Anda di halaman 1dari 11

GALA PREMIER FILM “WIBU”

i
KATA PENGANTAR

Segala puji dan rasa syukur kepada Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat, karunia serta hidayah-Nya sehingga saya dapat
menyelesaikan Proposal pembuatan Film Pendek ini. Film Pendek ini saya
buat untuk tugas Teknik Pengolahan Audio Visual (TPAV) jurusan
Multimedia di SMK Bakti 17.

Praktek pembuatan film pendek ini saya lakukan berdasarkan teori


dan praktek yang selama ini saya pelajari di Jurusan Multimedia SMK Bakti
17 tentang teknik pengolahan audio dan video meliputi proses produksi
multimedia, kamera dan tata cahaya, penyuntingan audio dan video, proses
perekaman audio dan video.

Tak lupa saya ucapkan banyak terima kasih kepada Bapak/Ibu guru
yang telah membimbing di SMK Bakti 17 dan memberikan pengarahan
kepada saya sehingga saya dapat mengerjakan tugas pembuatan film pendek
ini dengan baik. Semua ilmu yang Bapak/Ibu guru ajarkan kepada saya ini
sangat bermanfaat bagi saya. Akhir kata, saya sangat berharap proposal ini
secepatnya disetujui agar saya dapat segera melaksanakan proses produksi,
pasca produksi dan mengumpulkan hasil tugas film pendek.

Hormat Kami

Tim

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i


KATA PENGANTAR.................................................................................... ii
DAFTAR ISI................................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar belakang.............................................................................................. 1
B. Tujuan Pembuatan Film............................................................................... 1

BAB II PEMBAHASAN
A. Nama Kegiatan............................................................................................ 3
B. Tema, Sinopsis, Skenario, Waktu dan Tempat............................................ 3
C. Susunan Tim................................................................................................ 6
D. Anggaran Biaya........................................................................................... 6

BAB III PENUTUP


A. Kesimpulan.................................................................................................. 7
B. Saran............................................................................................................. 8

LEMBAR PENGESAHAN............................................................................

iii
BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

SMK Bakti 17 Jagakarsa dengan kelompok bidang keahlian


Multimedia akan melaksanakan gala premier film. Penulis sebagai
kompetensi keahlian Multimedia. Dalam pelaksanaan ini diberikan
beberapa genre film yaitu seperti; Dokumenter, Horor, Drama,
Comedy, dll.

Dalam Multimedia terdapat materi tentang eknik


pengolahan audio dan video yang mempelajari eknik dalam
pengambilan gambar maupun merekam suara, yang salah satu
implementasinya adalah dalam pembuatan Film Pendek.

Film Pendek adalah salah satu bentuk film paling simple dan
kompleks, secara teknis film pendek merupakan film yang memiliki
durasi di bawah 50 menit. Film Pendek memberikan kebebasan
bagi para pembuat dan pemirsanya, sehingga bentuknya menjadi
sangat bervarisi dan bisa saja hanya berdurasi 60 detik, karena
yang terpenting ide dan pemanfaatan media komunikasinya dapat
berlangsung efektif.

Dalam pelaksanaan tugas TPAV ini kami memilih membuat


Film Pendek yang berjudul “WIBU”.

2. Tujuan Pembuatan Film

Selain sebagai salah satu tugas sekolah, tujuan kami dalam


membuat film pendek ini adalah untuk mengimplementasikan hasil
dari pembelajaran eknik audio dan video yang sudah dipelajari
secara teori maupun praktek selama belajar di Jurusan Multimedia

1
SMK Bakti 17, selain itu juga dapat merangsang kecerdasan otak
kanan, karena dalam pembuatan film membutuhkan ide kreatif dan
gagasan yang cerdas, sekaligus mengeklporasi ide-ide yang masih
fresh secara visual.

2
BAB II

PEMBAHASAN

1. Nama Kegiatan

a. Pra Produksi

2. Tema, Sinopsis, Skenario, Waktu dan Tempat

a. Tema :

Tema yang di angkat dalam film ini adalah tentang


Pembully an

b. Sinopsis :

Film ini bercerita tentang seorang anak yang bernama


Wisnu Budiman yang bisa di singkat WIBU.

Sesuai dengan namanya dia juga hobi menonton juga


mengkoleksi barang barang yang berhubungan dengan
anime dan jepang.

3
Tetapi dikarenakan hobi nya itu membuat dia di pandang
aneh oleh teman-teman sekitarnya sehingga dia di bully
tanpa sebab oleh temannya.

C. Skenario Produksi :

Shooting Script

Scene Visual Audio

1 In : Black out Music Backsound : (Faded


in/ Faded out)
Close Up :

Ibu sedang
memasak di dapur

2 Cut To : Long Shoot Music Backsound : (Faded


in/Faded Out)
Shoot :
Music Backsound :
Wisnu yang
terbangun karena Shinzou Sasageyo – Linked
alarm nya Horizon

3 Cut To : Slide right Music Backsound : (Faded


in/Faded Out)

4 Cut To : Slide right Music Backsound : (Faded


in/Faded Out)

4
C. Waktu dan Tempat

Waktu persiapan, produksi dan pasca produksi


dalam pembuatan film pendek.

No. Kegiatan Maret-April

Tanggal

6 9 10  1 13 13 14
2

1 Persiapan dan ide cerita

2 Skenario Produksi/Shooting 

Script/Storyline

3 Shooting

4 Editing

5 Finishing

Tempat yang digunakan dalam proses produksi,


diantaranya:

1. Ruang kelas XII Multimedia 2 SMK Bakti 17 sebagai


tempat dimulainya pencarian ide, merancang skenario
(skenario produksi), sinopsis dan storyline,
mengidentifikasi kebutuhan shooting, dll.

2. Laboratorium Multimedia SMK Bakti 17, sebagai tempat


untuk proses produksi, termasuk menyunting audio dan
video dan finishing film pendek tersebut.

3. Kantin SMK Bakti 17, sebagai tempat untuk proses syuting


juga mencari ide dan kreativitas cerita.

5
3. Susunan Tim

a. Produser : Seno Adhi

b. Manajer Produksi/Asisten : Doni K & Dimas A

c. Manajer Unit : Aya Sofia & Dimas P

d. Keuangan : Zulfa Maulidya & Dio Rayendra

e. Tim Promosi : Adzkya Nurul Izzati & Melati Septiani

3. Anggaran Biaya

No Properti/Perlengkapan Harga Satuan*@ Total

1 Biaya Transportasi Rp.10.000*7 Rp.70.000

(Bensin)

2 Konsumsi Rp.10.000*9 Rp.90.000

3 Biaya Penyewaan Alat Kamera, Tripod, Komputer, dll Rp.1.500.000

5 Biaya tak terduga Rp.20.000*9 Rp.180.000

Total Rp.
1.840.000

BAB III

PENUTUP

1. Kesimpulan

Dari hasil pembuatan Film Pendek yang berjudul ”Wibu” ini,


penulis dapat  memberi kesimpulan bahwasannya dalam proses
pembuatan film pendek ini ternyata  membutuhkan waktu, tenaga
dan tentunya pikiran yang dituntut selalu fresh agar  hasilnya

6
maksimal, karena alur cerita, isi film pendek serta pesan yang
tersirat di  dalamnya harus dapat pahami dan diambil manfaatnya,
baik untuk penulis sendiri  maupun pemirsa yang menonton secara
efektif. 

Tidak dapat memungkiri dalam proses pembuatan film


pendek ini terdapat banyak halangan dan rintangan. Namun
alhamdulillah semuanya bisa terlewati berkat keyakinan,  tekad yang
kuad, tim yang solid serta support yang selalu mengalir baik dari
orang  tua, guru maupun teman. 

2. Saran

Sebelum memulai membuat Film Pendek, menyarankan agar


terlebih dahulu membuat ide, konsep serta gagasan yang akan
dituangkan dalam Film Pendek secara matang, termasuk
perencanaan yang sempurna mulai dari pra-produksi, produksi dan
pasca produksi agar memudahkan dalam proses pemubatan film
pendek tersebut.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam


pembuatan film pendek ini, maka dari itu kritik dan saran yang
membangun sangat kami butuhkan untuk pengembangan ilmu kami
khususnya dalam pembuatan film pendek di kemudian hari.

LEMBAR

PENGESAHAN

Mengetahui

Produser Manager Produksi

7
( Seno Adi Nugroho) ( Doni Kurniawan )

Menyetujui

CEO Star Force

( Habil Triantoro )

Anda mungkin juga menyukai