Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN MAGANG 3

SD NEGERI 46 PAREPARE

OLEH:
ANDI DAHLIANI
1747141043

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2020
PRAKATA

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas rahmat dan hidayah-
Nya sehingga laporan ini dapat terselesaikan. Shalawat dan salam penulis
kirimkan kepada Nabi Muhammad SAW. beserta para sahabat dan keluarga beliau
yang telah memberikan tauladan dalam menjalani kehidupan di dunia dan di
akhirat.
Penyusunan laporan Magang 3 ini tidak akan terselesaikan tanpa adanya
bantuan serta kemurahan hati dari berbagai pihak. Oleh karena itu, disamping rasa
syukur yang tak terhingga atas nikmat yang telah diberikan oleh Allah SWT.
Penulis juga menyampaikan rasa terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada
1. Bapak Drs. Abd. Halik,M.Pd. selaku Koordinator Kampus V Parepare UNM,
Bapak Dr.H.Lukman,S.S.,Mag. selaku Sekretaris Kampus V Parepare UNM
dan Ibu Dra.St.Maryam M,M.Pd. selaku Kepala Laboratorium Kampus V
Parepare UNM.
2. Ibu Dra.St.Maryam M, M.Pd. selaku Dosen Pengampuh Mata Kuliah
Magang 3.
3. Dra. Hj. Hasnah, M.Si. selaku Dosen Pembimbing Magang 3.
4. Bapak Aeman, S.Pd.MM.Pd selaku Kepala Sekolah SD Negeri 46 Parepare.
5. Ibu Satriani, S.Pd.Sd selaku Guru Pamong SD Negeri 46 Parepare.
Penulis menyadari bahwa laporan Magang 3 ini masih kurang sempurna
sehingga kepada pembaca, kiranya dapat memberikan saran yang sifatnya
membangun agar kekurangan yang ada dapat diperbaiki.
Akhirnya penulis berharap semoga laporan Magang 3 ini dapat berguna pada
diri pribadi penulis, almamater, bangsa khususnya dalam rangka meningkatkan
kualitas pendidikan di masa yang akan datang. Aamiin.

Parepare, 01 Juni 2020

Penulis

i
LEMBAR PENILAIAN

Berdasarkan pengamatan terhadap pelaksanaan Magang III di UPTD SD


Negeri 46 Parepare yang dilaksanakan oleh mahasiswa atas nama :

Nama : Andi Dahliani


NIM : 1747141043
Prodi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
LPTK : Universitas Negeri Makassar
Yang meliputi :

1. Disiplin dalam menjalankan tugas.


2. Keaktifan dalam melaksanakan segala kegiatan sesuai petunjuk guru
pamong dan dosen pembimbing.
3. Kualitas dan kuantitas hasil kegiatan yang ditulis dalam buku laporan ini,
maka dosen pembimbing dan guru pamong memberikan nilai pada
kegiatan Magang III sebagai berikut :
Angka Huruf

Parepare, 31 Mei 2020


Dosen Pembimbing Guru Pamong

Nurul Mukhlisa ,S.Pd.M.Pd Satriani, S.Pd.Sd


NIP. 19920927 201903 2 021 NIP. 19860531 201402 2 005

Mengetahui,
Kepala Sekolah UPTD SDN 46 Parepare

Aeman, S.Pd ,MM.Pd


NIP. 19631002 198411 1 003
DAFTAR ISI

PRAKATA i
DAFTAR ISI iii
DAFTAR TABEL iv
DAFTAR LAMPIRAN v
BAB I PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG 1
B. TUJUAN DAN MANFAAT KEGIATAN 2
C. TEMPAT DAN WAKTU KEGIATAN 2
BAB II PELAKSANAAN
A. DESKRIPSI SETIAP KEGIATAN 3
B. TINGKAT KEBERHASILAN 16
C. HAMBATAN DAN PEMECAHAN 16
D. PENGALAMAN KHUSUS YANG DIPEROLEH 17
BAB III PENUTUP
A. SIMPULAN 19
B. SARAN 19
DAFTAR PUSTAKA 20
LAMPIRAN 21

iii
DAFTAR TABEL

Tabel. 2.1. Pelaksanaan Proses Pembelajaran 3


Tabel 2.2. Analisis Masalah dan Rekomendasi Penyelesaian 15

iv
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran I Hasil Wawancara Magang 3 22


Lampiran II Silabus 26
Lampiran III Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 34

Anda mungkin juga menyukai