Anda di halaman 1dari 11

PARTAI POLITIK

KELOMPOK PARTAI GERINDRA

TAZKIA PUTRA PATIJAYA (3312422121)


WAHYU DEWANTO (3312422160)
MUHAMMAD WA'IDZ AL HAQ (3312422162)
PELANGI FEBRIEND SADONO (3312422189)
ZASKIA ALLODYA PRAMESWARI (3312422198)
NADIA FISKA SEPTIANI (3312422200)
RINGKASAN TOPIK
POIN UTAMA YANG DICAKUP
Definisi Partai Politik
Fungsi Partai Politik
Ideologi Partai GERINDRA
Kinerja Partai GERINDRA Sesuai dengan Ideologinya
PARTAI
DEFINISI POLITIK
Menurut Miriam Budiarjo, Partai politik adalah suatu kelompok
terorganisir yang anggotanya mempunyai orientasi, nilai-nilai,
dan citacita yang sama. Tujuan kelompok ini ialah untuk
memperoleh kekuasaan politik dan merebut kedudukan politik
biasanya dengan cara konstitusional untuk melaksanakan
programnya.

Sigmund Neumann (Miriam Budiarjo:404) mengatakan bahwa


Partai politik adalah organisasi dari aktivis-aktivis politik yang
berusaha untuk menguasai kekuasaan pemerintahan serta
merebut dukungan rakyat melalui persaingan dengan suatu
golongan atau golongan lain yang mempunyai pandangan yang
berbeda.
Berdasarkan dua pendapat
ahli di atas, maka dapat
ditarik kesimpulan definisi Undang RI Nomor 2 Tahun
partai politik dengan kata 2008, Partai pol i tik
adalah organisasi yang
kunci sebagai berikut:
bersifat nasional dan
Kelompok terorganisir dibentuk oleh sek elompok
Memperoleh kekuasaan Warga Negara Indonesi a s ec ara

Kedudukan politik sukarela atas dasar kes amaan


kehendak dan c i ta- c i ta untuk
Melalui persaingan yang sah
memperjuangkan dan membela
Merebut dukungan rakyat kepentingan politi k anggota,
masyarakat, bangsa dan negara
serta memelihara k eutuhan Negara
Kesatuan UndangUndang Das ar
Republik Indonesia tahun 1 945 .
SEBAGAI SARANA SEBAGAI SARANA
KOMUNIKASI POLITIK SOSIALISASI POLITIK
Berkaitan dengan proses agregasi Berkaitan dengan proses
dan artikulasi kepentingan dari pembentukan sikap dan orientasi
berbagai aspirasi masyarakat politik para anggota masyarakat

FUNGSI PARTAI POLITIK


Penyeleksian dan pengangkatan Mengendalikan konflik dengan cara
seseorang/kelompok untuk berdialog dengan pihak-pihak yang
melaksanakan peranan dalam berkonflik, menampung dan
sistem politik memadukan berbagai aspirasi

SEBAGAI SARANA SEBAGAI SARANA


REKRUTMEN POLITIK PENGATUR KONFLIK
IDEOLOGI PARTAI
GERINDRA
NASIONALISME
Suatu paham yang
berpendapat bahwa kesetiaan
tertinggi individu harus
diserahkan kepada negara
kebangsaan.
JATI DIRI
PARTAI GERINDRA
1. Kebangsaan (nasionalisme)
2. Kerakyatan
3. Religius
4. Keadilan Sosial
VISI MISI
Menjadi partai politik yang 1. Mempertahankan kedulatan
mampu menciptakan 2. Mendorong pembangunan nasional
kesejahteraan rakyat, keadilan 3. Membentuk tatanan sosial dan
sosial, dan tatanan politik negara politik
yang melandaskan diri pada 4. Menegakkan supremasi hukum
nilai-nilai nasionalisme dan 5. Merebut kekuasaan pemerintahan
religiusitas dalam wadah Negara secara konstitutional
Kesatuan Republik Indonesia
KIPRAH DAN KINERJA
GERINDRA
Sandiaga mendorong UMKM bisa mengembangkan
usahanya dengan bertransformasi ke digital
market place.
“Kami mengajak pelaku UMKM
transformasi digital. Kita ingin membuat
program yang simpel, seperti program
stimulus Bangga Buatan Indonesia dengan
konsep pelatihan, pendampingan, dan on
boarding oleh pelaku industri,"
kata Sandiaga dalam keterangan tertulisnya, Kamis
(26/5). (kontan.co.id)
KIPRAH DAN KINERJA
GERINDRA
Mulai dari mengembangkan industri
pertahanan berbasis teknologi, hingga
moderenisasi alat utama sistem
persenjataan (alutsista).

Sumbang gaji
Promosi alutsista
Tekan impor alutsista
Ketahanan pangan
Membeli pesawat AS sebesar 28T
(cnbcindonesia.com)
TERIMA KASIH
Sumber:
Budiardjo, Miriam. 2008. Dasar-dasar Ilmu Politik. Jakarta: Masitoh, Siti. (2022). Bangkitkan Ekonomi, Sandiaga
PT Gramedia Pustaka Utama. Uno Dorong UMKM Masuk Platform Digital.
(https://nasional.kontan.co.id/news/bangkitkan-
Gian, Chandra. (2020). Sederet Aksi Prabowo Subianto ekonomi-sandiaga-uno-dorong-umkm-masuk-
Sejak Jadi Menterinya Jokowi. platform-digital, Diakses 2 November 2022).
(https://www.cnbcindonesia.com/news/20200708111511-
4-171083/sederet-aksi-prabowo-subianto-sejak-jadi- Iswandi. 2020. Studi Gerakan Partai Politik Pada Pemilu
menterinya-jokowi, diakses 2 November 2022). 2019. Politica, 7 (1): 3-21.

Manifesto Perjuangan Partai Gerakan Indonesia Raya. Yudhi, Imam. 2011. Pergeseran Peran Ideologi dalam
Partai Politik. Jurnal Ilmu Politik dan Ilmu
Pemertintahan, 1 (1): 30-40.

Anda mungkin juga menyukai