Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM KERJA

BIDANG PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

KSPM UIN KHAS JEMBER

PERIODE 2022

A.    SEKILAS MENGENAI BIDANG PSDM & SOSIAL

Bidang ini merupakan bidang Pengembangn Sumber Daya Manusia & Sosial. Sub bidang
PSDM (Pengembangan Sumber Daya Manusia) bertanggung jawab mengenai sumber daya
manusia. PSDM ini bertujuan untuk mengembangkan sumber daya manusia yang sudah ada
agar lebih terarah. Bidang PSDM KSPM bertanggung jawab dalam pembentukan dan pembinaan kader
mahasiswa baru serta melakukan penjagaan dan peningkatan kualitas para kadernya dengan memberikan
pembekalan kompetensi untuk mahasiswa melaui kegiatan pelatihan, pembinaan, seminar, dan forum
diskusi.

B.     PROGRAM KERJA SUB BIDANG PSDM

No Nama Kegiatan Rencana Keterangan


Pelaksanaan

1 Open Recruitment 2023 Oprec staff merupakan kegiatan yang


Staff dijalankan oleh kegiatan PSDM untuk
(Oprec staff) merekrut staff-staff yang dapat
membantu pengurus harian dalam
menjalankan tugasnya

2 Sekolah Pasar Modal Desember Sekolah Pasar Modal adalah kegiatan yang
dilaksanakan oleh Kelompok Studi Pasar
Modal untuk mengedukasi anggota-anggota
KSPM agar memiliki pengetahuan yang lebih
mendalam mengenai pasar modal.

3 1. Rapat Triwulan 2023 Tujuan Rapat ini adalah untuk mengetahui


sejauh mana tingkat realisasi atas pelaksanaan
kinerja Program Kegiatan sampai dengan
akhir Triwulan III.

4 2. Stock Learning 2023 Stock Learning adalah kegiatan pengenalan


seputar pasar modal atau diskusi bersama
tentang pasar modal dan dilanjutkan dengan
permainan stocklab.

Anda mungkin juga menyukai