Anda di halaman 1dari 2

RUBRIK PENILAIAN PRESENTASI KARYA TULIS SMA BUNDA HATI KUDUS

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

* Satu lembar rubrik penilaian presentasi hanya diperuntukkan bagi satu peserta saja.

Judul Karya Tulis:


______________________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________________

Nama Presenter: Penguji:


___________________________________ 1. ___________________________________
2. ___________________________________
Pembimbing:
___________________________________ Kelas: XII MIPA / IPS

ASPEK BOBOT
INDIKATOR PENILAIAN SKOR
PENILAIAN MAKSIMAL

Peserta tidak menyampaikan materi secara sistematis, tidak


lancar dalam menjelaskan, serta sering mengalami jeda 4
atau kekosongan ide.

Peserta menyampaikan materi secara sistematis, kurang


lancar dalam menjelaskan, serta terdapat beberapa kali 6
jeda atau kekosongan ide.
1.
Organisasi Peserta menyampaikan materi secara cukup sistematis,
cukup lancar dalam menjelaskan, serta hampir tidak ada 8
jeda atau kekosongan ide.

Peserta menyampaikan materi secara sistematis, sangat


lancar dalam menjelaskan, serta tidak ada jeda atau 10
kekosongan ide, sehingga materi dapat dipahami dengan
baik oleh audiens.

Peserta tidak memahami informasi dan tidak mampu 15


menjawab pertanyaan mengenai topik yang dipresentasikan.
Peserta tidak yakin dengan informasi yang dipresentasikan
dan hanya mampu menjawab pertanyaan dasar saja tanpa 20
2. mampu menjelaskan lebih lanjut.
Pemahaman Peserta dengan percaya diri menguasai materi dan
Karya Tulis menjawab banyak pertanyaan dengan beberapa penjelasan 25
yang mendukung.

Peserta menunjukkan pemahaman mendalam (lebih dari


yang dibutuhkan) dengan menjawab semua pertanyaan yang 30
diajukan dengan penjelasan yang lengkap.
Peserta tidak menggunakan alat peraga atau menggunakan
5
alat peraga secara berlebihan dan tidak tepat.
Peserta menggunakan alat bantu visual, tetapi kurang
10
mendukung jalannya presentasi.
3.
Alat Peraga Peserta menggunakan alat bantu visual yang mendukung
15
jalannya presentasi.
Peserta menggunakan alat bantu visual untuk menjelaskan
dengan tepat dan memperkuat penyampaian materi 20
presentasi.
ASPEK BOBOT
INDIKATOR PENILAIAN SKOR
PENILAIAN MAKSIMAL

 Peserta tidak melakukan kontak mata dengan audiens.


 Peserta tidak tersenyum kepada audiens. 4
 Peserta tidak menggunakan gestur saat presentasi.

 Peserta kadang-kadang melakukan kontak mata dengan


audiens.
6
 Peserta jarang memberikan senyuman kepada audiens.
4.
 Peserta jarang menggunakan gestur saat presentasi.
Kontak
Mata, Mimik,  Peserta mempertahankan kontak mata dengan audiens.
dan Gestur  Peserta sering memberikan senyuman kepada audiens. 8
 Peserta sering menggunakan gestur saat presentasi.

Peserta sungguh menunjukkan rasa percaya diri dengan


selalu mempertahankan kontak mata dengan audiens,
10
memberikan senyuman, dan menggunakan gestur yang tepat
saat presentasi.

Peserta berbicara seperti bergumam, sering salah


mengucapkan istilah, dan suaranya terlalu pelan sehingga 5
audiens tidak dapat mendengarkan dengan jelas.

Suara peserta pelan, kadang salah mengucapkan istilah, dan


audiens masih mengalami kesulitan mendengarkan 10
5. presentasi.
Teknik
Verbal Suara peserta jelas, kadang terlalu cepat/lambat,
mengucapkan istilah dengan benar, dan sebagian besar 15
audiens dapat mendengarkan presentasi.

Peserta menggunakan suara yang jelas dan volume yang


sesuai, pengucapan istilah tepat, dan seluruh audiens dapat 20
mendengarkan presentasi.

 Tidak ada pembagian porsi presentasi yang jelas.


 Terjadi miskomunikasi dengan anggota kelompok. 4
 Alokasi waktu sangat tidak tepat.

 Terdapat pembagian porsi presentasi, tetapi masih belum


6. terlaksana dengan baik. 6
Kerja Sama  Alokasi waktu kurang diperhatikan.
 Pembagian porsi presentasi cukup kelas.
8
 Alokasi waktu cukup baik.
 Pembagian porsi presentasi jelas dan seimbang.
10
 Alokasi waktu sangat baik.

TOTAL SKOR 100

Jakarta, Februari 2022


Penguji/Pembimbing

______________________________

Anda mungkin juga menyukai