Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN HASIL

PEMERIKSAAN HABITAT KALI BUNUT


Tugas Mata Kuliah Teknik Lingkungan
Dosen Pengampu : Dr. Eva Rolia, M.T

Disusun Oleh Kelompok 8 :

Nabila Yulia Nurhaliza (21510030)


Kerren NurWahyu Herlita (21510024)
Alfian Ramadhani (21510021)
Habib Ulil Albab (21510022)
Muhammad Agung P (18510059)
Rizky Dwi Prasetyo (18510087)

TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO
TAHUN AJARAN 2021/2022
PEMERIKSAAN HABITAT

1. Parameter pemeriksaan habitat meliputi kondisi substrat dasar


sungai,vegetasi bantaran sungai,tingkatsedimentasi,adanya modifikasi
sungai, dan aktivitas manusia di sekitar sungai.
2. Pengamatan habitat dilakukan dalam jarak pandang 100 meter dan
meliputi gambaran umum dalam radius lapang pandang habitat yang
diamati,kemudian menetapkan memberi skor untuk setiap parameter
habitat

Rubrik Asesmen Karakteristik Substart Dasar Sungai

Nomer/Nama Lokasi : Kali Bunut ,Metro Utara


Koordinat : -5,091574, -105,301755

No Parameter Kategori/skor Skor


3 2 1
1 Tutupan Lebih dari 50 % 10-50% kondisi Kondisi substrat yang
substrat di substart berupa substrat masih stabil <10%;habitat
zona litoral campuran batuan stabil;berupa bagian untuk koloni
( tepi sungai ) stabil dari berbagai substrart invertebrata dan
ukuran yang sesuai terganggu,tergerus diatom sangat tidak
untuk koloni atau dipindahkan stabil 3
invertebrata dan dari sungai
diatom;terdapat
potongan kayu dan
dalam lapauk di
dalam air
2 Substrat tepi <25% batuan 25-75% substrat Lebih dari 75%
sungai yang terpendam atau terpendam dalam substrat terpendam
terpendam tertutupi lumpur lumpur dalam lumpur
lumpur halus;batuan dapat halus;bantuan harus halus;batuan harus 3
diangkat dengan ditarik untuk dicongkel untuk
mudah dari dasar mengambilnya dari mengangkatnya dari
sungai dasar sungai dasar sungai
3 Pengendapan Kurang dari 50% Cukup banyak Banyak endapan
sedimen substrat dasar pengendapan partikel halus;lebih
sungai tertutup oleh substrat baru dari 80% substrat dasar
endapan sedimen kerikil,pasir dan terus
lumpur;50-80% tergantikan,terjadi
2
dasar sungai pendangkalan karena
dipengaruhi tumpukan sedimen
endapan baru yang yang berlebihan
terakumulasi di
belokan sungai
4 Substrat di Dasar sungai Dasar sungai Dasar sungai berupa 1
bagian sungai berupa campuran seluruhnya lumpur lempung
yang dalam batuan sungai atau lempung keras,paras,lempeng
dengan berbagai batu lebar dan sangat
ukuran besar,atau seluruhnya
pasir
5 Naungan Naungan vegetasi Naungan vegetasi Tidak ada naungan
vegetasi menutupi 30-70% menutupi kurang vegetasi di kiri dan
sungai kecil aliran sungai;ada dari 30% aliran kanan sungai;aliran
3
( lebar kurang bagian sungai sungai;atau lebih sungai terpapar
dari 5 meter) masih disinari dari 70% aliran langsung oleh sinar
matahari sungai matahari
6 Kekeruhan Air sangat Air sungai agak Air sungai sangat
Air Sungai jernih;permukaan keruh permukaan keruh permukaan dasar
dasar sungai dasar sungai terlihat sungai tidak terlihat
terlihat jelas pada agak samar pada pada kedalaman 2
kedalamaan kedlamaan setinggi setinggi lutut pengamat
setinggi lutut lutut pengamat
pengamat
Jumlah 14
Rata-rata 3
RUBIK ASESMEN FAKTOR GANGGUAN KESEHATAN SUNGAI

Nomer/Nama Lokasi : Kali Bunut, Metro utara

Koordinat : 5,091574,- 105,301755


No Kategori/Skor Skor
Parameter
3 2 1
1 Apakah ada Tidak ada Air menutupi 25- Sungai sedikit
modifikasi bendungan atau 75% penampang air yang mengisi
aliran sungai? sudetan air di sungai,sebagian saluran,kebanya
hulu,kalau ada besar batuan di kan berupa
skalanya bagian sungai genangan air
kecil;lebar dangkal tampak tenang di 3
sungai dan kering tidak beberapa bagian
jumlah substrat tergenang oleh air sungai
tergenang tidak sungai
di hulu dan hilir
sudetan.
2 Apakah ada Tidak ada Pelurusan cukup Tebing sungai
perubahan pelurusan atau luas 20-50% sungai dibatasi
aliran karena pengerukan batu diplengsengkan;pe plengsengan
pengerukan dan pasir sungai ngerukan material beton
atau pelurusan dasar sungai >50%;pegeruhk
sungai? menggangu 1% an material 3
habitat dasar dasar sungai
sungai menggangu
lebih dari 1%
habitat dasar
sungai
3 Bagaimana Tebing sungai Kurang stabil;30- Tidak
stabilitas stabil;bekas 60% tebing stabil;banyak
tebing sungai erosi atau tebing terdapat bagian bagian tebing
sebelah KIRI? longsor mengalami sungai
sedikit;kurang erosi,tebing sungai mengalami erosi
dari 30% tebing kemungkinan besar dan terkikis
sungai mengalami erosi terlihat pada
mengalami erosi tinggi pada musim bagian sungai
1
hujan yang lurus dan
berkelok,bekas
gerusan
membentuk
cekungan
tebing,60-100%
tebing memiliki
bekas erosi
4 Bagaimana Lihat nomor 3 Lihat nomor 3 Lihat nomor 3
stabilitas
1
tebing sungai
sebelah kanan?
5 Bagaimana >90% bantalan 50-90% lahan <50% bantaran 2
kondisi sungai bantaran sungai sungai
perlindungan ditumbuhi ditumbuhi vegetasi bervegetasi;gan
tebing oleh vegetasi alami,gangguan gguan pada
vegetasi alami,meliputi terhadap vegetasi bantran sungai
Sempadan
sungai sebelah 3
KANAN
9 Berapa besar Diskusi dengan Diskusi dengan Diskusi dengan
fluktuasi tinggi peduduk penduduk setempat masyarakat
muka air setempat untuk untuk mengetahui untuk
bataran sungai jenis
mengetahui alami terlihat
bahwa tinggi muka sangat
mengetahui
KIRI? pohon,semak
bahwa jelas,terdapat
air 5-
sungai berubah tinggi,>70%veg
bahwa perubah
bawah dan tinggi
perubahan 10% bantaran
setiap yang
bulan,tetapi etasi
mukadiambil
air terjadi
tanaman
muka air non
jarang gundul atau
perbedaan tinggi untuk
sungaipakan
setiap
kayu
terjadi kecuali ditanami
muka tanaman
air antara ternak
hari atauatau
setiap 3
penmanfaatan
karena budidaya,10-50%
hulu dan hilir berubah
minggu diambil
vegetasi
perubahan untuk tanaman
sudeta <20alami
cm lahan
perbedaan tinggi
pakan
musim ternak dengan tinggi pertanian,10%di
muka air >1
atau bantaran bervariasi tanami pohon
meter antara
yang dikonversi kayu,<10%
sungai di hulu
untuk hutan vegetasi
dengan dialami
hilir
produksi dengan
sudetan tinngi
10 Apa saja <5%;lebih
Sedikit aktivitas Cukup banyak bervriasi
Sangat banyak
aktivitas dari50%
di sekitar sungai aktivitas manusia di aktivitas
manusia di vegetasi
dan,tidak ada sungai dan manusia di
sekitar sungai bantaran dapat
atau sedikit sempadan sungai dan
dan berapa tumbuh
aktivitasalami. sungai;<5% sungai sempadan
6 Perlindungan
besar Lihat nomor 5
pertanian,pengg Lihat karena
rusak nomor 5 Lihat nomor 5
sungai;>5%
tebing oleh
dampaknya? embalaan dampak aktivitas sungai dan
vegetasi ternak, pertanian,peternaka bantaran sungai 2
bantaran penambangan n,penambangan rusak karena 3
KANAN? pasir dan pasir dan dampak
7 Beberapa lebar Lebar sempadan
batu,penambang Lebar sempadan
batu,penambangan Lebar sempadan
aktivitas
vegetasi sungai
limbah >15% sungai
sampah 6-15 sungai <6
pertanian,petern
sempadan meter,aktivitas
cair,penambang meter,aktivitas meter,tidak
akan, ada
sungai sebelah manusia
sampah tidak manusia atau sedikit
penambangan
KIRI berdampak nyata berdampak pada sekali tumbuhan
pasir dan batu, 3
pada sempadan sempadan sungai alami di
penambangansepadan
sungai alami. sungai
sampahkarena
11 Apakah ada Sedikit aktivitas Cukup banyak tingginya
Banyak aktivitas
aktivitas manusia yang aktivitas gangguan aktivitas
gangguan ke
manusia pada menggangu ke wilayah manusia
wilayah
8 Berapa
radius 2lebar
km di Lihat nomor
wilayah hilir,7 Lihat nomordari
hilir;kurang 7 Lihat nomor
hilir;lebih 7
dari
vegetasi
bagian hulu seperti 5% sungai dan 5% kawasan
lokasi penambangan bantaran sungai hulu memiliki
pengamatan? pasir batu skala rusak karena aktivitas
besar,penamban aktivitas penambangan
gan limbah penambangan pasir pasir dan batu
3
industri dan dan batu skala skala besar,
permukiman, besar, pembuangan aktivitas
penebangan limbah industri penambangan
hutan, permukiman, limbah industri,
pembuangan penebangan hutan, permukiman,
sampah pembuangan penebangan
sampah hutan,
pembuangan
sampah dll
12 Apakah ada Sedikit aktivitas Cukup banyak Banyak aktivitas
aktivitas manusia aktivitas manusia manusia yang
manusia pada gangguan ke yang menimbulkan menimbulkan
2-10 bulan di wilayah hilir; gangguan ke gangguan ke
bagian hulu seperti adanya wilayah wilayah
lokasi penambangan hilir;kurang dari hilir;lebih dari
pengamatan?* pasir dan batu 5% kawasan hulu 5% kawasan
skala besar, terdapat hulu memiliki
aktivitas penambangan pasir aktivitas
penambangan skala besar, penambangan 3
limbah industri, industri, pasir batu skala
permukiman, permukiman, besar,
penebangan penebangan hutan, pembuangan
DOKUMENTASI KEGIATAN
LEMBAR DATA INVENTARISASI KONDISI FISIK
ALUR & TANGGUL SUNGAI

A. INFORMASI UMUM

1. Nama Petugas/Pengamat : Kelompok 8


2. Hari/Tanggal : Minggu,19 Juni 2022
3. Nama Sungai ) atau Badan : Way Bunut
Air Lainnya )
4. Nomor dan Nama Lokasi : Way bunut, Metro Utara
5. Koordinat : -5,091574 ,-105,301755
6. Desa/Kecamatan/Kota : Purwosari, Metro Utara, Metro
Terdekat
7. Kabupaten/Propinsi : Lampung
8. Waktu Pengamatan : 15.12
9. Keadaan Cuaca : Berawan
10. Tanggal Peristiwa Hujan : 19 Juni 2022
11. Suhu Udara : 28 0C
12. Estimasi Elevasi : 1,25(+ m DPL)
B. KARAKTERISTIK ALUR (KOLOM AIR)

1. Nama Petugas/Pengamat : Kelompok 8


2. Hari/tanggal : Minggu, 19 Juni 2022
3. Nama Sungai (atau Badan Air : Way Bunut
Lainnya )
4. Habitat di Alur Sungai ( Cek : Poll ( permukaan air tenang )
Keberadaannya )
5. Suhu Air (0C) : 20º
Sampel 2x, direrata
6. Rerata Lebar Alur (m) Sampel 1x : 5m ;Estimasi: 15
7. Rerata Kedalam Alur (m) : 1,68
Sampel 3x,direrata Estimasi: 1,5
8. Kecepatan Rerata-waktu : a) 10 m/ 60,05 detik = 0,1665 m/detik
Yang diperlukan oleh b)10 m/ 49,64 detik = 0,2014 m/detik
Pelampung (detik)untuk Rerata = [0,3679] / 2 = 0,1839 m/detik
Menempuh jarak 10 m
Sampel 2x , direrata
9. Keadaan Aliran Saat Ini : Sedang
Relatif Terhadap Rerata
Aliran Jangka Panjang
10. Endapan Sedimen : Lumpur dan Pasir halus
(Pasir berlumpur)
11. Apakah Airnya Berbau : Berbau Lumpur
12. Apakah Tanah di sekitarnya : Berbau Lumpur (Samar-samar)

13.Penampakan Air : Keruh


14. Keberadaan Alga (Ganggang ) : 0%-25%
-persentase dasar alur yang
Tertutup ganggang ) .
15. Apakah Alur Sungai Sudah : Belum
Dinormalisasi atau Diluruskan Jelaskan Karena alur masih berbelok
16. Apakah di Hulu Terdapat : Tidak
Bendungan
17. Apakah Terdapat Instalasi : Tidak
Pengolahan Air Limbah di
Hulu
18. Apakah Terdapat Pipa/saluran : Tidak
Buangan Air Limbah Yang

DOKUMENTASI KEGIATAN

Perhitungan Kecepatan Debit Air


Menggunakan Botol
C. KARAKTERISTIK HABITAT

1. Nama Petugas/Pengamat : Kelompok 8


2. Hari/Tanggal : Minggu,19 juni 2022
3. Nama Sungai ( atau Badan Air : Way Bunut
Lainnya )
4. Komposisi Substrat : 10 % Koral (,1-2”)
50% Pasir
40% Bahan Organik Lumpur
5. Kelompok Substrat - : <5%
Persentase tutupan batuan
Berukuran besar yang
Dikelilingi oleh butiran yang
Lebih halus (pasir,pasir halus )
6. Konopi – persentase alur : 25-50%
Sungai yang dinaungi oleh
Rumput, semak atau
pepohoan

DOKUMENTASI KEGIATAN
D. KARAKTERISTIK TANGGUL

1. Nama Petugas/Pengamat : Kelompok 8


2. Hari/Tanggal : Minggu, 19 juni 2022
3. Nama Sungai ( atau Badan Air : Way Bunut
Lainnya )
4. Tanggul Kiri ( menghadap ke : semak 10 %, rumput 25%,
Arah Hilir ) pepohonan 25 %, campuran 40 %
Apakah ada bagian tanggul di hulu yang tidak
Stabil atau tererosi sehingga menyebabkan
Sedimentasi di alur ? ya
5. Tanggul kanan ( menghadap : semak 10 %, rumput 10 %,
Arah Hilir ) pepohonan 30 %, campuran 30 %
Apakah ada bagian tanggul di hulu yang tidak
Stabil atau tererosi sehingga menyebabkan
Sedimentasi di alur ? ya
6. Tumbuhan di Tanggul : Seluruhnya tumbuhan setempat, keadaan alam
Hampir seluruhnya tumbuhan setempat

HARAP DILENGKAPI DENGAN DOKUMENTASI FOTO

TABEL PEMERIKSAAN BIOTIK


Nama Sungai : Kali Bunut, Metro Utara
Koordinat : -5,091574, -105,301755
Wilayah (Kelurahan/kecamatan ) : Yosodadi , Metro Timur

Skor Jumlah Indeks


Nama Famili Biotilik (ti) Individu (ni) ti x ni Penilaian
    (ti x ni)/ni
Nepidae (4) 2 4 8
Tubificidae (5) 1 5 5
Buccinidae (3) 2 3 6
Parathelphusidae A (8) 2 2 4
Parathelphusidae B (1) 2 48 96
Viviparidae (2) 2 2 4 1,9
Corbiculidae (21) 2 21 42
Uniodinae (11) 2 11 22
Anodonta Anatina (7) 2 7 14
Atyidae (20) 2 20 40
  JUMLAH 123 241
       

STANDAR PENILAIAN KUALITAS AIR BERDASARKAN INDEKS


BIOTIK HUBUNGAN INDEKS BIOLITIK DENGAN KUALITAS AIR :

3,1 - 4,0 Sangat bersih, pencemaran sangat ringan


2,6 - 3,0 Bersih, pencemaran ringan
2,1 - 2,5 Agak bersih, pencemaran sedang
1,6 - 2,0 Kotor, pencemaran agak berat
1,0 - 1,5 Sangat kotor, pencemaran berat

Kesimpulan :

Berdasarkan jenis dan jumlah biotilik yang ditemui dari hasil susur sungai di Kel.Purwosari,
Kec.Metro Utara didapatkan hasil perhitungan indeks biotik dengan nilai 1,9 sehingga dapat
disimpulkan bahwa kualitas air pada kali bunut adalah kotor dengan pencemaran agak berat.
Nepidae Tubificidae Buccinidae

Viviparidae Corbiculidae Uniodinae

Parathelphusidae A Parathelphusidae B Anodonta Anatina

Atyidae

Anda mungkin juga menyukai