Anda di halaman 1dari 3

Pembayaran Voucher di Rene2 Oleh Pelanggan dianggap sebagai Expense

saat akan melakukan sinkronisasi antara Rene salon dan Accurate, ternyata type account untuk Uang Muka
Voucher yang bisa dipilih adalah hanya yang type Account Payable saja, TIDAK BISA memilih Type Expense
atau revenue atau type account yang lainnya

Sebagaimana kita tahu bahwa Voucher di Rene dapat digunakan pada saat melakukan pembayaran, di Rene
Cashier, Jadi pada saat melakukan transaksi di Kasir dan ada pembayaran melalui Voucher dapat mengurangi
jumlah uang cash yang harus dibayarkan oleh si Pelanggan/pembeli (gambar di bawah)

www.mauboy.com
Pembayaran Voucher di Rene2 Oleh Pelanggan dianggap sebagai Expense

Apabila diprint di Struk maka hasilnya akan seperti di gambar di bawah ini, Perhatikan Jumlah Vouchernya
Rp.50.000 dimana voucher ini mengurangi nilai uang cash yang seharusnya dibayarkan oleh Pelanggan.

Pada saat dilakukan Sinkronisasi ke Accurate maka Pembayaran Voucher tersebut dianggap mengurangi Uang
Muka Penjualan maka jurnalnya adalah: (Debet) advance sales (Credit) Account receivable, jadi seakan-akan
customer sudah membayar Down Payment sebelumnya dengan membeli Voucher tersebut

www.mauboy.com
Pembayaran Voucher di Rene2 Oleh Pelanggan dianggap sebagai Expense

Jurnal yang timbul akibat pembayaran melalui Voucher adalah sebagai berikut (Perhatikan gambar di bawah
ini)

Tetapi Apabila Voucher tersebut sebelumnya telah diberikan dan dimaksudkan sebagai salah satu bentuk
DISCOUNT penjualan/Promosi kepada customer-customer tertentu apabila menggunakannya sebagai
pembayaran, jadi bukan karena customer tersebut telah membeli Voucher sebelumnya (Down Payment).
Sehingga sebenarnya Voucher adalah merupakan Expense atau Sales Discount.

Oleh karena itu perlu dilakukan Jurnal balik dari Uang Muka Penjualan Menjadi Expense atau Sales Discount,
oleh karena itu lakukan dari Jurnal Voucher, dan buatlah jurnal seperti di bawah ini.

Perhatikan...! setelah dilakukan jurnal balik dengan Jornal voucher, maka sekarang Uang Muka Penjualan IDR
sudah kembali NOL saldo nya dan Biaya Voucher sudah bertambah.

www.mauboy.com

Anda mungkin juga menyukai