Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK YP FATAHILLAH 1 CILEGON


Mata Pelajaran : Produk Kretif dan Kewirausahaan
Kelas/Semester : XII / 5 (ganjil)
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 2 x 8 JP
Tujuan Pembelajaran
KD-3.1 IPK-3
3.15 Mengevaluasi kesesuaian hasil produk 3.15.1 Menganalisis hasil produk dengan rancangan
dengan rancangan produk
3.15.2 Membandingkan hasil produksi dengan
rancangan
KD-4.1 IPK-4
4.15 Melakukan pemeriksaan produk sesuai 4.15.1 Menentukan kesesuaian produk (kursi kelas)
dengan criteria kelayakan produk standar dengan kriteria kelayakan produk standar
operasional operasional
Materi Pembelajaran
1. Pemeriksaan produk barang
Metode Pembelajaran Langkah Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik Pendahuluan
Model: Pembelajaran a. Peserta didik bersiap (dengan penerapan protokol kesehatan jaga
Berbasis Proyek (Project jarak, mengenakan masker dan mencuci tangan sebelum memasuki
Based Learning) ruang kelas) dan guru mengucapkan salam, berdoa, dan guru
Metode : diskusi, memastikan bahwa semua peserta didik dalam keadaan sehat dan
demonstrasi, praktek suhu dibawah 37°C, guru memberi motivasi dan siap mengikuti
kegiatan pembelajaran
Deskripsi: b. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang harus dicapai.
Setelah berdiskusi dan
menggali informasi peserta Kegiatan Inti
didik diharapkan dapat a. Menyusun perencanaan proyek
menganalisis,membandingkan, 1) Guru memberikan job sheet kepada siswa.
menentukan dan melakukan 2) Guru menyampaikan kriteria penilaian proyek yang dilakukan
pemeriksaan hasil produk siswa.
dengan rancangan produk. 3) Peserta didik merancang tahapan penyelesain proyek yang
akan dilakukan sesuai SOP.
Alat/Bahan/Media: 4) Mengkonsultasikan tahapan penyelesain proyek kepada guru
pembimbing
1. Alat :, laptop infocus
Media : Whiteboard LK alat b. Menyusun jadwal proyek
bahan praktek 1) Alat dan bahan yang dibutuhkan.
2. Sumber : Buku 2) Langkah-langkah pengerjaan proyek
paket/modul/bahan ajar
produk kreatif dan c. Pengerjaan proyek
kewiarusahaan dan internet Peserta didik melakukan pekerjaan proyek sesuai dengan langkah-
langkah yang telah dibuat.

d. Evaluasi
Guru dan siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan dan proyek
yang telah dilakukan.

Penutup
a. Siswa dan guru menyimpulkan pembelajaran
b. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
c. Siswa dan guru melakukan umpan balik.
d. Guru memberikan penugasan kepada siswa.
e. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk
pertemuan selanjutnya.
Assesment:
Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja (terlampir)
B. Nilai Ketrampilan
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN
Mata Pelajaran :Produk Kreaktif dan Kewirausahaan
Kelas/Semester : XII / 1
Tahun Pelajaran :
Waktu Pengamatan :
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Keterampilan

Menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan


masalah
No Nama Siswa
KT T ST

Keterangan: KT : Kurang terampil T : Terampil ST : Sangat terampil

Anda mungkin juga menyukai