Anda di halaman 1dari 4

Kejaya handycraf

Dosen pengampu : Bapak Adetiya Prananda Putra S.ST.,M.M

Mata kuliah : Desain Dan Model Bisnis

Kelas : 2C

Nama Anggota Kelompok :

1. Saudi Rahmad ( 362193301172 )

2. Sahrul Efansyah ( 362193301175 )

DISTRIBUTION CHANNEL

Distribution Channel adalah jalur yang diambil produk atau layanan untuk dikirim dari
produsen ke pelanggan atau sebuah perantar yang dilalui barang atau jasa hingga mencapai
pembeli akhir atau konsumen akhir. Distribusi fisik adalah Pengorganisasian dan pemindahan
produk melalui channel yang berupa logistik (memesan, mengangkut, penyimpanan, penanganan,
dan pengendalian inventaris). Dengan adanya distribusi ini, nantinya akan menambah value
terhadap produk yang dijual.

Untuk distribution channel pada Kejaya handycraf sendiri melalui perantara sosial media
(online) saja, karena memang jual produknya langsung di outletnya (offline). Sedangkan kejaya
handycraf ini digolongkan pada distribution retail, karena sifatnya hanya produsen berinteraksi
langsung dengan konsumen.

a. Fase Channel
1. Awareness (Kesadaran)
Salah satu cara yang biasa dilakukan dari awal bisnis ini dimulai dengan cara
edukasi produk ke customer yang masih awam tentang produk-produk dari Kejaya
Handycraf.
Setelah penyampaian produk tadi sudah bisa diterima oleh customer, selanjutnya
membangun customer habit agar mereka terbiasa dengan semua produk. Karena
pastinya seorang pelanggan memiliki rasa bosan disaat kerajinannya hanya itu-itu saja.
Akhirnya pasti akan ada perubahan item order, dari yang awalnya hanya 1 produk yang
mereka order, mereka akan coba produk yang lainnya. Untuk garis besarnya semua itu
tergantung pada segmentasi customer. Di UMKM Kejaya Handycraft seluruh
customernya secara sadar memesan barang produk buatan UMKM ini. Biasanya
pelanggan yang merasa puas paling sering dari segemen pasar Domestik. Dikarenakan
pertahunya ada orderan dari negara Eropa, Amerika jamaika serta negara Asia lainya.

2. Evaluation (Evaluasi)
Mendeskripsikan produk yang dijual. Contohnya merekomendasikan espresso
based yang mungkin karena disaat pelanggan memesan mereka bingung ingin order
apa. Pastinya kejaya handycraf akan menawarkan apa yang ingn customer butuhkan.
Selain itu, dengan cara memberikan kualitas terbaik dan menyampaikan sedikit
manfaat dari produk yang di jual. Misal maanfaat dari espresso based.
Biasaya para karyawan di Kejaya Handycraft melakukan evaluasi ketika barang yang
sudah di produksi memasuki tahap pemasaran. Hal ini sering dilakukan agar para
konsumen yang memesan produk UMKM Kejaya Handycraft tidak merasakan kecewa.

3. Purchase (Pembelian)
Kebanyakan orang mengunjungi Kejaya handycraf karena mereka lihat dari
luarnya. Letak geografisnya side luas, disisi lain juga perihal tempat parkirnya luas,
banyak seat juga. Jika untuk produk yang dibeli karena mereka ada yang masih
penasaran, ada juga yang percaya bahwa produk-produk dari side enak dan berkualitas.
Pembelian biasanya dilakukan melalui tahap pemesanan online kebanyakan yang
dilakukan. Hal ini dikarenakan karena produk UMKM ini di gunakan untuk acara
Event, serta pameran kerajianan tangan.

4. Delivery (Penyampaian)
Bukan hanya dari segi penyajian (serving) saja, tapi karena proses membuat suatu
produk. Jika Kejaya handycraf sendiri lebih mengutamakan ke kualitas produk. Semua
pembuatan produk side tidak lepas dari konsistensi, semuanya di timbang, dan
semuanya harus presisi sesuai SOP yang sudah terbentuk. Untuk masalah serving juga
itu penting, dikarenakan serving juga bisa menjadi nilai plus bagi suatu Brand.
Untuk tahap penyampaian UMKM Kejaya Handycraft memakai jasa segala
ekpedisi mulai dari JnT, JnT Chargo, Chargo dan ekspedisi lainya. Dikarena biasanya
tergantung jarak ukur serta request dari para konsumen.
5. After Sales (Purnajual)
Contoh klaim yang biasa terjadi di Kejaya handycraf tentang pelayanan yg lambat,
untuk mengatasinya kita biasanya memberi pengertian kepada customer mengapa
pelayannya lambat. karena bagi mereka konsistensi dan presisi itu sangat penting, dan
berpengaruh kepada hasil. Lalu ada juga klaim human error, bisa saja terjadi karena
adanya miss komunikasi dalam suatu team work. Contoh kasus, kesalahan tentang
order dan serving. untuk mengatasinya kita akan menarik produk yang salah dan
mengganti dengan produk yang baru, dan memohon maaf atas kelalaian yang terjadi.

b. Type Of Distribution
Kejaya handycraf berada pada tipe distribusi selective yang lokasinya spesifik, dekat
dengan segment pasar serta bahan baku dan juga tenaga kerja yang mudah di dapatkan
sehingga kegiatan untuk menghasilkan suatu produk lebih mudah.

c. Distribution Profiles
Bentuk dari distribusi side ini adala retailer yang membeli bahan mentahnya dari
distributor lain, kemudian langsung dijual kepada konsumen secara offline dan promosi
online.
Dokumentasi yang dilakukan di Workshop Kejaya Handycraft

Anda mungkin juga menyukai