Anda di halaman 1dari 1

Nama : Andini Dwi Rahmawati

NPM : 22043010010

PERSEPSI DALAM PROSES KOMUNIKASI


Menurut saya, Persepsi bisa diartikan sebagai tahapan/proses individu maupun kelompok
dalam mengenali serta lingkungannya melalui pancaindera. Persepsi memengaruhi proses
jalannya komunikasi. Jika seseorang memiliki persepsi yang tidak kuat maka komunikasi
akan berjalan tidak efektif.
Dalam bukunya yang berjudul Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar (2001:167), Mulyana
mendefinisikan persepsi sebagai suatu proses internal yang memungkinkan kita untuk
memilih, mengorganisasikan serta menafsirkan rangsangan dari lingkungan kita dan
dari proses tersebut dapat mempengaruhi perilaku kita nantinya.

Anda mungkin juga menyukai