Anda di halaman 1dari 4

LK 0.

1: Lembar Kerja Belajar Mandiri

Judul Modul (5) Pembuatan Busana Custom Made


Judul Kegiatan Belajar (KB) 1. Pembuatan Busana Custom Made
Three Pieces
2. Rancangan Pembuatan Busana
Custom Made Three Pieces
3. Teori Pembuatan Busana Custom
Made Jas Three Pieces
4. Pembuatan Busana Custom Made
Jas Three Pieces
No Butir Refleksi Respon/Jawaban
1 Garis besar materi yang 1. Kegiatan Belajar 1
dipelajari a. Pengertian, ruang lingkup dan
karakteristik busana custom made
b. Ukuran yang dibutuhkan untuk
pembuatan busana custom made jas
three pieces
c. Prosedur pembuatan pola jas three
pieces secara konstruksi
d. Perancangan kebutuhan bahan dan
harga busana custom made jas three
pieces

2. Kegiatan Belajar 2
a. Pembuatan pola dasar badan, lengan,
dan rok secara konstruksi
menggunakan skala 1/6
b. Pembuatan pola sesuai dengan desain
dengan skala 1/6
c. Merancang kebutuhan bahan utama
dan lining busana custom made jas
three pieces
d. Menghitung kebutuhan dan
menentukan harga jual busana
custom made jas three pieces

3. Kegiatan Belajar 3
a. Membuat pola jas sesuai dengan hasil
analisis desain
b. Menentukan kebutuhan bahan dan
alat pembuatan busana custom made
jas three pieces
c. Menerapkan teknologi menjahit
busana custom made jas three pieces

4. Kegiatan Belajar 4
Pembuatan busana custom made
meliputi meletakkan pola, memberi tanda
jahitan, memotong bahan, menjelujur,
fitting, menjahit, menyelesaikan dan
pengemasan jas three pieces
2 Daftar materi yang sulit 1. Kegiatan Belajar 1
dipahami di modul ini Prosedur pembuatan pola jas three pieces
secara konstruksi

2. Kegiatan Belajar 2
Perhitungan kebutuhan dan menetukan
harga jual busana custom made jas three
pieces

3. Kegiatan Belajar 3
a. Membuat pola jas sesuai dengan
hasil analisis desain
b. Menerapkan teknologi menjahit
busana custom made jas three pieces

4. Kegiatan Belajar 4
Menjahit busana custom made jas three
pieces
3 Daftar materi yang sering 1. Kegiatan pembelajaran 3
mengalami miskonsepsi Karakteristik Bahan utama dan furing
busana custom made jas three pieces

2. Kegiatan pembelajaran 4
Istilah-istilah dalam peletakan pola

Judul Modul (6) Pembuatan Busana Industri


Judul Kegiatan Belajar (KB) 1. Perencanaan Produksi
2. Persiapan Produksi
3. Pembuatan Busana Industri
4. Penyelesaian Akhir
No Butir Refleksi Respon/Jawaban
1 Garis besar materi yang 1. Kegiatan Belajar 1
dipelajari a. Konsep manajemen dan fungsi
perencanaan (planning) selalu ada dan
menjadi awalan dalam suatu proses
produksi
b. Proses pembuatan sampel
c. Analisis time study (penetapan
standar waktu proses)
d. Penetapan harga jual
e. Perencanaan kesehatan dan
keselamatan kerja

2. Kegiatan Belajar 2
a. Pola dan grading menggunakan CAD
b. Pembuatan marker menggunakan
CAD
c. Gelar susun kain (spereading)
d. Pemotongan bahan (cutting)
e. Numbering dan bundling
3. Kegiatan Belajar 3
a. Sistem produksi pada industri busana
b. Jenis sistem produksi pada industri
busana
c. Prinsip-prinsip memilih sistem
produksi pada industri busana
d. Pelaksanaan produksi busana secara
industri
e. Teknik penyusunan peta perakitan
komponen busana secara industri
f. Alur pelakasanaan produksi busana
secara industri

4. Kegiatan Belajar 4
a. Teknik pemasangan label
b. Teknik pengepresan
c. Teknik pelipatan dan pengemasan
d. Pengendalian kualitas
2 Daftar materi yang sulit 1. Kegiatan Belajar 1
dipahami di modul ini Rincian sampel garmen yang harus
dilampirkan berupa nomor gaya, warna ,
komposisi fabric, jenis washing, size,
asesoris detail, kualitas sampel, diskripsi
dll.

2. Kegiatan Belajar 2
Penggunaan aplikasi pembuatan pola
dengan menggunakan komputer meliputi
gerber accumark, lectra, GT CAD
software, Optitex, tuka Cad, rechpeace,
PAD system.

3. Kegiatan Belajar 3
a. Jenis sistem produksi pada industri
busana
b. Teknik penyusunan peta perakitan
komponen busana secara industri

4. Kegiatan Belajar 4
a. Pengaturan suhu pengepresan
b. Macam-macam kecacatan (defect)
3 Daftar materi yang sering 1. Kegiatan pembelajaran 1
mengalami miskonsepsi Rincian sampel garmen yang harus
dilampirkan berupa nomor gaya, warna ,
komposisi fabric, jenis washing, size,
asesoris detail, kualitas sampel, diskripsi
dll.

2. Kegiatan pembelajaran 2
Aplikasi pembuatan pola dengan
menggunakan komputer

3. Kegiatan pembelajaran 3
Teknik penyusunan peta perakitan
komponen busana secara industri
4. Kegiatan pembelajaran 4
a. Macam-macam kecacatan (defect)
b. Cara mengatasi kesalahan menjahit

Anda mungkin juga menyukai