Anda di halaman 1dari 2

Saya mengucapkan Selamat datang Sekolah rakyat “ melawan oligarki dan penegakan

HAM”
Acara kali ini terdapat 5 narasumber,
1. gempa dewa/ gerakan masyarakat peduli alam desa wadas( Bapak Siswanto)
2. LBH yogyakarta (Raudatul Jannah)
3. Majelis Hukum dan HAM PP Muhammadiyah (Dr. Trisno Raharjo, S.H. M.Hum)
4. PWNU Jateng ( H. Hudalloh Ridwan)
5. KIKA/ Kaukus Indonesia untuk Kebebasan Akademik(Dr. Dhia Al Uyyun)

-Waktu pembicara maksimal 30 menit.

- ditengah tengah acara menyanyikan lagu wadas.

 Pembicara 1 : Warga wadas


Warga wadas, disini sebagai salah satu narasumber dari adanya
talkshow yang akan diadakan berdasarkan keterangan konflik yang
sedang dihadapi Wadas saat ini. Warga Wadas menceritakan konflik
dari awal hingga sidang PTUN Jakarta saat ini. Dan disini, warga wadas
juga menuntut adanya kejelaasan dari langkah-langkah PBNU yang ada.
 Pembicara 2 : MAJELIS HUKUM HAM PP MUhammadiyah
MHH PP Muhammadiyah yang akan membicarakan perihal
pemahaman mengenai hukum dan ham serta pengadvokasian yang ada
terhadap polemik wadas saat ini. Adanya sidang PTUN yang tentunya
terdapat tahapan-tahapan yang akan dilalui dalam persidangan
nantinya, tentunya MHH PP Muhammadiyah membeberkan solusi
ataupun memberikan tanggapan dari segi sisi hukum terkaitt.
 Pembicara 3 : PBNU
Seperti yang sudah kita tahu, PBNU merupakan Pengurus Besar NU
sebagai lembaga besar tertinggi di lingkup NU yang mengurus NU.
Terhitung sejak bulan Februari 2022, PBNU hanya membuat statement
terkait langkah-langkah PBNU dalam mengatasi dan membersamai
konflik wadas. Namun, hingga saat ini sidang PTUN Jakarta sudah
terlaksana tidak ada sedikitpun kepedulian ddari PBNU yang katanya
akan senantiasa memantau perkembangan dan mendampingi warga
waadas agar keadilan mereka terpenuhi. Dan juga PBNU pernah
memberikan solusi kepada warga wadas, agar warga wadas melakukan
pro bersyarat yang artinya PBNU menyuruh kaum kontra untuk segera
menyetujui adanya penambangan di Desa Wadas dengan memberikan
beberapa syarat oleh pemerintah kepada waga wadas. Di talkshow ini,
Warga wadas berharap agar adanya kejelasan langkah-langkah dari
PBU dan menjelaskan maksud dan tujuan dari pro bersyarat ini, karena
menurut warga wadas kegiatan pro bersyarat ini tidak sesuai dengan
prinsip dari kaum kontra.

 Pembicara 4 : KIKA
KIKA merupakan organisasi dari kalangan akademisi yang ikut andil
dalam memperjuangkan hak dari warga Desa Wadas. KIKA dalam acara
ini akan menjelaskan tentang bukti-bukti yang valid, argumen yang bisa
mematahkan argumentasi Ganjar ihwal wadas dan beberapa fakta yang
dimanipulasi oleh media.
 Pembicara 5 : LBH Jogja
Sebagai lembaga hukum yang telah mengadvokasi perjuangan warga
wadas dalam menolak penambangan, LBH akan menjelaskan tentang
perjuangan warga Desa Wadas dalam mempertahankan tanahnya dari
kesewenangan aparatur sipil negara dalam melakukan pertambangan
ilegal dari tahun 2018 sampai sekarang.

Anda mungkin juga menyukai