Anda di halaman 1dari 61

PENGENALAN

ICD-9-CM
Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti
pembelajaran ini mahasiswa
Mampu :
Menentukan kode tindakan medis menggunakan ICD-9
CM pada kondisi Sistem Sirkulasi, Respirasi dan
Musculoskeletal.
Tujuan Pembelajaran Khusus
Setelah mengikuti
pembelajaran ini
mahasiswa mampu :
1. Menjelaskan Sejarah singkat ICD 9 CM,
Konvensi dan Dual Coding

2. Menjelaskan Aturan kodifikasi ICD 9 CM


Sistem Sirkulasi, Sistem Respirasi dan
Musculosceletal

3. Menentukan kode tindakan medis


menggunakan ICD-9 CM pada kondisi
Sistem Sirkulasi, respirasi dan
musculoskeletal
POKOK 1 Sejarah singkat ICD 9 CM,
Konvensi dan Dual Coding
BAHASAN
Aturan kodifikasi ICD 9 CM Sistem
2 Sirkulasi, Sistem Respirasi dan
Musculosceletal

3 Kode tindakan medis


menggunakan ICD-9 CM pada
kondisi Sistem Sirkulasi,
respirasi dan musculoskeletal
History of
Procedure Coding
 ICD 9 (1975),

Volume 1 – Tabular List

„E‟ Code – supplementary classification of external


causes of Injury and
Poisoning BAB XX

„V‟ Code – supplementary classification of Factors


Influencing Health Status and Contact with
Health Services B AB XXI

Volume 2 – Alphabetic Index


ICPM (9 chapters)

I. Procedures for medical diagnosis


II. Laboratory procedures
III. Radiology and certain other
applications of physics in
medicine
IV. Preventive procedures
V. Surgical operations
VI &VII. Drugs, medicaments and biological
agents
VIII. Other therapeutic procedures
IX. Ancillary procedures
ICD 9 – CM (The International Classification
of Diseases, 9th Revision – Clinical
Modification)

 Bentuk adaptasi khusus dari ICD Revisi


ke-9 WHO
 Dibuat oleh U.S. National Center for
Health Statistics (NCHS) khusus
digunakan di Amerika Serikat sejak
tahun 1978
 Bersamaan dengan
dipublikasikannya ICD-9 dan
ICPM oleh WHO.
ICD 9 CM
Medical or surgical interventions, performed
for the patient, with diagnostic or therapeutic
purposes •
Include :
• FUNCTIONAL EXPLORATIONS RADIOLOGY
• SURGICAL INTERVENTIONS
• COMMON CARE PROSEDURES FOR
DIAGNOSTIC/THERAPEUTIC PURPOSES

Merupakan sistem pengklasifikasian prosedur tindakan


operasi dan non operasi berdasarkan kriteria / kategori tertentu
STRUKTUR ICD-9-CM
ICD-9-CM Terdiri dari 3 volume:
a) Volume 1 – Diseases : Tabular
list
b) Volume 2 –Diseases :
Alphabetical list
c) Volume 3 – Procedures :
Tabular & Alphabetical Index
ISI ICD-9-CM
ICD-9-CM, berisi :
• kode numerik
• berbasis struktur 2-digit dengan 2
digit desimal bila perlu (ekspansi
dari 3 digit pada ICD-9 menjadi 4
digit pada ICD -9-CM)
ICD-9-CM, terdiri dari 17 BAB ,disusun berdasarkan body sistem
0. Procedures and interventions, not elsewhere classified (00)
1. Operasi Sistem Saraf (01-05)
2. Operasi Sistem Endokrine (06-07)
3. Operasi Mata (08-16)
4. Operasi Telinga (18-20)
5. Operasi Hidung, Mulut dan Pharynx (21-29)
6. Operasi Sistem Respirasi (30-34)
7. Operasi Sistem Cardiovaskular (35-39)
8. Operasi Darah dan Sistem Limfatik (40-41)
9. Operasi Sistem Diigestif (42-54)
10. Operasi Sistem Urinari (55-59)
11. Operasi Organ Genitalia Pria (60-64)
12. Operasi Organ Genitalia Wanita (65-71)
13. Prosedur Obstetrik (72-75)
14. Operasi Sistem Muskuloskeletal (76-84)
15. Operasi Sistem Integumentum (8586)
16. Prosedur Diagnostik dan Terapi lain-lain (87-99)
Arrangement of
ICD-9-CM

• Multi-axial classification
• Codes differentiated according to categories:
• i. 1st level: Anatomical site axis
• ii. 2nd level: Procedural axis
• iii. 3rd level: Site/Procedure/Technique axis
Primary Axis – Anatomical Site
• 1st level of organisation within each body system
• “HEAD TO TOE” APPROACH
• Chapter 1 - OPERATIONS ON NERVOUS SYSTEM (01-05) Pg.1
• Chapter 2 - OPERATIONS ON ENDOCRINE SYSTEM (06-07) Pg. 3
• Chapter 3 – OPERATIONS ON EYE (08-16) Pg. 4
• Chapter 4 – OPERATIONS ON EAR (18-20) Pg. 7
• Chapter 5 – OPERATIONS ON NOSE, MOUTH & PHARYNX (21-29) Pg. 8
• Chapter 6 – OPERATIONS ON RESPIRATORY SYSTEM (30-34) Pg. 11
• Chapter 7 – OPERATIONS ON CARDIOVASCULAR SYSTEM (35-39) Pg 13
• Chapter 8 – OPERATIONS ON HEMIC & LYMPHATIC SYSTEM (40-41) Pg
19
• Chapter 9 – OPERATIONS ON DIGESTIVE SYSTEM (42-54) Pg. 20
• Chapter 10 – OPERATIONS ON URINARY SYSTEM (55-59) Pg. 28
• Chapter 11 – OPERATIONS ON MALE GENITAL ORGANS (60-64)
Pg. 31
• Chapter 12 – OPERATIONS ON FEMALE GENITAL ORGANS
(65-71) Pg. 32

• Chapter 13 – OBSTETRICAL PROCEDURES (72-75) Pg. 35


• Chapter 14 – OPERATIONS ON MUSCULOSKELETAL SYS. (76-84) Pg.
36
• Chapter 15 – OPERATIONS ON INTEGUMENTARY SYS. (85-86) Pg.
41
• Chapter 16 – MISC. DIAGNOSTIC & THERAPEUTIC PROC. (87-
99) Pg. 43
Secondary Axis - Procedure
• Within site categories, codes arranged by broad type of
procedure

• LEAST INVASIVE TO MOST INVASIVE

EXAMINATION APPLICATION, INSERTION, REMOVAL


INCISION DESTRUCTION
EXCISION REDUCTION
REPAIR RECONSTRUCTION
REVISION RE-OPERATION
OTHER PROCEDURES
Secondary Axis – Procedure

Example:
• Chapter 1- OPERATIONS ON THE NERVOUS SYSTEM (01-05)

01 INCISION & EXCISION OF SKULL, BRAIN AND CEREBRAL


MENINGES
02 OTHER OPERATION ON SKULL, BRAIN & CEREBRAL MENINGES
03 OPERATIONS ON SPINAL CORD AND SPINAL CANAL STRUCTURES
04 OPERATIONS ON CRANIAL AND PERIPHERAL NERVES
05 OPERATIONS ON SYMPATHETIC NERVES AND GANGLIA
Tertiary Axis
– Site/Procedure/Technique

• Adds specificity to type of procedure


• May be more than one tertiary axis under a
secondary axis
• Block numbers identify this level
EXAMPLE :

CHAPTER VI - OPERATIONS ON THE RESPIRATORY SYSTEM (30-34)


( PRIMARY AXIS)
32 EXCISION OF LUNG AND BRONCHUS (SECONDARY AXIS)

32.0 LOCAL EXCISION OR DESTRUCTION OF LESION OR TISSUE OF BRONCHUS


(SECONDARY AXIS)

32.01 ENDOSCOPIC EXCISION OR DESTRUCTION OF LESION OR TISSUE OF BRONCHUS


(TERTIARY AXIS)
32.09 OTHER LOCAL EXCISION OR DESTRUCTION OF LESION OR TISSUE OF BRONCHUS
(TERTIARY AXIS)
Conventions in
Procedure

Coding
 Abbreviations

NEC Not elsewhere classifiable. Lacks of information necessary to


code the term to a more specific category.

e.g 02 Other Operations on Skull, Brain and Cerebral


Meninges
02.3 Extracranial Ventricular Shunt
02.39 Other Operations to Establish Drainage of Ventricle
02.39 Ventricular Shunt to Extracranial site NEC
NOS Not otherwise specified. Equivalent to
“unspecified”

e.g 51 Operations on Gallbladder and Biliary


Tract
51.7 Repair of Bile Ducts
51.79 Repair of Other Bile Ducts
Suture of Bile Duct NOS
Punctuation

[] Brackets to enclose synonyms, alternative


wordings or explanatory phrases.
e.g. extracorporeal circulation [heart-lung
machine]

( ) Parentheses to enclose supplementary words


e.g. excision of tail of pancreas (with part of body)
: Colons after an incomplete term which needs one or
more of the modifiers which follow in order to
make it assignable to a given category.

e.g 52.96 Anastomosis of Pancreas


Anastomosis of pancreas (duct) to:
intestine
jejunum
stomach
} Braces to enclose a series of terms, each of which is
modified by the statement appearing at the
right of the brace.
e.g 56.0 Transurethral removal of obstruction from
ureter and renal pelvis
Removal of:
blood clot
calculus
foreign body from ureter or renal pelvis
without incision
Other Conventions in Procedure Coding
Includes This note appears immediately under a 3-digit code title to
further define or give example of the contents of the category
e.g. 81.5 Joint replacement of lower extremity
Includes: arthroplasty of lower extremity with:
external traction or fixation
graft of bone (chips) or cartilage
internal fixation device or prosthesis

Excludes Terms following the word excludes are to be coded elsewhere


as indicated in each case.
e.g. 81.55 Revision of hip replacement
Excludes: arthrodesis of knee (81.22)
 Color Notations
A red code number signifies that the procedure is non-
specific. Before assigning a code marked in red, review the
medical record or consult the physician for more
detailed information in order to possibly assign a more
specific code. Use of non-specific codes can adversely
affect reimbursement.
e.g 35.2 Replacement of heart valve
35.20 Replacement of unspecified heart valve
35.21 Replacement of aortic valve with tissue graft
35.22 Other replacement of aortic valve
Amber-orange signifies that a code is considered an operating room
procedure as defined by the DRG system.
e.g 42 Operations on esophagus
42.5 Intrathoracic anastomosis of esophagus
42.51 Intrathoracic esophagoesophagostomy

Blue signifies a procedure that is not covered by Medicare


e.g. 50 Operations on liver
50.5 Liver transplant
50.51 Auxillary liver transplant
Omit Code –
Jika terdapat keterangan omit code dibelakang terminologi utama
atau sub term, maka prosedur tersebut tidak dikode karena dianggap
sebagai pendahuluan atau bagian integral dari suatu prosedur. Jangan
pula di kode untuk tindakan membuat irisan atau menutup luka
operasi atau pemberian anestesi pada operasi, karena merupakan
bagian dari operasi.
 Code also
Instruksi code also dalam daftar tabulasi berarti “beri kode ini juga
bila prosedur lain dilakukan”. Jadi menambahkan kode selain kode
prosedur utama.

Synchronous code - Intracapsular extraction of lens - Code also


synchronous insertion of pseudophakos
 Kode kombinasi dan kode ganda.
Kode kombinasi adalah kode tunggal untuk mengklasifikasi 2 prosedur.
Kode kombinasi dapat ditemukan dengan merujuk pada subterm pada
indeks prosedur dan dengan membaca konvensi include dan exclude pada
daftar tabulasi. Kode ganda diberikan apabila tidak mencakup prosedur
yang dilakukan. Contohnya:

Perhatikan bahwa 28.2 adalah untuk “tonsillectomy without


adenoidectomy”, sedangkan kode 28.6 adalah untuk “adenoidectomy
without tonsillectomy”. Jika dilakukan operasi “tonsillectomy with
adenoidectomy” janganlah mengkode dengan 28.2 dan 28.6, tapi beri kode
28.3 untuk prosedur “tonsillectomy with adenoidectomy” karena deskripsi
kode tersebut telah mencakup keduanya.
PRINSIP KODING PROSEDUR MEDIS
Koding prosedur medis bersifat multipel. Semua prosedur signifikan yang telah
dilakukan sejak saat admisi hingga pulang harus didokumentasikan, meliputi
prosedur diagnostik, terapeutik dan penunjang.

Prosedur pemeriksaan yang dikode adalah yang relevan,


meliputi semua hasil pemeriksaan yang telah dilakukan, yang
dianggap membawa/ memberikan pengaruh terhadap
manajemen pasien pada episode perawatannya.

Prosedur utama adalah prosedur yang paling signifikan, yang


dilakukan untuk mengobati/mengatasi diagnosis
utama.
JENIS
PROSEDUR
Non operative procedure
Prosedur terapeutik dan
investigasi lain yang tidak
melakukan manipulasi
terhadap bagian tubuh dan
sangat sedikit invasif.
Misalnya pemeriksaan
penunjang seperti
radiologi, laboratorium,
pemeriksaan fisik,
psikologis, dan prosedur
penunjang lainnya.

Bagian terbesar dari


prosedur ini terklasifikasi
dalam bab 16 ICD-9-CM
Operative procedure

 prosedur terapeutik atau diagnostik mayor apapun


yangmelibatkan penggunaan instrumen
atau manipulasi
 dilakukan dibawah GENERAL ANESTHESI,
 selain persalinan normal pada pasien obstetri. Prinsip
kondisi yang
operasi dilakukan untuk merawat
terpilih sebagai diagnosis utama.
PROSEDUR
OPERASI
OR Procedure /
Operation Room
Tindakan atau prosedur yang
dilakukan di kamar
operasi, melibatkan
peralatan khusus, SDM khusus
dan resource yang besar.
Ditandai dengan blok
khusus berwarna pada
ICD-9-CM
Non OR Procedure /
non operation Room
Semua prosedur yang diluar kamar operasi,
dilakukan
membutuhkan skill khusus/ketrampilan khusus dari SDM
nya dan atau peralatannya yang mahal.
Ditandai dengan blok khusus tidak berwarna.
TATA CARA KODING PROSEDUR MEDIS
1) Dalam mengkode laporan operasi, koder harus membaca dengan
seksama seluruh laporan operasi dan mencatat atau menggaris bawahi
kemungkinan adanya penulisan diagnosis, kelainan atau prosedur yang
tidak sesuai dengan apa yang ditulis oleh dokter dalam laporan operasi,
koder harus mengklarifikasi hal tersebut dengan dokter yang
bersangkutan

2) Jika ditemukan diagnosa pre operative dan post operative berbeda maka
gunakan diagnosis post operative.

3) Periksalah laporan patologi, bila terdapat perbedaan antara diagnosis


patologist dan SpB, maka sebaiknya didiskusikan dengan kedua pihak.
Langkah-langkah

Menentukan
kode
ICD-9 CM
IDENTIFIKASI PERNYATAAN
Identify the procedure
phrase to be coded
Decide the Lead term
LIHAT LEAD TERM
Look up lead term in the
Alphabetic index
Locate any
modifiers
Check the code given in
the index with
Tabular list
Check for Inclusion
and Exclusion terms
Assign the code
CANTUMKAN KODE yang Anda pilih
KETENTUAN KODING PROSEDUR MEDIS
 Pembatalan prosedur

dibatalkan setelah pasien dirawat inap


1) Bilamana suatu prosedur
di RS dan pasien tersebut belum dipersiapkan untuk
operasi maka kode prosedurnya tidak dilaporkan.
2) Bilamana suatu operasi terjadwal dihentikan setelah pasien siap atau sedang dilakukan
operasi, maka dianggap sebagai tindakan yang tidak lengkap /
tidak sesuai.
CONTOH :

Pasien masuk rawat inap untuk dilakukan partial gastrectomy


akibat ulcus gastro perforasi. Baru saja dokter bedah selesai
melakukan insisi abdomen, anastesiologi mengingatkan dokter
bedah bahwa pasien mengalami distress respirasi.
Dokter bedah menutup kembali insisi abdomen dan pasien
dipindahkan ke ruang ICU. Maka berilah kode 54.0 untuk
insisi dinding abdomen, bukan di kode dengan partial
gastrectomy karena tindakan medis belum dilakukan.
Misalnya : pasien dijadwalkan untuk tindakan operasi
akibat ureteritis berat, setelah dilakukan anastesi dan
pasien dipersiapkan untuk endoscopic biopsy ureter
kanan. Endoscopy dapat masuk dengan mudah
kedalam kandung kemih, tetapi tidak bisa masuk lebih
jauh kedalam ureter akibat adanya sumbatan. Dokter
bedah kemudian mencabut kembali endoskop dan
memindahkan pasien keruang pemulihan. Maka
berilah kode 57.32 (cystoscopy) karena prosedur
biopsi ureter tidak dilakukan.
 Pengangkatan Organ
1) Jika pengangkatan suatu organ penuh :
Excision / Resection
- lokasi anatomik / nama organ

2) Jika pengangkatan suatu lesi (bagian dari organ):


Excision
- Lesion
- - lokasi anatomik/nama organ

3) Jika diketahui nama prosedurnya (eponym):


Operation
- Nama/eponym nya
 Perubahan Prosedur
Bila prosedur tertutup seperti laparascopic, thoracoscopic atau
arthroscopic diubah menjadi tindakan bedah terbuka maka
cukup dikode operasi terbukanya saja.
Prosedur tertutup menggunakan endoskopi untuk melihat
area dan instrumen-instrumen dimasukkan melalui endoskop
untuk menyelesaikan prosedur.
Prosedur terbuka merupakan tindakan insisi melalui
lapisan kulit, jaringan bawah kulit dan mungkin otot
untuk membuka area tubuh yang perlu di operasi
(misalnya abdominal hysterectomy).
Prosedur Endoskopi

Jika prosedur endoskopi melalui lebih dari 1 rongga


tubuh, beri kode menurut letak terjauh.

Misalnya endoskopi untuk esofagus dan lambung, maka


di kode sebagai endoskopi lambung (gastroscopy 44.13).
Prosedur Biopsi
a) Tertutup (closed) ;
Dilakukan secara percutaneus, menembus kulit, dengan aspirasi,atau dengan sikat,
endoskop, atau jarum.
ICD-9-CM mengklasifikasi sebagian besar kode biopsi tertutup dengan kode
kombinasi. Namun jika kode kombinasi untuk suatu biopsi melalui endoskop
(misalkan endoscopic biopsi of uretra) tidak tersedia dalam daftar tabulasi, maka
gunakan dua kode.

b) Terbuka (open) ;
Dilakukan melalui incisi
Untuk biopsi terbuka, incisi sudah termasuk dalam kode biopsi, meskipun
deskripsi kode nya tidak menyatakan demikian. Misalnya jika dilakukan
incisi pada kulit untuk biopsi tulang, maka yang dikode cukup biopsi
tulangnya saja, dengan asumsi dokter bedah tentu perlu melakukan incisi
pada kulit untuk bisa menjangkau tulang
Koding Prosedur / Tindakan Medis Pada Penyakit Sistem
Sirkulasi
Untuk prosedur medis yang tidak invasif tersedia kategori pada Bab 0 Procedures and Interventions, Not
Elsewhere Classified (00) dan Bab 16 Miscellaneous Diagnostic And Therapeutic Procedures (87 – 99).

PROCEDURES AND INTERVENTIONS, NOT ELSEWHERE CLASSIFIED (00)


Berikut beberapa prosedur diagnotik dan imaging yang tergolong dalam bab 0 ICD-9
CM
Pada penyakit serebrovaskuler (stroke) salah satu prosedur yang umum dilakukan antara lain kegiatan
fisioterapi untuk penderita yang mengalami gangguan gerak seperti hemiplegia. Berikut adalah
beberapa contoh koding untuk fisioterapi.

Anda mungkin juga menyukai