Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI SOAL TEMATIK

MAPEL : Matematika

KELAS : 1

SEMESTER : 1

KOMPETENSI DASAR JUMLAH SOAL IDENTIFIKASI SOAL

PILIHAN GANDA 25 soal

Matematika 25 soal

3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai 5 soal 1 s/d 5
banyak anggota suatu kumpulan objek

3.2 Menjelaskan bilangan sampai dua angka dan nilai tempat penyusun 5 soal 6 s/d 10
KOMPETENSI DASAR JUMLAH SOAL IDENTIFIKASI SOAL

lambang bilangan menggunakan kumpulan benda konkret serta cara


membacanya

3.3 Membandingkan dua bilangan sampai dua angka dengan 5 soal 11 s/d 15
menggunakan kumpulan benda-benda konkret

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan 5 soal 16 s/d 20
yang melibatkan bilangan cacah sampai dengan 99 dalam kehidupan
sehari-hari serta mengaitkan penjumlahan dan pengurangan

3.5 Mengenal pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan 5 soal 21 s/d 25
benda/gambar/gerakan atau lainnya

ISIAN 15 soal
KOMPETENSI DASAR JUMLAH SOAL IDENTIFIKASI SOAL

Matematika 15 soal

3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai 2 soal 1 s/d 2
banyak anggota suatu kumpulan objek

3.2 Menjelaskan bilangan sampai dua angka dan nilai tempat penyusun 2 soal 3 s/d 4
lambang bilangan menggunakan kumpulan benda konkret serta cara
membacanya

3.3 Membandingkan dua bilangan sampai dua angka dengan 2 soal 5 s/d 6
menggunakan kumpulan benda-benda konkret

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan 2 soal 7 s/d 8
yang melibatkan bilangan cacah sampai dengan 99 dalam kehidupan
KOMPETENSI DASAR JUMLAH SOAL IDENTIFIKASI SOAL

sehari-hari serta mengaitkan penjumlahan dan pengurangan

3.5 Mengenal pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan 2 soal 9 s/d 10
benda/gambar/gerakan atau lainnya

3.6 Mengenal bangun ruang dan bangun datar dengan menggunakan 5 soal 11 s/d 15
berbagai benda konkret

ESSAY 10 soal

Matematika 10 soal

3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai 1 soal 1 s/d 1
KOMPETENSI DASAR JUMLAH SOAL IDENTIFIKASI SOAL

banyak anggota suatu kumpulan objek

3.2 Menjelaskan bilangan sampai dua angka dan nilai tempat penyusun 1 soal 2 s/d 2
lambang bilangan menggunakan kumpulan benda konkret serta cara
membacanya

3.3 Membandingkan dua bilangan sampai dua angka dengan 1 soal 3 s/d 3
menggunakan kumpulan benda-benda konkret

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan 1 soal 4 s/d 4
yang melibatkan bilangan cacah sampai dengan 99 dalam kehidupan
sehari-hari serta mengaitkan penjumlahan dan pengurangan

3.5 Mengenal pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan 1 soal 5 s/d 5
KOMPETENSI DASAR JUMLAH SOAL IDENTIFIKASI SOAL

benda/gambar/gerakan atau lainnya

3.6 Mengenal bangun ruang dan bangun datar dengan menggunakan 5 soal 6 s/d 10
berbagai benda konkret

Anda mungkin juga menyukai