Anda di halaman 1dari 2

Bahan Ajar IPA

Usaha dan Pesawat


Sederhana dalam
Kehidupan Sehari-hari

Kelas VIII
SMP/MTs
Pernahkah kamu melihat orang yang mengangkut
kelapa sawit atau barang-barang yang berat dengan
menggunakan gerobak dorong? Tahukah kamu, ternyata
dengan menggunakan gerobak dorong, memindahkan
barang yang berat lebih mudah daripada mengangkat
dengan tangan. Mengapa demikian? Agar memahaminya,
ayo kita pelajari materi tentang usaha dan pesawat
sederhana dalam kehidupan sehari-hari dengan penuh
semangat!
KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menjelaskan konsep usaha pesawat sederhana,
dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
termasuk kerja otot pada rangka manusia.
4.2 Menyajikan hasil penyelidikan atau pemecahan
masalah tentang manfaat penggunaan pesawat
sederhana dalam kehidupan sehari-hari.

Anda mungkin juga menyukai