Anda di halaman 1dari 5

TUGAS MATA KULIAH

ORGANISASI DAN MANAJEMEN PERUSAHAAN INDUSTRI

DISUSUN OLEH :
2113051_Ferdo Khusna Nurrahmat
2113017_Satya Nugroho
2113053_Bella Amanda

Rincian Materi :
Analisis SWOT

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI


INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
2022
ANALISIS SWOT

A . Input (Data)
Nama Organisasi Bisnis/Industri : Peternakan ayam jowo super
Visi Organisasi :-
Misi Organisasi :-
Narasumber : Kusnali
Posisi Narasumber di Organisasi : Pemilik Peternakan ayam jowo super
Dokumentasi Pengambilan Data :
Dokumentasi Diskusi Kelompok :

Analisis SWOT :
 Kekuatan.
 Menunit bapak apa kelebihan dati industri peternakan ayam ini ?
 Mengapa bapak memilih ayam jawa super sebagai objyek ternak?
 apakah ayam jenis ini memiliki kelebihan tertentu ?
 Kelemahan
 Menurut bapak apa kelemahan dari industi petrnakan ayam ?
 Disebuah suatu industri sebenarnya relatif kan ya pak, menurut bapak apa kekurangan
dari pertenakan ayam khususnya ayam jawa super ini?
 Peluang
 Untuk segi peluang kedepanya apakah masih bisa di andalkan atau justru merosot seiring
berkembangnya waktu?
Tujuan dan Strategi Bisnis saat ini : bertujuan untuk mengembangkan dan
mengimplementasikan peluang pertumbuhan. Dan strateginya agar bertahan sesuai kemampuan
untuk kekuatan modal

B. Proses Pengolahan Data


Hasil Analisis SWOT :
 Kelebihan
 Kelebihannya masih banyak peluang dan bisa di kerjakan di sekala peruahan dengan
lahan sempit
 Ayam jawa seuper mempunyai cirikhas yang berbeda
 Kelebihan ayam jawa super yaitu kekuatan terhadap penyakit , lebih cepat besar, dan
lebih cepat panen dari jawa lokal

 Kelemahan
 Kelemahan nya untuk sekarang naik terus harganya
 Dan kebersihan relatif tergantung perawatannya, namun bisa punya hasil sekitar 2 bulanan

 Peluang
 Untuk peluang kedepan lebih besar karna masyarakan sekarang banyak yang senang kuliner
 Ayam ini cocok di jual untuk kuliner- kuliner di warung.

Sasaran yang Ingin Diraih :


 Warung-warung kuliner
 masyarakat dibidang bisnis kuliner
 dan catering makanan ayam.

C. Output
Strategi Usulan Seteleh Analisis :
 Dapat melalukan kerjasama kemitraan dengan orang lain ketika menjalankan peternakan
atau sebaliknya.
 Peningkatan kapasitas produksi
 Mendistribusikan produk keluar daerah
Langkah-langkah dari Usulan Strategi:
 Kerjasama kemitraan dengan orang lain
 caranya tergantung dari kesepakatan yang telah dibuat.
 Ketika masa panen hadir, Anda dapat membagi hasil panen sesuai dengan perjanjian awal.
 Sehingga tidak sepenuhnya menanggung resiko
 Namun apabila terjadi hal yang tidak diinginkan. Terlepas dari hal tersebut, kekurangan
dari cara ini adalah harus membagi hasil dengan mitra.
 Peningkatan produksi
 Dapat dilakukan dengan penambahan kandang baru
 Kemudian mengevaluasi proses produksin
 Dan mengidentifikasi hambatan yang ada.
 Mendistribusikan Produk
 Dapat dilakukan dengan mempromosikan produk
 Kemudian bisa membuat seler keluar daerah.

Pengalaman yang Dapat Diambil :

Anda mungkin juga menyukai