Anda di halaman 1dari 13

MODUL AJAR PROGRAM KEAHLIAN DESAIN KOMUNIKASI

VISUAL SMK KELAS X

Nama Hudriyah, S.Kom Jenjang/Kelas SMK X (Sepiluh)

SMK NEGERI 5 KOTA


Asal sekolah Mapel Dasar-Dasar DKV
TANGERANG

6 JP x 45 Menit
Alokasi waktu Jumlah Peserta 32 Peserta Didik
didik
Mandiri, di tunjukkan dengan
Profil pelajar memiliki prakarsa untuk Moda Blanded Learning
Pancasila yang mengembangkan diri dan tidak
tergantung pada orang lain; Kreatif, pembelajaran
berkaitan
di tunjukkan dengan keluwesan
berpikir dalam mencari alternatif
solusi permasalahan; dan Bernalar
Kritis, di tunjukkan dengan
memproses, mengolah, menganalisis,
merefleksi pemikiran nya sendiri

Profil Technopreneur, peluang


Fase E Elemen Mapel usaha dan pekerjaan/profesi
bidang desain komunikasi
visual
Peserta Didik mampu mendeskripsikan pekerjaan atau profesi dalam bidang Desain
Komunikasi Visual, dan kewirausahaan di bidang ekonomi kreatif dan melakukan
Tujuan pembelajaran berbasis project nyata sebagai simulasi projek kewirausahaan
Pembelajaran

Kata kunci Technopreneur

Fokus pembelajaran adalah peserta didik secara individu mempelajari


Deskripsi umum tentang Technopreneur, dan peluang usaha di bidang desain komunikasi
kegiatan visual

❖ Pengertian Technopreneur
❖ Sikap Technopreneur
❖ Profil Technopreneur
Materi ajar, ❖ Peluang Usaha DKV
alat, dan bahan ❖ Etika Profesi DKV
❖ Panduan Praktik
❖ Komputer, Flash Disk
❖ Internet/Laptop/Kertas/Alat Tulis
Laptop, LCD Proyektor, Jaringan Internet, Power Point

Sarana
Prasarana
MODUL AJAR

Nama Penyusun : Hudriyah, S.Kom Mata Pelajaran : Dasar-Dasar DKV

Asal Sekolah : SMK Negeri 5 Kota Kelas : X ( Sepuluh )


Tangerang

Indikator : Setelah pembelajaran ini, peserta didik dapat:


Pencapaian
Tujuan
Pembelajaran ● Memahami tentang pengertian, sikap dan profil technopreneur bidang desain
komunikasi visual dengan kata-kata sendiri.
● Mendeskripsikan peluang usaha di bidang desain komunikasi visual
● Mendeskripsikan pekerjaan/profesi di bidang desain komunikasi visual serta
kode etik nya
ALOKASI WAKTU

Alokasi waktu : 6 JP x 45 Menit

TARGET PESERTA DIDIK

Perangkat ini dapat digunakan guru untuk mengajar : Dasar-Dasar DKV

KEGIATAN PEMBELAJARAN UTAMA

Pengaturan : Individu Metode : Praktik, Diskusi, Tanya Jawab,


Peserta didik Refleksi

ASESMEN

Cara menilai : ● Individu Jenis Asesmen :


ketercapaian ​ Performa: Presentasi
pembelajara ● Kelompok
n ​ Tertulis: Essay
KEGIATAN PEMBELAJARAN
● Menyiapkan materi pembelajaran dalam bentuk paparan/bahan tayang atau
buku paket mengenai Technopreneur

● Menyiapkan Asesmen Tertulis dalam bentuk Essay


Persiapan

1. Guru memberi salam selanjutnya menanyakan kabar peserta didik


2. Salah satu peserta didik memimpin doa sebelum memulai pelajaran
3. Peserta didik di berikan kesempatan untuk melakukan literasi dengan cara
membaca di buku paket atau di HP
Pendahuluan 4. Guru memberikan apersepsi terkait materi yang akan di sampaikan serta
pertanyaan pemantik
(10 menit) 5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan di capai
1. Peserta didik menyimak tayangan Video tentang profil Technopreneur serta
guru memperkuat tayangan tentang profil Technopreneur
2. Peserta didk bertanya terkait pemaparan yang di berikan Guru tentang Profil
Technopreneur
3. Gurur memberikan jawaban terkait pertanyaan yang di ajukan siswa
4. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok
5. Guru memberikan penugasan ke peserta didik menggunakan lembar kerja
6. Peserta didk melaksanakan diskusi sesuai kelompoknya masing-masing secara
proaktif di bawah bimbingan atau arahan Guru
7. Tiap-tiap kelompok mepresentasikan hasil diskusi nya dan kelompok lain
memberikan komentar terhadap presentasi yang di sajikan
8. Tiap-tiap kelompok menyempurnakan hasil presentasinya berdasarkan
masukan dari kelompok lain
Inti 9. Tiap kelompok menyimpilkan hasil diskusi

(120 menit)
1. Guru mengajak peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah di
laksanakan dan di tulis dalam buku catatan masing-masing
2. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
3. Guru memberi tindak lanjut unyuk pertemuan selanjutnya
Penutup 4. peserta didik melakukan pembersihan di kelas
5. salah satu peserta didik memimpin doa untuk mengakhiri pelajaran
(10 menit) 6. Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam
REFLEKSI GURU
1. Menurut anda, apakah metode yang di gunakan untuk mencapai tujuan aktifitas telah sesuai ?
2. Menurut anda, apakah aktifitas tema telah berjalan sesuai dengan alur ?
3. Menurut anda, apa kendala dan hambatan dalam melaksanakna aktifitas Tema ini ?
4. Menurut anda apakah pesan dimensi profil pelajar pancasila sudah tercapai ?

ASESMEN FORMATIF

Pengetahuan yang dinilai:

Soal

1. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang Technopreneur ?


2. Bagaimana 5 sikap yang harus dimiliki dari seorang Technopreneur?
3. Jelaskan 5 ciri dan watak dari profil Tecnopreneur ?
4. Paparkan 5 peluang usaha Desain Komunikasi Visual yang anda ketahui ?
5. Jelaskan 5 Etika profesi Desain Komunikasi Visual ?

Kunci Jawaban:
1. Technopreneur adalah Suatu usaha yang memanfaatkan kemajuan dalam
mengembangkan suatu usaha yang bergerak di bidang Teknologi.
2. 1. Mampu berpikir dan bertindak kreatif dan inovatif
PENILAIAN 2. Mampu bekerja tekun, teliti dan produktif
3. Mampu berkarya berlandaskan etika bisnis yang sehat
PENGETAHUAN 4. Mampu berkarya dengan semangat dan kemandirian
5. Mampu memecahkan masalah dan mengambil keputusan secara sistematis dan
berani mengambil resiko
3.
Ciri Watak

Percaya Diri Keyakinan, kemandirian,


Individualitas dan optimisme

Berorientasi Tugas dan Hasil Kebutuhan akan prestasi, Berorientasi


hasil, ketekunan dan ketabahan, tekad
kerja keras, meliiki dorongan kuat,
enerjik dan berinisiatif

Pengambil Resiko Kemampuan mengambil resiko, suka


pada tantangan

Orisinalitas Fleksible, memiliki banyak sumber,


serba bisa, mengetahui banyak hal
Kepemimpinan Bertingkah laku sebagai pemimpin,
dapat bergaul dengan orang lain

4.
Ilustrator Orang yang bekerja pada bidang yang
menyediakan jasa pembuatan gambar
ilustrasi

Desainer Grafis Orang yang pekerjaan nya membuat


atau merancang desain ( Logo,
Kemasan)

Desainer Web Orang yang bekerja membuat desain


web

Animator Orang yang menciptakan berbagai


macam gambar yang dapat bergerak
pada saat di tayangkan

Fotografer Orang yang pekerjaannya merekam


suatu objek gambar pada moment
tertentu

5. 1. Perubahan dan tambahan yang bukan merupakan kesalahan desainer harus di


bebankan pada klien sebagai biaya tambahan terpisah
2. Kesalahan/kelalaian yang di lakukan desainer menjadi tanggung jawab desainer
3. jika sebuah order pekerjaan desain ditunda atau dibatalkan secara sepihak oleh
klien maka biaya pembatalan harus dibayarkan kepada desainer berdasarkan
waktu, upaya dan biaya yang telah di gunakan.
4. Penyelesaian pembayaran harus dilakukan pada saat pengiriman desain
5. Pengubahan pada karya desain tidak dapat di lakukan tanpa konsultasi dengan
desainer nya.
Keterampilan yang dinilai:

Soal
1. Paparkan dan berikan contoh peluang Usaha apa yang berkembang saat ini
dibidang Desain Komunikasi Visual yang sesuai dengan daerah kita saat ini yang
bisa menghasilkan keuntungan yang maksimal

Kerjakan bersama kelompoknya di Power Point kemudian dipresentasikan

Rubrik Penilaian (terlampir)

No Kriteria Penilaian Kurang Cukup Baik Sangat Baik


(20-39) (40-59) (60-79) (80-100)
PENILAIAN
1 Penguasaan Materi
KETERAMPILAN
2 Alat Peraga dan Power Point

3 Kekompakkan pembagian
kerja

4 Penyampaian

Sikap yang dinilai:

Indikator Aspek Pengamatan Skor

Disiplin Hadir tepat waktu 3, Jika ketiga aspek di


lakukan
Pengumpulan tugas tepat 2, Jika Dua aspek di
waktu lakukan
Tertib mengikuti pelajaran 1, Jika satu aspek di
lakukan

Tanggung Jawab Mengerjakan Tugas dengan 3, Jika ketiga aspek di


sungguh-sungguh lakukan
Mengakui kesalahan 2, Jika Dua aspek di
PENILAIAN lakukan
Selalu melakukan amanat 1, Jika satu aspek di
SIKAP
atau perintah lakukan

Rubrik penilaian :
Nilai Sikap : 3 = Baik, 2 = Cukup, 1 = Kurang
REFLEKSI PESERTA DIDIK

1. Menurut anda, apakah sudah tergambar tentang pengertian, sikap dan profil Technopreneur ?
2. Menurut anda, apakah sudah tergambar tentang peluang usaha dan pekerjaan/profesi di bidang
Desain Komunikasi Visual ?

DAFTAR PUSTAKA

1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan 2021. Dasar-Dasar Komunikasi Visual SMK kelas X. Jakarta:
Kemendikbud
2. Internet :
1. Watak, Spirit, Ciri dan Profil Technopreneur https://fairuzelsaid.wordpress.com
2. Desain Komunikasi Visual dan Etika https://rudytahu.blogspot.com

Anda mungkin juga menyukai