Anda di halaman 1dari 4

Rangkaian Pengurang (Subtractor)

Subtractor atau pengurang  adalah rangkaian elektronika digital yang dipakai untuk melakukan


operasi pengurangan dari dua buah bilangan biner.

jenis-jenis rangkaian subtractor

rangkaian half subtactor, full subtractor dan paralel subtractor.

 Rangkaian Half Subtractor


Rangkaian pengurang setengah atau half subtractor merupakan implementasi dari operasi pengurangan
dasar dua bilangan biner
Pada dasarnya rangkaian half subtractor adalah rangkaian half Adder yang dimodifikasi dengan
menambahkan gerbang not
Rangkaian half subtractor dapat dibuat dari sebuah gerbang and, gerbang Xor, dan gerbang not 

rumus dasar pengurangan biner yang dapat dilakukan oleh half subtractor.
persamaan Ro dan Bout (dengan Karnaugh Map)

rangkaian pengurang ( half subtractor) :

 Rangkaian Full Subtractor

full subtractor merupakan penjumlahan penuh yang maksudnya sudah melibatkan borrow out dan
borrow in dalam prosesnya. Sehingga proses pengurangan dapat dilakukan dengan sempurna. 
tabel kebenaran (truth table)

nilai R1 dan Bout (menggunakan Karnaugh Map)

rangkaian full subtractor


Rangkaian diatas membentuk sebuah rangkaian full subtractor 1 bit

 Rangkaian Paralel Subtractor

Rangkaian paralel subtractor dibentuk dari beberapa rangkaian full subtractor


Sebuah rangkaian full subtractor akan membentuk rangkaian pengurang dengan kapasitas 1 bit

Dengan menggunakan  3 buah rangkaian full subtractor akan membentuk sebuah rangkaian subtractor 3
bit dan seterusnya.

TERIMAKASIH.

Anda mungkin juga menyukai