Anda di halaman 1dari 11

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

LAPORAN KEGIATAN KEMAHASISWAAN


PEMBUATAN BRIKET DARI ARANG TEMPURUNG

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
2022
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

LAPORAN KEGIATAN KEMAHASISWAAN PEMBUATAN BRIKET

NO Kegiatan Kewirausahaan Jumlah Tahun kegiatan Bukti


Mahasiswa Kegiatan(Foto,dll)
1. Pembuatan Briket 20 Orang 2022 Bukti Fisik
Terlampir
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

KATA PENGANTAR

Akhir –akhir ini harga bahan bakar minyak dunia meningkat pesat yang berdampak
pada meningkatnya harga jual bahan bakar minyak termasuk minyak tanah di Indonesia.
Minyak tanah di Indonesia yang selama ini di subsidi menjadi beban yang sangat berat bagi
pemerintah Indonesia karena nilai subsidinya meningkat pesat menjadi lebih dari 49 triliun
rupiah per tahun dengan penggunaan lebih kurang 10 juta kilo liter per tahun. Untuk
mengurangi beban subsidi tersebut maka pemerintah berusaha mengurangi subsidi yang ada
dialihkan menjadi subsidi langsung kepada masyarakat miskin. Namun untuk mengantisipasi
kenaikan harga BBM dalam hal ini Minyak Tanah diperlukan bahan bakar alternatif yang
murah dan mudah didapat.
Dengan memberikan pemahaman bahwa sampah kulit kelapa mempunyai nilai lebih,
yang sebelumnya tidak di ketahui oleh masyarakat pada umumnya. Manfaat sampah kulit
kelapa yang semula tidak mempunyai nilai guna sama sekali menjadi barang yang bermanfaat
serta mempunyai nilai jual/nilai ekonomis.
Sampah kulit kelapa dapat dimanfaatkan sebagai bahan pengganti minyak atau gas
elpiji(BBM), sehingga secara tidak langsung kita sudah dapat menghemat sumber daya alam,
khususnya minyak bumi yang lambat laun makin berkurang dan berkurang.

Ende, 07 Oktober 2022

Penulis
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

BAB 1
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Tahukah anda tentang arang tempurung kelapa? Mungkin bagi anda yang belum
tahu mulai sekarang harus mencari tahu. Hal ini bisa dijadikan sebagai peluang bisnis
briket arang yang mana memberikan keuntungan yang cukup menjanjikan nantinya
jika diolah dengan tangan yang benar. Kenaikan harga BBM yang berlangsung
belakangan ini nyatanya dapat memberikan efek yang cukup penting untuk penduduk
kelompok umur bawah.
Ini menyasar karena kenaikan harga minyak tanah yang melambung tinggi
sampai merah empat kali lipat, ditambah lagi tingkat kecenderungan pemakaian BBM
yang semakin hari semakin merangkak naik, mendorong beberapa besar penduduk
untuk mulai berpaling berbahan bakay minyak ke pemakaian bahan bakar alternatif.
Perumpamaannya saja potensi pemanfaatan briket arang tempurung kelapa yang
cukup mungkin apabila dikembangan sebagai bahan bakar pengganti minyak tanah
serta gas elpiji.
Melimpahnya sampah tempurung kelapa yang telah tidak terpakai, serta
besarnya kandungan daya yang dihasilkan limbah tersebut, bikin beberapa besar
warga mulai tertarik untuk mengembangakan bahan bakar alternative berbentuk bio
briket dari limbah tempurung kelapa jadi daya alternatf terbarukan.
Pemakaian briket arang tempurung kelapa apalagi jadi di anatara langkah pas
untuk penduduk untuk kurangi ketergantungan mereka pada bahan bakar fosil
layaknya minyak tanah serta gas elpiji, ataupun pemakaian bahan bakar kayu yang
tingkat konsumsinya makin hari makin meningkat tajam hingga membahayakan
ekologi rimba. Hal ini menguntungkan tujuan pasar yang dapat anda bidik saat
menjalankan usaha briket arang tempurung kelapa yaitu kelompok umur penduduk
menengah kebawah terutama yang berdomisili di daerah-daerah terpencil. Disamping
itu, anda juga dapat membidik beberapa pembisnis kuliner yang belakangan ini mulai
memakai bahan bakar alternative berbentuk briket arang untuk mengurangi
ketergantungan mereka pada bahan bakar minyak tanah serta gas elpiji yang harganya
makin hari semakin melabung tinggi dari hanya sebuah peluang bisnis briket arang
tempurung kelapa ini.
B. Rumusan Masalah
1. Bagaimana cara pembuatan briket?
2. Bagaimana pemanfaatan arang tempurung setelah menjadi briket?
C. Tujuan
1. Mengetahui cara pembuatan briket
2. Mengetahui pemanfaatan arang tempurung setelah menjadi briket
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

BAB 2
LANDASAN TEORI

Briket merupakan modifikasi dari arang yang di gunakan sebagai bahan bakar. Di era
krisis energy seperti ini, diharapkan ada bahan bakar alternative untuk dapat mengurangi
penggunaan bahan bakar minyak yang cadangannya semakin hari semakin menipis.
Pembuatan briket dari kulit kelapa ini merupakan program yang memanfaatkan bahan-bahan
alam yang tidak di manfaatkan, dalam hal ini adalah kulit kelapa. Daripada dibuang begitu
saja, alangkah baiknya jika dimanfaatkan.
Selain dapat menmbah nilai guna dari kulit kelapa sebagai bahan bakar alternative juga
dapat menambah income dengan memasarkannya untuk dikonsumsi rumah tangga lain.
Sebenarnya, sejak dulu kulit kelapa sudah dimanfaatkan untuk bahan bakar yaitu dengan
dikeringkan diatas para-para.Perkembangan selanjutnya dengan dibuat arang, sehingga lebih
awet.
Zaman yang semakin maju menuntut juga relasi bentuk yang menarik, yaitu dengan
pembuatan briket, sehingga jika dipasarkan nilai jualnya akan naik.
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

BAB 3
PROSES PEMBUATAN BRIKET
A. Alat dan Bahan
1. Tempurung kelapa
2. Tepung Kanji
3. Air
4. Pipa paralon
B. Anggaran
1. Kelapa : 10.000
2. Tepung kanji : 8.000
Total : 18.000
C. Cara Membuat
1. Tempurung kelapa di bakar sampe hangus,lalu ditumbuk sampai halus dan diayak.
2. Buat adonan dari tepung kanji(Air dan tepung kanji)
3. Campur bubuk tempurung kelapa dengan adonan kanji
4. Bentuk bola-bola kecil atau masukan masukkan pada pipa paralon (dicetak agar
bentuknya bagus)
5. Jemur diterik matahari kurang lebih 1 hari atau sampai benar-benar kering.
D. Hasil percobaan
Berdasarkan hasil percobaan briket yang sudah jadi ternyata hanya bisa digunakan untuk
membakar ikan, daging. Tetapi untuk memasak nasi dan sayur tidak bisa.
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

BAB 4
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Briket merupakan modifikasi dari arang yang di gunakan sebagai bahan bakar. Di era
krisis energy seperti ini, diharapkan ada bahan bakar alternative untuk dapat mengurangi
penggunaan bahan bakar minyak yang cadangannya semakin hari semakin menipis.
Pembuatan briket dari kulit kelapa ini merupakan program yang memanfaatkan bahan-
bahan alam yang tidak di manfaatkan, dalam hal ini adalah kulit kelapa. Daripada
dibuang begitu saja, alangkah baiknya jika dimanfaatkan.
Dengan memberikan pemahaman bahwa sampah kulit kelapa mempunyai nilai lebih,
yang sebelumnya tidak di ketahui oleh masyarakat pada umumnya. Manfaat sampah kulit
kelapa yang semula tidak mempunyai nilai guna sama sekali menjadi barang yang
bermanfaat serta mempunyai nilai jual/nilai ekonomis.
B. Saran
Saran yang ingin kami sampaikan adalah semoga masyarakat dapat memaanfaatkan
barang-barang bekas yang ada disekitar untuk menciptakan sesuatu yang dapat berguna
bagi kebutuhan sehari-hari.
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

DOKUMENTASI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS FLORES
PERIODE 2021/2022
Sekretariat HMPS PE; Kampus II PIPS Lantai 3.No HP 082285231743

Anda mungkin juga menyukai