Anda di halaman 1dari 6

SOAP OVARIUM

KESEHATAN PEREMPUAN DAN PERENCANAAN KELUARGA

Dosen Pengampuh :
Kurnia Dewiani, S.ST., M.Keb

Disusun oleh :
Kelompok 1
Tingkat IIB
1. Khairunnisa (F0G020055)
2. Tria Utami (F0G020053)
3. Sella Fajariyani (F0G020050)
4. Armelia Gamayanti Shafira (F0G020065)
5. Melindra Cahyani (F0G020066)
6. Enersi Agrey Nelly Putri (F0G020067)
7. Tri Anita Febbri Wulandari (F0G020071)
8. Ceni Pratiwi (F0G020073)
9. Sysca Syaputry (F0G020074)
10. Tasya Amelia Putri (F0G020078)
11. Fofi Agustin (F0G020080)

PROGRAM STUDI D3 KEBIDANAN


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
TAHUN AJARAN 2021/2022
ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny “R” DENGAN CA OVARIUM RESIDIF DAN
ANEMIA RINGAN DI RUANG KEMUNING 1 (KEBIDANAN GINEKOLOGI) RSUP
DR. M. DJAMIL PADANG

Hari/Tanggal Pengkajian : Senin, 07 Februari 2022

Tempat : RSUP DR. M. DJAMIL PADANG

Pukul : 10.00 wib

PENGKAJIAN

A. DATA SUBJEKTIF
1. Identitas
Nama : Ny. I Nama suami : Tn. A
Umur : 25 tahun Umur : 28 tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Jl. Hibrida Alamat :Jl. Hibrida
2. Alasan Datang
Ibu di rujuk dari RSUD Lubuk Basung dengan Ca Ovarium Residif dan Anemia
ringan.

3. Keluhan utama
Ibu mengatakan perutnya nyeri dan ia mudah lelah, letih dan lesu.
4. Riwayat Kesehatan
a. Riwayat Kesehatan yang Lalu
Ibu mengatakan tidak pernah menderita penyakit menular seperti TBC, Hepatitis,
Campak, HV/AIDS dan tidak menderita penyakit keturunan seperti asma, jantung,
diabetes, hipertensi
b. Riwayat Kesehatan Sekarang
Ibu mengatakan tidak sedang menderita penyakit menular seperti TBC, Hepatitis,
Campak, HIV/AIDS dan tidak menderita penyakit keturunan seperti asma,
jantung, diabetes, hipertensi
c. Riwayat Kesehatan Keluarga
Ibu mengatakan keluarga tidak pernah menderita penyakit menular seperti TBC,
Hepatitis, Campak, HIV/AIDS dan penyakit keturunan seperti asma, jantung
diabetes, maupun hipertensi
5. Riwayat Menstruasi
a. Menarche : 13 Tahun
b. Siklus : 28 hari
c. Lamanya : 5-7 hari
d. Banyaknya : 2-3 kali ganti pembalut
e. Keluhan : Tidak ada
6. Riwayat Perkawinan
Status : menikah
Menikah : sah
Lamanya : 4 tahun
Kawin ke :1
7. Riwayat kehamilan dan nifas yang lalu

Ana Jenis Lahir Usia Penolo kompli Jenis Berat Lakta


k ke Persalinan hamil ng kasi Kelamin badan si
(gr)

1 normal spontan 38 mg bidan - Laki-laki 3200 ASI

8. Riwayat Kontrasepsi
Ibu mengatakan menggunakan KB suntik 3 bulan

9. Pola pemenuhan kebutuhan sehari hari


Pola kebiasaan Sekarang Keluhan
B.
a.      Nutrisi Makan 2-3x/ hari. Nasi, lauk pauk, sayur, Tak ada masalah
b. buah. Minum 8 gelas/hari. Air putih,
Makan dan minum susu.
b.   Eliminasi 1x/hari, lembek, berwarna kecoklatan Tak ada masalah
BAB 2-3x/hari, warna jernih
BAK

d.      Personal hygiene Mandi 2x/hari, gosok gigi 2 kali, keramas Tak ada masalah
3 kali seminggu, ganti baju 2x/hari
e.       Istirahat Tidur siang 1-2jam/hari, tidur malam 7- Tak ada masalah
8jam/hari
f.       Pola seksual Sesuai kebutuhan Tak ada masalah

DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
a. Keadaan Umum : Baik
b. Kesadaran : Composmentis
c. Tanda-tanda vital :
1) TD : 120/80 mmHg
2) N : 78 x/m
3) S : 36,0 °C
4) R : 20 x/m
d. TB : 160cm
e. BB : 56 kg
2. Pemeriksaan fisik
a. Kepala : simetris, bersih, odema (-)
b. Wajah : simetris, sedikit pucat, odema (-)
c. Mata : simetris, konjungtiva pucat, sklera tidak ikterik
d. Hidung : simetris, polip (-), secret (-)
e. Telinga : simetris, serumen (-), pendengaran (+)
f. Mulut : bersih, bibir pucat (-), caries gigi (-)
g. Leher : simetris, pembengkakan kelenjar tyroid dan kelenjar
limfe (-), vena jugularis (+)
h. Payudara : simetris, pembengkakan(-), benjolan(-),areola
hiperpigmentasi,, bekas luka operasi(-), kolostrum (-)
i. Abdomen : nyeri abdomen bagian atas bekas luka operasi (+),
kelainan (+), linea alba / nigra (+), striae (-), bentuk
perut menonjol(+), Abdomen lebih besar dari biasanya,
kesan : terdapat massa kistik di dalam uterus dengan diameter
massa terbesar >0,5cm
j. Genetalia : simetris, bersih, pembengkakan kelenjar scance dan
bartaini (-), bekas luka (-), pengeluaran pervaginaan (-)
k. Anus : hemoroid tidak ada
l. Ekstermitas atas : simetris, kuku lengkap, tidak pucat, odema(-) tangan
kanan terpasang infus RL 500ml
m. Ekstermitas bawah : simetris, kuku lengkap, tidak pucat, odema (-), varises
(-), reflek patela kanan/kiri (+/+).
3. Pemeriksaan Penunjang :
a. Darah : HB : 9,1 gr%
Golongan Darah : AB
b. Urine : Protein urine : (-)
Glukosa urine : (-)

c. Ca 125 : 63,8 μ/ml

C. ANALISA
Ny. N dengan kanker Ovarium residif dan anemia ringan

D. PENATALAKSANAAN

1. Menjelaskan hasil pemeriksaan pada ibu

2. Memberikan transfusi darah PRC

3. Mengajarkan ibu untuk menangani rasa nyeri

4. Mengajurkan ibu untuk mencukupi kebutuhan istirahat

E. EVALUASI
1. Penyuluhan telah diberikaan kepada ibu

2. Transfusi darah PRC sudah dilakukan

3. Ibu sudah mengerti cara mengurangi rasa nyeri

4. Ibu sudah mengerti tentang kebutuhan istirahatnya

Anda mungkin juga menyukai