Anda di halaman 1dari 5

MEMBANGUN SERVER ROUTER PENGATUR

BANDWIDTH, BLOCK WEBSITE, DAN


HOTSPOT JARINGAN

Tugas Akhir / Project Work

Diajukan untuk menyelesaikan syarat kelulusan

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 Palembang

Disusun Oleh :

AUTERIA JUNIARTI

33118

XII TKJ 2

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

SMK NEGERI 2 PALEMBANG

TAHUN PELAJARAN 2015 – 2016


HALAMAN PENGESAHAN

MEMBANGUN SERVER ROUTER PENGATUR


BANDWIDTH, BLOCK WEBSITE, DAN HOTSPOT JARINGAN

Nomor Peserta : K11011026676

Nama : Auteria Juniarti

NIS : 33118

Kelas : XII TKJ 2

Telah diterima sebagai salah satu syarat untuk LULUS dalam Ujian
Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Jaringan SMK Negeri 2 Palembang.

Disetujui,

Palembang, 20 Februari 2016

Penguji Eksternal, Guru Pembimbing,

Sony Oktapriandi, M.Kom. M. Daman Huri, S.Kom, M.IT.

Ketua Paket Keahlian TKJ,

Eka Lismayanti, M.Kom.


NIP. 198202032009032001

ii
HALAMAN PERSETUJUAN

Laporan tugas akhir / project work berjudul Membangun Server Router


Pengatur Bandwidth, Block Website, Dan Hotspot Jaringan oleh
Auteria Juniarti, 33118, telah dipertahankan didepan penguji pada hari
Rabu, tanggal 20 Februari 2016.

Penguji :

1. Sony Oktapriandi, M.Kom Penguji Eksternal (…………………….)

2. A. Haidar Mirza, S.T, M.Kom Penguji Eksternal (…………………….)

3. Eka Lismayanti, M.Kom Penguji Internal (…………………….)

4. A. Arpani, S.Pd Penguji Internal (…………………….)

5. Rahmat Kartolo, S.Kom Penguji Internal (…………………….)

Mengetahui,
Ketua Paket Keahlian TKJ

Eka Lismayanti, M.Kom.


NIP. 198202032009032001

iii
MOTTO

“Siapa yang membuat ibu dan bapaknya gembira (memberi keridhaan) maka
sesungguhnya ia mendapat Ridha Allah SWT.” (HR. Bukhari)

Semakin berisi, semakin merunduk.

Selama orang tuaku masih berjuang, selangkah aku harus maju.

PERSEMBAHAN

Laporan ini penulis persembahkan kepada:


1. Sepenuh hati saya persembahkan kepada Allah SWT. Atas Rahmat dan
Ridho-Nya hingga saya dapat menyelesaikan laporan ini.
2. Ibu dan Ayah tercinta yang telah berjuang dengan memberikan
segalanya bagi penulis untuk menuntut ilmu.
3. Bapak Kepala Sekolah beserta dewan yang telah memberikan
bimbingan kepada penulis dalam selama 3 tahun di SMK Negeri 2
Palembang.
4. Ketua paket keahlian TKJ yaitu Ibu Eka Lismayanti, M.Kom. serta
Pembimbing saya dalam menyusun laporan ini yaitu Bapak Daman
Huri, S.Kom, M.IT. dan juga Bapak M.Ridwan, S.Kom. yang telah
memberikan bimbingan selama 3 tahun di Teknik Komputer dan
Jaringan.
5. Rekan-rekan seperjuangan yang telah memberikan motivasi, semangat
serta dorongan dan do’a di dalam terselesaikannya laporan ini.

KATA PENGANTAR

iv
Assalamualaikum Wr. Wb.

Alhamdulilah Puji dan syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT. yang
telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan
Tugas Akhir atau Project Work Teknik Komputer dan Jaringan yang berjudul
“MEMBANGUN SERVER ROUTER PENGATUR BANDWIDTH, BLOCK
WEBSITE, DAN HOTSPOT JARINGAN” yang dapat terselesaikan dengan baik.
Penyusunan Laporan Tugas Akhir ini adalah salah satu syarat yang harus
dilakukan siswa SMK Negeri 2 Palembang untuk mengikuti Ujian Kompetensi
(UK) dari masing-masing jurusan. Dan laporan ini sebagai bukti bahwa penulis
telah melaksanakan salah satu syarat untuk dapat mengikuti Ujian Kompetensi.
Dengan ini saya selaku penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada
Pembimbing dan pihak lainnya yang telah mendukung penyusunan laporan ini
hingga terselesikan dengan baik.
Saya menyadari bahwa dalam menyusun laporan ini masih jauh dari
sempurna. Oleh karena itu saya sangat mengharapkan kritik dan saran yang
sifatnya membangun guna menyempurnakan laporan ini. Saya berharap semoga
laporan ini dapat bermanfaat bagi saya dan bagi para pembaca.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Palembang, 20 Februari 2016


Penulis

Auteria Juniarti

Anda mungkin juga menyukai