Anda di halaman 1dari 3

30.

Komite Kesehatan dan Keselamatan Kerja Rumah Sakit (K3RS)


a. Terpeliharanya Sarana Proteksi Kebakaran
Judul Indikator Terpeliharanya Sarana Proteksi Kebakaran
Dasar Pemikiran Bila terjadi insiden, APAR dalam keadaan siap pakai
Dimensi Mutu Keselamatan, Ketersediaan dan Ketepatan Waktu
Tujuan Memastikan sarana proteksi kebakaran APAR dapat berfungsi
dengan baik.
Definisi Terpeliharanya sarana proteksi kebakaran APAR di rumah sakit.
Operasional
Jenis Indikator Proses dan Outcome
Numerator APAR yang terpelihara sesuai jadwal
Denominator Jumlah seluruh APAR di rumah sakit
Target 100%
Pencapaian
Kriteria a. Kriteria Inklusi: APAR
b. Kriteria Eksklusi: -
Formula (N/D) x 100 %
Sumber Data Buku pemeriksaan APAR
Frekuensi Bulanan
Pengumpulan
Data
Periode Analisis 3 Bulan
Cara Concurrent
Pengumpulan
Data
Sampel -
Rencana Analisis Berbentuk diagram dan tabel
Instrumen No Tgl Pengecekan APAR Ket / Kondisi APAR
Pengambilan Data

Penanggung Ketua K3 RS
Jawab
b. Terlaksananya Safety Patrol di Unit Kerja
Judul Indikator Terlaksananya Safety Patrol di Unit Kerja.
Dasar Pemikiran Bila terdapat kerusakan yang membahayakan kinerja masalah dapat
teratasi.
Dimensi Mutu Keselamatan kerja
Tujuan Untuk mengetahui bagaimana usaha yang dilakukan sebagai
tindak lanjut dari hasil temuan patrol tersebut.
Definisi Upaya pengawasan atau pemantauan terkait dengan keselamatan dan
Operasional kesehatan kerja.
Jenis Indikator Outcome
Numerator Formulir Safety patrol dalam aplikasi google form
Denominator Jumlah seluruh staf
Target 100 %
Pencapaian
Kriteria a. Kriteria Inklusi: -
b. Kriteria Eksklusi: -
Formula (N/D) x 100 %
Sumber Data Form cheklist safety patrol
Frekuensi Bulanan
Pengumpulan
Data
Periode Analisis 3 Bulan
Cara Retrospective
Pengumpulan
Data
Sampel -
Rencana Analisis Berbentuk diagram dan tabel
Instrumen No
Uraian Inspeksi /
Penilaian Keterangan
Pengambilan Data Obyek Penilaian

Penanggung Ketua K3RS


Jawab

c. Ketepatan Pelaporan Insiden Kecelakaan Kerja


Judul Indikator Ketepatan Pelaporan Insiden Kecelakaan Kerja
Dasar Pemikiran Bila terjadi kecelakaan kerja respon time berjalan cepat agar insiden
segera tertangani.
Dimensi Mutu Keselamatan kerja
Tujuan Untuk mengetahui bagaimana usaha yang dilakukan sebagai
tindak lanjut dari hasil temuan insiden tersebut.
Definisi Upaya pengawasan atau pemantauan terkait dengan keselamatan dan
Operasional kesehatan kerja.
Jenis Indikator Outcome
Numerator Laporan insiden kecelakaan kerja
Denominator Jumlah seluruh staf
Target 100 %
Pencapaian
Kriteria a. Kriteria Inklusi: -
b. Kriteria Eksklusi: -
Formula (N/D) x 100 %
Sumber Data Laporan kecelakaan kerja
Frekuensi Bila ditemukannya insiden
Pengumpulan
Data
Periode Analisis Insidentil
Cara Retrospective
Pengumpulan
Data
Sampel -
Rencana Analisis Berbentuk diagram dan tabel
Instrumen
Pengambilan
Data

Penanggung Ketua K3RS


Jawab

Anda mungkin juga menyukai