Anda di halaman 1dari 6

C

ard File. Berfungsi untuk mengelompokkan catatan mengenai daftar


pelanggan (Customer List), daftar pemasok (Supplier List), daftar
karyawan (Employee) dan individu (Personal, catatan ini akan
memberikan informasi
lengkap mengenai data-
data tersebut.

Customer List (Daftar Pelanggan)

Kasus 5 : Daftar Pelanggan


Card ID Name Address Term
C01 Poltek Bansel Baleendah, Kab. Bandung 2/10, n/30
C02 Poltek BanBar Sarijadi, Bandung Barat 2/10, n/30
C03 Poltek BanTim Cibiru, Bandung Timur 2/10, n/30
Untuk membuat daftar pelanggan, langkahnya sebagai berikut :
1. Klik modul Card File, klik Card list>Customer
2. Klik “New” akan tampak
jendela Card Information
dalam tab Profile. seperti ini:
3. Isi Name: Poltek Bansel
4. Isi Card ID: C01
5. Isi Alamat : Baleendah, Kab
Bandung

Myob Accounting+19 by Zukhrufone@yahoo.com Halaman: 15


Setelah mengisi Profile, klik Selling Details, maka akan muncul kotak seperti
tampilan berikut :

Selling Details, ini berfungsi untuk melengkapi informasi pelanggan lainnya,


seperti Syarat pembayaran, lihat kasus 5 diatas Term/syarat pembayarannya 2/10,
n/30, untuk mencatatnya, pada Customer Terms Information, seperti pada gambar
diatas. Untuk tab-tab berikutnya yaitu Payment Details, Contact Log, Jobs dan
History dapat dilengkapi sesuai dengan keperluan perusahaan.

6. Ganti Sale Layout: dengan Item


7. Isi Payment Is Due : In A Given # of Days
8. Isi Discount Days : 10
9. Isi Balance Due Days : 30
10. Isi % Discount for Early Payment : 2
11. Klik New, masukkan daftar pelanggan berikutnya, kalau sudah klik Ok.

Supplier List (Daftar Pemasok)

Kasus 6 : Daftar Pemasok


Card ID Name Address Term
S01 Master Net Comp Rajawali, Bandung Tengah 2/15, n/60
S02 The Yella Comp Gudang Selatan, Bandung 2/15, n/60

Langkah untuk membuat daftar Pemasok,


1. Klik modul Card File, klik Card list>Supplier
2. Klik “New” akan tampak jendela Card Information dalam tab Profile. seperti
dibawah ini:

Myob Accounting+19 by Zukhrufone@yahoo.com Halaman: 16


3. Isi Name: Master Net Computer
4. Isi Card ID: S01
5. Isi Alamat : Rajawali, Bandung
Apabila pengisian Profile pemasok tersebut telah diisi, langkah selanjutnya, klik
Buying Details, kegunaan Buying Details untuk mencatat kelengkapan profil
pemasok, seperti batas kredit,
Purchase Layout, expense
account, termasuk untuk
mencatat termin/syarat
pembayaran, tampilan Buying
Detail, akan tampak berikut:

Jangan lupa untuk mencatat Syarat pembayarannya 2/15, n/60, untuk mencatatnya,
pada Supplier Terms Information, seperti pada gambar diatas. Untuk tab-tab
berikutnya yaitu Payment Details, Contact Log, Jobs dan History dapat dilengkapi
sesuai dengan keperluan perusahaan.

6. Ganti Purchase Layout: dengan Item


7. Isi Payment Is Due : In A Given # of Days
8. Isi Discount Days : 15
9. Isi Balance Due Days : 60
10. Isi % Discount for Early Payment : 2
11. Klik New, masukkan daftar Pemasok berikutnya, kalau sudah klik Ok.

Myob Accounting+19 by Zukhrufone@yahoo.com Halaman: 17


SETUP LINKED ACCOUNT

S
etup Linked Accounts dimaksudkan untuk menghubungkan satu akun
dengan akun lainnya. Linked Accounts ini harus disetting sejak awal, agar
setiap transaksi yang memiliki Linked Accounts akan dicatat secara otomatis,
perlu diingat kesalahan dalam Linked Accounts akan berakibat terhadap laporan
keuangan.
Linked accounts terdiri dari :
 Accounts & Banking Accounts
 Sales Accounts
 Purchases Accounts
 Payroll Accounts

Accounts & Banking Accounts


Langkah untuk menghubungkan satu akun dengan akun yang lain, pada
linked accounts “Accounts & Banking Accounts” sebagai berikut
a. Perhatikan Gambar diatas, pada menu Pull Down, Klik Setup>Linked
Accounts>Accounts & Banking Accounts, sehingga akan tampak seperti ini:
Equity Account for Current Earnings:
Laba Berjalan/Laba Tahun ini
Equity Account for Retained Earnings:
Laba Ditahan/Laba Tahun Lalu
Equity Account for Historical Balancing:
Selisih Pembukuan/Saldo Penyeimbang
Cheque Account for Electronic Payments
Kas Kliring Otomatis
Cheque Account for Undeposited Funds :
Dana Belum Disetor

b. Jika sudah disesuaikan dengan kebutuhan, selanjutnya klik OK.

Myob Accounting+19 by Zukhrufone@yahoo.com Halaman: 18


Sales Accounts

Setup Linked Accounts ini bertujuan untuk menghubungkan akun-akun


yang berhungan dengan transaksi-transaksi penjualan.
Berikut langkah untuk membuat link transaksi akun penjualan :
a. Klik menu Setup > Linked Accounts > Sales Accounts. sehingga tampak seperti
pada gambar berikut :

Keterangan :
Asset Account for Tracking Receivables : Akun untuk Piutang Dagang
Bank Account for Customer Receipts : Akun untuk Penerimaan Kas/Uang Muka
Income Account for Freight : Akun untuk Pendapatan biaya angkut
Liability Account for Customer Deposits : Akun untuk Uang muka pelanggan
Expense for Discount : Akun untuk Diskon penjualan
Income Account for Late Charges : Akun untuk Pendapatan Denda

b. Jika sudah selesai, klik OK.

Purchases Accounts

Setup Linked Accounts ini bertujuan untuk menghubungkan akun-akun


yang berhungan dengan transaksi-transaksi pembelian.
Berikut langkah untuk membuat link transaksi akun pembelian :
a. Klik menu Setup > Linked Accounts > Purchases Accounts. Sehingga tampak
seperti ini :

Myob Accounting+19 by Zukhrufone@yahoo.com Halaman: 19


Keterangan :
Liability Account for Tracking Payables : Akun untuk Hutang Dagang
Bank Account for Paying Bills : Akun untuk Pengeluaran Kas/Uang Muka
Liability Account for Item Receipts : Akun untuk Penerimaan Barang
Expense Account for Freight : Akun untuk Beban Ongkos Kirim
Asset Account for Supplier Deposits : Akun untuk Uang muka ke Pemasok
Expense for Discount : Akun untuk Diskon Pembelian
Expense Account for Late Charges : Akun untuk Beban Denda

b. Jika sudah selesai, klik OK.

Payroll Accounts

Setup Linked Accounts ini bertujuan untuk menghubungkan akun-akun


yang berhungan dengan transaksi-transaksi Penggajian.
Berikut langkah untuk membuat link transaksi akun Penggajian :
a. Klik menu Setup > Linked Accounts > Payroll Accounts. Sehingga tampak
seperti ini :

Myob Accounting+19 by Zukhrufone@yahoo.com Halaman: 20

Anda mungkin juga menyukai