Anda di halaman 1dari 7

Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.

2 2020

PENYIMPANGAN PRINSIP KERJA SAMA DALAM PROGRAM TELEVISI WAKTU INDONESIA


BERCANDA (WIB) DI NET: KAJIAN PRAGMATIK

Oleh :
Adiella Anggi Bieuty Purbosari
(Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Adi
Buana Surabaya)
adiellaanggi40@gmail.com

Taufik Nurhadi
(Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa dan Satra Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)
taufiknurhadi@gmail.com

Abstract

In communication, there is a well-established interaction if there is cooperation between


speakers and opponents of speech. In the interaction of language there are interesting events
studied from the principle of cooperation. One of them is the language event in the program
of Waktu Indonesia Bercanda (WIB). The purpose of this research is to get the result of
description about the form of deviation of cooperative principle in TV program Waktu
Indonesia Bercanda (WIB). The method used in this research is the method of padan. The
data in this study is a speech that contains the deviations of the principle of cooperation on
the TV program Waktu Indonesia Bercanda (WIB). Sources of data from this study obtained
from TV program Waktu Indonesia Bercanda (WIB) on Net. Techniques of data collection
using collect techniques, record and note. The data analysis techniques in this study using
descriptive data analysis. The results of the research found in the TV program Waktu
Indonesia Bercanda (WIB) there are deviations of the principle of cooperation that includes
the four maxims of maxim quantity, maxim quality, maxim relevance and maxim way.
Conclusions and suggestions are given so that this study may be of benefit to the reader in
particular can be expected to increase knowledge of pragmatic science and its parts
including knowledge of deviations from the principle of good cooperation in daily
communication.
Keywords: language, pragmatic, cooperative principles.

ingin disampaikan kepada orang lain, dapat


PENDAHULUAN dipakai untuk mengekspresikan perasaan
Komunikasi merupakan salah satu dan pikiran dengan lebih mudah. Namun,
hal yang penting dalam kehidupan ini. penggunaan bahasa dalam hal ini
Komunikasi juga merupakan suatu cara mempunyai kaidah-kaidah atau aturan-
untuk berinteraksi antara individu satu aturan yang harus dipatuhi oleh penutur
dengan individu yang lainnya. Dengan dan mitra tutur.
adanya komunikasi, hubungan dengan Prinsip kerja sama menjadi pedoman
individu lain akan terjalin dengan baik, kita dalam berkomunikasi sehingga tuturan-
bisa mendapatkan informasi yang tuturan yang disampaikan oleh penutur
diinginkan, bisa berpendapat tentang apa dapat diterima secara efisien, rasional, dan
yang kita pikirkan dan kehidupan ini akan penuh kerjasama semaksimal mungkin,
lebih bermakna. partisipan harus bertutur dengan tulus,
Komunikasi erat kaitannya dengan relevan dan jelas, sembari memberikan
penggunaan bahasa untuk memperlancar informasi yang memadai (Levinson
hubungan antar individu. Dengan bahasa, 1983:15). Akan tetapi, apabila terdapat
manusia dapat menyampaikan pesan yang penyimpangan prinsip kerjasama maka
1
Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.2 2020

komunikasi antarpenutur dan mitra tutur sama menurut Grice yang membedakan
tidak berjalan lancar. Tuturan-tuturan yang hanyalah pada subyek yang diteliti.
disampaikan oleh penutur tidak dapat Prinsip kerja sama adalah kontribusi
diterima secara efektif oleh mitra tutur. dalam percakapan harus sesuai dengan
Penelitian ini mengambil program kebutuhan, pada tingkat dimana
televisi yang bergenre humor di salah satu percakapan tersebut berlangsung, sesuai
TV swasta yakni NET. Program Waktu dengan maksud dan tujuan yang terlibat.
Indonesia Bercanda (WIB) ini adalah Pertuturan juga akan berlangsung dengan
program yang menjelaskan suatu topik baik apabila penutur dan lawan tutur dalam
yang berkaitan dengan kehidupan manusia, pertuturan itu menaati prinsip-prinsip kerja
walaupun disampaikan dengan cara yang sama seperti dikemukakan oleh Grice
lucu dan tidak biasa. Acara ini terbagi atas (Chaer 2010:34). Prinsip kerja sama ini
2 segmen permainan, diawali dengan TTS dijabarkan lebih lanjut ke dalam empat
(Teka-Teki Sulit) dan pilihan dari beberapa maksim yaitu maksim kuantitas, maksim
permainan seperti Kuis Sensus, Berpacu kualitas, maksim hubungan atau relevan,
dalam Emosi, Kata Misteri, dan Waktu dan maksim cara atau pelaksanaan.
Indonesia Berdebat. Setiap episode Rumusan masalah yang mengambil
biasanya mengundang satu atau dua pertanyaan dalam penelitian ini yaitu,
bintang tamu artis, dan terkadang tokoh bagaimanakah bentuk penyimpangan
politik. Pertanyaan dibacakan oleh Cak prinsip kerja sama dalam program televisi
Lontong sebagai motivator dan acara ini Waktu Indonesia Bercanda (WIB)? Tujuan
dipandu oleh Nabila Putri atau Fitri umum penelitian ini, yaitu untuk
Tropica sebagai pembawa acara. memperoleh hasil deskripsi tentang bentuk
Selanjutnya diperoleh mengenai penyimpangan prinsip kerja sama terhadap
penelitian terdahulu. Penelitian pertama percakapan dalam program televisi Waktu
dilakukan oleh Dwi Sidiq Utomo, Indonesia Bercanda (WIB). Tujuan khusus
mahasiswa Universitas Muhammadiyah penelitian ini, untuk memperoleh hasil
Surakarta (2009), dengan judul penelitian, deskripsi bentuk penyimpangan prinsip
“Pelanggaran Prinsip Kerja Sama dalam kerja sama terhadap percakapan dalam
Talk Show “Empat Mata” di Trans 7.” program televisi Waktu Indonesia
Penelitian kedua dilakukan oleh Ema, Bercanda (WIB) khususnya tentang
mahasiswi Universitas Muhammadiyah maksim kuantitas, maksim kualitas,
Palembang (2012), dengan judul penelitian, maksim relevansi dan maksim cara.
“Pelanggaran Prinsip Kerja Sama dalam Penelitian ini juga diharapkan
Wacana Iklan Harian Sumatera Ekspres mampu memberikan manfaat yaitu,
Edisi November 2011.” Penelitian ketiga 1. Manfaat Teoretis
dilakukan oleh Fatmawati Rosita, a. Memperkaya kajian pragmatik,
mahasiswi Universitas Airlangga (2008), b. Memperkaya pengetahuan tentang
dengan judul penelitian, “Aplikasi Prinsip prinsip kerja sama.
kerja sama Grice pada Program Talk Show 2. Manfaat Praktis
Kick Andy di Metro TV.” Berdasarkan a. Bagi peneliti lain, diharapkan hasil
penelitian terdahulu di atas, yang kaitannya penelitian ini dapat menambah
dengan prinsip kerja sama ataupun dengan masukan dalam penelitiannya,
program televisi Waktu Indonesia b. Bagi pembaca, penelitian ini dapat
Bercanda (WIB) adalah ketiga penelitian diharapkan menambah pengetahuan
tersebut menggunakan teori prinsip kerja tentang ilmu pragmatik dan bagian-

2
Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.2 2020

bagian di dalamnya termasuk Pada penelitian ini yang akan dibahas


pengetahuan tentang bentuk adalah mengenai bentuk penyimpangan
penyimpangan prinsip kerja sama prinsip kerja sama dalam program televisi
dalam program televisi Waktu Waktu Indonesia Bercanda (WIB) di Net.
Indonesia Bercanda (WIB). Pembahasan saat akan menganalisis data
sesuai dengan pembahasan teori dan
METODE PENELITIAN pertanyaan penelitian. Adapun bentuk
Penelitian ini menggunakan metode padan. penyimpangan prinsip kerja sama meliputi,
Metode padan adalah metode/cara yang maksim kuantitas, maksim kualitas,
digunakan dalam upaya menemukan maksim relevansi dan maksim cara.
kaidah dalam tahap analisis data yang alat
penentunya di luar, terlepas, dan tidak 1. Penyimpangan Maksim Kuantitas
menjadi bagian dari bahasa (langue) yang Maksim kuantitas yang menghendaki
bersangkutan. Data penelitian ini adalah setiap peserta tutur hanya memberikan
pertuturan yang mengandung kontribusi yang secukupnya saja atau
penyimpangan prinsip kerja sama pada sebanyak yang dibutuhkan oleh lawannya
program televisi Waktu Indonesia dan tidak berlebihan. Dalam program
Bercanda (WIB) di Net. Teknik televisi Waktu Indonesia Bercanda (WIB)
pengumpulan data dalam penelitian ini terdapat tuturan yang menyimpang maksim
menggunakan memperoleh data dengan kuantitas. Berikut sampel yang
teknik unduh, teknik simak, dan teknik menyimpang maksim kuantitas.
catat. Teknik unduh adalah teknik yang (1) Cak Lontong : “Uda pernah ikut kan
digunakan untuk memindahkan sebuah file ya?”
dari internet ke komputer pribadi. Fungsi Bang Billy : “Bang Billy belum
dari teknik ini adalah mengunduh video pernah ikut games ini tapi
rekaman program televisi Waktu Indonesia Bang Billy sering banget
Bercanda (WIB) dari Youtube lalu nonton ini acara sangat
memindahkan ke komputer pribadi. Teknik luar biasa bikin emosi ini
simak adalah teknik yang digunakan untuk orang. Jadi jawaban itu
memperoleh data dengan menyimak gak masuk akal, gue tau
penggunaan bahasa. Cara yang digunakan banget jadi misalnya hal-
yaitu dengan menyimak penggunaan hal pertanyaannya apa, nah
bahasa dalam ujaran program televisi jawaban fix pasti tapi di
Waktu Indonesia Bercanda (WIB) di Net. melencengin gitu, gue mah
Teknik catat dilakukan dengan cara tau, tukang tipu ini
mencatat data-data yang penting orang..!!” (sambil
berhubungan dengan rumusan masalah menunjuk Cak Lontong)
yang ada. Peneliti melakukan teknik catat (PMKN/15/S2/3-4)
setelah mengunduh video lalu menulis
kembali hasil tuturan dan penutur dalam Berdasarkan penyimpangan prinsip
program televisi Waktu Indonesia kerja sama menurut Teori Grice tuturan di
Bercanda (WIB). atas, termasuk penyimpangan maksim
kuantitas. Maksim kuantitas adalah
HASIL PENELITIAN DAN maksim yang menghendaki setiap peserta
PEMBAHASAN tutur hanya memberikan konstribusi yang
secukupnya saja atau sebanyak yang

3
Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.2 2020

dibutuhkan oleh lawannya atau kata lain (2)Fitri Tropica : “Pak buahnya kena hujan
tidak berlebihan. Pada tuturan tersebut Cak pilek gak pak?? Kan kena hujan itu
Lontong menanyakan “Uda pernah ikut pak...??”
kan ya??” Lalu Bang Billy menjawab Cak Lontong : “Gak tuuuh...kan
tuturan itu dengan panjang lebar, “Bang buahnya tahan lama...?!”
Billy belum pernah ikut games ini tapi Pepi : “Kalau gitu di empang juga
Bang Billy sering banget nonton ini acara banyak tuh
sangat luar biasa bikin emosi ini orang. pak...”
Jadi jawaban itu gak masuk akal, gue tau Cak Lontong : “Kalau gitu kan
banget jadi misalnya hal-hal tenggelam bukan
pertanyaannya apa, nah jawaban fix pasti basah....!!”
tapi di melencengin gitu, gue mah tau, (PMKL/8/S2/50-53)
tukang tipu ini orang..!!” Dengan tuturan
Bang Billy itu, sudah jelas menyimpang Pada tuturan tersebut telah terjadi
maksim kuantitas karena jawaban atau penyimpangan prinsip kerja sama menurut
tuturan Bang Billy terlalu berlebihan atas Teori Grice termasuk penyimpangan
apa yang ditanyakan Cak Lontong, maksim kualitas. Maksim kualitas harus
seharusnya Bang Billy hanya menjawab ditaati oleh penutur dan lawan tutur,
dengan tuturan, “Bang Billy belum pernah maksim ini menghendaki agar peserta
ikut games ini” bukan menjabarkan banyak pertuturan itu mengatakan hal yang
hal seperti tuturan di atas. Sehingga hal sebenarnya, hal yang sesuai dengan data
tersebut dikatakan penyimpangan maksim dan fakta. Pada tuturan tersebut Fitri
kuantitas. Efek yang ditimbulkan dalam Tropica menanyakan hal yang tidak masuk
pertuturan tersebut adalah dengan diakal kepada Cak Lontong yakni “Pak
pertuturan yang diungkapkan Bang Billy buahnya kena hujan pilek gak pak?? Kan
memperjelas informasi bahwasannya kena hujan itu pak...??” lalu Cak Lontong
program acara yang dibawakan oleh Cak menjawab “Gak tuuuh...kan buahnya
Lontong menimbulkan banyak pro dan tahan lama...?!” lalu Pepi mengatakan
kontra karena terkadang jawabannya tidak “Kalau gitu di empang juga banyak tu
sesuai dengan apa yang dipikirkan oleh pak....” dan dijawab oleh Cak Lontong
setiap bintang tamu yang hadir untuk “Kalau gitu kan tenggelam bukan
menjawab pertanyaan dari Cak Lontong. basah....!!” Tuturan Fitri Tropica kepada
Cak Lontong tersebut mengandung
2. Penyimpangan Maksim Kualitas maksim kualitas karena tidak ada buah bila
Maksim kualitas harus ditaati oleh terkena hujan akan pilek, itu hanya terjadi
penutur dan lawan tutur, maksim ini pada manusia saja. Pertanyaan Fitri
menghendaki agar peserta pertuturan itu Tropica tersebut tidak sesuai dengan
mengatakan hal yang sebenarnya, hal yang kenyataan yang ada, karena hal itulah
sesuai dengan data dan fakta. Dalam tuturan di atas sudah menyimpang dari
program televisi Waktu Indonesia prinsip kerja sama maksim kualitas. . Efek
Bercanda (WIB) terdapat tuturan yang yang ditimbulkan dalam pertuturan
menyimpang dari maksim kualitas. Berikut tersebut adalah dengan pertuturan yang
sampel yang menyimpang dari maksim diungkapkan Cak Lontong “Kalau gitu kan
kualitas. tenggelam bukan basah....!!” tuturan itu
menimbulkan efek menutupi informasi
yang seharusnya karena tuturan

4
Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.2 2020

sebelumnya membahas tentang buah lalu dikatakan menyimpang dari maksim


berimbas ke tuturan yang dikatakan Pepi relevansi karena apa yang dituturkan oleh
“Kalau gitu di empang juga banyak tu Cak Lontong tidak sesuai dengan tajuk
pak....” sehingga hal tersebut menutupi pertuturan yang ditanyakan Fitri Tropica,
informasi yang seharusnya. sehingga menimbulkan kesalahpahaman
dalam mengartikannya atau dengan kata
3. Penyimpangan Maksim lain, apa yang dituturkan Cak Lontong itu
Relevansi/Hubungan menyimpang dari pertanyaan Fitri Tropica.
Maksim relevansi adalah maksim yang Hal itulah terjadi penyimpangan maksim
menghendaki setiap peserta pertuturan relevansi. Efek yang ditimbulkan dalam
memberikan kontribusi yang relevan pertuturan tersebut yang diungkapkan Cak
dengan masalah atau tajuk pertuturan Lontong di atas menimbulkan kesan lucu
sehingga dapat terjalin kerja sama yang karena tuturan yang dikatakan Cak
baik antara si penutur dan lawan tutur. Lontong menyimpang dari pertanyaan Fitri
Dalam program televisi Waktu Indonesia Tropica sehingga membuat pemirsa yang
Bercanda (WIB) terdapat tuturan yang mendengarkan tertawa.
menyimpang dari maksim relevansi.
Berikut sampel yang menyimpang dari 4. Penyimpangan Maksim Cara
maksim relevansi/hubungan. Maksim cara adalah maksim yang
(3) Fitri Tropica : “Gak punya tata krama harus ditaati dalam pertuturan, karena
gitu pak..?” maksim ini mengharuskan penutur dan
Cak Lontong : “Jadi gini ya misalnya lawan tutur berbicara secara langsung,
saya kenal, malah kurang tidak kabur, tidak ambigu, tidak berlebih-
ajar dia gak sopan, tapi lebihan dan runtut. Dalam program televisi
begitu ketemu orang Waktu Indonesia Bercanda (WIB) terdapat
yang gak dikenal ya tuturan yang menyimpang dari maksim
sopan..” cara. Berikut sampel yang menyimpang
(PMR/15/S1/37-41) dari maksim cara.
(4) Bedu : “Halo Cak Lontong..”
Berdasarkan penyimpangan prinsip Akbar : “Ada job nih ..”
kerja sama menurut Teori Grice tuturan di Bedu : “Angkat cepat angkat!!!”
atas, termasuk penyimpangan maksim (PMC/15/S3/48-50)
relevansi. Maksim relevansi adalah
maksim yang menghendaki setiap peserta Berdasarkan penyimpangan prinsip
pertuturan memberikan kontribusi yang kerja sama menurut Teori Grice tututran di
relevan dengan masalah atau tajuk atas, termasuk penyimpangan maksim cara.
pertuturan sehingga dapat terjalin kerja Maksim cara adalah maksim yang harus
sama yang baik antara si penutur dan ditaati dalam pertuturan, karena maksim ini
lawan tutur. Pada tuturan tersebut Fitri mengharuskan penutur dan lawan tutur
Tropica menanyakan tentang orang yang berbicara secara langsung, tidak kabur,
tidak mempunyai etika, namun Cak tidak ambigu, tidak berlebih-lebihan dan
Lontong memberikan tuturan seperti ini, runtut. Pada tuturan tersebut Akbar
“Jadi gini ya misalnya saya kenal, malah mengatakan bahwa, “Ada job nih..” Lalu
kurang ajar dia gak sopan, tapi begitu Bedu memberikan tuturan, “Angkat cepat
ketemu orang yang gak dikenal ya sopan..” angkat!!!” Dari pernyataan penutur dan
Dari pertuturan Cak Lontong tersebut bisa lawan tutur tersebut sudah jelas

5
Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.2 2020

menyimpang maksim cara dikarenakan berkesan bercanda. Oleh karena itu,


tuturan Akbar menjelaskan tentang suatu penyimpangan prinsip kerja sama juga
job terhadap Bedu tetapi tidak ditanggapi ditimbulkan efek atas sebuah pertuturan
dengan jelas oleh Bedu, justru Bedu yang terjadi.
memberikan tuturan yang tidak jelas dan
ambigu. Tuturan Bedu tersebut B. Saran
menimbulkan pertanyaan lagi karena apa Dalam penelitian ini, membahas
yang perlu diangkat, apakah tubuh atau tentang penyimpangan prinsip kerja sama
benda, ataukah hal lainnya. Sehingga dalam program televisi Waktu Indonesia
pertuturan antara penutur dan lawan tutur Bercanda (WIB) di Net: kajian pragmatik.
membingungkan, hal tersebut yang Peneliti mengharapkan agar dalam
dikatakan menyimpang maksim cara. Efek berkomunikasi sehari-hari mengaitkannya
yang ditimbulkan dalam pertuturan dengan adanya prinsip kerja sama sehingga
tersebut antara Bedu dan Akbar adalah komunikasi dapat berjalan dengan baik.
menimbulkan kesan bercanda karena Peneliti juga mengharapkan apabila
tuturan di atas tidak jelas sehingga pemirsa kedepannya nanti ada yang mengambil
mendengarnya dengan tertawa. rancangan penelitian tentang kajian
pragmatik khususnya prinsip kerja sama
SIMPULAN DAN SARAN bisa dijadikan acuan dan bermanfaat serta
A. Simpulan penelitian berikutnya dapat lebih baik lagi.
Berdasarkan hasil penelitian dan
pembahasan di atas, dapat disimpulkan DAFTAR PUSTAKA
bahwa dalam program televisi Waktu Ema. 2012. Universitas Muhammadiyah
Indonesia Bercanda (WIB) terjadi keempat Palembang. Pelanggaran Prinsip
penyimpangan prinsip kerja sama menurut Kerja Sama dalam Wacana Iklan
teori Grice yaitu, penyimpangan maksim Harian Sumatera Ekspres Edisi
kuantitas, penyimpangan maksim kualitas, November 2011.
penyimpangan maksim relevansi atau http://emaluhun21.yahoo.co.id/201
maksim hubungan dan maksim cara. Akan 2/03, diunduh pada hari Minggu 9
tetapi, penyimpangan yang mendominasi April 2017, Pukul 13.00 WIB.
dalam program televisi Waktu Indonesia Fatmawati, Rosita. 2008. Universitas
Bercanda (WIB) adalah maksim relevansi Airlangga. Aplikasi Prinsip kerja
atau maksim hubungan. Dalam sama Grice pada program talk show
penyimpangan prinsip kerja sama yang kick andy di Metro TV.
terjadi, juga ditimbulkan efek pada antar http://r.search.yahoo.com/_ylt=Awr
penutur dan mitra tutur serta pada orang Tcc8ska1XvqEAzponnIlQ;_ylu=X
ketiga yakni pemirsa di studio maupun di 3oDMTByb2lvbXVuBGNvbG8DZ
rumah. Efek yang ditimbulkan antara lain, 3ExBHBvcwMxBHZ0aWQDBHNl
dalam maksim kuantitas yaitu memperjelas YwNzcg--
informasi yang sudah ada, mengkaburkan /RV=2/RE=1471021484/RO= ,
informasi. Dalam maksim kualitas diunduh hari jumat, 7 April 2017,
ditimbulkan efek menutupi informasi. Pukul 15.33 WIB.
Dalam maksim relevansi atau hubungan Utomo, Dwi Sidiq. 2009. Mahasiswa
ditimbulkan efek yang berkesan lucu. Universitas Muhammadiyah
Dalam maksim cara atau pelaksanaan Surakarta. Pelanggaran Prinsip
ditimbulkan efek yaitu, menutupi malu dan Kerja Sama dalam Talk Show

6
Jurnal Buana Bastra Tahun 7. No.2 2020

“Empat Mata” di Trans 7.


http://eprints.ums.ac.id/7065/1/A31
0030013. PDF, diunduh hari Sabtu
8 April 2017, Pukul 17.00 WIB.
Chaer, Abdul. 2010. Kesantunan
Berbahasa. Jakarta: Rineka Cipta.
Gasdar, G. 2005. Pragmatic: Implikature,
Persupposition, and Logical Form.
New York: Akademic Press.
Levinson, Stephen C. 1983. Pragmatics.
England: Cambridge University.

Anda mungkin juga menyukai