Anda di halaman 1dari 2

Rangkuman Webinar

“Student’s Mental Health During Covid-19 due to Long- Distance Learning”


Tema : Educational Strategy During Long-Distance Learning

Moderator : -
Pemateri : -

A. Permasalahan Pembelajaran Jarak Jauh

1. Bosan
Rutinitas yang sama dengan pembelajaran salah satunya menggunakan media
zoom sehingga menyebabkan kelelahan serta kebosanan karena harus menatap
layar laptop/computer terus-menerus.

2. Tidak Fokus
Banyak hal disekitar yang dapat mendistraksi kefokusan, apalagi dalam
pebelajaran jarak jauh seperti sekarang.

3. Kurang Interaksi
Interaksi 2 arah kurang terbangun anatar mahasiswa dan pengajar.

4. Disconnected
Terkait paket/data serta kualitas dari media yang digunakan, Ex : laptop lama,
koneksi tidak stabil. Dan sebagainya.

5. Kelelahan Zoom
Zoom tidak mengenal waktu. Sehingga kelelahan sering dirasakan

6. Masalah Psikologis
Sangat rentang terjadi di era pandemi seperti sekarang.

B. Most-Used Social Media Platform


1. Youtube, 92,3%
2. Whatsapp, 87.3%
3. Instagram, 86.65%
4. Facebook, 85.5%
5. Twitter, 63.8%
Perkembangan media social menjadi sangat pesat, salah satunya terjadi sebagai cara
seseorang mengungkapkan kebosanan atau usaha interaksi seseorang di era seperti
sekarang.
C. Advantages dan Challenges

Kelebihan :
- Portability
- Fleksibilitas
- Akses ke multimedia
- Kemampuan untuk mencari informasi dengan cepat
Tantangan :
- Superficial learning
- Tidak mengerti bagaimana menemukan materi dengan referensi yang baik
- Distraksi (Gadget serta lingkungan kurang kondusif)
- Penggunaan media yang tidak bijak
- Kekhawatiran tentang privasi

D. Masalah Kesehatan Mental

- Masalah ekonomi
- Perubahan pola tidur
- Masalah konsentrasi dan tidur
- Menghadapi situasi yang berbeda
- Adaptasi yang terjadi secara tiba-tiba
- Kurangnya awareness tentang pentingnya mental health

E. How to Deal With Mental Health

- Cari teman baru/teman bicara


- Lakukan indoor exercise
- Lakukan kegiatan yang disukai :
 Mendengarkan music
 Memasak
 Membaca buku atau novel
 Membaca Al-Qur’an

Anda mungkin juga menyukai