Anda di halaman 1dari 4

PELATIHAN PRODUKSI DAN PEMASARAN HASIL OLAHAN UBI UNGU

Giawan Nur Fitria dan Riaty Handayani


Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mercu Buana
riatyhan16@gmail.com , gya1.fitri@gmail.com

Abstrack

Our community service program aims to provide insight and knowledge for housewives in RT 02-07 South Meruya in
developing purple sweet potato products in entrepreneurship. The benefits of this activity is to provide counseling to
determine the selling price of purple sweet potato product processing into pudding. With the provision of counseling is
very useful for the mothers in entrepreneurship to market the results of purple sweet potatoes with the best selling price,
so that the mothers can generate good profits and their family income. The method used in this incident is the extension
of the calculation of the selling price, the practice of making purple pudding is practical and economical. With this
activity it is expected that the participants can make purple sweet potato pudding which is healthy, economical and
practical, determining the best selling price so as to improve their families income.

Keywords : purple yam, selling price

PENDAHULUAN memang sudah bukan hal yang aneh lagi,


Dalam suatu pemasaran, banyak sekali namun tak ada salahnya jika penulis untuk
bentuk dan macam-macam aneka ragam mencoba membuka usaha di bidang makanan.
makanan dari yang kecil hingga yang besar Jenis makanan yang penulis pilih adalah
dan dari yang murah hingga yang mahal. makanan camilan. Ide-ide sering kali muncul
Dalam kebutuhan sehari-hari banyak sekali dalam bentuk untuk menghasilkan suatu
aktivitas yang dijalani oleh setiap orang. barang baru, untuk dapat menarik perhatian
Dengan aktivitas yang semakin padat, pembeli dalam usaha makanan kali ini penulis
membuat banyak orang membutuhkan asupan memberikan nama “Puding Ubi Ungu”.
makanan tambahan yang bermanfaat untuk Keberadaan puding ubi ungu sebagai
kesehatan tubuh. Makanan-makanan yang salah satu makanan dengan rasa yang enak,
tersedia dipasaran saat ini memang sudah nikmat dan juga lezat memang telah dikenal
beragam, tetapi umumnya makanan tersebut oleh banyak orang. Sehingga usaha ini
menawarkan harga yang cukup mahal. Salah memang layak untuk dikembangkan menjadi
satu makanan yang cukup sederhana, tetapi salah satu usaha kuliner alternatif di Indonesia.
sangat cocok menjadi makanan yang konsumsi Peningkatan kualitas SDM yang dimulai sejak
semua orang dan sekaligus menjadi makanan dini dapat berpengaruh pada daya saing
yang istimewa yaitu “Puding Ubi individu itu sendiri. Langkah yang di ambil
Ungu”.Pembuatan puding ini dilakukan adalah memberikan ketrampilan tambahan
dengan cara yang sangat sederhana, tetapi kepada mereka yang berusia produktif antara
lebih higienis, serta akan dijual dengan harga lain keterampilan membuat puding ubi ungu
yang sangat terjangkau. Maka tentunya hal ini dan dengan memberikan pengetahuan
akan menarik minat para konsumen untuk mengenai perhitungan harga jual terbaik bagi
membelinya. para peserta dalam menjual hasil olahan
Berwirausaha menjual makanan tersebut.

68
Pelatihan Produksi Dan Pemasaran Hasil Olahan Ubi Ungu 69

Salah satu penunjang keberhasilan dalam 5. Bagaimana faktor strategis internal dan
berwirausaha adalah penentuan harga jual eksternal apa yang dapat menentukan
yang dan kompetitif. Kualitas produk yang keberhasilan dalam pengembangan
sehat dan baik serta ditunjang dengan harga komoditas ubi ungu di sekitar RT/RW
jual yang cocok, merupakan salah satu strategi 02-07,di Meruya Selatan?
dalam berwirausaha. Untuk itu kami 6. Bagaimana rumusan, formulasi dan
memberikan penyuluhan mengenai penentuan penentuan harga jual dan hasil olahan ubi
harga jual untuk hasil olahan ubi ungu menjadi ungu menjadi puding yang murah,
pudding yang murah, ekonomis dan praktis di ekonomis dan praktis di sekitar RT/RW
lingkungan RT.02-07 Kelurahan Meruya 02-07,di Meruya Selatan?
Selatan Jakarta Barat.
Kegiatan ini sejalan dengan misi dan Tujuan Kegiatan
visi Universitas Mercu Buana sesuai dengan Setelah melakukan kegiatan ini, maka peserta
Tri Darma Perguruan Tinggi yaitu diharapkan dapat:
melaksanakan kegiatan pengabdian a. Melakukan praktik pembuatan pudding ubi
masyarakat yang bertujuan untuk ungu yang sehat, praktis dan ekonomis.
mencerdaskan dan untuk meningkatkan b. Memahami dan mengerti mengenai
ekonomi masyarakat.Secara umum pelatihan penentuan harga jual yang baik bagi hasil
merupakan bagian dari pendidikan yang olahan produk.
menggambarkan suatu proses dalam c. Mampu memasarkan hasil olahan produk
pengembangan organisasi maupun pudding ubi ungu.
masyarakat. Pendidikan dengan pelatihan
merupakan suatu rangkaian yang tak dapat Manfaat Kegiatan
dipisahkan dalam sistem pengembangan Manfaat dari kegiatan pengabdian pada
sumberdaya manusia, yang di alamnya terjadi masyarakat dalam hal ini adalah memberikan
proses perencanaan, penempatan, dan pengetahuan dan informasi pengolahan
pengembangan tenaga manusia pudding ubi ungu yang praktis dan ekonomis
serta mengetahui cara menghitung harga jual
Perumusan Masalah yang baik. Hal ini merupakan salah satu bentuk
Berdasarkan uraian tersebut diatas, maka tanggung jawab sosial organisasi sebagai
terdapat rumusan masalah : tenaga pendidik di Universitas Mercu Buana
1. Bagaimana ibu-ibu rumah tangga bisa terhadap masyarakat atau sebagai corporate
menentukan harga jual untuk hasil olahan social responsibility. Dengan terlaksana
ubi ungu menjadi puding ubi ungu? pelatihan ini diharapkan terjalin hubungan
2. Bagaimana ibu-ibu rumah tangga melaku- kekeluargaan yang harmonis antara ibu – ibu
kan pemasaran produk olahan ubi ungu RT 02-07 Keluarahan Meruya Selatan dengan
menjadi puding ke masyarakat sekitarnya Universitas Mercu Buana.
yang murah, ekonomis dan praktis?
3. Bagaimana menciptakan lapangan pekerjaan METODE
untuk warga di lingkungan sekitar RT/RW Metode pelatihan kegiatan pengabdian
02-07,di Meruya Selatan,Jakarta Barat ? masyarakat ini dilakukan melalui:
4. Bagaimana potensi dari subsistem- 1. Pengenalan teori dan cara membuat ubi
subsistem agribisnis dan kelayakan secara ungu melalui ceramah, memberikan
finansial apa saja yang dapat mendukung motivasi yaitu memberikan dorongan dan
dalam pengembangan komoditas ubi ungu inisiatif dalam pengembangan
di sekitar sekitar RT/RW 02-07,di Meruya kewirausahaan warga Meruya Selatan.
Selatan? Memberikan pengarahan mengenai materi
70 Jurnal Abdi Masyarakat (JAM), Volume 3 Nomor 1, September 2017, hlm. 68 - 71

tentang karakteristik ubi ungu, manfaat ubi


ungu untuk kesehatan dan produksi
makanan, cara berproduksi yang baik
dengan memperhatikan sanitiasi hygiene,
standar mutu, dan keamanan pangan,
pengemasan dan label yang aman dan tepat,
serta analisis usaha yang meliputi
perhitungan harga jual dan break even
point.
2. Praktik, pelatihan dan pembimbingan
merupakan peserta mengenai praktik
pengolahan aneka produk olahan dengan
Gambar 1. Persiapan pelatihan produksi hasil
bahan dasar ubi ungu secara mandiri olahan ubi ungu
dengan pembimbingan, mulai dari
perencanaan produksi, pemilihan bahan
baku, pengenalan alat produksi,
pengolahan, kontrol kualitas hingga
penyajian produk dalam kemasan.
3. Pengujian tingkat kesukaan konsumen
terhadap produk olahan ubi ungu dengan
menggunakan 15 orang panelis.
4. Pemberian teori mengenai cara menentukan
untuk perhitungan harga jual produk
pudding ungu.
Gambar 2. Tim Pengabdian mempraktikan
5. Melakukan simulasi perhitungan harga jual pengolahan ubi ungu
produk pudding ubi ungu.

Tahapan Kegiatan
Tim pengabdian masyarakat melekukan
penyuluhan satu hari, yang terbagi dalam
beberapa sesi kegiatan, yaitu:
1. Memberikan pemahaman mengenai cara
pengolahan ubi ungu menjadi pudding yang
sehat, praktis dan ekonomis.
2. Memberikan simulasi pembuatan pudding Gambar 3. Penyampaian materi pelatihan
ubi ungu. penentuan harga jual dan pemasaran
3. Memberikan penyuluhan mengenai
mekanisme perhitungan harga jual produk
pudding ubi ungu.
4. Simulasi perhitungan harga jual pudding ubi
ungu.

Gambar 4. Sesi Konsultasi & Tanya jawab


Pelatihan Produksi Dan Pemasaran Hasil Olahan Ubi Ungu 71

HASIL Demikianlah data-data ini kami buat sebagai


Hasil dari kegiatan pengabdian kepada acuan dalam pembuatan dan pengelola toko
masyarakat ini adalah dapat dilihat dari puding ubi ungu dan juga dapat dijadikan
kehadiran peserta, partisipasi dan sebagai bahan pertimbangan bagi pemilik
kesungguhan peserta dapat dikatakan baik. modal dan pihak yang ingin bekerja sama
Berdasarkan hasil pengamatan selama untuk menanamkan modal sebagai bimbingan
pelaksanaan diperoleh hasil yaitu, peserta dalam pengelolaan toko puding ubi ungu
pelatihan sangat antusias saat diberikan nantinya.
penjelasan materi maupun pada sesi konsultasi
dan tanya jawab yang dilakukan Saran
masing-masing peserta kepada panitia. Saran yang dapat diajukan berdasarkan hasil
kegiatan adalah kepada peserta agar dapat
PEMBAHASAN HASIL melakukan inovasi – inovasi lain terkait
Setelah melaksanakan penyuluhan dengan pengolahan ubi ungu menjadi hasil
mengenai pembuatan pudding ubi ungu serta olahan pangan yang memiliki daya jual
mekanisme perhitungan harga jualnya di sehingga dapat meningkatkan taraf hidup
lingkungan RT. 02-07 Kelurahan Meruya peserta. Inovasi – inovasi lainnya seperti
Selatan Jakarta Barat, maka hasil yang dicapai pemberian toping pudding yang menarik
yaitu peserta lebih memahami tentang tata cara misalnya dengan buah atau yang lainnya. Dari
pengolahan ubi ungu menjadi pudding ubi sisi pemasaran, peserta dapat melakukan
ungu yang sehat, ekonomis dan praktis. Dari packaging pudding yang lebih menarik agar
segi pemilihan bahan untuk pembuatan konsumen lebih tertarik untuk membeli
pudding yang lebih berkualitas dan cara pudding tersebut.
pengolahan makanan yang higienis
menjadikan pudding yang akan dijual DAFTAR PUSTAKA
merupakan pudding yang sehat sehingga http://ayuyuniantika1994.blogspot.co.id/2013/
diminati oleh para konsumen. 12/makalah-responsi-dasar-dasar-budidaya.
Untuk perhitungan harga jual pudding, para html
peserta telah memahami dan dapat melakukan http://campurtekno.blogspot.co.id/2013/11/pro
simulasi untuk melakukan perhitungan harga posal-usaha-puding-ubi-ungu.html
jual pudding ungu yang baik dan benar https://ceritasakurales.wordpress.com/2014/08
sehingga pudding ubi ungu dapat dijual /26/kti-karya-tulis-ilmiah-ubi-ungu-tugas-kt
dengan harga yang bersaing. i/
https://cookpad.com/id/resep/176794-puding-
SIMPULAN DAN SARAN santan-ubi-ungu
Simpulan http://eprints.undip.ac.id/42355/1/Bab_I,_II_d
Hasil dari kegiatan ini adalah telah an_III.pdf
dicapainya pemahaman yang lebih bagi para http://septiyuliana.blog.upi.edu/2015/11/01/ub
peserta mengenai pengolahan ubi ungu untuk i-ungu-produk-olahannya/
menjadi produk hasil olahan pangan yang http://www.tokomesin.com/peluang-usaha-pu
sehat dan memiliki daya jual yang baik. Selain ding-ubi-ungu-dan-analisa-usahanya.html
itu para peserta juga telah memahami http://wartawirausaha.com/2014/12/peluang-u
perhitungan penentuan harga jual yang benar saha-budidaya-ubi-ungu-diminati-karena-k
sehingga para peserta diharapkan omposisi-gizinya/#ixzz4Msb43pGp
mendapatkan hasil laba atas penjualan pudding
ubi ungu dengan menggunakan harga jual yang
baik.

Anda mungkin juga menyukai