Anda di halaman 1dari 3

“STATISTIK EKONOMI”

OLEH :

Gladisa Angelina

216601002

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI ENAM ENAM KENDARI

STIE 66

2022
DATA SIMULASI PENDAPATAN PADA SEKTOR
INFORMAL DI KENDARI BEACH PADA TAHUN 2022

No Kode Pedagang Pendapatan per Bulan


1 AU 4000000
2 AA 4500000
3 AB 2110000
4 AM 3670000
5 AQ 1900000
6 AN 3780000
7 ZA 4320000
8 GL 3210000
9 EW 1110000
10 TR 4450000
11 QR 3900000
12 RM 2170000
13 BC 3556000
14 PM 1100000
15 DM 6000000
16 AQ 1890000
17 AK 4070000
18 MN 3000000
19 OE 8570000
20 YU 2790000
21 RE 1850000
22 TY 3000000
23 UY 1456000
24 VB 3600000
25 NH 6000000
26 JU 1000000
27 JK 2000000
28 JL 2540000
29 KL 1670000
30 ZX 3000000
Pendapatan per Bulan

Mean 3207066,667
Standard Error 303987,2462
Median 3000000
Mode 3000000
Standard Deviation 1665006,719
Sample Variance 2,77225E+12
Kurtosis 2,452784101
Skewness 1,242285048
Range 7570000
Minimum 1000000
Maximum 8570000
Sum 96212000
Count 30
Confidence Level(95,0%) 621723,7267

1.Rata-rata pendapatan pedagang pada sector informal di Kendari Beach adalah Rp. 3.207.066,66

2.penyimpanan dari rata-rata sampel pada populasi adalah Rp. 3.039.872,46

3.Titik tengah dari data pedagang pada sector informal Kendari beach adalah Rp. 3.000.000

4.Data pendapatan pedagang sector informal Kendari beach yang jumlahnya sama adalah
Rp.3.000.000

5.Standar deviasi pendapatan pedagang pada tahun 2022 Rp. 1.665.006,71

6.Sample variance pada pendapatan pedagang pada tahun 2022 adalah 2,77225E+12

7.Kurtosis atau tinkat keruncingannya adalah 2,4

8.Tingkat kemencenganya adalah 1,2

9.Selisih antara data pendapatan pedagang paling tinggi adalah Rp. 7.570.000

10.Pendapatan minimal pada data pendapatan pedagang adalah Rp.1.000.000

11.Pendapatan maksimum pada data pendapatan pedagang adalah Rp. 8.570.000

12.Total keseluruhan pendapatan pada data pendapatan pedagang adalah Rp. 96.212.000

Anda mungkin juga menyukai