Anda di halaman 1dari 2

PENDUDUKAN JEPANG DI NUSANTARA

NGOPI NUSANTARA

NgoPi (Ngolah Pikir)

“Menelusuri Jejak Negeri Matahari Terbit di Nusantara”

Tujuan:

1. Menelusuri dan membahas berbagai aspek dari masa Pendudukan Jepang di Indonesia;
2. Menelusuri jejak peninggalan Pendudukan Jepang di wilayah Kabupaten Jember dan
sekitarnya;
3. Membahas pelestarian dan pemanfaatan peninggalan Pendudukan Jepang di wilayah
Kabupaten Jember untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Out Put : Narasi Jejak Peninggalan Pendudukan Jepang di Indonesia serta upaya dan pelestariannya,
khususnya Kabupaten Jember.

Pembicara:

1. Gema Budiarto (Mahasiswa Doktoral Undip, disertasi: Perekomian masa Pendudukan Jepang
di wilayah Selatan kabupaten Lumajang, Jember, dan Banyuwangi);
2. Y. Setiyo Hadi (Boemi Poeger Persada – Nala Wasita – Juru Pelihara Pelindungan Jepang);
3. Fuad Harahap (Yayasan Portir Indonesia).

Moderator: Sugeng Wahyudi (Jurnalis Barometer post)

Waktu dan Tempat Pelaksanaan:

1. Hari / Tanggal : Sabtu, 19 November 2022


2. Waktu: 19.00 Wib sampai selesai
3. Tempat : Cafe Tidar Point – Mastrip - Jember

Target Peserta: 30 orang (3 pembicara, 1 moderator, perwakilan dinas Pemkab Jember, anggota
Portir, pegiat dan relawan budaya Jember)

Rencana Anggaran Biaya:

Rp. 1.000.000,-

Peruntukan Biaya :

1. Transportasi dari pembicara dan moderator;


2. Tempat
3. Konsumsi peserta (makanan ringan, kopi Jember, minuman)
4. Media promosi (banner kata belakang) dan dokumentasi
5. Naskah Hasil Diskusi “Narasi Jejak Peninggalan Pendudukan Jepang di Indonesia serta upaya
dan pelestariannya, khususnya Kabupaten Jember”

Anda mungkin juga menyukai