Anda di halaman 1dari 38

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

MATA KULIAH : Psikologi Klinis


SEMESTER : 6 TAHUN AKADEMIK: 2022/2023
BOBOT : 3 SKS
DOSEN/TIM DOSEN : 1. Dr. phil. Zarina Akbar, M.Psi., Psikolog
PENGAMPU 2. Mauna, M.Psi., Psikolog
3. Ernita Zakiah, M.Psi., Psikolog
4. Ernawati., M.Psi., Psikolog

PROGRAM STUDI PSIKOLOGI


FAKULTAS PENDIDIKAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
2023
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPS)

Universitas : Universitas Negeri Jakarta


Fakultas : Fakultas Pendidikan Psikologi (FPPSi)
Program Studi : Psikologi
Mata Kuliah : Psikologi Klinis
Bobot SKS : 3 SKS
Kode Mata Kuliah : 1125-241-3
Kode Seksi : -
Bentuk/Sifat : (1) Teori (2) Seminar (3) Praktikum*)
Pra-Syarat (jika ada) : -
Semester : 6
Periode Kuliah : 16 minggu
Jumlah Pertemuan : 16/24/32 pertemuan*) x 150 menit
Jadwal Kuliah :
Ruang Kuliah :
*) coret yang tidak perlu

A. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah ini membahas tentang teori-teori klinis yang digunakan untuk
memahami kondisi mental atau psikologis individu. Di mata kuliah ini, mahasiswa
akan mempelajari teori-teori dasar yang membahas mengenai teori-teori dalam
psikologi klinis, perspektif psikologi klinis, metode-metode penelitian dalam
psikologi klinis, asesmen dalam psikologi klinis, analisa kasus klinis, dan intervensi
dalam psikologi klinis. Mata kuliah ini menggunakan pendekatan pembelajaran
yang berpusat pada mahasiswa dengan metode ceramah, presentasi, dan penugasan.
Mahasiswa yang lulus dari mata kuliah ini diharapkan dapat menguasai konsep
dasar psikologi klinis, kemampuan melakukan analisis kasus klinis, dan memiliki
pemahaman intervensi klinis.
B. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL) YANG DIBEBANKAN
DALAM MATAKULIAH
Ranah Capaian Pembelajaran Lulusan
Sikap 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu
menunjukkan sikap religius
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan
tugas berdasarkan agama, moral, dan etika
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan
peradaban berdasarkan Pancasila
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta
tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa
tanggungjawab pada negara dan bangsa
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama,
dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal
orang lain
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat
dan bernegara
8. Menginternalisasikan nilai, norma, dan etika akademik
9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di
bidang keahliannya secara mandiri
10. Menginternalisasi nilai-nilai integritas dalam dunia
akademik dan kehidupan
Keterampilan 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis,
umum dan inovatif dalam konteks pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang
sesuai dengan bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan
terukur
3. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai
dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara, dan
etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan,
desain atau kritik seni
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam
konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya
berdasarkan hasil analisis informasi dan data
5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja
dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam
maupun di luar lembaganya
6. Mampu mendokumentasikan, menyimpan,
mengamankan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi
Ranah Capaian Pembelajaran Lulusan
Pengetahuan 1. Menguasai konsep teoritis utama (major concepts)
tentang proses dan fungsi mental manusia (seperti
memori, emosi, dan motivasi), serta sejarah dan aliran-
aliran dalam psikologi
2. Menguasai konsep teoritis tentang proses belajar
3. Menguasai teori-teori kepribadian
4. Menguasai Prinsip Etika Profesi dan Kode Etik Psikologi
Indonesia
Keterampilan 1. Kemampuan Komunikasi: Mampu menyampaikan
Khusus gagasan secara tertulis, menampilkan presentasi secara
efektif, dan menggunakan teknologi informasi secara
bertanggung jawab
2. Etika Psikologi: Mampu mempertanggungjawabkan hasil
kerja berdasarkan Kode Etik Psikologi Indonesia
3. Literasi data: Mampu memperoleh informasi dari data
dan melakukan analisis data secara bertanggun jawab
4. Literasi Teknologi: Mampu memperoleh serta mengolah
informasi melalui penggunaan teknologi secara
bertanggung jawab dalam konteks psikologi

C. BAHAN KAJIAN/POKOK BAHASAN


BAHAN KAJIAN/ SUB- BAHAN KAJIAN
POKOK /SUB-POKOK BAHASAN
BAHASAN
1. Konsep dasar Pengertian psikologi klinis
psikologi klinis Tujuan psikologi klinis
Sejarah psikologi klinis
Teori-teori dalam psikologi klinis
2. Fungsi, peran Fungsi psikolog klinis
psikolog klinis Peranan psikologi klinis
dan Keterkaitannya dengan profesi-profesi lain
keterkaitannya
dengan profesi
lain
3. Perspektif Perspektif psikologi klinis
psikologi klinis Pendekatan individual
(pendekatan Pendekatan lingkungan
klinis, individual,
dan lingkungan)
4. Pendekatan Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
dalam psikologi psikodinamika
klinis Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
behavioral
BAHAN KAJIAN/ SUB- BAHAN KAJIAN
POKOK /SUB-POKOK BAHASAN
BAHASAN
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
humanistik eksistensial
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
gestalt
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
kognitif
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
kognitif-behavioral
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
rational-emotive-behavioral-therapy
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan
transaksional
5. Asesmen dalam Observasi dalam bidang klinis
psikologi klinis Wawancara dalam bidang klinis
Tes psikologi dalam bidang klinis
6. Permasalahan Diagnosis multiaksial
dalam diagnosis
dan
klasifikasinya
7. Bidang Bidang spesialisasi psikologi bencana
spesialisasi Bidang spesialisasi psikologi forensik
dalam psikologi Bidang spesialisasi psikologi kesehatan
klinis Bidang spesialisasi psikologi positif
8. Laporan studi Aspek-aspek penting dalam penulisan laporan studi kasus
kasus psikologi klinis
klinis
9. Isu-isu terbaru Isu-isu terbaru dalam psikologi klinis
dalam psikologi Metode-metode penelitian dalam psikologi klinis
klinis Etika dalam psikologi klinis berdasarkan kode etik

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN (METODE)


1. Pendekatan pembelajaran menggunakan student center learning. Mahasiswa
diharapkan lebih aktif dan mampu mencari, memiliki pemahaman teori-teori
psikologi klinis, dan mampu menganalisa kasus-kasus psikologi klinis.
2. Materi disampaikan melalui beberapa kegiatan pembelajaran:
 Ceramah/presentasi
 Diskusi & tanya jawab
 Project based learning
 Cased based learning
E. MEDIA PEMBELAJARAN

Perangkat Keras Perangkat Lunak


Handphone Microsoft Teams
Spidol Zoom
Buku klinis dan kode etik Himpsi Google Classroom

F. TUGAS (TAGIHAN)
Ada 4 (empat) tugas utama yang harus dikerjakan oleh mahasiswa selama
perkuliahan (1 semester), yaitu:
1. Live podcast tentang pendekatan-pendekatan di psikologi klinis (tidak boleh
membawa kertas/catatan ketika melakukan podcast).
2. Membuat poster tentang materi pendekatan-pendekatan yang ada di psikologi
klinis. Poster dipajang ketika melakukan live podcast.
3. Membuat review jurnal yang dikerjakan secara individual. Jurnal WAJIB terbit
pada 5 tahun terakhir.
4. Melakukan analisis kasus klinis yang dikerjakan secara individual.

G. PENILAIAN
1. Komponen dan bobot penilaian dalam persentase:
a. Sikap 10 %
b. Keterampilan Khusus 40 %
c. Keterampilan Umum 30 %
d. Pengetahuan 20 %

2. Strategi penilaian:
a. Tes
Tes tulis (Ujian Kompetensi I (CPMK 1-4) dan Ujian Kompetensi II (CPMK 4-
6)
b. Non-tes
Administrasi data (absensi dikelas)
Penilaian kinerja (live podcast, partisipasi dalam perkuliahan)

Strategi Aspek yang Dinilai


Penilaian Keterampilan Keterampilan
Sikap Pengetahuan
Umum Khusus
Penilaian
● ● ● ●
Kinerja
Penilaian
● O O O
Administrasi
Esdal, Lars. Defining & Measuring Student-Centered Outcomes. Education Evolving, 2018, pp. 19.
Keterangan:
○ Tidak digunakan dalam penilaian
◑ Kadang digunakan dalam dalam kasus penilaian tertentu
● Sering digunakan untuk menilai keterampilan yang dimaksud

3. Instrumen
Naskah soal ujian kompetensi I dan II (esai)
Skala penilaian/rubrik untuk menilai analisis kasus, tugas live podcast, dan project
based learning.

4. Kriteria penilaian/kelulusan
Mahasiswa dikategorikan lulus mata kuliah Telaah Kurikulum Psikologi Klinis
apabila memiliki nilai akhir minimal C berdasarkan rentang penilaian berikut ini:

Tingkat Penguasaan Huruf Angka Keterangan


(%)
86 – 100 A 4,0 Lulus
81 – 85 A- 3,7 Lulus
76 – 80 B+ 3,3 Lulus
71 – 75 B 3,0 Lulus
66 – 70 B- 2,7 Lulus
61 – 65 C+ 2,3 Lulus
56 – 60 C 2,0 Lulus
51 – 55 C- 1,7 Belum Lulus
46 – 50 D 1,0 Belum Lulus
0 – 45 E 0,0 Belum Lulus

H. KEBIJAKAN PERKULIAHAN
a. Kehadiran :  Hadir dalam perkuliahan tatap muka minimal 75% dari
jumlah pertemuan
 Batas ketidak-hadiran tanpa alasan maksimal adalah 3x.
Apabila mahasiswa tidak dapat memberikan keterangan
ketidak hadirannya sebanyak 3x maka mahasiswa akan
dianggap tidak lulus (diberikan nilai E)
b Keterlambatan :  Toleransi keterlambatan adalah adalah 15 menit. Jika
. mahasiswa melewati batas waktu toleransi maka;
mahasiswa dipersilahkan untuk tetap mengikuti
perkuliahan namun absensi nya tidak diperhitungkan
c. Tidak : Tidak ada UTS dan UAS susulan
mengikuti
ujian/tidak
menyerahkan
tugas
d Kecurangan : Tindakan plagiarisme dan kecurangan dalam ujian akan
. akademik diberikan nilai E pada ujian tersebut baik bagi pelaku
maupun yang diplagiat
e. Etika di dalam :  Mahasiswa tidak diperkenankan mengenakan pakaian
kelas luring yang memperlihatkan aurat (ketat/transparan), kaos
oblong/pakaian tidak berkerah, sandal jepit, dan
sejenisnya selama perkuliahan
 Mahasiswa tidak menggunakan alat komunikasi untuk
keperluan yang tidak terkait dengan pembelajaran
 Mahasiswa saling menghargai dan tidak membuat
kegaduhan yang mengganggu ketertiban pembelajaran
 Meminta izin (dengan cara mengangkat tangan) jika
ingin berbicara, bertanya, menjawab, meninggalkan
kelas atau keperluan lain
 Selama perkuliahan berlangsung, telepon seluler dalam
posisi off atau silent
f. Etika di dalam :  Mahasiswa tidak diperkenankan mengenakan pakaian
kelas daring yang memperlihatkan aurat (ketat/transparan)
 Mahasiswa wajib menampilkan identitas diri dalam
bentuk tulisan, atau video. Jika tidak menyalakan video
harus ada alasan yang relevan
 Mahasiswa yang ingin bertanya atau memberikan
tanggapan wajib memberikan tanda rise hand terlebih
dahulu

I. SUMBER (REFERENSI)
Referensi Utama
1. Komalasari, G, dkk (2011) Teori dan Teknik Konseling. Jakarta: PT Indeks
2. Plante, T. G. (2005). Contemporary clinical psychology. John Wiley & Sons.
3. Publication of The American Psychological Association (Jan/Feb 2020).
Monitor on Psychology Top Trends To Watch In 2020
4. Prawitasari, J. (2011). Psikologi Klinis : Pengantar Terapan Mikro dan Makro.
Jakarta: Erlangga
5. Prawitasari, J, dkk. (2002). Psikoterapi. Diedit oleh M.A. Subandi. Yogyakarta:
Unit Publikasi Fakultas Psikologi UGM
6. Putranto, K.A.(2016). Aplikasi Cognitive Behavior dan Behavior Activation
dalam Intervensi Klinis. Jakarta: Grafindo Books Media.Bab 5, 7. h.173, h 229
7. Sundberg, N. D, Winebarger, A.A, dan Taplin, J. R. (2007). Psikologi Klinis.
Edisi Keempat. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
8. Slamet, S, dan Markam, S. (2008). Pengantar Psikologi Klinis. Jakarta: UI
Press
9. Trull, T.J. (2005 ). Clinical Psychology. USA: Thomson Wadswort. Part 3 Ch
14 p.373
10. Wiramihardja.S. (2004). Pengantar Psikologi Klinis .Bandung: Redika
Aditama
11. Kode Etik APA dan HIMPSI
12. Artikel dari Dr. phil. Zarina Akbar, M.Psi., Psikolog
 Umar, A., Madani, M., Farida, U., Yusriadi, Y., Tamsa, H., Yahya, M., ... &
Misnawati, M. (2019). One-stop service policy as a bureaucratic reform in
indonesia. Academy of Strategic Management Journal, 18(2), 1-12.
 Akbar, Z., & Aisyawati, M. S. (2021). Coping strategy, social support, and
psychological distress among university students in Jakarta, Indonesia during
the COVID-19 pandemic. Frontiers in psychology, 3409.
 Ramanda, R., Akbar, Z., & Wirasti, R. M. K. (2019). Studi kepustakaan
mengenai landasan teori body image bagi perkembangan remaja. JURNAL
EDUKASI: Jurnal Bimbingan Konseling, 5(2), 121-135.
 Putri, D. K., Handayani, M., & Akbar, Z. (2020). Pengaruh media
pembelajaran dan motivasi diri terhadap keterlibatan orang tua dalam
pendidikan anak. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2),
649-657.
 Ardiyana, R. D., Akbar, Z., & Karnadi, K. (2019). Pengaruh keterlibatan
orang tua dan motivasi intrinsik dengan kepercayaan diri anak usia
dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 494-505.
 Janah, R., Akbar, Z., & Yetti, E. (2019). Pengaruh Iklim Organisasi terhadap
Kinerja Guru PAUD di Kota Depok. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak
Usia Dini, 4(1), 224-229.
 Mulyana, Y., Akbar, Z., Zainal, H., Yusriadi, Y., & Tahir, S. Z. B. (2021,
March). High Domestic Violence during the Pandemic COVID-19.
In Proceedings of the 11th Annual International Conference on Industrial
Engineering and Operations Management (pp. 6283-6290). Universitas Iqra
Buru.
 Akbar, Z., & Tahoma, O. (2018). Dukungan sosial dan resiliensi diri pada
guru sekolah dasar. Jurnal Penelitian dan Pengukuran Psikologi: JPPP, 7(1),
53-59.
 Nasrullah, Y., Akbar, Z., & Supena, A. (2021). Pengembangan Media
Komik untuk Meningkatkan Pemahaman Kesiapsiagaan Bencana Banjir
pada Anak. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 832-843.
 Ragil, Y. A., Meilani, S. M., & Akbar, Z. (2020). Jurnal Obsesi: Jurnal
Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia
Dini, 4(2), 567-574.
 Widowati, C., Purwanto, A., & Akbar, Z. (2021). Problem-based learning
integration in STEM education to improve environmental
literation. International Journal of Multicultural and Multireligious
Understanding, 8(7), 374-381.
 Akbar, Z., & Faryansyah, R. (2018). Pengungkapan diri di media sosial
ditinjau dari kecemasan sosial pada remaja. IKRA-ITH Humaniora: Jurnal
Sosial Dan Humaniora, 2(2), 94-99.
 Arfan, H. H., Misnawati, S., Puspita, N., Akbar, Z., & Asriadi, Y. (2021).
Student learning interest in COVID-19 pandemic age by blended e-learning
(Asynchronous and synchronous). In 11th Annual International Conference
on Industrial Engineering and Operations Management, IEOM (pp. 6330-
6339).
 Gracia, F., & Akbar, Z. (2019). Pengaruh harga diri terhadap kecenderungan
body dysmorphic disorder pada remaja. Jurnal Penelitian dan Pengukuran
Psikologi: JPPP, 8(1), 32-38.
 Samrah, A. T., Azis, M., Jusuf, E., Akbar, Z., Suharyanto, A., Tahir, S. Z. B.,
& Nasution, J. (2021, April). Analysis of the Behavior of Clean and Healthy
Living Communities. In Proceedings of the International Conference on
Industrial Engineering and Operations Management Sao Paulo, Brazil.
 Yusriadi, Y., Bin-Tahir, S. Z., Farida, U., Sakkir, G., & Akbar, Z. (2019).
Community Perception in the Use of" Songkok Recca" Hats based on Social
Stratification. Anthropos: Jurnal Antropologi Sosial dan Budaya (Journal of
Social and Cultural Anthropology), 5(1), 31-39.
 Gumelar, G., Akbar, Z., & Erik, E. (2018, July). Engagement and the spread
of fake news: personality trait as moderator. In International Conference of
Communication Science Research (ICCSR 2018) (pp. 158-162). Atlantis
Press.
 Firdaus, G. A., Situmorang, R., & Akbar, Z. (2020, October). Vlog Dalam
Pembelajaran Ips dan Kepercayaan Diri Siswa Sekolah Dasar. In Prosiding
Seminar dan Diskusi Pendidikan Dasar.
 Septiani, D., Martini, A., & Akbar, Z. (2020, October). Studi Literatur
Pengembangan Empati Untuk Menghadapi Masyarakat Era 5.0. In Prosiding
Seminar dan Diskusi Pendidikan Dasar.
 Akbar, Z., & Tohar, K. (2021). Fundamental movement skills and sensory
movement strategies to support online learning in early childhood. Journal
of Physical Education and Sport, 21, 2364-2371.
 Afifaturrahmi, A., Hartati, S., & Akbar, Z. (2022). Meningkatkan
Pengetahuan Kesiapsiagaan Gempa Bumi melalui Video Animasi pada Anak
Usia 5-6 Tahun. Aulad: Journal on Early Childhood, 5(3), 343-348.
 Mulyati, H., Fitri, S., & Akbar, Z. (2020). Pelatihan keterampilan sosial
untuk mengatasi kecemasan sosial pada anak menjelang bebas di
lpka. JURNAL EDUKASI: Jurnal Bimbingan Konseling, 6(1), 58-67.
 Lestari, A. T., Hapidin, H., & Akbar, Z. (2020). Pengembangan media
storybook pic-pop berbasis budaya lokal Palembang untuk meningkatkan
perilaku prososial anak usia dini. AL-ASASIYYA: Journal Of Basic
Education, 4(1), 91-102.
 Ridha, M., & Akbar, Z. (2020). Implementasi Teknik Home Room Melalui
Layanan Bimbingan Kelompok Dalam Melatih Kepercayaan Diri Siswa
SMA Negeri 1 Sitolu Ori Nias Utara. JURNAL EDUKASI: Jurnal
Bimbingan Konseling, 6(2), 180-197.
 Akbar, Z., & Mauna, M. (2020). Protective Factors For Teacher Resilience
In Elementary Special Educations. In Proceeding National Conference:
Education, Social, Science, and Humaniora (Vol. 2, No. 1, pp. 1-5).
 Akbar, Z., Tahir, S. Z. B., Chamidah, D., & Siregar, R. (2021). The effect of
workload on performance through time management and work stress of
educators.
 Akbar, Z., WIrasti, M. K., Aisyawati, M. S., Ristindra, D. S., Aini, Q., &
Fadli, E. C. (2021). PENGEMBANGAN APLIKASI ANTI-BULLYING
UNTUK MENGATASI BULLYING DI SEKOLAH BERBASIS
PENDEKATAN PSIKOLOGIS. JURNAL EDUKASI: Jurnal Bimbingan
Konseling, 7(2), 99-118.
 Akbar, Z. (2021). Functional movement screening as an assessment in the
early childhood. Journal of Physical Education and Sport, 21, 2432-2439.
 Akbar, Z., & Fitri, S. (2019). EFEKTIVITAS TEKNIK PETA PIKIRAN
UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PADA
SISWA KELAS XI SMAN 6 DEPOK. Faktor: Jurnal Ilmiah
Kependidikan, 6(3), 235-246.
 Akbar, Z., & Fujiati, I. (2021). Family Resilience in the Family of a
Terrorist. Jurnal Psikologi, 20(1), 50-61.
 Akbar, Z., & Issom, F. L. (2022). Psikoedukasi Untuk Guru Sekolah Setelah
Masa Pandemi COVID-19. Media Abdimas, 1(3), 213-220.
 Akbar, Z., Yudhaningrum, L., Rifyanti, R., & Ismi, W. I. (2020). Self-
efficacy, risk-taking and entrepreneurial intention among students. In The
conference encourages submissions for paper presentations from academics
and practitioners. In order to reach the goals of the sharing and exchange of
experiences of both theoretical developments and applications, these
presentations may have a focus on either research studies or case studies of
best practices on related topics. (p. 362).
 Akbar, Z. (2019). Spirituality and Posttraumatic Growth among Disaster
Survivors in Indonesia. In Research in the Social Scientific Study of Religion,
Volume 30 (pp. 238-247). Brill.
 Yudhaningrum, L., Akbar, Z., Fadhalah, R. A., & Ismi, W. O. I. (2021).
Pengambilan Resiko dan Intensi Berwirausaha Pada Mahasiswa. Jurnal
Penelitian dan Pengukuran Psikologi: JPPP, 10(1), 34-41.
 Lestari, M., Suryaratri, R. D., & Akbar, Z. (2021). Resiliensi Remaja
Ditinjau dari Orangtuanya yang Bekerja sebagai TKI dan Bukan
TKI. Humanitas (Jurnal Psikologi), 5(3), 267-280.
 Akbar, Z. (2020, March). Sensory integration and functional movement: A
guide to optimal development in early childhood. In 4th International
Conference on Arts Language and Culture (ICALC 2019) (pp. 311-319).
Atlantis Press.
 Septiana, M. W., Akbar, Z., & Maksum, A. (2021). The Role of Academic
Efficiency on Student Learning Engagement. International Journal of
Multicultural and Multireligious Understanding, 8(7), 268-277.
 Nurafifah, F. F., Sudrajat, A., & Akbar, Z. (2021). The Effect of Academic
Motivation and Information Literature Self-Efficiency on Student Academic
Achievement. International Journal of Multicultural and Multireligious
Understanding, 8(8), 421-429.
 Zakiah, E., Akbar, Z., & Mauna, M. (2022, December). Pengasuhan Positif
untuk Meningkatkan Kesadaran Pengasuhan Anak di Era Digital pada Orang
Tua di Desa Pasirtanjung, Tanjungsari, Bogor. In Prosiding Seminar
Nasional Pemberdayaan Masyarakat (SENDAMAS) (Vol. 2, No. 1, pp. 46-
50).
 Akbar, Z., & Aulia, R. (2020). Religious Coping And Self-Acceptance Of
Veterans With Physical Disabilities. Psikis: Jurnal Psikologi Islami, 6(2),
200-207.
 Akbar, Z., & Zakiah, E. (2021). PROGRAM REMAJA TANGGUH
UNTUK MENINGKATKAN RESILIENSI PADA REMAJA DI DESA
KALISAPU, KECAMATAN SLAWI KABUPATEN TEGAL, JAWA
TENGAH. Sarwahita, 18(02), 128-136.
 Sari, B. A., Yarmi, G., & Akbar, Z. (2021). Analysis of the Implementation
of Learning Online Speaking Skills in Elementary Schools. International
Journal of Multicultural and Multireligious Understanding, 8(4), 640-645.
 Murtafiah, M., Akbar, Z., & Karnadi, K. (2020). Enhanced Naturalist
Intelligence in Early Childhood through Science Fiction Stories. Formatif:
Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 9(4).
 Janawati, N. L. P. G., Supena, A., & Akbar, Z. (2020). Evaluasi Pendidikan
Inklusi di Sekolah Dasar Negeri. JOEAI (Journal of Education and
Instruction), 3(2), 211-221.
 Nurafifah, F. F., Sudrajat, A., Akbar, Z., Acesta, A., & Eliyanti, M. (2020,
October). HUBUNGAN EFIKASI DIRI LITERASI INFORMASI
TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA. In PROSIDING
SEMINAR DAN DISKUSI PENDIDIKAN DASAR.
 Akbar, Z. (2020, October). Motoric Stimulation on Early Childhood
Development. In 3rd International Conference on Education, Science, and
Technology (ICEST 2019) (pp. 88-92). Atlantis Press.
 Akbar, Z., & Zakiah, E. (2020). PROGRAM PSIKOEDUKASI POSITIVE
PARENTING UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PENGASUHAN
ORANGTUA DI KELURAHAN JATI ASIH, KECAMATAN JATI ASIH,
KOTA BEKASI, JAWA BARAT. Sarwahita, 17(02), 174-183.
 Zakiah, E., & Akbar, Z. (2021, December). KOMUNITAS POSITIVE
PARENTING “POPSTAR” UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS
PENGASUHAN. In Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada
Masyarakat (Vol. 2, No. 1, pp. SNPPM2021SH-133).
 Akbar, Z. (2020). ACHIEVEMENT MOTIVATION, SELF-EFFICACY,
AND MATHEMATICS ANXIETY AMONG STUDENTS IN
ELEMENTARY SCHOOL. PalArch's Journal of Archaeology of
Egypt/Egyptology, 17(10), 2004-2013.
 Jannah, R., Yetti, E., & Akbar, Z. (2019). PENGARUH IKLIM
ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA GURU
PAUD DI KOTA DEPOK. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan
KALUNI (Vol. 2).
 Akbar, Z., Rakhman, G. G. F., & Hutomo, B. A. (2018, August).
RESILIENCE OF COMMUNITY IN FLOOD DISASTER INTEGRATED
WITH PUBLIC LEARNING CENTRE IN EAST JAKARTA, INDONESIA.
In International Conference on Intervention and Applied Psychology
(ICIAP) 2018.
 Santy, E., Akbar, Z., & Yetti, E. (2018). PENINGKATAN DISIPLIN
MELALUI PAPAN REWARD DI TK BUDI MULIA DUA BINTARO
KOTA TANGERANG SELATAN. In PROSIDING SEMINAR DAN
DISKUSI PENDIDIKAN DASAR.
 Wijayanti, T. D., Fridani, L., & Akbar, Z. (2018). PENINGKATAN
PERILAKU PROSOSIAL MELALUI MEDIA SOCIAL STORIES
BERBASIS ANIMASI STOP MOTION Penelitian Tindakan di TK Pelangi
Nusantara Salatiga Tahun Ajaran 2018/2019. In PROSIDING SEMINAR
DAN DISKUSI PENDIDIKAN DASAR.
 Permadi, W., Zulela, M. S., & Akbar, Z. (2018). PENGARUH METODE
PRACTICE REHEARSAL PAIRS TERHADAP KETERAMPILAN
BERBICARA SISWA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA.
In PROSIDING SEMINAR DAN DISKUSI PENDIDIKAN DASAR.
 Gita, F. A., Situmorang, R., & Akbar, Z. (2020). Vlog dalam Pembelajaran
IPS dan Kepercayaan Diri Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar,
1-11.
 Mulyana, Y., Akbar, Z., Zainal, H., & Jiwantara, F. A. Muhsyanur, Yusriadi
Yusriadi, & Saidan Zulfiqar Bin-Tahir (2021). High Domestic Violence
during the Pandemic COVID-19. In Proceedings of the International
Conference on Industrial Engineering and Operations Management (pp.
6283-6290).
 Afifaturrahmi, A., Hartati, S., & Akbar, Z. (2021, August). ANIMATION
VIDEO AS A LEARNING MEDIA FOR EARTHQUAKE DISASTER
PREPAREDNESS IN EARLY CHILDREN. In International Conference on
Innovations in Social Sciences Education and Engineering (ICOISSEE) (Vol.
1, No. 1).

13. Artikel dari Ernita Zakiah, M.Psi., Psikolog


 Wijayanti, D. A., Komalasari, G., & Zakiah, E. (2021). Pengaruh efikasi diri
akademik terhadap flow akademik mahasiswa di Jakarta pada masa pandemi
covid-19. Jurnal Penelitian Bimbingan Dan Konseling, 6(2).
 Zakiah, E. (2021). PENGARUH RESILIENSI TERHADAP POST-
TRAUMATIC STRESS DISORDER PADA PENYINTAS BANJIR. Jurnal
Kependidikan, 5(2), 250-260.
 Zakiah, E., & Rosalinda, I. (2021). Potrayal of Post-Traumatic Stress
Diorder Among Flood Survivors. Jurnal Penelitian dan Pengukuran
Psikologi: JPPP, 10(1), 42-50.
 Zakiah, E. (2019). The Effectiveness of Behavioural Activation Intervention
in Depression Symptoms among UNJ Student. Jurnal Penelitian dan
Pengukuran Psikologi: JPPP, 8(2), 100-104.

14. Artikel dari Mauna, M.Psi., Psikolog


 Lubis, I. R., Mauna, M., Zakiah, E., Krisnaputra, D., & Sukmana, C. P. H.
(2021). Pengaruh Tipe Kepribadian big five personality dan self-compasion
terhadap loneliness pada remaja dengan orang tua bercerai. Jurnal
psikogenesis, 9(1), 70-80.
15. Buku dari Ernawati, M.Psi., Psikolog
Ernawati & Adhicita, D. (2020). Buku Saku: Mengelola Emosi Orangtua dalam
Pengasuhan. Jakarta: Kemendikbud RI.

16. Video pembelajaran yang akan diupload di youtube prodi.

Referensi Pendukung
1. Jurnal
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
FAKULTAS PENDIDIKAN PSIKOLOGI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATAKULIAH (MK) KODE MATAKULIAH BOBOT (SKS) SEMESTER TANGGAL
PENYUSUNAN
Psikologi Klinis 11252413 3 6 (Genap)

DOSEN PENGAMPU KOORDINATOR OTORISASI/PENGAWASAN/ WAKIL DEKAN I TANGGAL REVISI


MATAKULIAH PROGRAM STUDI GPJM FAKULTAS

1. Dr. phil. Zarina


Akbar, M.Psi., Dr. Phil. Zarina Akbar M.Psi Gita Irianda Rizkyani Medellu, M. Psi., Dr. Gumgum Gumelar Fajar
Psikolog Rakhman, M.Si
Psikolog
2. Mauna, M.Psi.,
Psikolog
3. Ernita Zakiah,
M.Psi., Psikolog
4. Ernawati., M.Psi.,
Psikolog

CPL-Program Studi yang Dibebankan pada Matakuliah


CPL-1 (SIKAP) 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius 10.
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan
etika
Capaian Pembelajaran 3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan
kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa
tanggungjawab pada negara dan bangsa
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau
temuan orisinal orang lain
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
8. Menginternalisasikan nilai, norma, dan etika akademik
9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri
CPL-2 (KU) 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan 7.
atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai
humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur
3. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah,
tata cara, dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang
keahliannya berdasarkan hasil analisis informasi dan data
5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik
di dalam maupun di luar lembaganya
6. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi
CPL-3 (KK) 1. Kemampuan Komunikasi: Mampu menyampaikan gagasan secara tertulis, menampilkan presentasi 5.
secara efektif, dan menggunakan teknologi informasi secara bertanggung jawab
2. Etika Psikologi: Mampu mempertanggungjawabkan hasil kerja berdasarkan Kode Etik Psikologi
Indonesia
3. Literasi data: Mampu memperoleh informasi dari data dan melakukan analisis data secara
bertanggun jawab
4. Literasi Teknologi: Mampu memperoleh serta mengolah informasi melalui penggunaan teknologi
secara bertanggung jawab dalam konteks psikologi
CPL-4 1. Menguasai konsep teoritis utama (major concepts) tentang proses dan fungsi mental manusia 5.
(PENGETAHUAN) (seperti memori, emosi, dan motivasi), serta sejarah dan aliran-aliran dalam psikologi
2. Menguasai konsep teoritis tentang proses belajar
3. Menguasai teori-teori kepribadian
4. Menguasai Prinsip Etika Profesi dan Kode Etik Psikologi Indonesia
Capaian Pembelajaran Matakuliah (CPMK)
CPMK-1 Menguasai konsep dasar teori psikologi untuk menggambarkan beragam gejala psikologis serta
menganalisis gejala psikologis individu, kelompok organisasi, dan komunitas
CPMK-2 Mampu menganalisis fenomena perilaku manusia berdasarkan hasil observasi, interview, dan asesmen
yang diperkenankan
CPMK-3 Mampu memberikan alternatif pemecahan masalah psikologi yang terjadi pada individu, kelompok,
organisasi dan masyarakat tanpa membedakan suku, agama, ras, tingkat usia, jenis kelamin, dan status
sosial-ekonomi budaya
CPMK-4 Mampu mempertanggungjawabkan hasil kerja berdasarkan kode etik Psikologi Indonesia
Sub-Capaian Pembelajaran Matakuliah (Sub-CPMK)
Sub-CPMK-1.1 Mampu menjelaskan pengertian, sejarah, teori-teori dan paradigm dasar dalam psikologi klinis
Sub-CPMK-1.2 Mampu menjelaskan mengenai fungsi, peran psikolog klinis dan keterkaitannya dengan profesi lain
Sub-CPMK-1.3 Menjelaskan mengenai perspektif psikologi klinis (pendekatan klinis, individual, dan lingkungan)
Sub-CPMK-1.4 Memahami berbagai isu-isu terbaru dalam bidang psikologi klinis
Sub-CPMK-1.5 Memahami metode-metode penelitian dan etika dalam psikologi klinis
Sub-CPMK-2.1 Menjelaskan konsep dan teknik asesmen klinis
Sub-CPMK-2.2 Mejelaskan konsep dan teknik observasi
Sub-CPMK-2.3 Mejelaskan konsep dan teknik wawancara
Sub-CPMK-2.4 Menjelaskan permasalahan diagnosa dan klasifikasinya
Sub-CPMK-3.1 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan psikodinamika
Sub-CPMK-3.2 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan behavioral
Sub-CPMK-3.3 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan humanistik-eksistensial
Sub-CPMK-3.4 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan gestalt
Sub-CPMK-3.5 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan kognitif
Sub-CPMK-3.6 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan kognitif-behavioral
Sub-CPMK-3.7 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan rational-emotive
Sub-CPMK-3.8 Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan analisis transaksional
Sub-CPMK-3.9 Memahami bidang-bidang spesialisasi dalam psikologi klinis
Sub-CPMK-4.1 Mampu menyusun laporan studi kasus klinis secara tertulis
Korelasi CPMK dan Sub-CPMK
Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub-
CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK CPMK
-1.1 -1.2 -1.3 -1.4 -1.5 -2.1 -2.2 -2.3 -2.4 -3.1 -3.2 -3.3 -3.4 -3.5 -3.6 -3.7
CPMK-1          
CPMK-2            
CPMK-3  
CPMK-4    
Sub- Sub- Sub-
CPMK CPMK CPMK
-3.8 -3.9 -4.1
CPMK-1  
CPMK-2 
CPMK-3     
CPMK-4 

RINCIAN RENCANA KEGIATAN PEMBELAJARAN


Moda
Penilaian
Pembelajaran
Materi
Pekan Bentuk/Metode Alokasi Kriteri
Sub-CPMK Indikator Perkuliahan/ Referensi
Ke- Pembelajaran Waktu a
Pokok Bahasan Luring Daring Strategi
dan
Rubrik
1-2 Mampu menerapkan Mahasiswa Kontrak dan Ceramah √ - 150 Aktivitas
kontrak belajar yang memperoleh/ memiliki orientasi Tanya jawab menit perkuliahan
telah disepakati RPS perkuliahan:
membahas
Mampu menampilkan Melakukan kesepakatan tujuan, materi,
sikap empatik dan kontrak perkuliahan strategi,
menjaga kode etik (RPS) sumber dan
selama perkuliahan evaluasi, tugas
Melakukan kesepakatan dan tagihan
Mampu menampilkan tentang tugas dalam
perilaku jujur dalam perkuliahan.
aktivitas akademik Adanya ketaatan,
ketertiban, dan
Mampu menjelaskan kerjasama selama proses
pengertian dan sejarah perkuliahan terkait
psikologi klinis dengan implementasi
pelaksanaan kode etik
dalam melakukan proses
asesmen dan
penyusunan laporan
3-4 Menjelaskan konsep dan Memiliki kemampuan Asesmen dan Ceramah √ - 150 Penilaian Sundberg, N. D,
teknik asesmen klinis menjelaskan konsep dan diagnosis Tanya jawab menit/p kinerja Winebarger, A.A,
teknik asesmen klinis dalam Diskusi ertemua kemudian di dan Taplin, J. R.
Mejelaskan konsep dan psikologi Presentasi n submit ke e- (2007). Psikologi
teknik wawancara Memiliki kemampuan klinis kelompok learning Klinis. Edisi
Keempat.
menjelaskan konsep dan
Yogyakarta:
Menjelaskan teknik observasi dan Mencari Pustaka Pelajar
permasalahan diagnosa teknik wawancara isu-isu
dan klasifikasinya permasalaha Prawitasari, J.
n diagnosis (2011). Psikologi
serta Klinis :
pemecahan Pengantar
masalah Terapan Mikro
kemudian di dan Makro.
submit ke e- Jakarta:
learning Erlangga. Bagian
2, bab 3 dan bab
4, h.55 - 107

Slamet, S, dan
Markam, S.
(2008).
Pengantar
Psikologi Klinis.
Jakarta: UI Press

Prawitasari, J,
dkk. (2002).
Psikoterapi.
Diedit oleh M.A.
Subandi.
Yogyakarta: Unit
Publikasi
Fakultas
Psikologi UGM
Putranto,
K.A.(2016).
Aplikasi
Cognitive
Behavior dan
Behavior
Activation dalam
Intervensi Klinis.
Jakarta: Grafindo
Books Media.
Bab 2, h. 71 – 82

Wiramihardja.S
(2004) Pengantar
Psikologi
Klinis.Bandung:
Redika Aditama.
Bab 3, h.37

Trull, T.J. (2005).


Clinical
Psychology.
USA: Thomson
Wadswort. Part 2
Ch 6 p.141-171

5,6,7 Memahami intervensi Mahasiswa memiliki Intervensi dan Diskusi √ - 150 Penilaian Link youtube
psikologis dengan kemampuan memahami dinamika Tanya jawab, menit/p kinerja https://youtu.be/
pendekatan intervensi dan dinamika psikologi diskusi ertemua pembelajara jdawTFsCNtc
psikodinamika psikologi dengan dengan kelompok, dan n n kemudian
pendekatan pendekatan live podcast di submit ke https://youtu.be/
psikodinamika psikoanalisa, e-learning fRyVM7JHW1
behavioristik 0
dan
humanistik https://youtu.be/
eksistensial x7wZCtFWblE
Memahami intervensi Mahasiswa memiliki https://youtu.be/
psikologis dengan kemampuan memahami UVKb_BXEp5
pendekatan behavioral intervensi dan U
dinamika psikologi https://youtu.be/
dengan pendekatan RhU59QjuVqI
behavioral

Memahami intervensi Mahasiswa memiliki


psikologis dengan kemampuan memahami
pendekatan humanistik- intervensi dan dinamika
eksistensial psikologi dengan
pendekatan humanistik
eksistensial

UJI KOMPETENSI I (CMPK 1-4)


8 UTS Analisis kasus secara Materi Case based - - Paper and Rubrik UTS
individual ditentukan test pencil
dalam rubrik
tugas
9-13 Memahami intervensi Mahasiswa memiliki Intervensi dan Diskusi - BM: Menonton Link youtube
psikologis dengan kemampuan memahami dinamika Tanya jawab, 100 link https://youtu.be/
pendekatan gestalt intervensi dan dinamika psikologi diskusi menit youtube 3UcjojHetfE
psikologi dengan dengan kelompok, dan TK: 50 yang sudah
Memahami intervensi pendekatan gestalt pendekatan live podcast menit dilampirkan https://youtu.be/
psikologis dengan gestalt, Setiap 5M6VezbhUbw
pendekatan kognitif Mahasiswa memiliki kognitif, pertem Penilaian
kemampuan memahami kognitif- uan kinerja https://youtu.be/
Memahami intervensi intervensi dan dinamika behavioral, kemudian di AJ4Uyf5X6Sw
psikologis dengan psikologi dengan dan rational- submit ke e-
pendekatan kognitif- pendekatan kognitif emotive learning https://youtu.be/
behavioral gWw8m_O1M_
g
Memahami intervensi Mahasiswa memiliki Penilaian https://youtu.be/
psikologis dengan kemampuan memahami kinerja wfQdcbbhmD
pendekatan rational- intervensi dan dinamika kemudian di M
emotive psikologi dengan submit ke e-
pendekatan kognitif learning Sundberg, N. D,
Memahami intervensi behavioral Winebarger, A.A,
psikologis dengan dan Taplin, J. R.
pendekatan Mahasiswa memiliki (2007). Psikologi
transaksional kemampuan memahami Klinis. Edisi
Keempat.
intervensi dan dinamika
Yogyakarta:
psikologi dengan Pustaka Pelajar
pendekatan rasional
emotif Slamet, S, dan
Markam, S.
Mahasiswa memiliki (2008).
kemampuan memahami Pengantar
intervensi dan dinamika Psikologi Klinis.
psikologi dengan Jakarta: UI Press
pendekatan analisis
Prawitasari, J,
transaksional dkk. (2002).
Psikoterapi.
Diedit oleh M.A.
Subandi.
Yogyakarta: Unit
Publikasi
Fakultas
Psikologi UGM

Putranto,
K.A.(2016).
Aplikasi
Cognitive
Behavior dan
Behavior
Activation dalam
Intervensi Klinis.
Jakarta: Grafindo
Books
Media.Bab 5,
h.173, Bab 7., h
229

Trull, T.J.
(2005 ). Clinical
Psychology.
USA: Thomson
Wadswort. Part 3
Ch 14 p.373
14 Memahami bidang- Memahami spesialisasi Spesialisasi Ceramah - 150 Trull, T.J. (2005).
bidang spesialisasi psikologi bencana, psikologi Diskusi menit Clinical
dalam psikologi klinis psikologi forensic, Tanya jawab Psychology.
psikologi kesehatan, dan Perspektif USA: Thomson
Mampu menyusun spesialisasi psikologi psikologi, isu- Wadswort. Part 3
Ch 17 p.462, Ch
laporan studi kasus positif isu psikologi,
19 p.513
klinis secara tertulis metode dan
Memahami aspek-aspek etika Arief, I.S.
Memahami berbagai penulisan laporan studi penelitian (2016).
isu-isu terbaru dalam kasus klinis dan psikologi Psikologi
bidang psikologi klinis enyusun laporan studi klinis Positif
kasus klinis Pendekatan
Memahami metode- Saintifik
metode penelitian dan Memahami isu-isu Menuju
etika dalam psikologi terbaru dalam bidang Kebahagiaan.Ja
klinis psikologi klinis karta:PT
Gramedia
Memiliki kemampuan Pustaka Utama
memahami perspektif
psikologi klinis https://www.yo
(pendekatan klinis, utube.com/watc
individual, dan h?v=efOZL9ST
lingkungan) wEA
Video How to
Apply Positive
Psychology
Counseling
Role Play
Session
15. Membahas materi sejak Materi dari pertemuan Ceramah
pertemuan ke-1 hingga pertama hingga ke-14 Tanya jawab
ke-14
Kesepakatan
UAS
16 UAS Analisis kasus klinis Case based Rubrik UAS
learning

LAMPIRAN RPS

1. Perkuliahan berbasis hasil penelitian dan/atau P2M

2. Tabel Revisi/Catatan Perubahan RPS


Tanggal Penyusunan Tanggal Revisi Tim Perevisi Isi Revisi
3. Peta konsep

Konsep dasar psikologi klinis

Telaah Kurikulum Psikologi


Fungsi, peranan, dan kaitan psikolog
dengan profesi lain
Persektif psikologi klinis
Isu-isu dalam psikologi klinis

Klinis
Metode dan etika penelitian psikologi klinis
Psikologi Klinis
Teknik-teknik asesmen dalam psikologi klinis

Diagnosis

Intervensi klinis dengan berbagai perspektif

Bidang-bidang spesialisasi psikologi klinis

4. Materi Ajar
Big Ideas dalam Psikologi Klinis
Big Ideas Topik penting yang terkait dengan Big Ideas
Prinsip dasar psikologi klinis  Pengertian psikologi klinis
 Sejarah psikologi klinis
 Perkembangan psikologi klinis
Fungsi, peranan, dan kaitan  Fungsi psikolog klinis
psikolog dengan profesi lain  Peranan psikolog klinis
 Kaitan psikolog klinis dengan profesi lain
Persektif psikologi klinis  Kelompok
 Komunitas
Isu-isu dalam psikologi klinis  Isu-isu terbaru dalam psikologi klinis
 Analisa kasus isu klinis
Metode dan etika penelitian  Metode penelitian dalam psikologi klinis
dalam psikologi klinis  Etika penelitian dalam psikologi klinis
Teknik-teknik asesmen dalam  Pengertian asesmen dan teknik-teknik asesmen
psikologi klinis  Observasi
 Wawancara
 Tes psikologi
Diagnosis  Pengertian diagnosis
 Klasifikasi diagnosis
Intervensi klinis dengan  Pengertian intervensi klinis
berbagai perspektif  Jenis-jenis intervensi klinis dengan berbagai perspektif (psikoanalisa, behavioristi, humanistik, gestalt,
kognitif, kognitif-behavioral, ratinal-emotive, transaksional, bermain, dan transpersonal)
Bidang-bidang spesialisasi  Bidang-bidang spesialisasi psikologi klinis (bencana, forensik, kesehatan, dan positif)
psikologi klinis

Jika dipetakan, sebaran konsep-konsep penting dalam pembelajaran psikologi klinis dapat diilustrasikan pada Gambar 1. Semua konsep penting
ini diharapkan menjadi topik dan materi yang dipresentasikan dalam pembelajaran psikologi klinis sehingga pencapaian kompetensi dalam
pembelajaran psikologi klinis dapat tercapai.
Gambar 1. Pemetaan Ruang Lingkup Materi Muatan Psikologi Klinis
STRUKTUR DAN KARAKTERISTIK MATERI

Asesmen Diagnosis
Intervensi

STRUKTUR
MATERI
MATERI

KARAKTERISTIK
MATERI

Paradigma
Klasifikasi
Materi

Perspektif Spesialisasi
psikologi Klasifikasi Psikologi klinis
klinis diagnosis
- Kelompok dalampsikolo
- Komunitas gi klinis

5. Skenario Implementasi Metode Pembelajaran

6. Rincian Tugas
UJIAN TENGAH SEMESTER
PSIKOLOGI KLINIS
ANALISIS KASUS

Mahasiswa akan diberikan sebuah kasus dan diminta untuk menganalisis kasus tersebut secara individual.

Metode Analisis kasus yang akan ditulis secara langsung (paper and pencil test) di kelas.
Deskripsi UTS adalah
1. Mahasiswa diberikan lembaran yang berisi tentang kasus klinis.
2. Mahasiswa diberikan kertas polio kosong.
3. Mahasiswa diminta menganalisis kasus tersebut dan menuliskannya di kertas yang sudah diberikan.
Rubrik Penilaian
UTS Psikologi Klinis
Analisis Kasus
No. Aspek

3 2 1
1 Sistematika Penulisan Laporan lengkap dan Laporan tidak lengkap dan
Laporan tidak lengkap
(Kesesuaian format, kelengkapan terorganisasi dengan baik terorganisasi dengan baik
dan tidak terorganisasi
penulisan) dengan baik
2 Tulisan dapat terbaca Tulisan tidak dapat
Tulisan dapat terbaca dan namun tidak menggunakan dibaca dan menggunakan
Tulisan dapat dibaca dan menggunakan bahasa yang Bahasa yang benar dan Bahasa yang benar dan
menggunakan bahasa yang baku. benar dan baku baku tidak baku
3
Teori yang digunakan Teori yang digunakan
sesuai dengan kasus yang tidak sesuai dengan kasus
Teori yang digunakan sesuai dianalisis, sumber yang dianalisis, sumber
dengan kasus yang dianalisis, referensi tidak terpercaya, referensi tidak
sumber referensi terpercaya, dan disajikan secara terpercaya, dan disajikan
Penjelasan teori disajikan secara sistematis kurang sistematis secara kurang sistematis
4 Pembahasan kurang Pembahasan tidak
Pembahasan sistematis, sistematis, terdapat sistematis, tidak terdapat
terdapat kesesuaian antara kesesuaian antara data dan kesesuaian antara data
data dan teori, dipaparkan teori, dipaparkan dengan dan teori, dipaparkan
Pembahasan dan kesimpulan dengan jelas cukup jelas dengan cukup jelas
5 Referensi Referensi yang digunakan Referensi yang digunakan Referensi yang
lebih dari 1, sumbernya jelas hanya 1, sumbernya jelas digunakan hanya 1,
dan terpercaya dan terpercaya sumbernya tidak jelas
dan tidak terpercaya
6 Ketepatan waktu Menyelesaikan analisis tepat Mengumpulkan 10 menit Mengumpulkan lebih
waktu sesuai dengan melebihi waktu yang dari 10 menit dari waktu
kesepakatan disepakati yang disepakati
UJIAN AKHIR SEMESTER
PSIKOLOGI KLINIS
CASE BASED LEARNING
Mahasiswa diminta untuk mencari sebuah kasus klinis, melakukan wawancara, dan menganalisisnya secara multiaksial
Metode Case Based Learning

Deskripsi UAS adalah


1. Mahasiswa diminta mencari klien dan melakukan wawancara.
2. Klien yang dimaksud adalah orang yang dalam kategori normal bermasalah (tidak perlu berdasarkan diagnosis psikolog)
3. Mahasiswa melakukan analisis secara individual dari permasalahan yang dialami klien.
Rubrik Penilaian
UAS Psikologi Klinis

No. Aspek

3 2 1
1 Sistematika Laporan Laporan lengkap dan Laporan tidak lengkap dan Laporan tidak lengkap dan
(Kesesuaian format, terorganisasi dengan baik terorganisasi dengan baik tidak terorganisasi dengan
kelengkapan laporan) baik

2 Tata tulis (Penggunaan


huruf kapital, huruf Tata tulis benar dan Tata tulis benar namun tidak Tata tulis tidak tepatdan
miring, tanda baca) dan menggunakan Bahasa yang menggunakan Bahasa yang menggunakan Bahasa yang
bahasa benar dan baku benar dan baku benar dan tidak baku
3

Teori jelas, sumber referensi Teori jelas, sumber referensi Teori jelas, sumber referensi
terpercaya, disajikan secara tidak jelas, penyajian kurang tidak terpercaya, disajikan
Penjelasan teori sistematis sistematis dengan tidak sistematis
4 Pembahasan dan
kesimpulan Pembahasan sistematis, terdapat
kesesuaian antara data dan teori, Pembahasan kurang Pembahasan tidak sistematis,
dipaparkan dengan jelas sistematis, terdapat tidak terdapat kesesuaian
kesesuaian antara data dan antara data dan teori,
teori, dipaparkan dengan dipaparkan dengan cukup
cukup jelas jelas
5 Referensi Referensi yang digunakan lebih Referensi yang digunakan Referensi yang digunakan
dari 1, sumbernya jelas dan hanya 1, sumbernya jelas dan hanya 1, sumbernya tidak
terpercaya terpercaya jelas dan tidak terpercaya
6 Ketepatan waktu Mengumpulkan tepat waktu Mengumpulkan 60 menit Mengumpulkan lebih dari 60
sesuai dengan kesepakatan melebihi waktu yang menit dari waktu yang
disepakati disepakati
TUGAS
PSIKOLOGI KLINIS
PEMBUATAN POSTER DAN LIVE PODCAST (PROJECT BASED LEARNING)

Mahasiswa membuat live podcast dan poster


Metode Project based learning

Deskripsi tugas adalah


1. Tugas dilakukan secara berkelompok (dalam satu kelas mahasiswa dibagi menjadi 8 kelompok)
2. Pembagian kelompok dilakukan secara mandiri oleh mahasiswa dan hasil pembagian kelompoknya diserahkan kepada dosen
melalui PJ Kelas
3. Setiap kelompok mendapatkan 1 dari 8 materi yang disepakati bersama yaitu:

Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan psikodinamika


Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan behavioral
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan humanistik eksistensial
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan gestalt
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan kognitif
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan kognitif-behavioral
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan rational-emotive-
behavioral-therapy
Memahami intervensi psikologis dengan pendekatan transaksional

4. Ketika ada kelompok yang melakukan live podcast, mahasiswa lain menyimak di dalam ruangan.
Rubrik Penilaian
Live Podcast

No. Aspek Nilai

3 2 1
1 Sistematika penyampaian Live Podcsat berlangsung Live Podcsat terdiri dari Penjelasan tidak runut
secara runut, terdiri dari pembukaan, isi, dan sehingga materi tidak
pembukaan, isi dan penutup, penutup, namun masih ada bisa dipahami pendengar
kata-kata yang disampaikan kata-kata yang kurang
runut sehingga mudah runut sehingga butuh
dipahami oleh pendengar usaha besar bagi pendegar
untuk bisa paham isinya
2
Teori yang digunakan
Teori yang digunakan tidak sesuai dengan topik
Teori yang digunakan sesuai sesuai dengan topik yang yang didapatkan dan
dengan topik yang didapatkan didapatkan namun tidak tidak menyebutkan
dan menyebutkan sumber menyebutkan sumber sumber referensi yang
Penjelasan teori referensi yang terpercaya referensi yang terpercaya terpercaya
3 Pembahasan kurang Pembahasan tidak
Pembahasan sistematis, sistematis, terdapat sistematis, tidak terdapat
terdapat kesesuaian antara kesesuaian antara data dan kesesuaian antara data
data dan teori, dan dipaparkan teori, dipaparkan dengan dan teori, dipaparkan
Pembahasan dan kesimpulan dengan jelas cukup jelas dengan cukup jelas
4 Kreativitas Live podcast menggunakan Live podcast tidak Penjelasan monoton,
beberapa variasi menggunakan banyak banyak kata-kata yang
penyampaian sehingga variasi penyampaian, tapi dibahas berulang, tidak
membuat pesan yang ingin pesan yang ingin membuat penonton ingin
disampaikan semakin disampaikan masih bisa mendengarkan sampai
dimengerti oleh pendengar diterima oleh pendengar. akhir, dan pesan yang
dan membuat pendengar disampaikan lewat
semakin tertarik untuk podcast tidak jelas.
mendengarkan sampai akhir.
5 Ketepatan waktu Live podcast dimulai dan Live podcast dimulai Live podcast dimulai
selesai sesuai dengan jadwal terlambat selama 10-20 terlambat selama 20
yang sudah ditetapkan. menit dari jadwal yang menit dari jadwal yang
sudah ditetapkan sehingga sudah ditetapkan
selesai tidak tepat waktu. sehingga selesai tidak
tepat waktu.
Rubrik Penilaian
Poster

No. Aspek Skor dan Kriteria


3 2 1
1 Kreativitas Poster menarik, memiliki Poster menarik, namun Tidak ada gambar ilustrasi,
paduan warna yang masih ada paduan warna paduan warna tidak harmonis,
harmonis, berisi ilustrasi- yang kurang harmonis dan gabungan antara tulisan dan
ilustrasi yang berkaitan ada gambar yang tumpang gambar tidak seimbang sehingga
dengan teori yang ingin tindih dengan tulisan sulit dipahami, isinya tidak
disampaikan sehingga sulit dibaca, berkaitan dengan teori
ilustrasi-ilustrasi yang
ditampilkan kurang
berkaitan dengan teori yang
ingin disampaikan
2 Tata tulis benar dan
Tata tulis menggunakan bahasa yang
(Penggunaan huruf mudah dipahami
kapital, huruf Tata tulis benar namun tidak Tata tulis tidak tepat dan
miring, tanda baca) menggunakan bahasa yang menggunakan bahasa sulit
dan bahasa benar dan mudah dipahami dipahami
3 Teori jelas, sumber referensi Teori jelas, sumber referensi Teori jelas, sumber referensi
terpercaya, disajikan secara tidak jelas, penyajian tidak terpercaya, disajikan
Penjelasan teori sistematis kurang sistematis dengan tidak sistematis
4 Referensi Referensi yang digunakan Referensi yang digunakan Referensi yang digunakan hanya
lebih dari 1, sumbernya jelas hanya 1, sumbernya jelas 1, sumbernya tidak jelas dan
dan terpercaya dan terpercaya tidak terpercaya

5 Ketepatan waktu Mengumpulkan tepat waktu Mengumpulkan 10-20 menit Mengumpulkan lebih dari 20
sesuai dengan kesepakatan melebihi waktu yang menit dari waktu yang disepakati
disepakati

Anda mungkin juga menyukai