Anda di halaman 1dari 7

Strategi Pengelolaan Antrian

Service & Contact Center Division


PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk
1 Percepatan transaksi Pencetakan Butab

2 Layanan Cepat & Tepat

3
Strategi
Penambahan Titik Lokasi Layanan

Pengelolaan 4 Pemisahan Jenis Transaksi

Antrian 5 Layanan Kolektif & Pengaturan Jam Layanan

6 Penunjukan Back Up Frontliner

7 Optimalisasi Migrasi Transaksi


Percepatan Layanan Cetak Mutasi Rekening di Buku Tabungan
Surat Divisi SCC No.B.154.e-SCC/SQD/SQP/12/2022 tanggal 16 Desember 2022

UKO dengan mesin SSPP atau CS Sebelum diarahkan ke


sedang tidak melayani nasabah Spv/AMOL/Atasan FL, GM bertugas
untuk melakukan probing kebutuhan
transaksi dan pengecekan dokumen

GM mengecek sisa halaman butab ke


Mesin SSPP
Spv, apabila masih banyak arahkan ke
SPV namun apabila hanya tersisa
sedikit (berpotensi ganti butab)maka
diarahkan ke CS
GM/Meeter greter probing
transaksi nasabah
Custoemer
Service Apabila telah sesuai, GM mengantarkan
nasabah ke Supervisor/AMOL/Atasan FL

Spv/AMOL/Atasan FL tetap melakukan


UKO tidak memiliki mesin SSPP
verifikasi nasabah sesuai ketentuan
atau CS sedang melayani nasabah
• Lembar buku tabungan Pencetakan butab melalui Spv/ AMOL/
nasabah masih cukup
• Spv melakukan verifikasi Atasan FL hanya untuk nasabah

sesuai ketentuan
Spv melakukan
perorangan
pencetakan mutase
rekening nasabah
Untuk mempercepat transaksi Spv agar
Supervisor menempatkan diri di area kerja FL
• Lembar buku tabungan
nasabah tinggal sedikit
• CS melakukan verifikasi
sesuai ketentuan Untuk mempercepat migrasi transaksi
• CS melakukan
penggantian UKO agar tetap mengedukasi nasabah
GM/Meeter greter probing Melakukan pengecekan sisa
transaksi nasabah halaman buku tabungan Custoemer
Service
bukutabungan dan
pencetakan mutase
melakukan pengecekan mutase
rekening nasabah rekening melalui BRIMO
2 Layanan Cepat & Tepat 3 Penambahan Titik Layanan 4 Pemisahan Jenis Antrean 6

Melayanani nasabah dengan sigap Mengalihkan nasabah ke lokasi Penerapan layanan Quick & Long
dan sesuai SLA alternatif saat kondisi transaksi Service dapat dilakukan oleh UKO
mengalami penumpukan yang memiliki formasi CS atau Teller
tiga orang atau lebih
Penawaran produk yang sesuai
dengan kebutuhan nasabah Lokasi alternatif harus
memperhitungkan kebutuhan SDM, Pemisahan transaksi memberikan
perangkat operasional dan lokasi waktu tunggu yang efisien dan
SPV/UB Leader monitoring dan menghindari penumpukan transaksi
yang representatif
membantu mempercepat transaksi yang seragam
SPV/UB Leader monitoring dan
membantu mempercepat transaksi Penerapan strategi ini didasarkan
atas kebiasaan transaksi sehari-
hari dan diidentifikasi oleh atasan
frontliner yaitu AMOL atau Supervisor
Layanann Kolektif &
5 Pengaturan Jam Layanan 6 Penunjukan Back Up Frontliner 7 Optimalisasi Migrasi Transaksi

Penerapan layanan maju/mundur Fungsi back up frontliner adalah Guest Manager sebagai garda
Ketika dapat dilakukan saat terjadi untuk menjaga konsistensi layanan terdepan Harus memprobing
penumpukan antrean di awal atau Ketika terdapat FL yang sakit, resign nasabah dan mengedukasi
akhir hari dll nasabah menggunakan e-channel &
e-banking
Layanan maju/mundur dapat Back Up frontliner diutamakan dari
dilakukan saat terjadi layanan petugas layanan, apabila tidak Seluruh pekerja menanamkan
secara kolektif sesuai jenis transaksi memungkinkan dapat diganti oleh Digital Mindset dan aktif
(misalnya layanan pencairan dana pekerja back office atau marketing menggunakan produk Digital BRI,
pensiun, layanan realisasi kredit di BRI sehingga dapat mencontohkan
Unit, dan layanan lainnya) kepada nasabah
Untuk memitigasi adanya fraud,
Penerapan layanan maju/mundur maka back up frontliner agar Mengedukasi nasabah berhati-hati
agar memperhitungkan jam kerja diberikan pembekalan dan pelatihan terhadap modus kejahatan
frontliner serta dibuatkan SK tugas perbankan

Agar kondisi UKO tetap aman saat


Apabila membutuhkan tambahan antrean sedang ramai, fungsi
pekerja, maka UKO dapat penguraian antrean dapat dibantu
menerapkan strategi back-up oleh Meeter greeter dari pekerja
Frontliner dasar atau pekerja intership
Referensi
1. B.52.e-LCC/KKL/02/2020 perihal Penunjukan Back-Up Frontliner di Unit Kerja
2. B.87.e-LCC/KKL/03/2020 perihal Antisipasi Penarikan Dana Pensiun di UKO
3. B.322.e-LCC/KKL/09/2020 perihal Pengelolaan Antrean di Banking Hall
4. B.87.e-SCC/SQD/SQP/07/2021 perihal Layanan Operasional di Lokasi Alternatif
5. B.120.e-SCC/SQD/SQP/10/2022 perihal Panduan Dasar Komunikasi dalam
Pemasaran (Sales Script)
6. B.154.e-SCC/SQD/SQP/12/2022 perihal Percepatan Layanan Mutasi Rekening di
Buku Tabungan
TERIMA KASIH

Strategi Pengelolaan Antrian


Service & Contact Center Division
PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk

Anda mungkin juga menyukai