Anda di halaman 1dari 2

ANGKET VALIDASI AHLI MEDIA

MEDIA PEMBELAJARAN AUGMENTED REALITY (AR) BERBASIS ANDROID


PADA MATERI IKATAN KOVALEN

Nama :
Jabatan :
Fakultas/Prodi :

Petunjuk Pengisian:
1. Berilah tanda check (√) pada kolom nilai sesuai penilaian Anda terhadap media.
2. Nilai 1 = Sangat Kurang, 2 = Kurang, 3 = Cukup, 4 = Baik, dan 5 = Sangat Baik
3. Apabila penilaian Anda adalah Kurang (2) atau Sangat Kurang (1) maka dimohon untuk
memberikan saran dan masukan pada kolom yang telah disediakan.

Lembar Penilaian

Aspek Nilai Saran dan


No Indikator
Kriteria 1 2 3 4 5 Perbaikan
I Umum 1. Kreatif dan inovatif (baru, luwes,
menarik, cerdas, unik, dan tidak
asal beda)
2. Komunikatif (menggunakan
bahasa yang baik, benar, dan
efektif)
3. Unggul (memiliki kelebihan
dibanding multimedia
pembelajaran lain ataupun dengan
cara konvensional)
II Rekayasa 4. Maintainable (dapat dipelihara
Perangkat atau dikelola dengan mudah)
Lunak 5. Usabilitas (mudah digunakan
dan sederhana dalam
pengoperasian)
6. Kompatibilitas (media
pembelajaran dapat diinstalasi
dan dijalankan diberbagai
hardware dan software yang ada)
7. Reusabilitas (sebagian atau seluruh
multimedia pembelajaran dapat
dimanfaatkan kembali untuk
mengembangkan multimedia lain).

III Aspek 8. Kreatif : Visualisasi disajikan


secara unik agar menarik
Aspek Nilai Saran dan
No Indikator
Kriteria 1 2 3 4 5 Perbaikan
Komunikasi perhatian.
Visual 9. Sederhana : visualisasi tidak
rumit,
10. Unity : menggunakan bahasa
visual dan audio yang tepat
11. Pemilihan warna yang sesuai,
mendukung kesesuaian antara
konsep kreatif dan topik yang
dipilih
12. Tipografi (font dan susunan
huruf), untuk memvisualkan
bahasa verbal
13. Tata letak (layout): peletakan
dan susunan unsur-unsur visual
14. Unsur visual bergerak (animasi
dan/ atau movie)
15. Navigasi yang familiar dan
konsisten

Komentar :

Bandung, Desember 2021


Validator

NIP.

Anda mungkin juga menyukai