Anda di halaman 1dari 1

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

47

BAB VII

SIMPULAN DAN SARAN

6.1. Simpulan

1. Pada kelompok usia 18 – 65 tahun, sebagian besar pasien berusia kurang

dari 45 tahun

2. Median Skor awal REMS dari seluruh sampel adalah 6, pasca tindakan

resusitasi dan stabilisasi mengalami penurunan bermakna sekitar 2 poin

menjadi 4 (p < 0.0001)

3. Resiko mortalitas untuk semua sampel menurun dari 6.7% menjadi 0.9 %.

6.2. Saran

1. Penelitian ini dilakukan dalam waktu 1 bulan dan menilai skor REMS

awal dibandingkan dengan skor REMS 2 jam I pasca resusitasi dan

stabilisasi, sehingga perlu dilakukan pengambilan data lagi setelah 2 jam I

untuk mendapat data yang lebih banyak, sehingga dinamika perubahan

parameter fisiologi dapat diamati.

2. Perlu penelitian lebih lanjut pada kelompok umur lain untuk mengetahui

gambaran awal dan perubahan skor REMS pada kelompok usia yang

berbeda.

TESIS Perubahan Rapid Emergency Medicine Score... ANAS NASYITUL HIMAM

Anda mungkin juga menyukai