Anda di halaman 1dari 18

No.

Dokumen : PT-KITSBS-10
PROSEDUR PEMANTAUAN &
No. Revisi : 00
PENGUKURAN LINGKUNGAN & Tanggal : April
KINERJA K3 Halaman : i dari iv

LEMBAR PENGESAHAN DOKUMEN


DIBUAT OLEH

No Nama Jabatan Tanda Tangan

1. RM. Yasin Effendi PLT DM ADM Umum & Fas

2. Abdan Syakuro PLT DM Akuntansi

3. Bambang SA DM Pemeliharaan

4. Nursalim PLT DM Enjiniring

DIPERIKSA OLEH
No Nama Jabatan Tanda Tangan

1. Andi Aziz Wakil Manajemen

2. Budi Widi Asmoro Manajer Enjiniring

3. Ikram Manajer Produksi

4. Nyimas Rosdiana Manajer Keuangan

5. Suparyanto Manajer SDM & Umum

DISETUJUI OLEH
No Nama Jabatan Tanda Tangan

1. Ruly Firmansyah General Manajer


No. Dokumen : PT-KITSBS-10
PROSEDUR PEMANTAUAN &
No. Revisi : 00
PENGUKURAN LINGKUNGAN & Tanggal : April
KINERJA K3 Halaman : ii dari iv

DAFTAR ISI

Uraian Halaman
LEMBAR PENGESAHAN DOKUMEN........................................................................i
DAFTAR ISI.........................................................................................................ii
DAFTAR DISTRIBUSI DOKUMEN TERKENDALI.......................................................iii
DAFTAR PERUBAHAN DOKUMEN..........................................................................iv
1. TUJUAN..........................................................................................................1
2. LINGKUP.........................................................................................................1
3. REFERENSI......................................................................................................1
4. DEFINISI.........................................................................................................1
5. PROSEDUR DAN TANGGUNG JAWAB.................................................................2
6. LAMPIRAN.......................................................................................................3
No. Dokumen : PT-KITSBS-10
PROSEDUR PEMANTAUAN &
No. Revisi : 00
PENGUKURAN LINGKUNGAN & Tanggal : April
KINERJA K3 Halaman : iii dari iv

DAFTAR DISTRIBUSI DOKUMEN TERKENDALI

No Unit Kerja Salinan Dokumen


1. Wakil Manajemen/Sekretariat SMT MASTER
2. Seluruh Karyawan Softcopy
No. Dokumen : PT-KITSBS-10
PROSEDUR PEMANTAUAN &
No. Revisi : 00
PENGUKURAN LINGKUNGAN & Tanggal : April
KINERJA K3 Halaman : iv dari iv

DAFTAR PERUBAHAN DOKUMEN


Uraian yang Disahkan
No Tgl Hlm Uraian Perubahan
diubah oleh
PROSEDUR PEMANTAUAN & PENGUKURAN LINGKUNGAN & KINERJA K3
No. dokumen : PT-KITSBS-10
No. revisi 00
Tanggal : April
Halaman : 1 dari 3
1. TUJUAN
Prosedur ini bertujuan untuk memastikan bahwa aspek & dampak lingkungan serta kinerja K2LH
dipantau kesesuaiannya dengan peraturan perundangan, standar dan pedoman yang berlaku
dan terkait.

2. LINGKUP
Prosedur ini meliputi kegiatan dalam melakukan pemantauan serta pengukuran lingkungan &
kinerja K3 di PT. PLN (Persero) Pembangkitan Sumbagsel yang dilakukan sendiri atau oleh
pihak ketiga.

3. REFERENSI
3.1. Persyaratan SMM ISO 9001:2000, Klausul 8.2 Pemantauan dan Pengukuran
3.2. Persyaratan SML ISO 14001:2004, Klausul 4.5.1, Pemantauan dan Pengukuran
3.3. Persyaratan SMK3 PP No. 50 Tahun 2012, Sub Elemen 1.3.1 : 7.2 (1.3.1) Tinjauan
terhadap penerapan SMK3 meliputi kebijakan, perencanaan, pelaksanaan, pemantauan
dan Evaluasi telah dilakukan, dicatat dan didokumentasikan. (7.2) Pemantauan/
pengukuran lingkungan kerja
3.4. Persyaratan PAS 99:2012, Klausul 9.1 tentang Pengukuran Monitoring, analis dan evaluasi

4. DEFINISI
4.1. Pengukuran

Kegiatan dan analisis untuk mengetahui kondisi dari parameter operasi dengan menggunakan
alat ukur atau bahan pendukung lainnya dan parameter pengukuran pada masing-masing titik
pengukur didasarkan pada peraturan yang terkait.
4.2. Pemantauan
Melakukan kegiatan pemeriksaan, pembacaan dan pencatatan parameter data operasi sesuai
dengan peraturan yang terkait.
4.3. Pemantauan Lingkungan
Melakukan pemantauan lingkungan berupa pemantauan lingkungan berdasarkan Rencana
Pemantauan Lingkungan (RPL) dan pemantauan lingkungan kerja sesuai dengan peraturan
yang berlaku.
PROSEDUR PEMANTAUAN & PENGUKURAN LINGKUNGAN & KINERJA K3
No. dokumen : PT-KITSBS-10
No. revisi 00
Tanggal : April
Halaman : 2 dari 3
5. PROSEDUR DAN TANGGUNG JAWAB
5.1 Identifikasi Pemantauan dan Pengukuran Kinerja Terpadu
5.1.1 Masing-masing bidang melakukan identifikasi terhadap kebutuhan pemantauan dan
pengukuran sesuai tanggungjawabnya dalam penerapan Sistem Manajemen Terpadu
(SMT) berdasarkan kebutuhan menurut peraturan perundangan dan persyaratan lainnya.
5.1.2 Bidang tersebut antara lain seperti bidang Humas & Hukum untuk bidang keamanan,
bidang produksi (K2LH) untuk bidang lingkungan dan K3.
5.1.3 Bidang-bidang tersebut membuat perencanaan dan menentukan sumberdaya untuk
melakukan pemantauan dan pengukuran terpadu sesuai dengan kaitan bidang pada
bidangnya masing-masing dengan menggunakan formulir Pemantauan & Pengukuran
Kinerja Terpadu (FR-PT-KITSBS-10-01)
5.2 Pelaksanaan Pemantauan dan Pengukuran Kinerja Terpadu
5.2.1 Masing-masing bidang yang terkait kinerja lingkungan & K3 melaksanakan pemantauan
dan pengukuran sesuai bidang dan jadwal yang telah ditentukan.
5.2.2 Bidang produksi, sub bidang K2LH melaksanakan:
Pengukuran lingkungan kerja (pencahayaan, ergonomi dan lain-lain)
5.2.3 Bidang umum melaksanakan:
a. Pengukuran instalasi pemadam kebakaran
b. Pengecekan kotak P3K
5.2.4 Bidang SDM & Adm melaksanakan:
Pengukuran dan pemantauan hasil pemeriksaan kesehatan berkala
5.2.5 Bidang Humas & Hukum melaksanakan:
a. Monitoring CCTV
b. Monitoring kehilangan / pencurian
c. Monitoring huru hara/ ancaman bom/ demostrasi
5.2.6 Dalam melakukan pemantauan dan pengukuran kinerja terpadu, pemenuhan parameter
pengecekan, nilai ambang batas atau baku mutu harus disesuaikan dengan peraturan
perundangan yang berlaku dan terkait.
5.2.7 Alat ukur yang digunakan harus dikalibrasi atai diverifikasi untuk menjamin keabsahan
hasil pengukuran.
5.2.8 Pelaksanaan pemantauan dan pengukuran kinerja terpadu dapat dilakukan oleh pihak
ketiga/ eksternal apabila karena keterbatasan sumberdaya yang ada di kantor Induk PT.
PLN (Persero) Pembangkitan Sumbagsel.
5.2.9 Bidang terkait menerima laporan hasil pelaksanaan pemantauan dan pengukuran kinerja
terpadu dari pihak ketiga.
PROSEDUR PEMANTAUAN & PENGUKURAN LINGKUNGAN & KINERJA K3
No. dokumen : PT-KITSBS-10
No. revisi 00
Tanggal : April
Halaman : 3 dari 3
5.3 Evaluasi Hasil Pemantauan dan Pengukuran Kinerja Terpadu
5.3.1 Bidang terkait melakukan evaluasi atas hasil pemantauan dan pengukuran kinerja
terpadu secara periodik sebelum Tinjauan Manajemen untuk memastikan kepatuhan
terhadap peraturan, perundangan atau persyaratan lainnya.
5.3.2 Apabila terdapat ketidaksesuaian atas hasil pemantauan dan pengukuran kinerja terpadu
(dalam hal ini untuk setiap bidang sesuai bidangnya) maka segera dibuatkan laporan
dengan mengacu pada Prosedur Tindakan Perbaikan dan Pencegahan (PT-KITSBS-04).
5.3.3 Informasi hasil pemantauan dan pengukuran kinerja terpadu merupakan salah satu
masukan dalam pelaksanaan komunikasi internal maupun eksternal

6. LAMPIRAN
6.1. Form Pemantauan & Pengukuran Kinerja K3 (FR-PT-KITSBS-10-01)
PEMANTAUAN PENYIMPANAN BAHAN KIMIA/B3 No. formulir : FR-PT-KITSBS-10-03
No. revisi 00
Tanggal : April
Halaman :

PEMANTAUAN PENYIMPANAN BAHAN KIMIA/ B3

Pertiode :
Lokasi Apr - Jun Jul - Sep Okt – Des
No PIC Item Tgl Nama Item Tgl Nama Tgl Nama
Penyimpanan
1 2 3 4 5 Periksa Ket 1 2 3 4 5 Periksa Ket 1 2 3 4 5 Ket
Pemeriksa Pemeriksa Periksa Pemeriksa

Catatan :
1 = Apakah bahan kimia/B3 sudah ada label?
2 = Apakah tersedia MSDS bahan kimia/B3 disekitar lokasi penyimpanan?
3 = Apakah terdapat tumpahan/bocoran/ceceran bahan kimia/B3?
4 = Apakah terdapat bahan kimia/B3 yang rusak/kadaluarsa?
5 = Apakah terdapat bahan kimia/B3 yang tidak pada tempatnya?
Beri tanda √ pada kolom jika sesuai dan tanda □ jika tidak sesuai dengan kondisi dilapangan
No. Formulir
No. Revisi
Tanggal
Halaman
HARI / TGL/ JAM - TEST :

NO PERMIT : S/N :

LOKASI TEST : CERTIF NO. :

EQP TESTER : VALID LIMIT :

AKTIFITAS :

CHECK POINT #1 : CHECK POINT #2 :

O2 = % O2 =

LEL = % LEL =
CO = PPM CO =
H2S = % H2S =
SUHU = o
Celcius SUHU =

CHECK POINT #3 : CHECK POINT #4 :


O2 = % O2 =
LEL = % LEL =
CO = PPM CO =
H2S = % H2S =
SUHU = o
Celcius SUHU =

BATAS KELAYAKAN YANG DI IZINKAN !


KADAR TANPA BREATHING APARATUS DENGAN BREATHING APARATUS
O2 19,5 s/d 21 % < 19,5 %
LEL 0% Maximum 50 %
CO Maximum 50 ppm Maximum 100 ppm
H2S Maximum 10 ppm Maximum 100 ppm

KESIMPULAN HASIL TEST =

KITSBS,

DIBUAT OLEH, DIPERIKSA OLEH,


: FR-PT-KITSBS-10-04
: 00
: April
:

%
PPM
%
o
Celcius

%
%
PPM
%
o
Celcius

REMARK

MENYETUJUI,
No. formulir : FR-PT-KITSBS-10-05
: 00
CHECK LIST MONITORING KUALITAS AIR HARIAN No. revisi
Tanggal : April
(BAHANG DAN OUTLET WWTP)
Halaman :

Raw Make Up
BAHANG WASTE WATER TREATMENT PLANT Desalinasi FLOWSIC
Day Water Water
t Cl2 Flow Waste Water Physics Quality Flow
N OUT
m3/h KET
O
Satuan Total
TDS Conductivity
o
C mg/L 3" 4" Rata- pH In Out In Out In Out 3 (m/s) 4 (m/s)
(mg/L) (µS/cm)
Rata

KITSBS, ..................
Sample/ Operator
CHECK LIST MONITORING KUALITAS EMISI No. formulir
No. revisi
: FR-PT-KITSBS-10-06
00
Tanggal :
April
Halaman :
No. WAKTU KONDISI OPERASIONAL KUALITAS EMISI KONDISI OPERASIONAL KUALITAS EMISI Ket
BULAN : UNIT 3 UNIT 4
........................20....
Beban Coal Limestone SOx NOx CO T Beban Coal Limestone SOx NOx CO T
(Bukaan Rotary (Bukaan Rotary
Flow Valve) Flow Valve)

(MW) (Ton/jam) (%) (mg/nm3) (mg/nm3) (mg/nm3) (oC) (MW) (Ton/jam) (%) (mg/nm3) (mg/nm3) (mg/nm3) (oC)
1 Minggu ke 1
Hari :
Tanggal:
Pukul:

2 Minggu ke 2
Hari :
Tanggal:
Pukul:

3 Minggu ke 3
Hari :
Tanggal:
Pukul:

4 Minggu ke 4
Hari :
Tanggal:
Pukul:

KITSBS,.....................20..
CHECK LIST MONITORING PARTIKULAT No. formulir No. revisi
: FR-PT-KITSBS-10-07
Tanggal Halaman : 00
: April
:

MINGGU KE :
KUALITAS PARTIKULAT UNIT 3 KUALITAS PARTIKULAT UNIT 4 KUALITAS PARTIKULAT UNIT 3 KUALITAS PARTIKULAT UNIT 4
WAKTU WAKTU
....../................./20......... KONDISI BAG ....../................./20......... KONDISI BAG
No KONDISI BAG HOUSE No. KONDISI BAG HOUSE
HOUSE HOUSE
BEROPERASI BEROPERASI
BEROPERASI (mg/nm3 (mg/nm3 BEROPERASI (mg/nm3
(mg/nm3)
) ) )
JAM : YA TIDAK YA TIDAK JAM : YA TIDAK YA TIDAK

1 SENIN 4 KAMIS

2 SELASA 5 JUMAT

3 RABU
KITSBS, .............................
MONITORING EMISI HARIAN No. Revisi : 00

HARI/TANGGAL :...........................................BULAN :...............................TAHUN: 20... Tanggal : April

UNIT UNIT 3 UNIT 4


PARAMETE Jumlah Injeksi Jumlah
NO Produksi PARTIKULAT Injeksi
R Batubara Limestone O2 (%) CO (ppm) SOx (ppm) NOx (ppm) OPASITAS (%) Produksi (MW) Batubara O2 (%) CO (ppm) SOx (ppm) NOx (ppm) OPASITAS (%)
(MW) (mg/Nm3) Limestone (Kg)
(Ton/hari) (Kg) (Ton/hari)
JAM
1 00.00
2 01.00
3 02.00
4 03.00
5 04.00
6 05.00
7 06.00
8 07.00
9 08.00
10 09.00
11 10.00
12 11.00
13 12.00
14 13.00
15 14.00
16 15.00
17 16.00
18 17.00

Nilai Rata-rata Harian

Catatan : SHIFT PAGI (07.30-15.30 WIB) SHIFT SORE (15.30-23.30) SHIFT MALAM (23.30-07.30)
1. Logsheet harus terisi penuh secara estafet per shift operator Shift A/B/C/D *) Nama Paraf Shift A/B/C/D *) Nama Paraf Shift A/B/C/D *) Nama Paraf
2. Kolom Injeksi Limestone diisikan berupa level daily silo limestone Operator Operator Operator
Spv. Ops Spv. Ops Spv. Ops
3. Untuk Partikulat pencatatan dilakukan pada panel Gas Duct yaitu display dari OMD 41
*) untuk dilingkari/coret yang tidak perlu Mengetahui
4. Untuk O2 dicatat sesuai penujukan Excess Air pada furnace Rendal Operasi
5. Parameter SOx, NOx, CO diisikan berdasarkan Data CEMS (Gas Analyzer) aktual
6. Logsheet Dikumpulkan kepada Rendal Operasi, selanjutnya dikumpulkan ke Bag. K2L
PARTIKULAT
(mg/Nm3)
JADWAL PEMANTAUAN & PENGUKURAN KINERJATERPADU No. formulir No. revisi Tanggal
: FR-PT-KITSBS-10-01
: 00
Halaman

: April
:

Bidang : …………………..
Tahun ……
No Item Pemantauan & Pengukuran PIC Ket
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

KITSBS…..…………….

Dibuat Oleh,
MASTER LIST BAHAN KIMIA/B3 No. formulir : FR-PT-KITSBS-10-02
No. revisi 00
Tanggal : April
Halaman :

Penyimpanan :

Jenis Bahan
No Nama Bahan Kimia/B3 Sifat Bahaya Jumlah Kemasan Sekat/Rak Ket.
(Cair/Padat/Gas)

Mengetahui Dibuat Oleh

Anda mungkin juga menyukai