Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI PSIKOLOGI – FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

Tanggal Penyusunan 05/09/2016 Tanggal revisi

Fakultas Psikologi
Program Studi Psikologi Kode Prodi:
Jenjang Sarjana
Kode dan Nama MK IT051222 Psikologi Anak Khusus
SKS dan Semester SKS 2 Semester 6 (ATA)
Prasyarat -
Status Mata Kuliah [√] Wajib [... ] Pilihan
Dosen Pengampu Tim Fakultas Psikologi
1. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam
menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan
etika.
2. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan
peradaban berdasarkan Pancasila.
Sikap dan Tata 3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,
Nilai agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan
orisinal orang lain.
4. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
5. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
6. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan
di bidang keahliannya secara mandiri.
1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis,
dan inovatif dalam konteks pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang
Ketrampilan sesuai dengan bidang keahliannya
Umum 2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan
terukur
Capaian Pembelajaran
3. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam
Mata Kuliah
konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya,
berdasarkan hasil analisis informasi dan data
1. Mampu menerapkan konsep teoritis dasar dalam
psikologi dan mampu memformulasikan prosedur
penyelesaian masalah di bidang psikologi sesuai dengan
konteksnya.
2. Mampu menerapkan teknik pengamatan secara
obyektif, sehingga dapat menginterpretasikan tingkah
laku manusia (baik perorangan maupun kelompok)
dengan kompleksitas sosial budaya dan
keanekaragaman budaya menurut kaidah-kaidah
Pengetahuan psikologi.
3. Mampu mengembangkan dan memberdayakan potensi
manusia secara individu maupun kelompok.
4. Mampu melaksanakan tugas secara bertanggungjawab
sesuai dengan kode etik. Psikologi, baik terhadap diri
sendiri maupun organisasi.
5. Mampu menunjukkan kompetensi dalam penggunaan
teknologi informasi dan mampu menggunakan
komputer serta teknologi lain untuk berbagai
keperluan, antara lain mencari informasi dengan
menggunakan internet.
1.
Mampu mengumpulkan dan menganalisis data untuk
menginterpretasikan perilaku manusia sesuai kaidah
psikologi dengan menggunakan metode assesmen,
yakni wawancara, observasi dan tes psikologi yang
sesuai dengan kewenangannya.
Kemampuan menganalisa hubungan perilaku manusia yang
Keterampilan tak lepas dari teknologi; khususnya teknologi informasi
Khusus sehingga memungkinkan pendekatan interdisipliner
dengan ilmu lain khususnya teknologi informasi.
Deskripsi Umum Mata kuliah ini membahas tentang pengetahuan yang berkaitan dengan anak
(Silabus) berkebutuhan khusus dan strategi serta teknik pendidikan bagi anak
berkebutuhan khusus. Dibahas pula mengenai bagaimana kaitan antara
gangguan yang dapat dialami anak-anak yang disebabkan oleh teknologi,
serta memberikan pengalaman praktis yang berkaitan dengan konsistensi
dan komitmen visi dan jati diri keprofesian psikologi.
1. Ceramah/Kuliah Pakar √ 4. Praktik Laboratorium .....
2. Problem Based √ 5. Self-Learning (V-Class) .....
Metode Pembelajaran
Learning/FBD
3. Project Based Learning √ 6. Lainnya: .......................... .....
Pengalaman a. Tayangan Presentasi √ c. Online exercise/kuiz (V-class) .....
Belajar/Tugas b. Review textbook/Jurnal √ d. Laporan √
e. Project Based Learning √

1. Mash, E. J. & David A. Wolfe. 2016. Abnormal Child Psychology. 4th. USA :
Wadsworth
2. Heward, W.L. 2013. Exceptional children an introduction to special
Referensi education. Sixth Edition. USA : Merrill/Pearson
3. Micheal Lewis, Karen D.Rudolph, Developmental Psychopathology,
Springer, Rutgers University, New Brunswick, NJ, USA
4. Neils, C. & Scott, P.S. Game Addiction: The Experience and the Effect.
5. DSM V – TR. 2012. 5th edition revised. America Psycriatic Association
Minggu Kemampuan Akhir yang Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Kriteria Bobot Sumber
Diharapkan Pelajaran) Pembelajaran Belajar Penilaian Nilai (%) belajar
(Menit) (Indikator)
1. A. Mahasiswa dapat memahami 1. Pengertian Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5%
dan menjelaskan arti Normalitas dan Ceramah, Mahasiswa
normalitas dan abnormalitas Abnormal
2. Penyebab Tingkah
B. Mahasiswa dapat memahami laku Abnormal
dan menjelaskan penyebab
timbulnya tingkah laku
abnormalitas

C. Mahasiswa dapat 3. P
membedakan penyebab enyebab Abnormal
Karena faktor Psikososial, Sosial
Psikososial, Sosial Kultural dan Kultural dan
Biologis Biologis

D. Mahasiswa dapat memahami 4. Tinjauan


dan menjelaskan abnormlitas Normalitas dan
ditinjau dari sudut pandang Abnormalitas
Psikoanalisa, Behavior, a. Psikoanalisa
Psikologi Kognitif, Humanistik b. Behavior
dan Biologis c. Psikologi
kognitif
d. Humanistik &
Biologis

2. A. Agar Mahasiswa A. Blindness & Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 2


memahami dan dapat Deafness Ceramah Mahasiswa
mendefinisikan mengenai Total 1. Total Blindness
Blindness a. Definisi Total
Blindness
B. Agar Mahasiswa b. Faktor-faktor
memahami faktor-faktor yang yang
menyebabkan Total Blindness menyebabkan
Total
C. Agar Mahasiswa Blindness
mampu membuat perbedaan 2. Low Vision
antara Total Blindness dan Low a. Definisi Low
Vision Vision
b. Faktor-faktor
D. Agar Mahasiswa yang Low
memahami dan dapat Vision
mendefinisikan mengenai B. Deafness
Deafness dan memahami factor- 1. Definisi Deafness
faktor penyebab deafness 2. Penyebab
Deafness
3. Faktor-faktor
yang
menyebabkan
deafness
3. A. Agar Mahasiswa memahami Language Disorder Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 2
dan dapat mendefinisikan a. Definisi Language Ceramah Mahasiswa
mengenai Language Disorder Disorder
b. Faktor-faktor yang
B. Agar Mahasiswa menyebabkan
memahami faktor-faktor yang Language Disorder
menyebabkan Language
Disorder
4. A.Mahasiswa dapat memahami Cerebral Palsy Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 3
dan menjelaskan definisi, 1. Definisi Cerebral Ceramah Mahasiswa
karakteristik dari Cerebral Palsy Palsy
2. Karakteritik
B.Mahasiswa memahami faktor- Cerebral Palsy
faktor yang menyebabkan 3. Faktor-faktor yang
Cerebral Palsy menyebabkan
Cerebral Palsy
5. A.Mahasiswa memahami, Intelectual Disability Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 1,3
mendefinisikan dan 1. Definisi Intelectual Ceramah Mahasiswa
menjelaskan karakteristik dari Disability
Intelectual disability 2. Karakteristik
Intelectual
B.Mahasiswa memahami faktor- Disability
faktor yang menyebabkan 3. Faktor-faktor yang
Intelectual Disibility menyebabkan
Intelectual
Disability
6. A. Mahasiswa memahami, ADHD Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 1,3
mendefinisikan dan 1. Definisi Ceramah Mahasiswa
menjelaskan karakteristik dari 2. Karakteristik
ADHD 3. Faktor-faktor yang
B. Mahasiswa memahami menyebabkan
faktor-faktor yang
menyebabkan ADHD

A. Mahasiswa memahami, Autism Spectrum


mendefinisikan, menjelaskan Disorder
karakteristik dan membedakan 1. Definisi ASD
macam tipe dari Autism 2. Karakteristik ASD
Spectrum Disorder 3. Faktor-faktor yang
B. Faktor-faktor yang menyebabkan ASD
menyebabkan Autism 4. Teknologi yang
Spectrum Disorder dapat digunakan
C. Mahasiswa mampu sebagai alat bantu
memahami dan menjelaskan pembelajaran anak
mengenai manfaat teknologi dengan ASD
sebagai alat bantu
pembelajaran anak dengan ASD
7. Mahasiswa memahami, Conduct Disorder Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 1,3
mendefinisikan, menjelaskan 1. Definisi CD Ceramah Mahasiswa
karakteristik dan membedakan 2. Karakteristik CD
macam tipe dari Conduct 3. Faktor-faktor yang
Disorder menyebabkan CD
Faktor-faktor yang
menyebabkan Conduct
Disorder
8. Mahasiswa memahami, Learning Disorder Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 5% 1,2
mendefinisikan, menjelaskan 1. Definisi LD Ceramah Mahasiswa
karakteristik dan membedakan 2. Karakteristik LD
macam tipe dari Learning 3. Faktor-faktor yang
Disorder menyebabkan LD
Faktor-faktor yang
menyebabkan Learning
Disorder
9. Mahasiswa mampu memahami Addiction Technology Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 10% 4
dan menjelskan bagaimana (game, gadget, atau Ceramah Mahasiswa
teknologi dapat memiliki television addiction)
dampak negatif terhadap anak 1. Definisi
2. Karakteristik
3. Faktor-faktor yang
menyebabkan
10. Mahasiswa mampu melihat dan Gangguan yang terjadi Tugas 2x50 menit Partisipasi 5% 2
menjelaskan ciri, perilaku, dan pada anak Mahasiswa
kaitan antara suatu gangguan
dalam setting tertentu atau
dengan kondisi lainnya.

11. UJIAN TENGAH SEMESTER


12. A.Anak Berbakat Akademis Keberbakatan pada Tatap Muka, 2x50 menit Partisipasi 10% 2
Agar mahasiswa mengerti anak Ceramah Mahasiswa
mendefinisikan, dan 1. Definisi
menjelaskan karakteristik dari 2. Karakteristik
anak berbakat secara akademis 3. Faktor-faktor yang
B.Anak Berbakat Non Akademik menyebabkan
Agar mahasiswa mengerti
mendefinisikan, dan
menjelaskan karakteristik dari
anak berbakat secara non-
akademis

13. Mahasiswa dapat menjelaskan Gangguan-gangguan Tugas 2x50 menit Partisipasi 10% 2
ciri dan perilaku dari suatu pada anak yang dapat Mahasiswa
gangguan anak dan berusaha ditemui di sekolah-
sekolah khusus
menyimpulkannya.

14. A.Mahasiswa memahami dan Isu dan arah Tatap muka, 2x50 menit Partisipasi 10% 2
menjelaskan berbagai strategi pendidikan khusus Ceramah Mahasiswa
dan teknik pendidik bagi anak 1. Definisi
khusus terutama di Indonesia 2. Karakteristik
Misal : SLB, Inklusi &
Home Schooling

A.Mahasiswa memahami Penanganan dan


berbagai isu dan pendidikan pendidikan Anak
bagi anak khusus terutama di Berkebutuhan Khusus
Indonesia 1. Definisi
2. Karakteristik
Faktor-faktor yang
menyebabkan

15. Mahasiswa mampu menjelaskan Sekolah atau Tugas 2x50 menit Partisipasi 15% 2
salah satu contoh sistem pendidikan khusus Mahasiswa
pendidikan khusus untuk anak-
anak berkebutuhan khusus
16. UJIAN AKHIR SEMESTER
FORMAT RANCANGAN TUGAS 1

Nama Mata Kuliah : Psikologi Anak Khusus SKS : 2


Program Studi : Psikologi Pertemuan ke : 10
Fakultas : Psikologi

A. TUJUAN TUGAS :
Melihat dan menjelaskan ciri, perilaku, dan kaitan antara suatu gangguan dalam setting tertentu atau dengan kondisi lainnya.

B. URAIAN TUGAS :
a. Obyek Garapan
Gangguan-gangguan yang terjadi pada anak
b. Metode atau Cara pengerjaan
• Mencari referensi berupa jurnal atau artikel ilmiah
• Rangkumlah referensi tersebut, dengan mencakup ciri, perilaku, dan permasalahan yang diangkat
• Rangkuman dibuat dalam bentuk ppt
• Presentasikan hasil rangkuman tersebut di depan kelas
c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan :
Tayangan presentasi

C. KRITERIA PENILAIAN (5 %)
Kelengkapan isi rangkuman
Kebenaran isi rangkuman
Daya tarik komunikasi/presentasi
FORMAT RANCANGAN TUGAS 2

Nama Mata Kuliah : Psikologi Anak Khusus SKS : 2


Program Studi : Psikologi Pertemuan ke : 12
Fakultas : Psikologi

A. TUJUAN TUGAS :
Mahasiswa dapat menjelaskan ciri dan perilaku dari suatu gangguan anak dan berusaha menyimpulkannya.
B. URAIAN TUGAS :
a. Obyek Garapan
Gangguan-gangguan pada anak yang dapat ditemui di sekolah-sekolah khusus
b. Metode atau Cara pengerjaan
▪ Carilah kasus gangguan pada anak yang berada di sekolah-sekolah khusus, seperti SLB
▪ Amati ciri dan perilaku salaah satu anak di sekolah khusus
▪ Coba simpulkan termasuk gangguan apakah itu dan dibuat dalam bentuk makalah dan ppt
▪ Presentasikan simpulan tersebut di depan kelas
c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan :
Makalah dan tayangan presentasi

C. KRITERIA PENILAIAN (10%)


Kelengkapan isi tugas
Kebenaran isi tugas
Daya tarik komunikasi/presentasi
FORMAT RANCANGAN TUGAS 3

Nama Mata Kuliah : Psikologi Anak Khusus SKS : 2


Program Studi : Psikologi Pertemuan ke : 14
Fakultas : Psikologi

A. TUJUAN TUGAS :
Mahasiswa mampu menjelaskan salah satu contoh sistem pendidikan khusus untuk anak-anak berkebutuhan khusus

B. URAIAN TUGAS :
a. Obyek Garapan
Sekolah atau pendidikan khusus
b. Metode atau Cara pengerjaan
▪ Carilah salah satu sekolah yang mengakomodir anak-anak berkebutuhan khusus
▪ Observasi dan pelajari sistem yang diterapkan pada salah satu sekolah khusus untuk anak-anak berkebutuhan khusus, seperti SLB, inklusi, atau
homeschooling
▪ Buatlah hasil dalam bentuk paper minimal 5 halaman dan disiapkan juga dalam bentuk tayangan ppt minimal 5 halaman
▪ Presentasikan hasil analisis tersebut di depan kelas
c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan :
Makalah dan tayangan presentasi

C. KRITERIA PENILAIAN (15 %)


Kelengkapan hasil pengamatan
Kebenaran isi
Daya tarik komunikasi/presentasi
GRADING SCHEME COMPETENCE

KRITERIA 1 : Kelengkapan isi rangkuman


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR
Kelengkapan konsep Lengkap dan Lengkap Masih kurang beberapa Hanya menunjukkan Tidak ada konsep 2
terpadu aspek yang belum sebagian konsep saja
terungkap

KRITERIA 2 : Kebenaran isi rangkuman


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR
Kebenaran konsep Diungkapkan dengan Diungkap Sebagian besar konsep Kurang dapat Tidak ada konsep 2
tepat, terdapat aspek dengan tepat sudah terungkap, mengungkapkan aspek yang disajikan
penting, analisis dan tetapi namun masih ada yang penting, melebihi
membantu deskriptif terlewatkan halaman, tidak ada
memahami konsep proses merangkum
hanya mencontoh

KRITERIA 3 : Daya tarik komunikasi/presentasi

KRITERIA 3a : Komunikasi tertulis


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR
Bahasa Paper Bahasa menggugah Bahasa Bahasa deskriptif, tidak Informasi dan data yang Tidak ada hasil 1
pembaca untuk menambah terlalu menambah disampaikan tidak
mencari tahu konsep informasi pengetahuan menarik dan
lebih dalam pembaca membingungkan
Kerapian Paper Paper dibuat dengan Paper cukup Dijilid biasa Dijilid namun kurang Tidak ada hasil 1
sangat menarik dan menarik, rapi
menggugah walau tidak
semangat membaca terlalu
mengundang

KRITERIA 3b : Komunikasi lisan


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR
Isi Memberi inspirasi Menambah Pembaca masih harus Informasi yang Informasi yang 2
pendengar untuk wawasan menambah lagi disampaikan tidak disampaikan
mencari lebih dalam informasi dari beberapa menambah wawasan menyesatkan atau
sumber bagi pendengarnya salah
Organisasi Sangat runtut dan Cukup runtut Tidak didukung data, Informasi yang Tidak mau presentasi 1
integratif sehingga dan memberi namun menyampaikan disampaikan tidak ada
pendengar dapat data informasi yang benar dasarnya
mengkompilasi isi pendukung
dengan baik fakta yang
disampaikan
Gaya Presentasi Menggugah Membuat Lebih banyak membaca Selalu membaca catatan Tidak berbunyi 1
semangat pendengar pendengar catatan (tergantung pada
paham, hanya catatan)
sesekali saja
memandang
catatan

Anda mungkin juga menyukai