Anda di halaman 1dari 8

No Surveyor Assessment Surveior Verifikator

Standar Elemen Penilaian


urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

KPS. 1. 1 Misi rumah sakit, keragaman pasien, Pola ketenagaan rumah sakit telah Lengkapi pola ketenagaan rumah sakit Belum Agar dilaksanakan sesuai
pelayanan, dan teknologi yang disusun namun masih harus disesuaikan misi rumah sakit, keragaman dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
digunakan dalam perencanaan disesuaikan misi rumah sakit, pasien, pelayanan, dan teknologi yang
keragaman pasien, pelayanan, dan digunakan
teknologi yang digunakan
2 Pendidikan, keterampilan dan Telah disusun rencana pendidikan, Lengkapi rencana pendidikan, ketrampilan Belum Agar dilaksanakan sesuai
pengetahuan yang diperlukan untuk ketrampilan dan pengetahuan yang dan pengetahuan yang diperlukan untuk dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
semua staf. diperlukan namun belum semua staf
direncanakan untuk semua staf

KPS. 2. 1 Disitu ada proses untuk penerimaan Rumah sakit telah menyusun Panduan Lengkapi Panduan / SPO Belum Agar dilaksanakan sesuai
/rekruitmen staf. (lihat juga TKP.3.5, / SPO penerimaan/rekrutmen staf penerimaan/rekrutmen staf yang dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
EP 1) namun masih belum lengkap dan disesuaikan kaidah penulisan SPO
belum sesuai kaidah penulisan SPO

2 Disitu ada proses untuk Rumah sakit telah menyusun Panduan Lengkapi penyusunan Panduan / SPO Belum Agar dilaksanakan sesuai
mengevaluasi kualifikasi staf baru. / SPO evaluasi kualifikasi staf baru evaluasi kualifikasi staf baru yang dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
namun masih belum lengkap dan disesuaikan kaidah penulisan SPO dan
belum sesuai kaidah penulisan SPO lengkapi dengan kriteria
3 Disitu ada proses Rumah sakit telah menyusun Panduan Lengkapi penyusunan Panduan / SPO Belum Agar dilaksanakan sesuai
pengangkatan/penetapan (appoint) / SPO pengangkatan/penetapan pengangkatan/penetapan (appoint) dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
seseorang menjadi staf (appoint) seseorang menjadi staf seseorang menjadi staf yang disesuaikan
namun masih belum lengkap dan kaidah penulisan SPO dan dilengkapi
belum sesuai kaidah penulisan SPO dengan SK pengangkatan staf
4 Proses tersebut seragam di seluruh Rumah sakit telah melaksanakan Lakukan proses penerimaan staf yang Belum Agar dilaksanakan sesuai
rumah sakit proses penerimaan/rekrutmen staf seragam, termasuk rekruitmen dokter dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
namun belum seragam

5 Proses tersebut diimplementasikan. Rumah sakit telah melaksanakan Lengkapi kebijakan penerimaan/rekrutmen Sudah
proses penerimaan /rekrutmen staf staf dilaksanakan
meskipun masih perlu
penyempurnaan kebijakan
KPS. 3. 2 Anggota staf klinis baru dievaluasi Telah ada evaluasi anggota staf klinis Susun instrumen khusus evaluasi staf klinis Belum Agar dilaksanakan sesuai
saat mereka mulai menjalankan baru namun belum menggunakan baru dan siapkan buktinya dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
tanggung jawab pekerjaannya. instrumen khusus untuk staf klinis

1
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

3 Departemen/unit kerja atau Kepala Departemen belum melakukan Lakukan evaluasi staf klinis baru oleh Belum Agar dilaksanakan sesuai
pelayanan, dimana individu evaluasi staf klinis baru Kepala Departemen / unit kerja / dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
ditempatkan, melakukan evaluasi pelayanan, siapkan buktinya.

4 Rumah sakit menetapkan frekuensi Belum ada ketetapan tentang Buat ketetapan frekuensi evaluasi staf klinis Belum Agar dilaksanakan sesuai
evaluasi berkelanjutan terhadap staf frekuensi evaluasi berkelanjutan staf baru (Cantumkan frekuensi evaluasi di dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
klinis tersebut klinis baru dalam SPO evaluasi staf klinis baru)

KPS. 4. 2 Staf nonklinis yang baru dievaluasi Belum ada evaluasi staf nonklinis Lakukan evaluasi staf nonklinis baru pada Belum Agar dilaksanakan sesuai
pada saat mulai menjalankan tugas pada saat mulai menjalankan tugas saat mulai menjalankan tugas dan siapkan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
tanggungjawab pekerjaannya. dan tanggungjawabnya bukti implementasinya)
3 Departemen/Unit kerja atau Telah ada catatan evaluasi staf Susun instrumen khusus evaluasi staf Belum Agar dilaksanakan sesuai
pelayanan dimana individu nonklinis yg didokumentasikan dari nonklinis baru dan siapkan bukti dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
ditugaskan melakukan evaluasi Kepala Departemen namun belum pelaksanaan evaluasi sesuai kriteria yg
menggunakan instrumen khusus dibuat
untuk staf nonklinis
4 Rumah sakit menetapkan frekuensi Belum ada ketetapan tentang Buat ketetapan frekuensi evaluasi staf non Belum Agar dilaksanakan sesuai
dari evaluasi terhadap staf nonklinis. frekuensi evaluasi berkelanjutan staf klinis baru dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
nonklinis baru
5 Sekurang-kurangnya ada satu Belum Agar dilaksanakan sesuai
evaluasi yang didokumentasikan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
setiap tahun, terhadap staf non
klinis, atau lebih sering,
sebagaimana ditetapkan rumah
sakit.
KPS. 5. 1 Informasi kepegawaian dipelihara Telah ada kebijakan/panduan untuk Sempurnakan kebijakan/panduan untuk Belum Agar dilaksanakan sesuai
untuk setiap staf pemeliharaan informasi kepegawaian pemeliharaan informasi kepegawaian dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
mengenai kualifikasi,evaluasi ,riwayat mengenai kualifikasi,evaluasi ,riwayat
pekerjaan,pelatihan dll namun masih pekerjaan,pelatihan dll.
perlu disempurnakan. Lengkapi bukti file kepegawaian
Ada 60% bukti file kepegawaian yang
lengkap
4 File kepegawaian berisi riwayat Sebanyak 40 % file kepegawaian tidak Lengkapi seluruh file kepegawaian dengan Belum Agar dilaksanakan sesuai
pekerjaan dari staf dilengkapi dengan riwayat pekerjaan riwayat pekerjaan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya

2
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

5 File kepegawaian berisi hasil evaluasi Sebanyak 20 % file kepegawaian tidak Lengkapi seluruh file kepegawaian dengan Belum Agar dilaksanakan sesuai
dilengkapi dengan hasil evaluasi hasil evaluasi dilaksanakan rekomendasi sebelumnya

7 File kepegawaian distandarisasi dan Sebanyak 20 % file kepegawaian Lakukan standarisasi dan pemutakhiran Belum Agar dilaksanakan sesuai
tetap mutakhir belum distandarisasi dan belum data dari file kepegawaian dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
dilakukan pemutakhiran

KPS. 6. 1 Ada rencana tertulis untuk Telah ada program Sempurnakan program penempatan staf Belum Agar dilaksanakan sesuai
penempatan staf/susunan penempatan/susunan kepegawaian RS /susunan kepegawaian RS dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
kepegawaian di rumah sakit namun masih perlu disempurnakan
dan disesuaikan kaidah penulisan
program
2 Pimpinan mengembangkan rencana Telah ada proses kolaboratif untuk Siapkan proses kolaboratif untuk Belum Agar dilaksanakan sesuai
tersebut secara kolaboratif penempatan/susunan kepegawaian penempatan/susunan kepegawaian mulai dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
mulai dari usulan dari unit namun dari usulan dari unit sampai rapat antara
belum sampai dilaksanakan rapat direktur dengan kepala2 unit untuk
antara direktur dengan kepala2 unit menentukan susunan kepegawaian RS
berdasarkan kecukupan anggaran. Siapkan
bukti rapat tersebut
3 Jumlah, jenis dan kualifikasi staf Telah ada identifikasi jumlah, jenis, Lakukan identifikasi jumlah, jenis, dan Belum Agar dilaksanakan sesuai
yang dibutuhkan di identifikasi dan kualifikasi staf sesuai dengan Pola kualifikasi staf sesuai dengan Pola dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
dalam rencana dengan Ketenagaan namun masih perlu Ketenagaan untuk seluruh staf
menggunakan metode penyusunan disempurnakan untuk seluruh staf
pegawai/ penempatan staf yang
diakui. (lihat juga AP.6.3, EP 5)
4 Rencana mengatur penugasan dan Telah ada rencana penugasan dan Lengkapi rencana penugasan dan Belum Agar dilaksanakan sesuai
penugasan kembali staf penugasan kembali staf namun perlu penugasan kembali staf untuk seluruh staf dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
dilengkapi untuk seluruh staf

5 Rencana mengatur transfer/alih Telah ada Panduan/SPO yang Buat Panduan/SPO yang mengatur Belum Agar dilaksanakan sesuai
tanggung jawab dari petugas yang mengatur pelaksanaan alih tanggung pelaksanaan transfer atau alih tanggung dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
satu kepada yang lain jawab dari petugas yang satu kepada jawab dari petugas yang satu kepada yang
yang lain dan namun belum lain untuk seluruh petugas
dilaksanakan untuk seluruh petugas

3
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

KPS. 1 Efektifitas rencana penempatan Belum ditemukan bukti dokumentasi Lakukan monitoring dan evaluasi tentang Belum Agar dilaksanakan sesuai
6.1. staf/susunan kepegawaian tentang adanya monitoring dan efektifitas pelaksanaan rencana dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
dimonitor secara terus-menerus evaluasi atas efektifitas pelaksanaan penempatan staf dan pola ketenagaan
rencana penempatan staf dan pola untuk mengakomodasi dan menyesuaikan
ketenagaan. dengan kebutuhan terkini dari berbagai
program lain. Laksanakan secara terus-
menerus dan kolaboratif. Dokumentasiikan
proses dan hasilnya.
2 Rencana direvisi dan diperbaharui Belum ada bukti review dan atau revisi Lakukan review dan atau revisi, atau Belum Agar dilaksanakan sesuai
bila perlu rencana dan pola ketenagaan, diperbaharui bila perlu, rencana dan pola dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
berdasarkan hasil monitoring dan ketenagaan, berdasarkan hasil monitoring
evaluasi tsb. dan evaluasi tsb.
KPS. 8. 1 Rumah sakit menggunakan berbagai Telah ada koordinasi antara unit kerja Lengkapi Program Diklat berdasarkan Belum Agar dilaksanakan sesuai
sumber data dan informasi, dan diklat tentang usulan kebutuhan usulan/kebutuhan diklat dari unit) untuk dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
termasuk hasil kegiatan pengukuran pelatihan sesuai kompetensi petugas semua petugas
kegiatan mutu dan keselamatan, atau sesuai hasil kegiatan pengukuran
untuk mengidentifikasi kebutuhan mutu dan keselamatan namun belum
pendidikan staf. semua unit kerja yang mengusulkan
2 Program pendidikan direncanakan Telah ada rencana diklat yang berbasis Disarankan agar disusun program diklat Belum Agar dilaksanakan sesuai
berdasarkan data dan informasi data dan informasi namun belum berbasis data dan informasi hasil analisis dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
tersebut. dilaksanakan analisis (TNA) kegiatan atau hasil PMKP, selain data
Telah ada bukti UAN dari unit-unit kerja lainnya.
3 Staf rumah sakit diberi pendidikan Telah ada jadwal kegiatan pelatihan Buat Time schedule pelatihan untuk semua Belum Agar dilaksanakan sesuai
dan pelatihan in-service secara dan bukti pelaksanaannya namun petugas dan siapkan bukti pelaksanaannya dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
terus-menerus. (lihat juga AP.5.1, belum dilaksanakan untuk semua
EP6, dan AP.6.2, EP 7) petugas terkait

4 Pendidikan tersebut relevan dengan Training atau re-training staf belum Laksanakan Training atau re-training staf Belum Agar dilaksanakan sesuai
kemampuan staf untuk memenuhi konsisten dengan kebutuhan disesuaikan dengan kebutuhan pelayanan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
kebutuhan pasien dan/atau pelayanan pasien dan atau pasien dan atau persyaratan pendidikan
persyaratan pendidikan persyaratan pendidikan berkelanjutan berkelanjutan, dengan melakukan TNA
berkelanjutan. (lihat juga AP.5.1, EP atau dengan kompetensi dalam terlebih dahulu.
6 dan AP.6.2, EP 7) standar profesi, khususnya untuk
tenaga klinis.

4
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

KPS. 1 Staf yang memberikan asuhan Pelatihan Cardiac Life Support untuk Buat program pelatihan BLS untuk seluruh Belum Agar dilaksanakan sesuai
8.1. pasien dan staf lain yang staf telah ditetapkan namun belum staf. dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
diidentifikasi oleh rumah sakit untuk dilaksnaakan untuk semua staf
dilatih dalam cardiac life support pemberi asuhan pasien dan staf yang
yang ditetapkan. diidentifikasi oleh rumah sakit untuk
dilatih
2 Tingkat pelatihan yang tepat Belum ada program ttg tingkat dan Training dan re-training agar dilaksanakan Belum Agar dilaksanakan sesuai
diberikan dengan frekuensi yang frekuensi pelatihan BLS sesuai dengan secara konsisten, dengan frekuensi dan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
cukup untuk memenuhi kebutuhan kebutuhan staf. tingkat pelatihan yang tepat (diupdate)
staf sesuai ketentuan dan terdokumentasi
dengan baik. Misalnya untuk Dokter dan
Perawat hari dan materi berbeda dengan
non medis.
3 Ada bukti yang menunjukkan bahwa Telah ada sertifikat tanda lulus Buat sertifikat tanda lulus pelatihan BLS yg Belum Agar dilaksanakan sesuai
seorang staf lulus pelatihan pelatihan BLS yg didokumentasikan didokumentasikan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
tersebut. namun masih ada 40% yang belum
mengikuti pelatihan BLS

4 Tingkat pelatihan yang diinginkan Telah ada panduan tingkat pelatihan Training dan re-training agar dilaksanakan Belum Agar dilaksanakan sesuai
untuk setiap individu diulang berdasarkan kerangka waktu yg secara konsisten, dengan frekuensi dan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
berdasarkan persyaratan dan/ atau ditetapkan namun perlu ditetapkan tingkat pelatihan yang tepat (diupdate)
kerangka waktu yang ditetapkan batasan pengulangan pelatihan sesuai ketentuan dan terdokumentasi
oleh program pelatihan yang diakui, dengan baik. ( Minimal 2 tahun sekali untuk
atau setiap dua tahun bila program individu yang tidak menggunakan)
pelatihan yang diakui itu tidak
digunakan
KPS. 1 Rumah sakit menyediakan Telah ada mekanisme/SPO monitoring Buat SPO untuk monitoring Prorgam Diklat Belum Agar dilaksanakan sesuai
8.3. mekanisme untuk pengawasan peserta pelatihan bagi keperawatan/profesional lainnya di RS, dan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
program pelatihan keperawatan/profesional lainnya di siapkan bukti-bukti pengawasannya
RS.
2 Rumah sakit mendapatkan dan RS tidak mendapatkan/menerima Gunakan kurikulum dari program akademik Belum Agar dilaksanakan sesuai
menerima parameter dari program kurikulum dari program akademik bagi dari institusi pendidikan tersebut. dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
akademis yang mensubsidi; profesional kesehatan tsb

5
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

3 Rumah sakit memiliki catatan RS tidak punya catatan lengkap dari Buat catatan lengkap dari semua peserta Belum Agar dilaksanakan sesuai
lengkap dari semua peserta semua peserta diklat diklat dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
pelatihan di dalam rumah sakit
4 Rumah sakit memiliki dokumentasi RS tidak punya dokumentasi dari Lengkapi dokumentasi dari status Belum Agar dilaksanakan sesuai
dari status pendaftaran, perizinan status pendaftaran, izin atau sertifikasi pendaftaran, izin atau sertifikasi dan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
atau sertifikasi yang diperoleh dan dan kualifikasi akademik dari para kualifikasi akademik dari para peserta
kualifikasi klasifikasi akademis dari peserta pelatihan pelatihan
para peserta pelatihan.
5 Rumah sakit memahami dan RS belum punya supervisor atau Sediakan supervisor/Clinical instructor Belum Agar dilaksanakan sesuai
menyediakan tingkat supervisi yang Clinical instruktur yg kompeten untuk untuk setiap jenis dan tingkat pelatihan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
dipersyaratkan untuk setiap jenis setiap jenis dan tingkat pelatihan
dan tingkat peserta pelatihan

6 Rumah sakit mengintegrasikan Peserta pelatihan belum menjalani Buat dan laksanakan orientasi dan Belum Agar dilaksanakan sesuai
peserta pelatihan ke dalam orientasi di Rumah sakit khususnya ttg pelatihan yang terintegrasi dengan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
orientasinya, program mutu, mutu, keselamatan pasien, program mutu, keselamatan pasien dan PPI
keselamatan pasien, pencegahan pencegahan dan pengendalian infeksi
dan pengendalian infeksi, dan dan program lainnya.
program lainnya.
KPS.11. 1 Ada evaluasi praktik profesional Belum ada evaluasi berkelanjutan Laksanakan evaluasi berkelanjutan (OPPE) Belum Agar dilaksanakan sesuai
terus-menerus terhadap kualitas dan (OPPE) untuk masing2 staf klinis untuk masing2 staf klinis (medis) minimal 1 dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
keamanan pelayanan pasien yang (medis) minimal 1 tahun sekali ttg tahun sekali ttg (sesuai) standar pelayanan
diberikan oleh setiap anggota staf (sesuai) standar pelayanan kedokteran kedokteran (PPK)(OPPE).
medis yang direview dan (PPK) (OPPE) Siapkan program kerja Komite Medis.
dikomunikasikan kepada setiap Siapkan evaluasi pelaksanaan Clinical
anggota staf medis sekurang- Pathway
kurangnya setahun sekali. (lihat juga
PMKP.1.1, EP 1)
2 Evaluasi praktik profesional yang Belum ada kebijakan dan SPO Buat kebijakan dan SPO pelaksanaan Belum Agar dilaksanakan sesuai
terus-menerus dan review tahunan pelaksanaan evaluasi praktek evaluasi praktek profesional terus menerus dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
dari setiap anggota staf medis profesional terus menerus dan review dan review tahunan dari staf medis
dilaksanakan dengan proses yang tahunan dari staf medis
seragam yang ditentukan oleh
kebijakan rumah sakit.

6
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

3 Evaluasi mempertimbangkan dan Belum ada laporan evaluasi atau ada Evaluasi agar dibuat dan disesuaikan Belum Agar dilaksanakan sesuai
menggunakan data komparatif laporan evaluasi tetapi tidak berdasarkan data komparatif seperti dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
secara proaktif, seperti berdasarkan data dan kesesuaian dg membandingkan dg ilmu literatur
membandingkan dengan ilmu PPK kedokteran / PPK
literatur kedokteran berbasis
literatur.
4 Evaluasi mempertimbangkan dan Belum ada evaluasi yg Agar dilakukan Audit medis untuk Belum Agar dilaksanakan sesuai
menggunakan kesimpulan dari mempertimbangkan dan menganalisa komplikasi yg dikenal dan dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
analisis yang mendalam terhadap menggunakan kesimpulan dari analisis berlaku
komplikasi yang dikenal dan berlaku. terhadap komplikasi
(lihat juga PMKP.5; PMKP.6; dan
TKP.3.4, EP 3)
5 Informasi dari proses evaluasi Belum ada dokumentasi dari evaluasi Dokumentasikan evaluasi praktek Belum Agar dilaksanakan sesuai
praktik profesional tersebut praktek profesional staf medis profesional staf medis didalam file staf dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
didokumentasikan dalam file didalam file staf medis medis
krendensial anggota staf medis dan
file lainnya yang relevan.
KPS.12. 3 Informasi tersebut diverifikasi dari Ada 40% belum dilakukan verifikasi Lakukan verifikasi dokumen tersebut diatas Sudah
sumber aslinya sesuai parameter dokumen tersebut diatas kepada kepada sumber aslinya dilaksanakan
yang ada di Maksud dan Tujuan KPS sumber aslinya, baru sebatas
9 permohonan kepada sumber aslinya
KPS.15. 1 Rumah sakit mempunyai standar Belum ada SPO kredensial tenaga Buat SPO kredensial tenaga kesehatan lain Sudah
prosedur untuk mengumpulkan kesehatan lain dilaksanakan
kredensial dari setiap staf
professional kesehatan
3 Informasi tersebut diverifikasi dari Ada 40% belum dilakukan verifikasi Lakukan verifikasi dokumen tersebut diatas Belum Sudah 60% dilakukan verifikasi.
sumber aslinya sesuai parameter dokumen tersebut diatas kepada kepada sumber aslinya dilaksanakan Lakukan verifikasi dokumen untuk
yang ditentukan dalam Maksud dan sumber aslinya, baru sebatas sisanya
Tujuan KPS 9 permohonan kepada sumber aslinya

4 Ada catatan yang dipelihara untuk Telah ada data kepegawaian untuk Buat catatan data ( file ) kepegawaian Sudah
setiap staf profesional kesehatan tenaga kesehatan lainnya namun untuk tenaga kesehatan lainnya seluruhnya dilaksanakan
lainnya belum ada untuk seluruh pegawai
tenaga kesehatan lainnya

7
No Surveyor Assessment Surveior Verifikator
Standar Elemen Penilaian
urut Fakta dan Analisis Rekomendasi Hasil Survei Rekomendasi

5 Catatan tersebut bersisi salinan izin, Telah ada salinan izin, sertifikasi atau Dokumentasikan izin,ijasah,atau sertifikasi Sudah
sertifikasi atau registrasi yang wajib registrasi wajib untuk tenaga dalam catatan dilaksanakan
kesehatan lainnya namun belum ada
untuk seluruh pegawai tenaga
kesehatan lainnya
6 Rumah sakit mempunyai proses Belum ada kebijakan/SPO staf lain yg Buat kebijakan/SPO kredensial bagi tenaga Belum Agar dilaksanakan sesuai
untuk memastikan bahwa staf lainya bukan pegawai RS tetapi kesehatan lain yg bukan pegawai RS tetapi dilaksanakan rekomendasi sebelumnya
yang bukan pegawai rumah sakit mendampingi dokter dikredensial mendampingi dokter, dan
tetapi mendampingi dokter praktik implementasikan.
pribadi dan memberikan pelayanan
kepada pasien rumah sakit memiliki
kredensial yang sahih dan sebanding
dengan persyaratan kredensial
rumah sakit .
KPS.16. 1 Izin, pendidikan, pelatihan dan
pengalaman dari staf professional
kesehatan lainnya digunakan untuk
menyusun penugasan kerja klinis.

2 Proses mengindahkan peraturan


perundangan yang relevan.

Anda mungkin juga menyukai