tumbuhan suku
keperluan. Demikian juga pohon
palem, diantaranya yaitu sebagai
lontar (Corypha gebanga) atau
sumber karbohidrat, tanaman hias,
pohon aren (Arenga pinnata). Jenis-
sumber bahan bangunan,sumber bahan
jenis yang lain mempunyai
anyaman, sumber bahan penyegar, dan
kegunaan yang berbeda-beda. Dari
sumber minyak.
segi kegunaannya ini, palem dapat
dikelompokkan sebagai berikut :
1) Sumber karbohidrat, baik dalam
bentuk pati maupun gula,
misalnya Metroxylon sagu dan
Arenga pinnata.
2) Sumber minyak misalnya kelapa
(Cocos nucifera) dan kelapa
sawit (Elaeis guenensis).
3) Sumber bahan anyaman
misalnya jenisjenis rotan
(Calamus)
4) Sumber bahan bangunan
misalnya batang nibong
(Pigaffeta filaris).
5) Sumber bahan penyegar
misalnya pinang sirih (Areca
catechu)
6) Sumber tanaman hias, misalnya
pinang yaki (Areca vestiaria,
Pinang caesia, jenis-jenis sarai
dan lain-lain).
Kesimpulan
Palem putri (Adonidia merrilli)
merupakan tanaman hias yang bersifat
kosmopolitan. Bentuknya sekilas mirip
seperti palem raja dengan daun yang
Identifikasi Morfologi Tumbuhan Palem Putri (Adonidia merrilli)
di Universitas Tanjungpura

DAFTAR PUSTAKA
Pangemanan-D. 1976. Areca Vestiaria, Palem Cantik dari Sulawesi Utara. WARTA
WIPTEK Unsrat No. 5
Setijati Sastrapradja. 1980. Palem Indonesia. PN. Balai. Pustaka. Jakarta.
Siregar, B.M. 2005. Potensi Palem Indonesia. Sumatera Utara : USU. Tersedia pada
link https://repository.usu.ac.id/bitstream/handle/123456789/853/hutan-edi
%20batara11.pdf;sequence=1. Diakses pada tanggal 14 September 2022.
Soejadi, Kaharudin, Y. Koesandriani. 1992. Beberapa Metode Efektif untuk Pematokan
Domansi Benih Padi. Keluarga Benih Vol. III. No.2.
Soerjani, M. 1997. Peranan Kampus dan Mahasiswa Sebagai Institusi Ilmiah Dalam
Pengembangan Hutan Kota. Universitas Indonesia. Depok.

Anda mungkin juga menyukai