Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK Kelas :

( LKPD ) Nama Kelompok : 1.


............
2. .............
Kelas : X 3. . . . . . . . . . . . . .
Materi Pokok : Konektivitas Antar Ruang dan waktu
Tujuan Pembelajaran : 4. . . . . . . . . . . . . .
Setelah mengikuti proses pembelajaran materi di LKPD peserta didik ntang Interaksi Sosial,
dapat: 5. . . . . . . . . . . . . .
1.Menjelaskan pengertian Interaksi antarruang dan waktu
2.Menyebutkan kondisi saling bergantung yang diperlukan untuk terjadinya interaksi antaruang
3.Menjelaskan perubahan akibat interaksi antarruang
Cara Kerja :
a. Bergabunglah dengan kelompok masing-masing
b Menjawab pertanyaan yang ada pada lembar kerja peserta didik
c. Mendiskusikan kembali bahan diskusi yang terdapat pada lembar kegiatan ini
d. Mempresentasikan hasil diskusi
BAHAN DISKUSI

1. Jelaskan dengan singkat pengertian Interaksi antar ruang ?


2. Sebutkan pola interaksi sosial pada gambar dibawah ini ?
a.

b.

c.

3.Jelaskan mengapa terjadi interaksi ruang antara wilayah A dan wilayah B


4. Jelaskan Interaksi yang terjadi antara wilayah A, B dan C?

a.

b.

.
5. Perhatikan gambar dibawah ini

Manusia tinggal pada suatu ruang tertentu dipermukaan bumi. Masing-masing ruang memiliki karakteristik
sendiri yang berbeda dengan tempat lainnya. Pernahkah kamu membuktikannya? Jika kamu pergi ke berbagai tempat
cobalah perhatikan perbedaannya dengan tempat tinggal kamu saat ini. Perhatikanlah keadaan alamnya, penduduk dan
aktivitasnya, seni budayanya, dan lain-lain. Apakah ada perbedaan dengan keadaan di tempat kamu tinggal saat ini?
Masing-masing tempat memiliki kondisi dan potensinya masing-masing. Tidak ada satu ruang pun yang mampu
menyediakan segala kebutuhan penduduknya. Karena itu, terjadilah saling tukar komoditas antar tempat satu dengan
tempat lainnya. Interaksi tersebut tidak hanya berupa komoditas, tetapi juga interaksi social, budaya, politik dan lain-
lain.
Berdasarakan wacana diatas, jawablah soal berikut
a.. Jelaskan kondisi yang menyebabakan interksi antar ruang !
b. Mengapa terjadi perbedaan karakteristik antar ruang!
c. Sebutkan perubahan yang terjadi akibat interaksi antar ruang!
d.. Mengapa interksi antar ruang bisa menyebabkan perubahan komposisi penduduk !
Jawaban :
1. Interaksi antar ruang adalah hubungan timbal balik antara dua ruang atau lebih
2.
Pola interaksi individu dan
kelompok

Pola interaksi individu dan


individu

Pola interaksi kelompok dan


kelompok

3. Jelaskan kondisi yang menyebabakan interksi antar ruang ! keadaan saling


membutuhkan
4. Mengapa terjadi perbedaan karakteristik antar ruang!Dilihat dari letak wilayah,
potensi sumber daya alam dam dan sumber daya manusianya sehingga
membedakan terjadinya perebedaan karakteristik antara gambar 1 dan 2
5. Sebutkan perubahan yang terjadi akibat interaksi antar ruang! Perubahan akibat
interaksi antarruang adalah berkembangnya pusat-pusat pertumbuhan, perubahan
penggunaan lahan, perubahan orientasi mata pencaharian, berkembangnya sarana dan
prasarana, perubahan sosial budaya, dan berubahnya komposisi penduduk.
6. Mengapa interksi antar ruang bisa menyebabkan perubahan komposisi
penduduk ! Interaksi keruangan dalam bentuk pergerakan orang akan
menimbulkan konsentrasi penduduk dalam suatu wilayah. Akibatnya,
komposisi penduduk berubah dari awalnya relatif seragam berkembang menjadi
beragam etnik. Karena penduduk tersebut memiliki latar belakang berbeda-
beda. Misal agama, status sosial, usia, jenis kelamin, mata pencaharian, etnik
atau suku bangsa, dan lain-lain.
7. Jelaskan apa yang kalian lihat antara gambar 3 dan 4! Perbedaan kondisi suatu
daerah akan terlihat. Sebelum adanya interaksi, sebuah ruang cenderung
monoton dan hidup serba kekurangan. Akan tetapi, setelah terjadi interaksi antar
ruang, daerah tersebut terbantu dalam menyokong kehidupan dan melanjutkan
perkembangan anatara pasar modern dengan pasar tradisional.
8. Jelaskan interaksi yang terjadi pada gambar 3 & 4 dilihat dari mobilitas
penduduk! Pergerakan manusia pergerakan manusia ketika berpindah tempat
dari satu ruang ke ruang atau daerah lainnya. Contohnya dapat dilihat dari
peristiwa migrasi dari daerah

Anda mungkin juga menyukai