Anda di halaman 1dari 2

KLINIK MADENA HUSADA LOADING DAN UNLOADING LIMBAH B3

Nomor Dokumentasi Nomor Revisi Halaman

Jl.Raya Barat Maospati, Desa 11/Madena-SPO/V/ 0 1/2


Karangsono Rt.14 Rw.4, 2022
Kec.Barat, Magetan

Tanggal Terbit Ditetapkan


KEPALA
KLINIK MADENA HUSADA
STANDAR
PROSEDUR
17 Mei 2022
OPERASIONAL

dr. DENY SULISTYORINI, M.MRS.

PENGERTIAN Loading dan unloading Limbah B3 adalah kegiatan


bongkar muat Limbah B3 untuk menghindari potensi
bahaya pencemaran yang akan ditimbulkan dari
pengangkutan dan opersional klinik atau pihak ketiga
TUJUAN Mencegah terjadinya potensi bahaya dan pencemaran
yang akan ditimbulkan bagi lingkungan hidup, kesehatan
manusia dan klinik maupun pihak ketiga
KEBIJAKAN Keputusan Kepala Klinik Madena Husada nomor
08/Madena-Kep/V/2022 tentang Kebijakan
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi.
PROSEDUR 1. Loading.
a. Memastikan kendaraan pihak pengangkut
(transporter) dalam keadaan standby dan bersih
jika masuk ke area klinik;
b. Memastikan petugas TPS LB3 dan pihak
pengangkut (transporter) telah menggunakan
APD yang sesuai dalam proses pengambilan
limbah B3;
c. Amati dan cek nota pre order untuk penyerahan
limbah B3 ke pihak pengangkut (transporter);
d. Proses penyerahan limbah B3 ke pihak
pengangkut (transporter) harus sesuai dengan
nota pre order yang telah disepakati bersama;
e. Limbah B3 yang masuk ke dalam kendaraan
pihak pengangkut (transporter) sudah sesuai
dengan yang di nota pre order, maka kendaraan
pihak pengangkut (transporter) siap untuk di
berangkatkan;
f. Setelah kendaraan pihak pengangkut
(transporter) siap untuk diberangkatkan,
selanjutnya pihak petugas TPS B3 akan

KLINIK MADENA HUSADA LOADING DAN UNLOADING LIMBAH B3

Nomor Dokumentasi Nomor Revisi Halaman

Jl.Raya Barat Maospati, Desa 11/Madena-SPO/V/ 0 2/2


Karangsono Rt.14 Rw.4, 2022
Kec.Barat, Magetan

mendapatkan salinan manifest/dokumen limbah B3


dari pihak pengangkut (transporter) yang berisi
sesuai dengan nota pre order/limbah B3 yang
telah masuk ke dalam kendaraan pihak
pengangkut (transporter);
g. Jika proses penyerahan limbah B3 dan proses
dokumen telah lengkap maka pihak pengangkut
(transporter) dapat meninggalkan area
perusahaan.
2. Unloading
a. Petugas CS membawa sampah Limbah B3
menuju TPS Limbah B3;
b. Limbah B3 yang sudah di dikemas dikeluarkan
dan ditimbang untuk kemudian dicatat; Limbah
B3 yang sudah dikemas dalam plastic dan
safety box disimpan di TPS Limbah B3;
c. Tutup pintu TPS Limbah B3;
d. Simpan Limbah B3 di TPS B3 sampai diambil
untuk diolah lebih lanjut oleh pihak ketiga.

UNIT TERKAIT Petugas Cleaning Service, Sanitasi

Anda mungkin juga menyukai