Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA BATAM

DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS TIBAN BARU
Jl. Gajah Mada Komp. Tiban Koperasi Blok K/84 Tiban Baru Sekupang
Telp. 0778-3553911
BATAM
Kode pos : 29432

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TIBAN BARU


Nomor . KPTS/ 004 / Ka.PKM/PKM-TB/2017

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM TEKHNIS PROGRAM PENCEGAHAN DAN
PEMBERANTASAN PENYAKIT TUBERKULOSIS (P2TB-PARU)
DI PUSKESMAS TIBAN BARU KECAMATAN SEKUPANG KOTA BATAM
TAHUN 2017

KEPALA PUSKESMAS TIBAN BARU KOTA BATAM

MENIMBANG : a. Bahwa dalam rangka memperlancar koordinasi


Pencegahan Pemberantasan Penyakit Menular yang
merupakan salah satu tujuan MDGS;

b. Bahwa percepatan penemuan kasus pemeriksaan


laboratorium pengobatan penderita, meningkatkan
angka kesembuhan TB dan pencatatan dan
pelaporan;

c. Puskesmas sebagai Unit pelaksana tekhnis


merupakan garda terdepan yang melaksanakan
seluruh Program pelayanan kesehatan termasuk
pemberantasan dan pencegahan Tuberkulosis Paru;

d. Bahwa Program yang namanya tercantum dalam


lampiran Surat Keputusan ini dipandang cakap dan
mampu melaksanakan tugas sebagai Tim Tekhnis
P2TB Paru.

MENGINGAT : 1. Undang-undang No.4 Tahun 1984 tentang Wabah


Penyakit Menular

2. Undang-undang No.36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan

3. Peraturan Pemerintah RI Nomor. 40 Tahun 1991


tentang Penanggulangan Wabah Penyakit Menular

4. Keputusan Menkes No. 354 Tahun 2009 tentang


Pedoman Penanggulangan Tuberkulosis
5. Peraturan Daerah Kota Batam No. 13 Tahun 2011
tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Kota
Batam Tahun 2012 (Lembar Daerah Kota Batam
Tahun 2011 No.13).

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
PERTAMA : Menunjuk / menetepkan Tim Tekhnis Pencegahan
dan Pemberantasan Penyakit Tuberkulosis Paru (TB
Paru) di Puskesmas Tiban Baru sebagaimana
tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini;

KEDUA : Menetapkan tugas pokok Tim Tekhnis Yaitu :

- Dokter Umum (dr. Hilda Insyafri) :


memberikan penyuluhan langsung tentang
TB, Memeriksa pasien dan menegakkan
diagnosa
- Perawat Utama 1 (Deti Hartati) : Memberikan
Penyuluhan Langsung, menindaklanjutin hasil
pemeriksaan dokter (Memberikan obat),
mencatat, melaporkan sesuai prosedur
Program TB paru tepat pada waktunya
- Perawat Utama 2 (Rita Anraini) : Memberikan
Penyuluhan Langsung, Membantu tugas
pemegang program TB, Melayani Pasien TB
- Analis Laboratorium (Cici Rianti) :
Melaksanakan Pemeriksaan BTA pada
tersangka TB

KETIGA : Segala biaya yang timbul akibat pembentukan TIM


Tekhnis P2TB Paru di Puskesmas Tiban Baru ini
dibebaskan pada APBD Kota Batam di SKPD terkait
dan bantuan lain yang sifatnya tidak mengikat.

KEEMPAT : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal


ditetapkan, dan apabila di kemudian hari ada
kekeliruan dalam Surat Keputusan ini, maka akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Batam
pada tanggal, 05 Januari 2017
KEPALA PUSKESMAS TIBAN BARU
KECAMATAN SEKUPANG

drg. ANNA HASHINA


Lampiran : Keputusan Puskesmas Tiban Baru
Nomor : KPTS. /PKM-TB/I/2007
Tanggal : 05 Januari 2017

Tugas dan Tanggung


No Nama Pegawai NIP Pangkat/Gol Jawab

Dr. Hilda Insyafri 19770215 201001 2 003 Penata TK.I, III/d Dokter Pemeriksa
1

Perawat Pemegang
Deti Hartati 19840319 201001 2 007 Penata Muda, III/a
2 Program TB

Perawat Pembantu
3 Rita Anraini 19851007 201001 2 006 Penata Muda, III/a
Pemegang Program TB

Penata Muda TK.I,


4 Cici Rianti 19771005 199703 2 003 Analis Labaratorium
III/b

KEPALA PUSKESMAS TIBAN BARU


KOTA BATAM

drg. ANNA HASHINA

Anda mungkin juga menyukai