Anda di halaman 1dari 1

BAB III

PENUTUP

1.Kesimpulan

Kebakaran hutan adalah peristiwa yg sangat mengerikan dan juga merugikan. Karena bila hutan
sudah terbakar maka api akan menyebar kerumah warga dan asap polusinya menyebar kemana
mana juga sehingga menyebabkan sakit pernapasan. Kerugiannya adalah bila hutan sudah gundul,
banyak hewan yang mati kelaparan karena tidak ada makanan dan kurangnya oksigen. Tumbuhan
juga berguna untuk penambah oksigen. Jadi kita tidak boleh menebang dan membakari hutan hingga
gundul. Coba bagaimana rasanya jika kalian menjadi pohon itu? Apakah kalian akan menangis?
Pastinya, bisa saja sampai menjerit!

Intinya : sayangi dan rawat hutan kita! Jangan ditebang dan digunduli lagi!

2.Saran

 Hindari membakar sampah di lahan atau hutan, terutama saat angin kencang. Angin yang bertiup
kencang akan berisiko menyebarkan kobaran api dengan cepat dan menyebabkan kebakaran.

2. Berikan jarak tempat pembakaran sampah dari bangunan sekitar 50 kaki dan sejauh 500 kaki dari
hutan. Hal itu untuk menghindari risiko api menjalar ke tempat yang tidak diinginkan.

3. Tidak membuang puntung rokok sembarangan di area hutan atau lahan, apalagi jika masih
menyala yang berisiko memicu terjadinya kebakaran.

Anda mungkin juga menyukai