Anda di halaman 1dari 5

Richeese 

Factory hadir pertama kali di Indonesia pada tanggal tanggal 8 Februari 2011,


bertempat di Paris Van Java Mal, Kota Bandung, Jawa Barat. Seiring dengan makin
berkembangnya outlet kami, kini Richeese Factory telah hadir di kota – kota besar di Indonesia
dengan total 162 outlet di seluruh Indonesia pada tahun 2019,
Sejauh ini PT Richeese Kuliner Indonesia telah mengelola 87 outlet Richeese yang
tersebar di berbagai wilayah pulau Sumatera, Jawa, Bali, Kalimantan, hingga Sulawesi dan akan
terus bertambah sampai hadir merata di seluruh Indonesia.Setiap restoran waralaba ini bahkan
didesain unik agar menjadi tempat santai yang nyaman untuk semua …
Namun, saat ini sudah banyak para pedagang online di e-commerce yang menjual
produk Richeese Nabati Mi Instan. Meski begitu, menurut pantauan Tribunjogja.com di sebuah e-
commerce, harga produk Richeese Nabati Mi Instan dari para pedagang online masih tergolong

 Home/Kuliner/Peluang Franchise Richeese Factory

Peluang Franchise
Richeese Factory
Aqeel Hamizan 25/07/2021 Kuliner Leave a comment 776 Views

Related Articles

Persiapan Ramadhan, Ini 14 Ide Usaha Es Unik Kekinian, Pasti Laku


11/11/2021

Mengenal Franchise Hisana Fried Chicken yang Kriuk dan Lezat


27/08/2021

Harga Franchise Kebab Baba Rafi, Cek di Sini


27/08/2021

Saat ini usaha kuliner cepat saji sangat digandrungi banyak orang, salah satunya Richeese
Factory. Kali ini, Richeese Factory hadir dengan menawarkan sajian ayam yang unik. Siapa yang
tidak kaget, jika brand yang biasa dengan produk wafer dan jajanan kini memunculkan menu
ayam.
Dalam bisnis kuliner, melakukan inovasi merupakan hal yang sangat penting. Cukup
banyak brand-brand  tertentu yang melakukan kombinasi makanan seperti yang dilakukan
Richeese Factory. Kali ini, Richeese Factory mengeluarkan sajian terbarunya, yaitu ayam goreng
krispi. Namun, tidak sama dengan brand lain yang menyajikan ayam, seperti Hisana, KFC,
Rocket Chicken atau lainnya.
Franchise Richeese Factory hadir di Indonesia pertama kali dengan membawa produk jajanan.
Beberapa produknya, seperti wafer panjang, mini bites hingga yang berukuran normal. Jenis
jajajanan tersebut memiliki variasi rasa, tetapi keju sebagai identitas uniknya. Apakah Anda
tertarik dengan usaha waralaba Richeese Factory ini?
Mengenal Apa Itu Franchise Richeese Factory
Brand milik PT Richeese Kuliner Indonesia ini adalah anak perusahaan dari PT Kaldu Sari
Nabati atau Nabati Group. Perusahaan yang bergerak dalam bidang consumer goods ini telah
dibangun sejak 2002. Pada 2011, Richeese Factory mulai membuka gerai franchise untuk
pertama kalinya. Lokasi pertama usaha ini yaitu di pusat perbelanjaan yang cukup terkenal di
Bandung yang bernama Paris Van Java.
Mereka terus berinovasi mengembangkan usaha tersebut dan membuka gerai di kota-kota lain,
bahkan membuka kesempatan waralaba. Hingga tahun 2018, brand ini sudah memliki 130
gerai. Franchise Richeese Factory memiliki semangat invovasi demi terus bisa membuka
cabang di setiap kota di Indonesia.
Ayam Saus Keju Pedas
Strategi branding memang sangat penting dalam mengembangkan bisnis. Namun, tanpa adanya
produk yang mumpuni, branding  tidak akan berhasil. Mungkin, produk ayam di Richeese
Factory tidak setenar ayam goreng KFC atau brand ayam goreng lainnya. Namun, kualitas
makanan yang disajikannya tidak kalah.
Makanan di Richeese Factory khas dengan kejunya. Itulah yang membuat selling point pada
restoran ini, yaitu saus keju. Bukan hanya itu, franchise Richeese Factory pun menawarkan
level pedas. Tentu ide unik ini akan menjadi daya tarik bagi masyarakat Indonesia yang
kebanyakan suka pedas. Sudah banyak brand makanan cepat saji yang sukses dengan sistem
level ini.
Ayam pedas saus keju termasuk salah satu menu yang paling digemari pengunjung. Bahkan para
konten kreator sering menggunakannya sebagai challenge, karena saking pedasnya. Apalagi
dengan adanya media sosial yang membuat populer richeese challenge saat itu, yaitu makan
ayam dengan level pedas maksimal.
 Berbagai Menu Pilihan di Richeese Factory
Franchise Richeese Factory memang brand lokal, tetapi harga menunya terbilang cukup tinggi
jika dibandingkan dengan brand lokal. Adapun beberapa brand lokal tersebut, seperti Rocket
Chicken, Sabana, D’Besto, Jogja Chicken dan lainnya. Menu terlari di Richeese Factory, yaitu
Fire Chicken dengan harga mulai 20 ribuan. Namun, Anda bisa membeli paket berisi nasi, dua
ayam dan minum seharga 50 ribuan. Itu adalah harga untuk ayam yang tidak pedas atau ayam
biasa.
Di restoran ini Anda bisa memesan side dish, seperti cup cake, potato wedges, french fries, pom
pom dan lainnya. Harga menu tersebut juga macam-macam, mulai dari 16 ribuan. Sedangkan,
untuk dessertnya, dihargai dengan 10 ribuan.
Syarat Bermitra Dengan Richeese Factory Sangat Mudah
Syarat untuk bermitra dengan Franchise Richeese Factory tidak disebar secara umum oleh
perusahaan. Jadi, jika Anda ingin bermitra, langsung saja hubungi pihak manajemen mengenai
Richeese Factory ini. Gerai-gerai Richeese semuanya berbentuk full outlet dengan
area dine ini, drive thru dan parkiran yang lumayan luas. Dengan demikian, Anda dapat
membayangkan lokasi minimum yang perlu disiapkan.

Anda mungkin juga menyukai