Anda di halaman 1dari 2

Pasien datang mengeluh batuk sudah 3 minggu, batuk berdahak, kadang pasien mengalami demam, berkeringat malam hari

tanpa ada kegiatan, berat badan menurun.

Keluhan lain seperti sesak nafas disangkal.

Pada pemeriksaan fisik tanda vital dalam batas normal.

Paru: SNV+/+ wh -/- rh +/-

Status generalis lainnya dalam batas normal.

Pada pemeriksaan penunjang BTA: terkonfirmasi bakteriologis

Tuberculosis paru adalah penykit menular langsung yang disebabkan oleh

kuman Tuberkulosis (Mycobacterium Tuberculosis) yang sebagian besar kuman

Tuberkulosis menyerang paru-paru namun dapat juga menyerang organ tubuh

lainnya.

Paket Stop TB- Katagori I ( Rifampicin 150 mg/Isoniazid 75 mg/ Pirazinamide 400 mg/ Etambutol HCL 275 mg) 1x4tab

KIE pasien untuk meminum rutin obat setiap hari

KIE menggunakan masker di rumah, jangan menggunakan alat makan yang sama dengan anggota keluarga lainnya

AKDR adalah Alat kontrasepsi yang dipasang dalam rahim dengan menjepit kedua

saluran yang menghasilkan indung telur sehingga tidak terjadi pembuahan, terdiri

dari bahan plastik polietilena, ada yang dililit oleh tembaga dan ada yang tidak.

AKDR

1. Melakukan informed consent.

2. Meminta ibu untuk membuka pakaian bawah dengan menjaga privasi

3. Petugas mencuci tangan dan memakai handscoon.

4. Meminta ibu berbaring di bed dengan posisi lithotomi., arahkan lampu ke bagian genetalia ibu.

5. Melakukan vulva hygiene.

6. Memasang spekulum.

7. Masukkan sonde dalam rahim untuk menentukan ukuran, posisi dan bentuk rahim.

8. Inserter yang telah berisi AKDR dimasukkan perlahan-lahan ke dalam rongga rahim, kemudian plugger di dorong sehingga AKDR masuk ke dalam inserter dikeluarkan.

9. Gunting AKDR sehingga panjang benang ± 5 cm.


10. Speculum sym dilepas dan benang AKDR di dorong ke samping mulut rahim.

11. Pasien dirapikan dan dipersilakan berbaring ± 5 menit.

12. Alat-alat dibersihkan.

13. Petugas cuci tangan.

KB SUNTIK

KB merupakan salah satu cara yang paling efektif untuk meningkatkan ketahanan keluarga, kesehatan, dan keselamatan ibu,anak, serta perempuan. Pelayanan KB

menyediakan informasi,pendidikan, dan cara-cara bagi laki-laki dan perempuan untuk dapat merencanakan kapan akan mempunyai anak, berapa jumlah anak,berapa tahun

jarak usia antara anak, serta kapan akan berhenti mempunyai anak. Suntik adalah hormon progesteron/estrogen maupun kombinasi yang disuntikkan ke bokong/otot panggul

atau lengan setiap 3 bulan atau setiap 1 bulan sekali.

1. Melakukan informed consent.

2. Cuci tangan

3. Minta pasien berbaring dan dengan sopan meminta ibu untuk menurunkan sedikit bagian pakaian bawahnya untuk lokasi penyuntikan.

4. Pakai handscoon.

5. Sedot obat suntik KB 3 bulan.

6.Desinfeksi lokasi penyuntikan dengan kapas alkohol di area bokong pasien.

7. Injeksikan suntikan KB secara IM dan lakukan aspirasi. Jika tidak terdapat darah, injeksikan suntikan secara perlahan hingga obat habis, lalu cabut spuit.

8. Tekan bekas suntikan tanpa menggosok dengan kapas alkohol.

9.Buang spuit di safety box.

10. Membereskan peralatan dan pasien.

11. Mencuci tangan.

Pasien datang mengeluh batuk sudah 2 minggu, batuk berdahak disertai sesak, kadang pasien mengalami demam. Berkeringat malam hari tanpa ada kegiatan, berat badan

menurun disangkal.

Pada pemeriksaan fisik tanda vital dalam batas normal.

Paru: SNV+/+ wh -/- rh +/-

Status generalis lainnya dalam batas normal.

Pada pemeriksaan penunjang BTA: terkonfirmasi bakteriologis

Anda mungkin juga menyukai