Anda di halaman 1dari 5

INDIKATOR MUTU

TIDAK ADANYA KEJADIAN KESALAHAN PEMBERIAN OBAT

TAHUN 2022

JUDUL INDIKATOR Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian


obat

DASAR PEMIKIRAN  UU No 44/ 2009 tentang RS.


 PMK 1438 Tahun 2010 tentang
Standar Pelayanan Kedokteran
 Kepmenkes No. 129/
Menkes/SK/II/2008 tentang SPM
Rumah Sakit.
DIMENSI MUTU Keselamatan dan kenyamanan

TUJUAN Tergambarnya kejadian kesalahan dalam


pemberian obat

DEFINISI OPERASIONAL Kesalahan pemberian obat:


 Salah dalam memberikan jenis obat
 Salah dalam memberikan dosis
 Salah Orang
 Salah jumlah
JENIS INDIKATOR Proses dan Outcome

NUMERATOR(PEMBILANG) Jumlah seluruh pasien instalasi farmasi


yang disurvey dikurangi jumlah pasien yang
mengalami kesalahan pemberian obat

DENOMINATOR(PENYEBUT) Jumlah seluruh pasien instalasi farmasi


yang di survey

TARGET PENCAPAIAN 100%

KRITERIA INKLUSI Semua resep obat jadi di apotik rawat inap


dan rawat jalan

KRITERIA EKSKLUSI -

FORMULA Jumlah seluruh pasien instalasi farmasi


yang disurvey dikurangi jumlah pasien yang
mengalami kesalahan pemberian obat /
Jumlah seluruh pasien instalasi farmasi
yang di survey X 100%

SUMBER DATA Survey

FREKUENSI PENGUMPULAN DATA Satu bulan

PERIODE ANALISA Tiga bulan

CARA PENGUMPULAN DATA Mengisi form kejadian kesalahan pemberian


obat

SAMPEL Sesuai kebijakan rumah sakit


Seluruh resep yang masuk ke instalasi
farmasi

RENCANA ANALISA Hasil akhir


 Diagram garis digunakan untuk
menampilkan data dari waktu ke
waktu
 Diagram Batang digunakan apabila
dilakukan perbandingan dengan
Rumah sakit lain, atau
perbandingan dengan standar
lainnya.
INSTRUMEN PENGAMBILAN DATA Form kejadian kesalahan pemberian obat

PENANGGUNG JAWAB Kepala instalasi Farmasi

BULAN JULI 2022

KEJADIAN KESALAHAN PEMBERIAN OBAT

Target 100%

Numerator 8.610

Denominator 8.610

Hasil 100%

Analisis Hasil Sudah Sesuai Target

Saran 1. Selalu melakukan Pengkajian resep dan


Pengecekan ulang Obat sebelum
diserahkan kepasien atau Perawat di
ruangan.
2. Selalu melakukan Double check Resep.
3. Selalu Konfirmasi ke DPJP apabila
menemukan kesulitan dalam membaca
resep, jangan berasumsi.
Evaluasi 1. Pertahankan hasil yang sudah di capai
2. Pertahankan Pelayanan yang sudah
diberikan kepada pasien
BULAN AGUSTUS 2022

KEJADIAN KESALAHAN PEMBERIAN OBAT

Target 100%

Numerator 9.056

Denominator 9.056

Hasil 100%

Analisis Hasil Sudah Sesuai Target

Saran 1. Selalu melakukan Pengkajian resep dan


Pengecekan ulang Obat sebelum
diserahkan kepasien atau Perawat di
ruangan.
2. Selalu melakukan Double check Resep.
3. Selalu Konfirmasi ke DPJP apabila
menemukan kesulitan dalam membaca
resep, jangan berasumsi.
Evaluasi 1. Pertahankan hasil yang sudah di capai
2. Pertahankan Pelayanan yang sudah
diberikan kepada pasien
BULAN SEPTEMBER 2022

KEJADIAN KESALAHAN PEMBERIAN OBAT

Target 100%

Numerator 10.976

Denominator 10.976

Hasil 100%

Analisis Hasil Sudah Sesuai Target

Saran 1. Selalu melakukan Pengkajian resep dan


Pengecekan ulang Obat sebelum
diserahkan kepasien atau Perawat di
ruangan.
2. Selalu melakukan Double check Resep.
3. Selalu Konfirmasi ke DPJP apabila
menemukan kesulitan dalam membaca
resep, jangan berasumsi.
Evaluasi 1. Pertahankan hasil yang sudah di capai
2. Pertahankan Pelayanan yang sudah
diberikan kepada pasien

LAPORAN INDIKATOR KESALAHAN PEMBERIAN OBAT


BULAN JULI HINGGA SEPTEMBER 2022
120

100

80

60 HASIL
TARGET

40

20

0
JULI 22 AGUSTUS 22 Sep-22

Bulan Numerator Denumerator Hasil (%) Target (%)


Juli 8.610 8.610 100% 100%

Agustus 9.056 9.056 100% 100%

September 10.976 10.976 100% 100%

Anda mungkin juga menyukai