Anda di halaman 1dari 44

YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG

SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG


STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: E Tingkat Kesukaran : Mudah


Mengukur besaran fisika (massa, panjang dan waktu)
Nomor Soal: 01
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
01. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman
(mengidentifikasi)
Indikator Soal:
Disajikan gambar 4 alat ukur panjang. Peserta didik dapat
mengidentifikasi alat ukur panjang yang memiliki ketelitian 0,01 Gambar (1)
; 0,1 mm ; dan 1 mm

Gambar (2)
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Gambar (3)

Gambar (4)

Alat ukur panjang yang memiliki ketelitian 0,01 mm ; 0,1 mm ; dan 1 mm berturut-turut
adalah...
A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (3) dan (4)
C. (3), (4) dan (2)
D. (4), (2) dan (3)
E. (4), (3) dan (2)
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sedang


Melakukan penjumlahan vektor
Nomor Soal: 02
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
02. Sebuah perahu bergerak 4 meter ke Barat kemudian belok ke Selatan sejauh 12 m dan belok
Level Kognitif : Aplikasi (menerapkan) lagi ke Timur sejauh 20 m. Perpindahan yang dilakukan perahu tersebut dari posisi awal
Indikator Soal: adalah...
Diberikan ilustrasi perjalanan sebuah perahu dengan tida atau A. 10 m
empat tahapan, setiap tahap memiliki jarak tempuh dan arah B. 16 m
tertentu. Peserta didik dapat menentukan resultan vektor C. 20 m
perpindahan perahu tersebut.
D. 23 m
E. 36 m
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis besaran fisika pada gerak dengan kecepatan dan
percepatan konstan Nomor Soal: 03
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
03. Jika kecepatan gerak sebuah benda digambarkan oleh grafik berikut ini, maka jarak yang
Level Kognitif : Aplikasi (menginterpretasi) ditempuhnya selama 12 sekon adalah...
Indikator Soal:
Diberikan grafik kecepatan v terhadap waktu t dari benda yang
melakukan gerak GLB dengan kecepatan dan waktu tertentu,
GLBB diperlambat/ dipercepat dengan perubahan kecepatan dan
waktu tertentu, dan GLB dengan kecepatan dan waktu tertentu.
Perserta didik dapat menentukan jarak yang ditempuh benda
dalam selang waktu tertentu.

A. 48 m
B. 60 m
C. 84 m
D. 96 m
E. 100 m
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis besaran fisika pada gerak melingkar dengan laju
konstan Nomor Soal: 04
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
04. Sebuah kelereng diputar dalam baskom berbentuk lingkaran berjari-jari 0,5 m. Jika kelereng
Level Kognitif : Aplikasi (menghitung) memutari pinggir baskom sebanyak 50 putaran/menit, maka kecepatan sudut dan kecepatan
Indikator Soal: linear kelereng adalah...
Diberikan ilustrasi benda yang sedang bergerak melingkar dengan A. dan
jari-jari lintasan dan banyaknya putaran dalam waktu tertentu.
Peserta didik dapat menghitung kecepatan sudut dan kecepatan B. dan
linear pada titik tertentu.
C. dan
D. dan
E. dan
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Sedang


Menerapkan hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk
gerak lurus, gerak vertikal dan gerak melingkar beraturan. Nomor Soal: 05
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
05. Gaya F sebesar 12 N bekerja pada sebuah benda yang massanya m1 menyebabkan percepatan
Level Kognitif : Aplikasi (menghitung) sebesar 6 m/s2. Jika F bekerja pada benda yang bermassa m2, maka percepatan yang
Indikator Soal: ditimbulkan adalah 3 m/s2. Jika F bekerja pada benda yang bermassa m1+m2, maka percepatan
Diberikan ilustrasi sebuah benda dengan massa tertentu dan diberi benda itu adalah...
gaya sehingga memiliki percepatan tertentu. Kemudian benda lain A. 5 N
dengan massa yang berbeda dan diberi gaya yang sama dengan B. 4 N
sebelumnya. Peserta didik dapat menghitung percepatan dari
C. 3 N
benda lain tersebut.
D. 2 N
E. 1 N
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis keteraturan gerak planet dalam tatasurya berdasarkan
hukum-hukum Newton Nomor Soal: 06
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
06. Bumi memiliki radius R (R = Jari-jari Bumi) dan sebuah satelit buatan yang beratnya di Bumi
Level Kognitif : Aplikasi (menginterpretasi) 900 N diorbitkan pada ketinggian 2 kali jari-jari Bumi, maka berat satelit buatan tersebut saat
Indikator Soal: diorbitnya adalah...
Diilustasikan satelit buatan dipermukaan Bumi memiliki berat A. 100 N
tertentu. Kemudian satelit tersebut diorbitkan pada ketinggian 2 B. 200 N
atau 3 atau 4 kali jari-jari Bumi. Peserta didik dapat menentukan C. 250 N
berat satelit itu saat berada di orbitnya.
D. 400 N
E. 500 N
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: E Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis hubungan antara usaha, perubahan energi dengan
hukum kekekalan energi mekanik. Nomor Soal: 07
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
07. Odi mengendarai mobil bermassa 4000 kg di jalan lurus dengan kecepatan 25 m/s, karena
Level Kognitif : Aplikasi (menghitung) melihat kemacetan dari jauh, dia mengerem mobil sehingga kecepatan mobilnya berkurang
Indikator Soal: secara teratur menjadi 15 m/s. Usaha olehh gaya pengereman adalah...
Diilustrasikan sebuah benda dengan massa tertentu bergerak A. 200 kJ
dengan kecepatan tertentu, karena pengaruh gaya benda tersebut B. 300 kJ
mengalami percepatan/ perlambatan sehingga kecepatannya C. 400 kJ
berubah sampai nilai tertentu. Peserta didik dapat menghitung
D. 700 Kj
usaha yang dilakukan gaya tersebut pada benda.
E. 800 kJ
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sukar


Menerapkan hukum kekekalan energi mekanik untuk
menganalisis gerak dalam kehidupan sehari-hari. Nomor Soal: 08
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
08. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (menerapkan)
Indikator Soal:
Disajikan gambar seseorang anak bermain ayunan, ayunan mulai
bergerak dari posisi tertinggi dengan tinggi tertentu dari tanah
dan juga posisi terendah memiliki tinggi tertentu dari tanah.
Percepatan gravitasi diketahui. Peserta didik dapat menentukan A
kecepatan ayunan saat di titik terendah.
C
B
1m
0,5 m

Seorang anak bermain ayunan. Ia mulai mengayun dari keadaan diam hingga ketinggian
maksimum 1 m. Jika ketinggian berkurang 0,5 m. Kelajuan pada keadaan tersebut adalah...(g =
10 m/s2)
A. m/s
B. m/s
C. m/s
D. m/s
E. m/s
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis pengaruh gaya pada sifat elastisitas bahan.
Nomor Soal: 09
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
09. Data pada tabel percobaan berikut merupakan hasil percobaan yang terkait dengan elastisitas
Level Kognitif : Aplikasi (menginterpretasi) benda. Pada percobaan digunakan bahan karet ban dalam sepeda motor.
Indikator Soal: Karet Panjang Luas Gaya Pertambahan
Disajikan tabel data hasil percobaan dua bahan panjang mula- Mula- Penampang (N) Panjang (cm)
mula sama, luas penampang berbeda, gaya sama dan Mula (cm2)
pertambahan panjang berbeda. Peserta didik dapat (cm)
membandingkan modulus young kedua bahan. P 5 20 2 0,2
Q 5 30 2 0,1
Perbandingan modulus young karet P dan Q adalah...
A. 2 : 6
B. 3 : 4
C. 4 : 3
D. 5 : 2
E. 6 : 2
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis hukum-hukum yang berhubungan dengan fluida
statik dan dinamik serta penerapannya dalam kehidupan sehari- Nomor Soal: 10
hari
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
10. Sebuah benda bermassa 10 kg dan massa jenis 5 gram/cm3 dicelupkan seluruhnya ke dalam air
Level Kognitif : Aplikasi (menerapkan) yang massa jenisnya 1 gram/cm3. Jika percepatan gravitasi 10 m/s2, maka gaya ke atas yang
Indikator Soal: dialami benda adalah...N
Diilustrasikan sebuah benda memiliki massa dan massa jenis A. 20
tertentu dimasukan ke dalam zat cair yang memiliki massa jenis B. 50
tertentu. Sehingga benda (tercelup seluruhnya atau terselup C. 100
sebagian). Peserta didik dapat menenetukan besar gaya
D. 200
Archimedes pada benda
E. 500
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis hukum-hukum yang berhubungan dengan
fluida statik dan dinamik serta penerapannya dalam Nomor Soal: 11
kehidupan sehari-hari
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
11. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Penalaran (merumuskan)
Indikator Soal:
Disajikan gambar sebuah pipa yang kedua ujungnya
memiliki diameter berbeda dengan perbandingan Sebuah pipa A dan B mendatar mempunyai dua bagian diameter yang berbeda dengan perbandingan
tertentu pada posisi mendatar. Pipa tersebut dilalui oleh p : q, kecepatan aliran air di A dan B masing-masing x dan y meter per sekon. Maka diperoleh
fluida. Buat 2 persamaan (satu benar dan satu salah) persamaan perbandingan kecepatan aliran air antara kedua ujung pipa dituliskan sebagai berikut :
perbandingan kecepatan aliran fluida antara kedua ujung (1)
pipa. 2 persamaan (satu benar dan satu salah) perbedaan
(2)
tekanan antara kedua ujung pipa. Peserta didik dapat
menentukan persamaan yang benar. Sehingga menghasilkan perbedaan tekanan antara kedua ujung pipa dituliskan sebagai berikut :
(3)
(4)
Persamaan yang benar adalah...
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. Semua salah
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Sukar


Menerapkan Hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika
untuk gerak lurus, gerak vertikal, dan gerak melingkar beraturan Nomor Soal: 12
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
12. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Penalaran (Memecahkan masalah)
Indikator Soal:
Disajikan gambar benda m1 (dengan massa tertentu) berada
pada bidang datar yang kasar dengan koefisien gesek kinetis
tertentu di hubungkan dengan tali melalui sebuah katrol pada
benda m2 (dengan massa tertentu) . Peserta didik dapat
menentukan gaya tegangan tali antara kedua benda tersebut.

Pada gambar di atas, massa katrol diabaikan. Nilai tegangan T adalah... N


A. 6
B. 14
C. 20
D. 25
E. 34
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sukar


Memformulasikan hubungan antara konsep torsi, momentum
sudut, dan momen inersia, berdasarkan hukum II Newton serta Nomor Soal: 13
penerapannya dalam masalah benda tegar
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
13. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (menerapkan)
Indikator Soal:
Disajikan gambar (silinder/bola) (pejal/berongga) dengan massa
dan jari-jari tertentu. Berada pada bidang miring yang kasar
dengan sudut kemiringan tertentu sehingga menggelinding.
Peserta didik dapat menentukan percepatan (silinder/bola) itu

Sebuah silinder pejal bermassa 2 kg berjari-jari


20 cm menggelinding pada bidang miring kasar seperti pada gambar. Percepatan silinder
menggelinding adalah...
A. 4 m/s2
B. 6 m/s2
C. 8 m/s2
D. 10 m/s2
E. 12 m/s2
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: E Tingkat Kesukaran : Mudah


Mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang secara umum
Nomor Soal: 14
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
14. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman (Mengidentifikasi)
Indikator Soal:
Disajikan 2 gambar front gelombang datar (permukaan air),
pertama melewati batas dalam dan dangkal, kedua melewati celah
sempit. Peserta didik dapat menyebutkan ciri-ciri dari gelombang
tersebut.

Gambar 1

Gambar 2
Berdasarkan gambar diatas ciri-ciri gelombang pada Gambar 1 dan Gambar 2 berurutan
adalah...
A. Interferensi dan Dispersi
B. Polarisasi dan Interferensi
C. Dispersi dan Difraksi
D. Refraksi dan Refleksi
E. Refraksi dan Difraksi
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Mudah


Mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang bunyi dan cahaya
Nomor Soal: 15
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
15. Perhatikan pernyataan di bawah ini !
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman (Mengidentifikasi) 1. Tidak belok dalam medan listrik maupun medan magnet
Indikator Soal: 2. Merambat dengan menggunakan medium
Diberikan 4 pernyataan tentang gelombang (arah rambat saat 3. Merupakan gelombang transversal
melewati medan listrik dan medan magnet, perlu tidaknya 4. Memiliki kecepatan sebesar 3 x 108 m/s
medium, jenis gelombangnya, dan kecepatan dalam medium). Yang merupakan ciri-ciri dari gelombang elektromagnetik adalah...
Peserta didik dapat memilih pernyataan yang benar yang berkaitan A. 1 dan 2
dengan gelombang cahaya
B. 2 dan 4
C. 1, 2 dan 3
D. 1, 3 dan 4
E. Semua benar
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Sedang


Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya
dalam teknologi Nomor Soal: 16
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
16. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menerapkan)
Indikator Soal:
Disajikan gambar anak A berdiri pada jarak tertentu dari sumber
bunyi dan menerima intensitas bunyi tertentu dan anak B berdiri
pada jarak tertentu dari A. Peserta didik dapat menentukan
intensitas bunyi yang diterima anak B.

Sebuah sumber bunyi yang diterima anak A dengan intensitas bunyi watt/m2 pada
jarak 4 m dari sumber bunyi. Besarnya intensitas bunyi yang didingar oleh anak B yang berjarak
8 m dari sumber bunyi adalah...
A. watt/m2
B. watt/m2
C. watt/m2
D. watt/m2
E. watt/m2
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sedang


Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya
dalam teknologi Nomor Soal: 17
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
17. Sebuah seruling yang memiliki kolom udara terbuka pada kedua ujungnya. Jika panjang
Level Kognitif : Aplikasi (Menerapkan) seruling 20 cm dan kecepatan suara diudara adalah 340 m/s, maka frekuensi nada atas kedua
Indikator Soal: adalah...
Diberikan informasi suatu pipa organa (terbuka atau tertutup) A. 25,5 Hz
dengan panjang tertentu menghasilkan nada dasar (tidak B. 170 Hz
disebutkan nilainya) jika diketahui kecepatan bunyi di udara C. 2550 Hz
dengan besar tertentu. Peserta didik dapat menentukan ada atas ke
D. 4250 Hz
(dua atau tiga).
E. 5950 Hz
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Sedang


Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya
dalam teknologi Nomor Soal: 18
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
18. Cahaya monokromatis menyinari dua celah yang terpisah sejauh 0,5 mm. Pola-pola
Level Kognitif : Aplikasi (Menerapkan) interferensi diamati pada layar sejauh 1 m dari celah. Jika jarak dari terang ke- 2 ke terang
Indikator Soal: pusat adalah 2 mm, panjang gelombang cahaya yang digunakan sebesar...
Diberikan informasi cahaya monokromatik dijatuhkan pada celah A. 4000 Å
ganda. Jarak dua celah, jarak layar dengan celah dan jarak garis B. 5000 Å
terang ke (dua atau ketiga) dengan nilai tertentu. Peserta didik C. 6000 Å
dapat menentukan panjang gelombang cahaya yang digunakan
D. 7000 Å
(dalam meter atau Ångstrom).
E. 8000 Å
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis hubungan antara gaya dengan gerak getaran
Nomor Soal: 19
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
19. Dua buah pegas A dan B terbuat dari bahan yang sama diberi beban yang berbeda. Saat
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung) digetarkan frekuensi pegas A 3 kali frekuensi pegas B. Perbandingan massa A dan massa B
Indikator Soal: adalah...
Diberikan informasi dua buah pegas A dan B yang terbuat dari A. 9 : 1
bahan yang sama di beri beban dengan massa yang berbeda (mA B. 3 : 4
dan mB), saat di getarkan frekuensi pegas A sama dengan dua atau C. 3 : 1
tiga kali frekuensi pegas B. Peserta didik dapat menghitung
D. 1 : 3
perbandingan massa A dan massa B.
E. 1 : 9
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sedang


Mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang secara umum
Nomor Soal: 20
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
20. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Penalaran (Menemukan)
Indikator Soal:
Disajikan Gambar tentang gelombang stasioner ujung
bebas/ujung terikat digetarkan dengan frekuensi tertentu. Dan
menghasilkan perut/simpul pada jarak tertentu dari ujung
pantul. Peserta didik dapat menentukan cepat rambat gelombang
stasioner itu.

Pada tali yang digetarkan dengan frekuensi getaran 2 Hz menghasilkan jarak perut ke-3 dari
ujung terikat adalah 50 cm. Cepat rambat gelombang tersebut adalah...
A. 0,8 cm/s
B. 8 cm/s
C. 80 cm/s
D. 100 cm/s
E. 400 cm/s
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Sukar


Menganalisis alat-alat optik secara kualitatif dan kuantitatif
Nomor Soal: 21
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
21. Amatilah diagram pembentukan bayangan oleh mikroskop di bawah ini !
Level Kognitif : Penalaran (Menganalisis)
Indikator Soal:
Disajikan Gambar lensa-lensa pada mikroskop lengkap dengan
jarak fokus dan sinar-sinar dari benda tegak yang masuk pada
kedua lensanya yang menghasilkan bayang akhir oleh lensa
okuler jauh tak hingga, pada saat jarak lensa obyektif dan okuler
pada jarak tertentu. Peserta didik dapat menentukan jarak benda
dari lensa obyektif Untuk mendapatkan bayangan yang jelas terhadap lensa objektif, benda harus berada pada
jarak...cm
A. 2,5
B. 2,4
C. 2,2
D. 2,0
E. 1,9
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: E Tingkat Kesukaran : Mudah


Mendeskripsikan sifat-sifat gas ideal monoatomik
Nomor Soal: 22
Materi: Termodinamika Rumusan Soal:
22. Sifat-sifat gas ideal adalah sebagai berikut :
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman (Mengidentifikasi) (1) Tidak ada gaya tarik-menarik (interaksi) antar partikel
(2) Tumbukan yang terjadi lenting sempurna
Indikator Soal: (3) Ukuran partikel gas dapat diabaikan
Disajikan 4 pernyataan sifat gas ( 3 sifat gas ideal yang benar dan (4) Tidak berlaku hukum Newton tentang gerak
1 sifat gas ideal salah). Peserta didik dapat menunjukan sifat-sifat
Pernyataan yang benar adalah...
gas ideal yang benar
A. (1), (2), (3) dan (4)
B. (4) saja
C. (2) dan (4)
D. (1) dan (3)
E. (1), (2) dan (3)
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis pengaruh kalor terhadap suatu zat
Nomor Soal: 23
Materi: Termodinamika Rumusan Soal:
23. Karena suhunya ditingkatkan dari 0 0C menjadi 100 0C suatu batang baja yang panjangnya
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung) 1 m bertambah panjang 1 mm.
Berapakah pertambahan panjang suatu batang baja yang lain yang panjangnya 60 cm bila
Indikator Soal: dipanaskan dari suhu 0 0C sampai 120 0C ... mm
Diberikan ilustrasi dua buah batang logam sejenis, logam pertama A. 0,5
pajang mula-mula tertentu, dipanaskan dari suhu tertentu sampai B. 0,6
suhu tertentu, sehingga bertambah panjang dengan nilai tertentu. C. 0,72
Logam kedua mula-mula panjang tertentu, juga dipanaskan dari D. 0,24
suhu tertentu sampai suhu tertentu. Peserta didik dapat
E. 1,2
menentukan pertambahan panjang logam kedua
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis perubahan keadaan gas ideal dengan menerapkan
hukum termodinamika Nomor Soal: 24
Materi: Termodinamika Rumusan Soal:
24. Sebuah mesin Carnot bekerja pada suhu antara 800 K dan 400 K, serta menyerap energi panas
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung) sebesar 1 kJ setiap siklusnya. Usaha mesin setiap siklusnya adalah...
A. 200 J
Indikator Soal: B. 500 J
Diberikan ilustrasi sebuah mesin Carnot berkerja pada reservoir C. 600 J
suhu tinggi tertentu dan menyerap kalor tertentu, dan membuang D. 800 J
kalor pada reservoir suhu rendah tertentu. Peserta didik dapat
E. 1000 J
menghitung usaha yang dilakukan mesin carnot
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sedang


Menganalisis cara perpindahan kalor
Nomor Soal: 25
Materi: Termodinamika Rumusan Soal:
25. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung)

Indikator Soal: Dua batang A dan B dengan luas penampang sama. Jika panjang batang A 2 kali batang B dan
Disajikan gambar dua logam dengan luas penampang yang koefisien konduksi batang B 2 kali batang A, maka suhu bidang batas batang A dan batang B
sama di sabung menjadi satu. Kedua ujung logam yang lain adalah...
diberi suhu yang berbeda. Diketahui panjang logam yang satu A. 85 0C
beberapa kali panjang logam yang lain, demikian juga B. 65 0C
konduktivitas logam satu beberapa kali konduktivitas logam
C. 55 0C
yang lain. Peserta didik dapat menentukan suhu pada
sambungan logam saat terjadi keseimbangan termal. D. 50 0C
E. 45 0C
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Mudah


Mendeskripsikan spektrum gelombang elektromagnetik
Nomor Soal: 26
Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:
26. Perhatikan spektrum gelombang elektromagnetik di bawah ini !
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman (1) Gelombang TV
(Mengelompokkan) (2) Sinar Gamma
(3) Sinar Ultraviolet
Indikator Soal: (4) Cahaya Tampak
Diberikan 4 atau 5 spketrum gelombang elektrogmagnetik yang
(5) Gelombang Radio
acak. Peserta didik dapat mengurutkan spektrum gelombang
elektromagnetik dari panjang gelombang terkecil sampai panjang Urutan spektrum gelombang elektromagnetik dari panjang gelombang terpendek hingga
gelombang terpanjang, atau dari frekuensi terbesar sampai terpanjang adalah...
frekuensi terkecil. A. (3) – (2) – (4) – (1) – (5)
B. (5) – (1) – (4) – (3) – (2)
C. (2) – (3) – (1) – (4) – (5)
D. (2) – (3) – (4) – (1) – (5)
E. (5) – (1) – (3) – (2) – (4)
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: E Tingkat Kesukaran : Mudah


Mendeskripsikan perkembangan teori atom
Nomor Soal: 27
Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:
27. Pasangan teori atom beserta tokohnya yang benar adalah...
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman Tokoh
No Deskripsi Teori Atom
(Mengidentifikasi) Pencetus
Atom digambarkan seperti
A Thompson
bola pejal tak bermuatan
Indikator Soal: Atom berbentuk seperti roti
Diberikan 5 opsi pilihan pernyataan tentang teori-teori atom, B kismis dengan elektron Bohr
peserta didik dapat memilih teori atom dari salah satu tokoh. tersebar di dalamnya
Atom terdiri dari inti atom
yang mengandung proton
C Rutherford
dan neutron dengan tingkatan
energi
Setiap atom mengandung inti
atom yang bermuatan positif
D Bohr
dengan elektron yang
mengelilingi lintasan
Atom berbentuk seperti roti
E kismis dengan elektron Thompson
tersebar di dalamnya
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Mudah


Mengidentifikasi karakteristik inti atom dan radioaktivitas
Nomor Soal: 28
Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:
28. Perhatikan pernyataan di bawah ini !
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman (1) Gaya yang menyebabkan nukleon bisa bersatu di dalam inti disebut gaya ikat inti
(Mengidentifikasi) (2) Gaya inti disebabkan oleh muatan partikel dan merupakan gaya listrik
(3) Gaya inti antara dua partikel tergantung pada jenis partikelnya
(4) Gaya harus sangat kuat atau harus jauh lebih besar daripada gaya elektrostatis
Indikator Soal: Pernyataan yang benar terkait gaya ikat inti adalah...
Di sajikan 4 pernyataan tentang gaya ikat inti (2 pernyataan benar
A. (1) dan (2)
dan 2 pernyataan salah) peserta didi dapat memilih 2 pernyataan
yang benar. B. (1) dan (4)
C. (2) dan (4)
D. (2) dan (3)
E. (3) dan (4)
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: B Tingkat Kesukaran : Sukar


Memformulasikan gaya listrik, kuat medan listrik, fluks,
potensial listrik, energi potensial listrik serta penerapannya pada Nomor Soal: 29
keping sejajar
Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:
29. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung dan Menginterpretasi)

Indikator Soal:
Di sajikan gambar 2 muatan listrik dengan jenis muatan dan Dua buah muatan listrik berada di udara dengan jarak 30 cm. Besar medan listrik suatu titik P
besarnya tertentu segaris dan berjarak tertentu. Diantara kedua yang berada tepat di tengah-tengah kedua muatan adalah...
muatan di beri titik P yang jaraknya tertentu dari salah satu A. 1 x 106 N/C arah menuju Q1
muatan. Peserta didik dapat menentukan besar dan arah medan B. 2 x 106 N/C arah menuju Q1
listrik di titik tersebut. C. 2 x 106 N/C arah menuju Q2
D. 6 x 106 N/C arah menuju Q1
E. 6 x 106 N/C arah menuju Q2
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sedang


Memformulasikan besaran-besaran listrik rangkaian tertutup
sederhana (satu loop) Nomor Soal: 30

Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:


30. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung)

Indikator Soal:
Disajikan gambar rangkain listrik satu loop terdiri dari 2 ggl yang
masing-masing besarnya tertentu dan 3 hambatan yang masing-
masing besarnya tertentu. Peserta didik dapat menghitung beda
potensial antara dua titik pada rangkaian tersebut.

Maka beda potensial antara titik A dan B adalah...


A. 3 V
B. 8 V
C. 10 V
D. 12 V
E. 13 V
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: C Tingkat Kesukaran : Sukar


Memformulasikan konsep induksi Faraday dan arus bolak-balik
serta penerapannya Nomor Soal: 31

Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:


31. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung dan menginterpretasi)

Indikator Soal:
Disajikan gambar sebatang kawat dengan panjang tertentu
digerakan di dalam medan magnet dengan arah dan besar tertentu.
Bila diketahui besar ggl yang timbul pada ujung-ujung kawat dan
potensial ujung yang satu lebih tinggi dari ujung yang lain.
Peserta didik dapat menentukan besar dan arah kecepatan pada Kawat PQ yang panjangnya 25 cm berada dalam medan magnet 0,20 T memasuki bidang. Jika
kawat GGL sebesar 0,2 V mengalir dari Q ke P. Besar dan arah kecepatan kawat saat digerakkan
adalah...
A. 2 m/s ke kiri
B. 3 m/s ke kiri
C. 4 m/s ke kanan
D. 8 m/s ke kiri
E. 10 m/s ke kanan
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sedang


Memformulasikan konsep induksi Faraday dan arus bolak-balik
serta penerapannya Nomor Soal: 32

Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:


32. Perhatikan gambar rangkaian di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung)

Indikator Soal:
Disajikan gambar rangkaian R-L-C seri lengkap dengan nilai R,
XL, XC dan tegangannya. Peserta didik dapat menentukan
tegangan antara ujung-ujung induktor atau ujung-ujung
kapasitor.

Besar tegangan antara titik b dan c adalah...


A.
B.
C.
D. 60 Volt
E. 120 Volt
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: A Tingkat Kesukaran : Sedang


Memformulasikan teori relativitas khusus untuk waktu, panjang,
dan massa, serta kesetaraan massa dengan energi yang diterapkan Nomor Soal: 33
dalam teknologi

Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:


33. Sebuah elektron yang mempunyai massa diam m0 bergerak dengan kecepatan 0,6 c, maka
Level Kognitif : Aplikasi (Menginterpretasi) energi kinetiknya adalah...
A. 0,25 m0.c2
B. 0,36 m0.c2
Indikator Soal: C. m0.c2
Diilustrasikan sebuah partikelmemiliki massa diam mo bergerak D. 1,80 m0.c2
mendekati kecepatan cahaya n c, dengan (n nilai tertentu). Peserta
E. 2,80 m0.c2
didik dapat menentukan energi kinetik partikel itu
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: D Tingkat Kesukaran : Mudah


Menganalisis secara kualitatif gejala kuantum yang mencakup
hakikat dan sifat-sifat radiasi benda hitam serta penerapannya Nomor Soal: 34

Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:


34. Perhatikan pernyataan berikut !
Level Kognitif : Penalaran (Menganalisis) (1) Peristiwa efek fotolistrik dapat membuktikan bahwa cahaya dapat berperilaku sebagai
gelombang
(2) Peristiwa efek fotolistrik dapat dijelaskan dengan menganggap cahaya terdiri dari paket-
Indikator Soal: paket energi
Disajikan 4 pernyataan yang terkait dengan peristiwa efek
(3) Energi elektron yang keluar dari permukaan logam bergantung pada frekuensi
fotolistrik. (2 pernyataan benar dan 2 pernyataan salah). Peserta
didik dapat menganalisis sehingga dapat menyimpulkan (4) Peristiwa efek fotolistrik terjadi pada sekitar daerah inframerah
pernyataan-pernyataan yang benar. Pernyataan yang benar tentang efek fotolistrik adalah...
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (1) dan (4)
D. (2) dan (3)
E. (2) dan (4)
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL PILIHAN JAMAK

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: E Tingkat Kesukaran : Sedang


Menerapkan induksi magnetik dan gaya magnetik pada beberapa
produk teknologi Nomor Soal: 35

Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern Rumusan Soal:


35. Perhatikan gambar di bawah ini !
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung dan Menginterpretasi)

Indikator Soal:
Diberikan gambar dua pengantar sejajar berjarak tertentu satu
dengan yang lain. Salah satu pengantar dialiri arus listrik dengan
besar dan arah tertentu. Bila diketahui besar dan arah gaya yang
terjadi pada kedua pengantar (tarik-menarik atau tolak menolak).
Peserta didik dapat menentukan besar dan arah arus listrik pada
pengantar yang lain. Dua buah kawat I dan II masing-masing panjangnya 50 cm, kawat II dialiri arus listrik 5 A.
Jika kedua kawat terpisah pada jarak 10 cm dan gaya yang dialami oleh kedua kawat adalah
2 x 10-5 N dengan arah gaya tarik-menarik, maka besar kuat arus yang mengalir pada kawat I
adalah...
A. 1,0 A
B. 2,0 A
C. 3,2 A
D. 3,5 A
E. 4,0 A
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: Tingkat Kesukaran : Mudah


Menunjukkan hubungan antara konsep impuls dan momentum
untuk menyelesaikan masalah tumbukan

Nomor Soal: 36
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
36. Sebuah bola bermassa m mula-mula diam, kemudian ditendang dengan kecepatan v1. Jika
Level Kognitif : Pengetahuan dan Pemahaman (Mengidentifikasi) impuls bola saat ditendang adalah I sehingga kecepatannya berubah menjadi v2. Jelaskan
hubungan impuls dan momentum dalam bentuk persamaan!

Indikator Soal:
Diilistrasikan sebuah bola bermassa mula-mula diam, kemudian
ditendang sehingga mempunyai kecepatan. Diinformasikan saat
ditendang bola di beri impuls, sehingga bola kecepatannya berubah
demikian juga momentumnya berubah. Peserta didik dapat
menjelaskah secara tertulis hubungan antara impuls dan
momentum dan dapat menuliskan persamannya .
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: Tingkat Kesukaran : Sedang


Menunjukkan hubungan antara konsep impuls dan momentum Misalkan kecepatan arah kanan ditulis
untuk menyelesaikan masalah tumbukan (+) maka arah kiri ditulis (-)
Gunakan rumus hukum kekekalan
momentum

Gunakan rumus koefisien restitusi


dimana untuk lenting sempurna e = 1

Subtitusikan pers (2) ke pers (1)


YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Nomor Soal: 37
Materi: Mekanika Rumusan Soal:
37. Dua buah benda m1 dan m2 = 2 kg bergerak saling mendekati seperti gambar.
Level Kognitif : Aplikasi (Menerapkan)

Indikator Soal:
Disajikan gambar dua benda dengan massa tertentu berada pada v1 = 10 m/s dan v2 = 20 m/s. Jika kedua bertumbukan lenting sempurna, maka tentukan kecepatan
satu bidang, bergerak bergerak berlawanan arah atau searah
dan arah masing-masing benda setelah tumbukan!
dengan kecepatan tertentu. Terjadi tumbukan (lenting sempurna
atau tidak lenting). Peserta didik dapat menentukan besar
kecepatan dan arahnya setelah terjadi tumbukan.
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: Tingkat Kesukaran : Sedang


Mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang secara umum cm
A. Arah penjalaran gelombang dari kanan ke kiri atau ke
X negatif
B. Panjang gelombang

C. Cepat rambat gelombang

Nomor Soal: 38
Materi: Gelombang dan Optik Rumusan Soal:
38. Persamaan gelombang transversal yang merambat sepanjang tali yang sangat panjang adalah :
Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung dan Menginterpretasi)
y dan x dalam cm dan t dalam sekon. Tentukan :
A. Arah penjalaran gelombang
Indikator Soal: B. Panjang gelombang
Diberikan informasi tentang persamaan simpangan gelombang C. Cepat rambat gelombang
berjalan di suatu titik. Peserta didik dapat menentukan, panjang
gelombang, arah rambat dan cepat rambat gelombang.
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: Tingkat Kesukaran : Sukar


Menganalisis pengaruh kalor terhadap suatu Dik : mes = 10 gram
zat mair = 60 gram
Tes = 10 0C
Tair = 20 0C
Les = 80 kal/gr
Ces = 0,5 kal/gr0C
Cair = 1 kal/gr0C
Dit : A. Grafik pertukaran kalor es dan air?
B. Suhu akhir campuran?
Jawab :
A. Grafik pertukaran kalor es dan air
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

B. Suhu akhir campuran


Menurut asas Black
QSerap = QLepas
Q1 + Q2 + Q3 = Q4

Nomor Soal: 39
Materi: Termodinamika Rumusan Soal:
39. 10 gram es -10 0C dicampur dengan 60 gram air bersuhu 20 0C. Jika kalor lebur es = 80 kal/gr, kalor jenis es = 0,5
Level Kognitif : Penalaran (Menganalisis) kal/gr0C, kalor jenis air = 1 kal/gr0C. Tentukan :
A. Grafik pertukaran kalor es dan air
B. Suhu akhir campuran tersebut
Indikator Soal:
Diberikan informas es dengan massa tertentu
dan suhu tertentu di bawah nol derajat Celcius,
dicampur dengan air dengan massa dan suhu
tertentu. Di ketahui juga kalor jenis es dan air.
Peserta dapat menggambarkan grafik
petukaran kalor antara es dan air, serta dapat
menentukan suhu akhir campuran es dan air.
YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran : 2019/2020
Mata Pelajaran : Fisika Penyusun : Ervina Septiani, S.Pd.
Kelas/ Kurikulum : XII/ K-13

Kompetensi Dasar: Kunci: Tingkat Kesukaran : Sedang


Menerapkan induksi magnetik dan gaya magnetik pada Induksi di titik P oleh dua kawat B1 dan B2
beberapa produk teknologi

Nomor Soal: 40
Materi: Listrik, Magnet, dan Fisika Modern

Level Kognitif : Aplikasi (Menghitung dan Menginterpretasi)


YAYASAN PENDIDIKAN GAJAH MADA TANJUNG KARANG
SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG
STATUS TERAKREDITASI : “A”
LATIHAN UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Rumusan Soal:
40. Perhatikan gambar di bawah ini !
Indikator Soal:
Disajikan gambar dua pengantar sejajar dialiri arus listrik
dengan besar dan arah tertentu (searah atau berlawanan arah),
kedua pengantar terpisah pada jarak tertentu. Peserta didik
dapat menentukan besar dan arah induksi magnetik di suatu
titik yang berada di antara kedua pengantar.

Dua kawat panjang dialiri arus listrik dan arahnya berlawanan. Tentukan besar dan arah kuat
medan di titik P pada sistem kawat !

Mengetahui, Bandar Lampung, 09 Februari 2020


Kepala SMA Gajah Mada Bandar Lampung Guru Mata Pelajaran Fisika

(Maryadi Saputra, S.E., M.M.) (Ervina Septiani, S.Pd.)

Mengesahkan,
Tim Validator

(.....................................................)

Anda mungkin juga menyukai